Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

download Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

of 20

Transcript of Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    1/20

    BEBERAPA FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGANKEBERHASILAN PENGOBATAN TB PARU DI

    BP4 TEGALPosted: March 12, 2011 in Kesehatan Masyarakat

    0ARTIKEL

    PENDAHULUAN

    Penyakit TB Paru adalah penyakit menular yang disebabkan oleh

    kuman Mycobacterium tuberkolosis , yang menyerang dari balita hingga usia lanjut.

    Penyakit Tuberkulosis Basil Tahan sam Positi! atau juga bisa disebut dengan TB Paru,

    sampai kini belum berhasil diberantas dan telah mengin!eksi sepertiga penduduk

    dunia. 1"

    #$% melaporkan adanya & juta orang mati akibat TB Paru tiap tahun dan diperkirakan

    '000 orang tiap harinya. Tiap tahun ada ( juta penderita TB Paru baru dari 2') kasus

    kematian dan kesakitan di masyarakat diderita oleh orang*orang pada usia produkti!

    yaitu dari 1' sampai '+ tahun. i negara*negara berkembang miskin kematian TB Paru

    merupakan 2') dari seluruh kematian yang sebenarnya dapat dicegah. aerah sia

    tenggara menanggung bagian yang terberat dari beban TB Paru global yakni sekitar

    &-) dari kasus TB Paru di dunia. 2"

    ndonesia merupakan negara terbesar nomer tiga didunia setelah ndia dan /ina yang

    diperkirakan setiap tahunnya terjadi '-&.000 kasus baru TB Paru, dengan kematian TB

    Paru sekitar 1+0.000 kasus. ecara kasar diperkirakan setiap 100.000 penduduk

    ndonesia terdapat 1&0 pasien TB Paru dan harapan 0' diantaranya bisa diobati

    sampai sembuh. 1"

    Tujuan pengendalian pengobatan adalah untuk menjamin ketekunan, keteraturan

    pengobatan sesuai jad al pengobatan untuk menghindarkan penderita lalai berobat

    dan putus berobat sebelum aktunya dan mengurangi kemungkinan kegagalan

    https://bankjudul.wordpress.com/category/kesehatan-masyarakat/https://bankjudul.wordpress.com/category/kesehatan-masyarakat/https://bankjudul.wordpress.com/2011/03/12/beberapa-faktor-yang-berhubungan-dengan-keberhasilan-pengobatan-tb-paru-di-bp4-tegal/#respondhttps://bankjudul.wordpress.com/2011/03/12/beberapa-faktor-yang-berhubungan-dengan-keberhasilan-pengobatan-tb-paru-di-bp4-tegal/#respondhttps://bankjudul.wordpress.com/category/kesehatan-masyarakat/

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    2/20

    pengobatan dan kekebalan terhadap %bat nti Tuberkulosis 3% T". 4ntuk menjamin

    kepatuhan penderita menelan obat, makan makanan berprotein tinggi, pengobatan

    perlu dilakukan dengan penga asan langsung 3 %T 5 Directly Observed TreatmentShort Course " dan penga asan konsumsi 6at*6at makanan khususnya konsumsi protein

    oleh seorang Penga as Menelan %bat 3PM%" +.

    %T berarti pengobatan penderita dengan paduan obat jangka pendek disertai

    penga asan menelan obat setiap hari. i dalam %T arti penga asan penuh adalah

    penderita minum obat dihadapan PM% yang dapat berasal dari kesehatan, keluarga

    penderita yang dapat dipercaya, kader kesehatan 3Perkumpulan Pemberantasan

    Tubercolusis ndonesia" atau tokoh masyarakat 7 agama yang disegani penderita+

    .

    alah satu keberhasilan dalam pengobatan penderita TB paru terletak pada Penga as

    Menelan %bat 3PM%", PM% dapat diambil dari orang yang tinggal satu rumah dengan

    penderita atau tinggal dalam asa #isma. elain itu juga dapat dia asi oleh anggota

    keluarga, kader dasa isma, kader PPT , P88, guru, teman tokoh masyarakat dan

    petugas sosial kecamatan ' .

    elain itu kesembuhan penderita TB paru dapat ditentukan oleh perilaku dari penderita

    sendiri, banyak hal yang mempengaruhi perilaku seseorang antara lain : umur, jenis

    kelamin, tingkat pendidikan dan pekerjaan seseorang. elain itu umur seseorang akan

    mengalami kemunduran dalam sistem pertahanan tubuh, sehingga mudah terserang

    berbagai penyakit. Tingkat pendidikan akan memberikan pengalaman seseorang

    terhadap sesuatu hal bagaimana cara mengatasi masalah yang dihadapi, sehingga

    dapat memilih jalan yang terbaik guna mengatasi masalah kesehatan yang dihadapi.

