BRONKITIS

6
BRONKITIS Definisi Bronkitis digambarkan sebagai inflamasi dari pembuluh bronkus. Inflamasimenyebabkan bengkak pada permukaannya, mempersempit pembuluh danmenimbulkan sekresi dari cairan inflamasi.Bronchitis adalah suatu penyakit yang ditandai adanya dilatasi (ektasis) bronkus lokal yang bersifat patologis dan berjalan kronik. Perubahan bronkus tersebutdisebabkan oleh perubahan-perubahan dalam dinding bronkus berupa d e s t r u k s i elemen-elemen elastis dan otot-otot polos bronkus. Bronkus yang terkena umumnya bronkus kecil (medium size), sedangkan bronkus besar jarang terjadi. Hal ini dapatmemblok aliran udara ke paru-paru dan dapat merusaknya. Bronkitis akut Adalah batuk yang tiba-tiba terjadi karena infeksi virus yang melibatkan jalan nafas yang besar. Bronkitis akut pada umumnya ringan. Berlangsung singkat(beberapa hari hingga beberapa minggu), rata-rata 10-14 hari. Meski ringan, namunadakalanya sangat mengganggu, terutama jika disertai sesak, dada terasa berat, dan batuk berkepanjangan. Bronkitis kronis Didefinisikan sebagai adanya batuk produktif yang berlangsung 3 bulandalam 1 tahun selama 2 tahun berturut turut, walaupun demikian tidak ada standartdemikian yang dapat diterima pada anak-anak. Diagnosa kronik bronkitis biasanya dibuat berdasar adanya batuk menetap yang biasanya terkait dengan penyalahgunaan tobacco. Prevalensi Dinegara barat, kekerapan bronchitis diperkirakan sebanyak 1,3% diantara populasi. Di Inggris dan Amerika penyakit paru kronik merupakan salah satu penyebab kematian dan ketidakmampuan pasien untuk bekerja. Kekerapan setinggiitu ternyata mengalami

description

BRONKITIS

Transcript of BRONKITIS

BRONKITIS

Definisi

Bronkitis digambarkan sebagai inflamasi dari pembuluh bronkus. Inflamasimenyebabkan bengkak pada permukaannya, mempersempit pembuluh danmenimbulkan sekresi dari cairan inflamasi.Bronchitis adalah suatu penyakit yang ditandai adanya dilatasi (ektasis)bronkus lokal yang bersifat patologis dan berjalan kronik. Perubahan bronkus tersebutdisebabkan oleh perubahan-perubahan dalam dinding bronkus berupa destruksielemen-elemen elastis dan otot-otot polos bronkus. Bronkus yang terkena umumnyabronkus kecil (medium size), sedangkan bronkus besar jarang terjadi. Hal ini dapatmemblok aliran udara ke paru-paru dan dapat merusaknya.

Bronkitis akutAdalah batuk yang tiba-tiba terjadi karena infeksi virus yang melibatkanjalan nafas yang besar. Bronkitis akut pada umumnya ringan. Berlangsung singkat(beberapa hari hingga beberapa minggu), rata-rata 10-14 hari. Meski ringan, namunadakalanya sangat mengganggu, terutama jika disertai sesak, dada terasa berat, danbatuk berkepanjangan.

Bronkitis kronisDidefinisikan sebagai adanya batuk produktif yang berlangsung 3 bulandalam 1 tahun selama 2 tahun berturut turut, walaupun demikian tidak ada standartdemikian yang dapat diterima pada anak-anak. Diagnosa kronik bronkitis biasanya dibuat berdasar adanya batuk menetap yang biasanya terkait dengan penyalahgunaan tobacco.

PrevalensiDinegara barat, kekerapan bronchitis diperkirakan sebanyak 1,3% diantarapopulasi. Di Inggris dan Amerika penyakit paru kronik merupakan salah satupenyebab kematian dan ketidakmampuan pasien untuk bekerja. Kekerapan setinggiitu ternyata mengalami penurunan yang berarti dengan pengobatan memakaiantibiotik.Bronkitis Kronik : - - Bronchitis kronis ditemukan dalam angka-angka yang lebihtinggi daripada normal diantara pekerja-pekerja tambang, pedagang-pedagang bijipadi-padian, pembuat-pembuat cetakan metal, dan orang-orang lain yang terusmenerus terpapar pada debu. Namun penyebab utama adalah merokok sigaretyang berat dan berjangka panjang, yang mengiritasi tabung-tabung bronchial danmenyebabkan mereka menghasilkan lendir yang berlebihan. Bronkitis Akut : Resiko terkena bronkitis akut meningkat seiring dengan :MerokokDingin, musim dinginArea yang banyak polusiCOPDUmur tertentu : bronkitis akut lebih sering terjadi pada anak umur 0-4tahun dan orang tua lebih dari 65 tahun.

