brosur

1
KEJANG DEMAM PADA ANAK Gejalanya: Sejak kejang berhenti, anak biasanya tidak bereaksi apapun untuk sejenak, tetapi kemudian dapat sadar kembali dengan sendirinya. Bila ditemukan gejala tersebut orang tua harus segera tanggap karena kejang demam yang sering dan berulang-ulang dapat merusak saraf-saraf otak dan menimbulkan keterlambatan dalam perkembangan anak, bahkan menyebabkan kematiaan. Sebaiknya orang tua mampu menangani anak yang mengalami kejang dengan tanggap dan cepat sehingga tidak membahayakan nyawa si anak. Penyebabnya: Riwayat keluarga menderita kejang demam. Anak-anak dengan perkembangan yang terlambat. Memiliki gangguan kesehatan saat berumur kurang dari 28 hari. Kadar natrium yang rendah didalam tubuh. riwayat keluarga menderita epilepsi. Sampai saat ini belum ada kepastian apa penyebab dari kejang demam. Namun sering kali kejang demam terjadi karena adanya infeksi atou radang didalam tubuh SILVIA ISMAYANTI XII KEPERAWATAN Definisi Kejang demam adalah bangkitan kejang yang terjadi pada kenaikan suhu tubuh (suhu rektal lebih dari 380c) yang disebabkan oleh suatu proses ekstrakranium. Kejang demam terjadi pada 2-4% anak berumur 6 bulan – 5 tahun. Anak yang pernah mengalami kejang tanpa demam, kemudian kejang demam kembali tidak termasuk dalam kejang demam. Kejang disertai demam pada bayi berumur kurang dari 1 bulan tidak termasuk dalam kejang demam. Bila anak berumur kurang dari 6 bulan

description

brosur kesehatan

Transcript of brosur

Page 1: brosur

K E J A N G D E M A M

P A D A A N A K

Gejalanya:

Sejak kejang berhenti, anak biasanya tidak bereaksi apapun untuk sejenak, tetapi kemudian dapat sadar kembali dengan sendirinya. Bila ditemukan gejala tersebut orang tua harus segera tanggap karena kejang demam yang sering dan berulang-ulang dapat merusak saraf-saraf otak dan menimbulkan keterlambatan dalam perkembangan anak, bahkan menyebabkan kematiaan. Sebaiknya orang tua mampu menangani anak yang mengalami kejang dengan tanggap dan cepat sehingga tidak membahayakan nyawa si anak. Penyebabnya:

Riwayat keluarga menderita kejang demam. Anak-anak dengan perkembangan yang terlambat. Memiliki gangguan kesehatan saat berumur kurang dari 28 hari. Kadar natrium yang rendah didalam tubuh. riwayat keluarga menderita epilepsi. Sampai saat ini belum ada kepastian apa penyebab dari kejang demam. Namun sering kali kejang demam terjadi karena adanya infeksi atou radang didalam tubuh

S I L V I A I S M A Y A N T I

X I I K E P E R A W A T A N

Definisi

Kejang demam adalah bangkitan kejang yang

terjadi pada kenaikan suhu tubuh (suhu rektal

lebih dari 380c) yang disebabkan oleh suatu

proses ekstrakranium. Kejang demam terjadi

pada 2-4% anak berumur 6 bulan – 5 tahun.

Anak yang pernah mengalami kejang tanpa

demam, kemudian kejang demam kembali

tidak termasuk dalam kejang demam. Kejang

disertai demam pada bayi berumur kurang

dari 1 bulan tidak termasuk dalam kejang

demam. Bila anak berumur kurang dari 6 bulan