Cara Membersihkan Kaca Kamar Mandi

2
Cara membersihkan kaca kamar mandi Anda dapat membersihkan kaca kamar mandi atau shower Anda yang buram dengan mudah tanpa memerlukan cairan pembersih khusus. Bagaimana caranya? Jika kaca kamar mandi Anda dan kaca shower Anda buram karena uap air, sabun, pasta gigi, dan lain sebagainya, Anda dapat membersihkannya tanpa perlu menggunakan cairan pembersih khusus. Cukup basahi dengan air panas lalu olesi dengan shampo. Diamkan sekitar 5 menit sampai shampo menjelang kering. Setelah itu siram kembali dengan air panas. Bila masih buram, ulangi langkah-langkah tadi. da tips Murah, kalau dinding kaca kamar mandi anda sudah kusam dan banyak kerak air cobalah membersihkannya memakai PASTA GIGI dengan menggunakan potongan karpet tipis digosok secara melingkar berkesinambungan setelah itu bilas dengan air dan keringkan. cobalah lakukan secara terus menerus dan bertahap sampai bersih. Berikut ini pula kami sajikan cara-cara dan bahan-bahan yang bisa digunakan untuk membersihkan kamar mandi : 1. Untuk membersihkan toilet, Gunakan campuran baking soda dan cuka dengan bandingan 1 : 1 artinya jika menggunakan 100 ml baking soda maka dicampurkan dengan 100 ml cuka. 2. Tuangkan campuran larutan kedua bahan tadi kedalam kloset, diamkan beberapa waktu lalu mulailah menyikat dan menyiram kloset. Untuk membersihkan kerak di kamar mandi, ada beberapa bahan yang bisa digunakan : Gunakan cuka makan dengan kadar 70 %, tuangkan dalam semprotan, lalu semprotkan pada bagian lantai yang berkerak, diamkan beberapa saat ( 15 – 30 menit) lalu mulai menyikat dan menyiram kamar mandi. Cara lain yang bisa dilakukan adalah dengan menggunakan ampelas anti air. Ampelaslah bagian yang bergerak, lalu siram. 3. Untuk membersihkan keran air, sikatlah keran air dan sekitarnya dengan baking soda memakai sikat gigi tua, lalu bilas dan kilapkan dengan campuran air dan cuka.

description

kpk

Transcript of Cara Membersihkan Kaca Kamar Mandi

Page 1: Cara Membersihkan Kaca Kamar Mandi

Cara membersihkan kaca kamar mandi

Anda dapat membersihkan kaca kamar mandi atau shower Anda yang buram dengan mudah tanpa memerlukan cairan pembersih khusus. Bagaimana caranya?

Jika kaca kamar mandi Anda dan kaca shower Anda buram karena uap air, sabun, pasta gigi, dan lain sebagainya, Anda dapat membersihkannya tanpa perlu menggunakan cairan pembersih khusus. Cukup basahi dengan air panas lalu olesi dengan shampo. Diamkan sekitar 5 menit sampai shampo menjelang kering. Setelah itu siram kembali dengan air panas. Bila masih buram, ulangi langkah-langkah tadi.

da tips Murah, kalau dinding kaca kamar mandi anda sudah kusam dan banyak kerak air cobalah membersihkannya memakai PASTA GIGI dengan menggunakan potongan karpet tipis digosok secara melingkar berkesinambungan setelah itu bilas dengan air dan keringkan. cobalah lakukan secara terus menerus dan bertahap sampai bersih.

Berikut ini pula kami sajikan cara-cara dan bahan-bahan yang bisa digunakan untuk membersihkan kamar mandi :

1. Untuk membersihkan toilet, Gunakan campuran baking soda dan cuka dengan bandingan 1 : 1 artinya jika menggunakan 100 ml baking soda maka dicampurkan dengan 100 ml cuka.

2. Tuangkan campuran larutan kedua bahan tadi kedalam kloset, diamkan beberapa waktu lalu mulailah menyikat dan menyiram kloset.

Untuk membersihkan kerak di kamar mandi, ada beberapa bahan yang bisa digunakan :

Gunakan cuka makan dengan kadar 70 %, tuangkan dalam semprotan, lalu semprotkan pada bagian lantai yang berkerak, diamkan beberapa saat ( 15 – 30 menit) lalu mulai menyikat dan menyiram kamar mandi. Cara lain yang bisa dilakukan adalah dengan menggunakan ampelas anti air. Ampelaslah bagian yang bergerak, lalu siram.

3. Untuk membersihkan keran air, sikatlah keran air dan sekitarnya dengan baking soda memakai sikat gigi tua, lalu bilas dan kilapkan dengan campuran air dan cuka.

4. Untuk membersihkan cermin, gunakan larutan dari 2 ml sabun cair, 45 ml cuka, dan 500 cc air panas. Campur di dalam botol spray, gunakan kain katun 100 % atau Koran bekas untuk membersihkan dan mengilapkan.

Jadi, tidak begitu susah bukan untuk membersihkan kamar andi. Selamat mencoba