Business Plan

10
RINGKASAN EKSEKUTIF PT. Idea Techno adalah perusahaan yang bergerak di bidang perakitan Lampu LED berdiri sejak 10 Agustus 2010. Dengan semakin besarnya kebutuhan masyarakat akan penerangan yang maksimal, kami termotivasi untuk mendirikan perusahaan dan membuat inovasi dalam memproduksi lampu LED. Jenis produk lampu yang kami buat terbuat dari komponen-komponen yang khusus sehingga dapat mengurangi konsumsi energi listrik dan menghasilkan cahaya yang berkualitas dan bermutu. Berbekal ilmu dan pengalaman praktek yang kami pelajari di kampus tentang mata kuliah Elektonika Daya dan kewirausahaan kami mempunyai sebuah rencana untuk membuat Lampu LED yang memiliki komponen-komponen berbeda, sehingga menghasilkan cahaya yang berkualitas bagus. Tujuannya adalah untuk menghemat pemakaian energi.

description

Penjualam lampu LED

Transcript of Business Plan

Page 1: Business Plan

RINGKASAN EKSEKUTIF

PT. Idea Techno adalah perusahaan yang bergerak di bidang perakitan Lampu LED

berdiri sejak 10 Agustus 2010. Dengan semakin besarnya kebutuhan masyarakat akan

penerangan yang maksimal, kami termotivasi untuk mendirikan perusahaan dan membuat

inovasi dalam memproduksi lampu LED. Jenis produk lampu yang kami buat terbuat dari

komponen-komponen yang khusus sehingga dapat mengurangi konsumsi energi listrik dan

menghasilkan cahaya yang berkualitas dan bermutu.

Berbekal ilmu dan pengalaman praktek yang kami pelajari di kampus tentang mata

kuliah Elektonika Daya dan kewirausahaan kami mempunyai sebuah rencana untuk membuat

Lampu LED yang memiliki komponen-komponen berbeda, sehingga menghasilkan cahaya

yang berkualitas bagus. Tujuannya adalah untuk menghemat pemakaian energi.

Page 2: Business Plan

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 DATA PERUSAHAAN

1. Nama Perusahaan : PT. Idea Techno

2. Bidang Usaha : Penerangan

3. Jenis Produk / Jasa : Lampu

4. Alamat Perusahaan : Jl. Bintaro Utama III NO. 142 Kelurahan

Bintaro, Kecamatan Pesanggarahan, Jakarta Selatan. Kode Pos 12330

5. Nomor Telepon / Fax : 083808909765/ (021) 73379980

6. Alamat Website : www.bulb-techno.co.id

7. Bank Perusahaan : Bank BNI

8. Bentuk Badan Hukum : Perseroan Terbatas

9. Mulai Berdiri : 10 Agustus 2010

1.2 BIODATA PEMILIK / PENGURUSDIREKTUR UTAMA

1. Nama : Desi Permatasari

2. Jabatan : Direktur Utama

3. Tempat dan Tanggal Lahir : Jakarta, 8 Desember 1995

4. Alamat Rumah : 0218000236

5. Nomor Telepon : 081318019906

6. Nomor Fax : 02173899190

7. Alamat E-mail : [email protected]

8. Pendidikan Terakhir : DIV Teknik Mesin Pembangkit

9. Pengalaman Kerja : Divisi Instrumentasi PT. Energy Indonesia

Page 3: Business Plan

GENERAL MANAGER

1. Nama : Dwi Cahyanti Putri

2. Jabatan : General Manager

3. Tempat dan Tanggal Lahir : Jakarta, 04 Desember 1995

4. Alamat Rumah : Jalan. H. Sailin II No. 15, RT 003/05 Bintaro –

Pesanggrahan, Jakarta Selatan.

5. Nomor Telepon : 089656169927

6. Nomor Fax : 02173888317

7. Alamat E-mail : [email protected]

8. Pendidikan Terakhir : DIV Teknik Mesin Pembangkit

9. Pengalaman Kerja : Divisi Pemeliharaan PT. Energy Power

1.3 INFORMASI TENTANG BISNIS YANG DILAKSANAKAN

Kami mempunyai tagline ‘gantilah produk lama anda dengan produk baru kami’

dengan maksud kami akan memberikan harga special kepada konsumen apabila

menukarkan produk lamanya dengan produk lampu dari perusahaan kami. Tentunya kami

akan selalu menyediakan produk-produk led yang berkualitas tinggi untuk memenuhi

kebutuhan pelanggan serta memberikan pelayanan yang terbaik, jujur dan

mengedepankan profesionalisme untuk memenuhi kepuasan pelanggan. Kami siap

membantu untuk memberikan informasi yang ada terkait dengan produk-produk LED,

khususnya produk LED Idea Techno dan kami juga memberikan kesempatan bagi anda

menjadi partner usaha kami, menjadi reseller untuk memasarkan produk-produk LED

Idea Techno di kota anda. serta memberikan pelayanan penjualan secara retail (eceran)

untuk memenuhi kebutuhan rumah atau kantor anda.

Page 4: Business Plan

BAB II

URAIAN TENTANG ASPEK USAHA

2.1 URAIAN UMUM USAHA

LED lamp yang dijual pada umumnya berbentuk biasa dan kurang menarik

bagi masyarakat. Bahan-bahan yang digunakan dalam pembuatan produk LED juga

cenderung tidak memiliki dampak positif bagi lingkungan. Sebagian besar masyarakat

di kalangan menengah ke bawah tidak menggunakan LED lamp dikarenakan

harganya yang mahal. Masyarakat yang menggunakan LED lamp saat ini hanya

sebesar 30% jika dibandingkan dengan masyarakat yang menggunakan lampu jenis

lain. Berdasarkan hal inilah, maka perlu adanya inovasi baru untuk menciptakan LED

lamp yang hemat listrik, berbentuk unik dan memberi dampak positif bagi lingkungan

serta dengan harga yang terjangkau karena terbuat dari media bekas solder pasta yang

banyak ditemukan di perusahaan elektronik.

