Bisnis Plan Kori

16

Click here to load reader

description

materi wirausaha

Transcript of Bisnis Plan Kori

A

BUSINESS PLANE

USAHA JASA ANGKUTAN MOTOR

VIANTO DI KOTA KUPANG NUSA TENGGARA TIMUR

A. Gambaran Umum Rencana Kegiatan1. Nama dan Alamat Kegiatan

Rencana usaha jasa angkutan motor ( ojek ) Vianto yang akan didirikan di Kota Kupang Nusa Tenggara Timur.

2. Izin Usaha : -

3. Sifat Jenis Usaha

Jenis usaha ini adalah suatu usaha dalam bentuk jasa angkutan dengan mempergunakan kendaraan roda dua ( motor ).

4. Alasan Gagasan Timbulnya Usaha

Alasan timbulnya ide ini adalah melihat pendapatan pengawai negeri sipil yang hanya cukup untuk memenuhi kebutuhan sandang, pangan dan tempat tinggal yang dalam satu bulan jika hanya mengharapkan gaji maka tidak bisa menabung untuk masa depan anak anak, dan waktu saya baru mulai kerja ke Kupang saya belum punya kendaraan pribadi jadi saya sering jalan kaki sekitar 1 KM baru sampai di rute angkutan umum sehingga saya tertarik untuk merancang usaha jasa angkutan motor ( ojek ).5. Pola pengembangan Usaha

Pengadaan jasa angkutan motor ( ojek ) ini awalnya menggunakan biaya sendiri dengan menggunakan modal yang ada di tambah pinjaman dari bank.

6. Tujuan Kegiatan

Tujuan dari usaha ini adalah untuk meningkatkan pendapatan keluarga serta mencari pengalaman bisnis karena ini adalah usaha pertama yang baru direncanakan.serta menciptakan lapangan pekerjaan baru.7. Manfaat Usaha

Diharapkan dengan adanya jasa angkutan motor ( ojek ) ini masyarakat tidak lagi kesulitan bila bepergian terutama kepada para mahasiswa yang tidak punya kendaraan pribadi bila ke kampus serta dapat meningkatkan pendapatan bagi tenaga yang akan menyewa motor untuk mencari penumpang.

B. Aspek Pemasaran1. Calon pelanggan yang diharapkan : adalah masyarakat yang akan bepergian ke kantor, ke pasar ke kampus atau kemana pun yang tempat tinggalnya jauh dari rute angkutan kota dan tidak memiliki kendaraan pribadi.

2. Jaringan pasar serta jangkauan pemasaran yang diharapkan adalah menyebar di sekitar kawasan kota kupang yang tempatnya strategis untuk mendapatkan penumpang terutama di daerah tempat tinggal saya karena berada sekitar 2-3 kilo meter dari kampus Universitas Cendana, Universitas Kristen, STIM, Politeknik, Politani serta berjarak sekitar 1 KM dari rute angkot.3. Persaingan :dilihat dari jumlah saingan yang ada memang tergolong banyak tetapi diharapkan tetap bersaing secara sehat dan saling berbagi pengalaman serta tidak menjatuhkan.

4. Perkiraan Pendapatan : perkiraan pendapatan untuk setiap harinya adalah Rp 25.000,- s/d Rp 30.000,- . per unit motor.

C. Aspek Teknis dan Produksi

1. Dasar pertimbangan pemilihan lokasi adalah karena mengingat di kota Kupang masih banyak lokasi yang jauh dari rute angkutan kota serta masih banyaknya masyarakat yang tidak mempunya kendaraan pribadi sehingga masyarakat harus berjalan kaki untuk menuju rute angkot bila berpergian.Apalagi di daerah tempat tinggal saya berada di dekat kawasan kampus Universitas Cendana, Universitas Kristen, STIM, Politeknik, Politani.yang berlawanan dengan rute angkutan umum, sehingga banyak mahasiswa yang harus berjalan kaki ke kampus yang jaraknya sekitar 2-3 kilometer.

2. Usaha ini tidak membutuhkan bangunan karena kita hanya membeli motor kemudian menyewakan motor tersebut kepada orang orang yang mau menyewa dengan menyetor Rp 25.000,- - Rp 30.000,- per hari.3. Pengadaan bahan baku berupa pembelian 10 unit motor supra fit cakram.

