Berbagi dokumen Ms. Word pada Blogspot

7
Oleh: Dwi Budiwiwaramulja Kalau persiapan sudah matang, mau apalagi? Laptop sudah diaktifkan begitu pula modemnya. Nah ini dia, lancar. Kita mulai ...

Transcript of Berbagi dokumen Ms. Word pada Blogspot

Page 1: Berbagi dokumen Ms. Word pada Blogspot

Oleh: Dwi Budiwiwaramulja

Kalau persiapan sudah matang, mau apalagi? Laptop sudah diaktifkan begitu pula

modemnya. Nah ini dia, lancar. Kita mulai ...

Page 2: Berbagi dokumen Ms. Word pada Blogspot

2

Saat proses mengunggah kita dihadapan dengan tampilan layar sebagai berikut.

a. Animasi gambar laju “upload”. Proses ini memerlukan waktu. Kecepatannya

tergantung pada faktor layanan akses internet yang digunakan.

b. Judul Artikel. Pada bagian ini, judul bisa diubah.

c. Angka presentasi dan garis laju

d. Nomor “. Add Details” . Pada bagian ini, sebaiknya diisi deskripsi singkat

tentang isi dan “tag”. Tag ini seperti kata kunci atau key word. Fungsinya adalah

agar dokumen mudah diakses oleh orang lain.

Page 3: Berbagi dokumen Ms. Word pada Blogspot

3

e. “Share your content”, yaitu sharepoint memberi fasilitas untuk membagikan

dokumen. Fasilitas ini meliputi share “link” dokumen, share ke e-mail, “Embed” ,

untuk berbagi ke website atau blog, “Like” memberi tanda “suka” dan “Save”

atau unduh.

Share your content Proses berhasil dengan baik ditandai dengan adanya tampil seperti berhentinya gambar animasi laju “upload”, dan berubah muncul tampilan (previuw) dokumen dan tampilan tanda “centang” disertai tulisan “Your file uploud successfully! View it here”.

Klik tulisan here, jika akses internet tidak bermasalah maka Anda akan menemukan dokumen Ms.Word yang telah diunggah tersebut dengan tampilan lebih luas. (lihat gambar)

Page 4: Berbagi dokumen Ms. Word pada Blogspot

4

a. Klik “embed”

b. Klik “Cutomize”. (perhatikan gambar berikutnya)

NB: Atur tulisan “code” diposisikan dengan perataan “center”

Page 5: Berbagi dokumen Ms. Word pada Blogspot

5

6. Klik atau aktifkan pada bagian “HTML”

7. Blok dan Paste “Code”

Page 6: Berbagi dokumen Ms. Word pada Blogspot

6

8.

9. “Back to Compose”

Sekarang menuju pada bagian “Compose” dengan cara klik tulisan ““Compose”.

Page 7: Berbagi dokumen Ms. Word pada Blogspot

7

Hasil tampilan akan berubah. Dan akan kelihatan hasilnya secara total setelah dipublish.

Contoh tampilan sharing dokumen Ms.Word pada Blogspot dengan menggunakan fasilitas dari

“Sharepoint”