Bioteknologi Hidroponik Desi s. r

download Bioteknologi Hidroponik Desi s. r

of 10

Transcript of Bioteknologi Hidroponik Desi s. r

BIOTEKNOLOGIHIDROPONIK

Di susun oleh : Desi Syaniawati Resmana XII IPA 2

KATA PENGANTARBismillahirrohmanirrohim, Dengan mengucap puji syukur kehadirat Allah SWT, penulis dapat menyelesaikan penyusunan laporan dengan cukup baik untuk memenuhi tugas Biologi. Meskipun hasil laporan penelitian ini masih jauh dari sempurna, namun Penulis berusaha untuk menyelesaikan tugas ini sebagaimana yang telah ditugaskan sebelumnya. Laporan ini dibuat sedemikian rupa oleh Penulis sesuai dengan hasil pembuatan contoh tanaman hidroponik sebagai hasil dari penerapan bioteknologi. Dalam penelitiannya Penulis mengalami berbagai macam kesulitan-kesulitan dalam pembuatan contoh tanaman hidroponik. Oleh karena itu, Penulis menyadari bahwa hasil laporan yang telah disusun ini sangat erat dengan kekurangan dan kelemahannya. Dan mengingat bahwa Penulis masih berstatus pelajar yang mana masih dalam keadaan minus dalam belajar dan pengalaman atau pun pengetahuan. Untuk itu, Penulis mengharapkan laporan penelitian ini bermanfaat bagi kita semua.Cicalengka, Maret 2012

Penulis

PENDAHULUAN LATAR BELAKANG Hidroponik dari asal kata hydro yaitu air dan ponos artinya kerja. Hidroponik di artikan sebagai bercocok tanam tanpa tanah sebagai medianya, namun yang terpenting adalah penggunaan air sebagai sarana

menyalurkan dan menyediakan nutrisi bagi tanaman. Fungsi tanah digantikan dengan media-media lain yang memiliki kemampuan untuk menyalurkan atau menyerap air. Media yang umum digunakan adalah pasir, kertas, kerikil zeolit, pecahan genting, arang kayu, ijuk,

rockwool, arang sekam, sabut kelapa, atau media padat lain. Bahkan dengan sistem NFT (nutrient film

technique) hidroponik tidak memerlukan media lain selain air. Tanah yang berfungsi sebagai berpegangnya akar tanaman digantikan dengan media-media seperti disebut sebelumnya. Pada penelitian kali ini saya menggunakan hidrogel sebagai pengganti media tanah.

RUMUSAN MASALAH

1)

Ap akah pada pembuatan tanaman hidroponik merupakan contoh penerapan bioteknologi?.

MERUMUSKAN HIPOTESIS1)

Pe mbuatan tanaman hidroponik merupakan hasil dari penerapan bioteknologi.

MERUMUSKAN VARIABEL PENELITIAN RIABEL BEBAS : 1) drogel 2) nsentrasi air RIABEL TERIKAT : 1) aktu yang diperlukan hidrogel menyerap air W VA Ko Hi VA

TUJUAN PENELITIAN Tujuan umum disusunnya laporan ini adalah untuk membuktikan apakah pembuatan tanaman hiroponik merupakan hasil dari penerapan bioteknologi. Sedangkan tujuan khusus adalah untuk mendapatkan nilai mata pelajaran Biologi yang mana telah ditugaskan ISI ALAT DAN BAHAN 1) Hidrogel, sebagai media pengganti tanah 2) Air 3) Wadah, untuk merendam hidrogel 4) Tanaman, yang akan ditanam 5) Vas atau pot bunga, sebagai tempat penanaman.

CARA KERJA 1)Masukkan hidrogel ke dalam wadah 2) Rendam hidrogel dengan air

3) Tunggu sampai hidrogel membesar 4) Sambil menunggu hidrogel membesar, siapkan tanaman yang akan di tanam 5) Bersihkan tanaman hingga bersih 6) Siapkan vas atau pot bunga dan bersihkan 7) Setelah hidrogel membesar, masukkan hidrogel ke dalam vas atau pot bunga yang telah dimasukkan tanaman 8) Dan tanaman hidroponik siap untuk dipajang atau diletakkan ditempat yang diinginkan.

Seperti gambar dibawah ini :

Tanaman siap dipajang.

PENUTUP KESIMPULAN Tanaman hidroponik merupakan contoh hasil penerapan bioteknologi. Hidrogel yang digunakan sebagai media tanam adalah penemuan terbaru yang menarik untuk mempermudah sistem pertanian hidroponik. Kristal-kristal polimer ini bisa dijadikan media tanam yang praktis karena sifatnya yang mampu rutinitas menyerap air, sehingga menyiram tanaman, akan dibebaskan itu dari

selain

dengan

keanekaragaman warnanya bisa memperbaiki penampilan tanaman secara keseluruhan, karena bisa disesuaikan dengan selera dan diselaraskan dengan warna tanaman. Hal ini dapat menciptakan keindahan dan keasrian tanaman hias yang ditempatkan di ruang tamu atau di ruang kantor.

Hidrogel

digunakan

sebagai

campuran

untuk

menyempurnakan tanah. Jeli dari hidrogel lazim pula digunakan untuk budidaya jamur shiitake. Selain itu gel ini berguna bagi pertanian di kota-kota besar yang lahannya sempit serta kualitas tanahnya jelek. Sedikit tanah, diberi campuran hidrogel dan pupuk, bisa menjadi media yang baik untuk berkebun. Menurut ensiklopedia Wikipedia, hydrogel adalah suatu jaringan rantai-rantai polimer yang mudah menyerap air, hidrogel adalah polimer penyerap super (superabsorbent), ia dapat mengandung air hingga 99%. Hidrogel adalah kristal-kristal pengisap air, mampu

menyerap air 600 kali dari bobotnya. Kristal-kristal ini tampak seperti butiran-butiran kecil kwarsa sebelum jenuh dengan air, dan mirip cabikan jeli jernih bila air

ditambahkan. Bahan-bahan pembentuk hydrogel biasanya terdiri dari

polyvinyl alcohol, natrium polyacrylate, polimer-polimer acrylate lainnya dan ko-polimer dengan kelompok hydrophilic(pengikat air) yang melimpah. Pada awalnya hidrogel

digunakan untuk diaper sekali pakai dimana ia dapat

menangkap urin, untuk handuk-handuk kesehatan, lensalensa kontak (hidrogel silikon, polyacrylamides), elektrodaelektroda medis (polyethylene Juga

oxide,

polyAMPS untuk

dan

polyvinylpyrrolidone).

digunakan

operasi

payudara, pembalut luka bakar, wadah obat-obat ionis, dan butiran untuk mempertahankan kandungan air tanah di kawasan tandus. 3.2 SARAN

Saya sebagai seorang pelajar, mengharapkan agar semua orang mengerti bagaimana cara penanaman tanaman

hidroponik. Teknik budidaya tanaman secara hidroponik merupakan salah satu solusi dalam mengantisipasi

perdagangan bebas, karena teknik ini mampu meningkatkan produksi (tanpa mengenal musim), produktivitas, dan kualitas hasil panen. Sehingga sangat bermanfaat bagi kita semua.