4. Kebutuhan tenaga : Pada usaha ini kita membutuhkan tenaga sebanyak 10 orang dengan cara menyewakan motor kepada orang yang akan mengelola dan menyetor pendapatan setiap hari sebesar Rp 25.000,- s/d Rp 30.000,- per hari.Dalam mencari tenaga juga harus memiliki kriteria seperti harus memiliki SIM C, tidak pemabok, orangnya hati hati, bertanggung jawab.paling kurang orang yang kita sudah kenal baik supaya mudah memantau.

D. Aspek Keuangan

1. Kebutuhan biaya investasi yaitu biaya yang disediakan untuk pembelian 10 unit motor Honda supra fit sebanyak 10 unit :

10 unit @ Rp 10.500.000,-

= Rp 105.000.000,-

2. Biaya operasional yang dibutuhkan dalam usaha ini berupa biaya pemeliharaan kendaraan sebesar Rp 100.000 per unit / bulan :

Rp 100.000,- @ Rp 10

= Rp 1.000.000.-

3. Pendapatan :Pendapatan yang diperkirakan pada usaha ini sebagai berikut :

10 unit x Rp 25.000,- x 30 hari

= Rp 7.500.000,-

Resiko motor rusak 1x Rp 25.000,- x 30 hr= Rp 750.000,-

Total pendapatan kotor

= Rp 6.500.000,-

4. Perhitungan rugi laba per bulan

Perhitungan rugi laba perbulan pada usaha ini adalah :

Penerimaan

= Rp 6.500.000,-

Pengeluaran

= Rp 1,000.000,-

Laba yang dihasilkan perbulan = Rp 5.750.000,-

Laba dalam satu tahun = 12 x Rp 5.750.000 = Rp 69.000.000,-

Laba yang di dapatkan di atas belum dikurang pajak maupun bunga modal pinjaman di bank.

5. Analisa kelayakan usaha : Usaha ini bisa dikatakan layak karena modal bisa kembali dalam jangka waktu sekitar 2 tahun yakni :

24 bulan x Rp 5.750.000,-

= Rp 138.000.000,-

modal

= Rp 105.000.000,-

Selisih modal dengan penghasilan 2 tahun= Rp 33.000.000,-

Dengan kelayakan usaha ini maka sangat bagus untuk dikembangkan.TUGAS EKONOMI KESEHATAN

BUSINESS PLAN

USAHA ANGKUTAN JASA OJEK

DI SUSUN

OLEH :

KORI LIMBONG

G2B206043

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS DIPONEGORO

SEMARANG

2007

E. Gambaran Umum Rencana Kegiatan

1. Nama dan Alamat Kegiatan

Rencana usaha jasa angkutan motor ( ojek ) Vianto yang akan didirikan di Kota Kupang Nusa Tenggara Timur.

2. Izin Usaha : -

3. Sifat Jenis Usaha

Jenis usaha ini adalah suatu usaha dalam bentuk jasa angkutan dengan mempergunakan kendaraan roda dua ( motor ).

4. Alasan Gagasan Timbulnya Usaha

Alasan timbulnya ide ini adalah melihat pendapatan pengawai negeri sipil yang hanya cukup untuk memenuhi kebutuhan sandang, pangan dan tempat tinggal yang dalam satu bulan jika hanya mengharapkan gaji maka tidak bisa menabung untuk masa depan anak anak, dan waktu saya baru mulai kerja ke Kupang saya belum punya kendaraan pribadi jadi saya sering jalan kaki sekitar 1 KM baru sampai di rute angkutan umum sehingga saya tertarik untuk merancang usaha jasa angkutan motor ( ojek ).

5. Pola pengembangan Usaha

Pengadaan jasa angkutan motor ( ojek ) ini awalnya menggunakan biaya sendiri dengan menggunakan modal yang ada di tambah pinjaman dari bank.

6. Tujuan Kegiatan

Tujuan dari usaha ini adalah untuk meningkatkan pendapatan keluarga serta mencari pengalaman bisnis karena ini adalah usaha pertama yang baru direncanakan.serta menciptakan lapangan pekerjaan baru.

7. Manfaat Usaha

Diharapkan dengan adanya jasa angkutan motor ( ojek ) ini masyarakat tidak lagi kesulitan bila bepergian terutama kepada para mahasiswa yang tidak punya kendaraan pribadi bila ke kampus serta dapat meningkatkan pendapatan bagi tenaga yang akan menyewa motor untuk mencari penumpang.