2.2 LATAR BELAKANG INDUSTRI

Perkembangan kehidupan yang semakin pesat ikut mempengaruhi gaya hidup

masyarakat Indonesia. Perubahan gaya hidup tersebut dapat dilihat berdasarkan selera

dan minat masyarakat terhadap penggunaan lampu untuk kebutuhan sehari-hari.

Penggunaan lampu ini bukan hanya dilihat dari segi hemat energi dan bentuknya yang

menarik saja, namun dapat dilihat dari segi penggunaan bahan yang memiliki dampak

positif terhadap lingkungan. Lampu-lampu yang biasa digunakan masyarakat

memiliki bentuk yang biasa dan kurang hemat energi. Lampu Light Emitting Diode

(LED) merupakan lampu yang lebih hemat energi, namun lampu LED yang beredar

saat ini memiliki bentuk dan ukuran yang kurang menarik. Berdasarkan bahan yang

digunakan juga kurang menimbulkan dampak positif bagi lingkungan. Oleh karena

itu, untuk mengangkat minat masyarakat terhadap penggunaan lampu yang hemat

energi dengan bentuk yang unik dan menarik, serta memiliki dampak yang baik bagi

lingkungan, maka perlu dilakukan inovasi terhadap lampu LED tersebut.

Page 5: Business Plan

2.3 SEJARAH DAN LATAR BELAKANG PERUSAHAAN

2.4 TUJUAN

Lampu LED merupakan lampu yang lebih hemat energi jika dibandingkan

dengan lampu biasa. Lampu pijar dan neon tidak berguna lagi setelah bohlamnya

pecah, namun tidak demikian dengan lampu LED. Lampu ini merupakan jenis solid-

state lighting (SSL), artinya lampu yang menggunakan kumpulan LED, benda padat,

sebagai sumber pencahayaannya sehingga tidak mudah rusak bila terjatuh atau

bohlamnya pecah. Kumpulan LED diletakkan dengan jarak yang rapat untuk

memperterang cahaya. Satu buah lampu ini dapat bertahan lebih dari 30 ribu jam

bahkan mencapai 100 ribu jam.

2.5 KEUNIKAN PRODUK DAN JASA

Pengunaan LED lamp memiliki manfaat yang baik untuk masyarakat yaitu

dapat mengurangi penggunaan listrik dan emisi karbon. Pembuatan LED lamp ini

terbilang cukup sederhana hanya saja perlu dilakukan modifikasi terhadap bentuk,

ukuran, dan warna lampu untuk dapat memenuhi kepuasan konsumen.

Page 6: Business Plan

BAB IV

ASPEK MANAJEMEN

1. Tim Manajemen

2. Proses Produksi

PROSES PRODUKSI BAHAN BAKU TEKNOLOGI MESIN

Pemasangan elemen alat Bola Lampu Manual Obeng

BAB VII

Desi Permatasari

Direktur Utama

Manager Div. Kesekretariatan Manager Div. Keuangan

Dwi Cahyanti Putri

General Manager

MULAI

SELESAI

PERSIAPAN MATERIAL A

PROSES PRODUKSI

PENGEMASAN

Page 7: Business Plan

BAB V

ASPEK RESIKO

1. Masalah Potensial ( Analisa Pesaing)

PESAING KEUNGGULAN KELEMAHAN

Phallaps

1.Strategi Pemasaran sangat

baik.

1. Kurang inovatif untuk

produk yang dimiliki.

2.Kualitas dikenal

Masyarakat.

2. Penyebaran produksi

barang kurang terjangkau.

LK

1. Penyebaran distribusi

merata.

1. Bahan baku produk sangat

ringkih.

2. Harga relatif terjangkau. 2. Kualitas yang masih

diragukan.

2. Resiko dan Hambatan Dalam Usaha

Berbisnis tidaklah mudah baik bisnis besar maupun bisnis kecil semuanya akan

mengalami banyak kendala dan tantangan untuk dipecahkan terutama pada awal

merintisnya. Dalam sebuah usaha tentu tidak selalu menjadi kesuksesan, tetapi ada juga

suatu kegagalan. Kegagalan-kegagalan tersebut merupakan sebuah kelemahan dalam

perkembangan perusahaan, maka dari itu pihak perusahaan harus bisa mengevaluasi dari

kelemahan-kelemahan tersebut, dan harus menganalisisnya untuk menemukan cara yang

terbaik untuk mengatasi kelemahan itu. Salah satu Kendala/ kelemahan yang terjadi

dalam perusahaan kami yaitu kurangnya modal yang membuat perkembangan perusahaan

kami sedikit tidak berjalan dengan lancar, selain itu pemasaran dan distribusi yang belum

meluas.

3. Tindakan dan Alternatifnya

Personal selling, yaitu promosi secara lisan dalam suatu pembicaraan dengan

seseorang atau lebih calon pembeli dengan tujuan agar terealisasinya

penjualan.

Page 8: Business Plan

Promosi penjualan (sales promotion), yaitu merangsang pembelian oleh

konsumen dan keefektifan agen seperti pameran dan segala usaha penjualan

yang tidak dilakukan secara teratur atau kontinyu.