PenyebabBronkus AkutBronkitis Akut selalu terjadi pada anak yang menderita Morbilli, Pertusis dan infeksiMycoplasma Pneumonia. Belum ada bukti yang meyakinkan bahwa bakteri lainmerupakan penyebab primer Bronkitis Akut pada anak.Seringkali disebabkan infeksi virus yang menyebabkan permukaan dalampembuluh bronkus menjadi inflamasi. Virus yang biasa menyerang adalahrhinovirus,respiratory syncytial virus(RSV), daninfluenzavirus. Bakteri juga dapat menyebvabkan bronkitis seperti Mycoplasma, Pneumococcus,Klebsiella, Haemophilus.Iritan kima seperti asap rokok gastric refluks yang dapat mengenai jalan nafasatas, gasoline.

Bronkus KronikAsma Infeksi kronik saluran napas bagian atas (misalnya sinobronkitis). Infeksi, misalnya bertambahnya kontak dengan virus, infeksi mycoplasma,hlamydia, pertusis, tuberkulosis, fungi/jamur. Penyakit paru yang telah ada misalnya bronkietaksis.Sindrom aspirasi.Penekanan pada saluran napasBenda asingKelainan jantung bawaanKelainan sillia primerDefisiensi imunologisKekurangan anfa-1-antitripsinFibrosis kistikPsikis, Asap rokok dan polus

Manifestasi klinisGejala utama bronkitis adalah timbulnya batuk produktif (berdahak) yangmengeluarkan dahak berwarna putih kekuningan atau hijau. Dalam keadaan normalsaluran pernapasan kita memproduksi mukus kira-kira beberapa sendok teh setiapharinya. Apabila saluran pernapasan utama paru (bronkus) meradang, bronkus akanmenghasilkan mukus dalam jumlah yang banyak yang akan memicu timbulnya batuk.Selain itu karena terjadi penyempitan jalan nafas dapat menimbulkan shortness ofbreath.Menurut Gunadi Santoso dan Makmuri (1994), tanda dan gejala yang ada yaitu :Biasanya tidak demam, walaupun ada tetapi rendahKeadaan umum baik, tidak tampak sakit, tidak sesakMungkin disertai nasofaringitis atau konjungtivitisPada paru didapatkan suara napas yang kasar.

Menurut Ngastiyah (1997), yang perlu diperhatikan adalah akibat batuk yang lama,yaitu :Batuk siang dan malam terutama pada dini hari yang menyebabkan anak kurangistirahat.Daya tahan tubuh anak yang menurun. Anoreksia sehingga berat badan anak sukar naik.Kesenangan anak untuk bermain terganggu.Konsentrasi belajar anak menurun.

PatofisiologiVirus dan bakteri biasa masuk melalui port dentre mulut dan hidung droppletinfection yang selanjutnya akan menimbulkan viremia/bakterimia dan gejala ataureaksi tubuh untuk melakukan perlawanan.

Anoreksia sehingga berat badan anak sukar naik.Kesenangan anak untuk bermain terganggu.Konsentrasi belajar anak menurun.1.1 PatofisiologiVirus dan bakteri biasa masuk melalui port dentre mulut dan hidung droppletinfection yang selanjutnya akan menimbulkan viremia/bakterimia dan gejala ataureaksi tubuh untuk melakukan perlawanan.Patofisiologi bronkitis yang mengarah pada terjadinya masalah keperawatan(Mutaqin, 2008)4Invasi kuman ke jalan nafasPeningkatanakumulasi sekretBatuk produktifnyeriAktivasi IG.EAlergenPeningkatanpelepasan histaminEdemamukosaselgobletmemproduksiFenomena infeksiIritasi Mukosa BronkusPenyebaran bakteri/viruske seluruh tubuh.Bakterimia/viremiaPeningkatanlajumetabolismetubuh umum.Penyempitanjalan nafasTidak nafsumakanGang.Kebutuhannutrisi:Bersihanjalan nafastdk efektifShortnessof breathGang.polanafasHipertemiDemamGangg.keseimbangan cairanMalaiseIntoleran Gang.Rasanyaman :Penggunaan ototnafasNyeri padaretrosterna