F. Aspek Pemasaran

1. Calon pelanggan yang diharapkan : adalah masyarakat yang akan bepergian ke kantor, ke pasar ke kampus atau kemana pun yang tempat tinggalnya jauh dari rute angkutan kota dan tidak memiliki kendaraan pribadi.

2. Jaringan pasar serta jangkauan pemasaran yang diharapkan adalah menyebar di sekitar kawasan kota kupang yang tempatnya strategis untuk mendapatkan penumpang terutama di daerah tempat tinggal saya karena berada sekitar 2-3 kilo meter dari kampus Universitas Cendana, Universitas Kristen, STIM, Politeknik, Politani serta berjarak sekitar 1 KM dari rute angkot.

3. Persaingan :dilihat dari jumlah saingan yang ada memang tergolong banyak tetapi diharapkan tetap bersaing secara sehat dan saling berbagi pengalaman serta tidak menjatuhkan.

4. Perkiraan Pendapatan : perkiraan pendapatan untuk setiap harinya adalah Rp 25.000,- s/d Rp 30.000,- . per unit motor.

G. Aspek Teknis dan Produksi

1. Dasar pertimbangan pemilihan lokasi adalah karena mengingat di kota Kupang masih banyak lokasi yang jauh dari rute angkutan kota serta masih banyaknya masyarakat yang tidak mempunya kendaraan pribadi sehingga masyarakat harus berjalan kaki untuk menuju rute angkot bila berpergian.Apalagi di daerah tempat tinggal saya berada di dekat kawasan kampus Universitas Cendana, Universitas Kristen, STIM, Politeknik, Politani.yang berlawanan dengan rute angkutan umum, sehingga banyak mahasiswa yang harus berjalan kaki ke kampus yang jaraknya sekitar 2-3 kilometer.

2. Usaha ini tidak membutuhkan bangunan karena kita hanya membeli motor kemudian menyewakan motor tersebut kepada orang orang yang mau menyewa dengan menyetor Rp 25.000,- - Rp 30.000,- per hari.

3. Pengadaan bahan baku berupa pembelian 10 unit motor supra fit cakram.

4. Kebutuhan tenaga : Pada usaha ini kita membutuhkan tenaga sebanyak 10 orang dengan cara menyewakan motor kepada orang yang akan mengelola dan menyetor pendapatan setiap hari sebesar Rp 25.000,- s/d Rp 30.000,- per hari.Dalam mencari tenaga juga harus memiliki kriteria seperti harus memiliki SIM C, tidak pemabok, orangnya hati hati, bertanggung jawab.paling kurang orang yang kita sudah kenal baik supaya mudah memantau.

H. Aspek Keuangan

1. Kebutuhan biaya investasi yaitu biaya yang disediakan untuk pembelian 10 unit motor Honda supra fit sebanyak 10 unit :

10 unit @ Rp 10.500.000,-

= Rp 105.000.000,-

2. Biaya operasional yang dibutuhkan dalam usaha ini berupa biaya pemeliharaan kendaraan sebesar Rp 100.000 per unit / bulan :

Rp 100.000,- @ Rp 10

= Rp 1.000.000.-

3. Pendapatan :

Pendapatan yang diperkirakan pada usaha ini sebagai berikut :

10 unit x Rp 25.000,- x 30 hari

= Rp 7.500.000,-

Resiko motor rusak 1x Rp 25.000,- x 30 hr= Rp 750.000,-

Total pendapatan kotor

= Rp 6.500.000,-

4. Perhitungan rugi laba per bulan

Perhitungan rugi laba perbulan pada usaha ini adalah :

Penerimaan

= Rp 6.500.000,-

Pengeluaran

= Rp 1,000.000,-

Laba yang dihasilkan perbulan = Rp 5.750.000,-

Laba dalam satu tahun = 12 x Rp 5.750.000 = Rp 69.000.000,-

Laba yang di dapatkan di atas belum dikurang pajak maupun bunga modal pinjaman di bank.

5. Analisa kelayakan usaha : Usaha ini bisa dikatakan layak karena modal bisa kembali dalam jangka waktu sekitar 2 tahun yakni :

24 bulan x Rp 5.750.000,-

= Rp 138.000.000,-

modal

= Rp 105.000.000,-

Selisih modal dgn penghasilan 2 tahun=Rp 33.000.000,-

Dengan kelayakan usaha ini maka sangat bagus untuk dikembangkan.