    Pada umumnya, penderita yang terserang TB paru adalah golongan masyarakat

    berpenghasilan rendah. 8ebutuhan primer sehari*hari lebih penting dari pada

    pemeliharaan kesehatan. $al ini dikarenakan kemiskinan dan jauhnya jangkauan

    pelayanan kesehatan dapat menyebabkan penderita tidak mampu membiayai

    transportasi kepelayanan kesehatan dan ini menjadi kendala dalam melakukan

    pengobatan, sehingga dapat mempengaruhi keteraturan berobat.

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    3/20

    danya !asilitas pelayanan kesehatan yang memadai dan ketersediaan obat serta

    jumlah tenaga yang cukup belum cukup menjamin keberhasilan dalam pengobatan,

    keteraturan dan ketaatan penderita untuk berobat sampai dengan aktu pengobatanyang telah ditentukan merupakan !aktor pendorong dalam keberhasilan pengobatan.

    9amanya pengobatan TB paru akan mengurangi kepatuhan penderita dalam

    melakukan pengobatan sesuai demgan jad al yang telah ditentukan " .

    ari data yang diperoleh di Balai Pengobatan Penyakit Paru*Paru 3BP+" Tegal pada

    tahun 200+ diperoleh data bah a jumlah penderita yang berkunjung di ra at jalan

    sebanyak & penderita dengan angka kejadian BT positi! sebanyak &&1 penderita

    atau '2,1), dengan angka keberhasilan pengobatan sebanyak 2- penderita atau

    (-, ) dan mengalami kekambuhan sebanyak - penderita atau 1,&). edangkan pada

    tahun 200' dari (+1 penderita sebanyak ++ penderita BT positi! atau + ,') dengan

    angka keberhasilan dalam pengobatan sebanyak (&' penderita atau ((,2 ) dan

    mengalami kekambuhan sebanyak penderita atau 0, +) yang meliputi jumlah

    penderita dari kota Tegal, 8abupaten Tegal, 8abupaten Brebes dan 8abupaten

    Pemalang.

    METODE PENELITIAN

    Penelitian ini merupakan penelitian e;planatory research melalui pendekatan cross

    sectional. Penelitian ini menggunakan sampel total populasi dengan jumlah responden

    '' responden.

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    4/20

    paru dari kota Tegal, 8abupaten Tegal, 8abupaten Brebes dan 8abupaten Pemalang.

    >ata?rata kunjungan pasien di ra at jalan sebanyak & dalam sehari yang buka dari

    jam 0 .00 # B sampai dengan 12.00 # B. 4ntuk pasien yang telah menjalankanpengobatan tahap intensi! selama bulan dengan jumlah '' penderita pada periode

    bulan @anuari 200 .

    B. HASIL PENELITIAN

    Pada penelitian ini untuk menggambarkan !aktor*!aktor yang berhubungan dengan

    keberhasilan pengobatan TB Paru yang terdiri dari : umur, pendidikan, pekerjaan,

    pemakaian % T sebelumnya, peran PM%, keteraturan minum obat dan keberhasilan

    pengobatan. engan hasil penelitian sebagai berikut :

    1. Kelo !ok U "r

    4mur merupakan usia penderita Tb Paru BT positi! saat mulai menerima pengobatan

    TB dihitung berdasarkan jumlah ulang tahun yang dihitung dari kelahiran sampai saat

    a ancara. engan hasil penelitian seperti pada tabel +.1 :

    Tabel +.1 istribusi Arekuensi 8elompok 4mur

    4mur !rekuensi )

    0*1+ tahun1'*2( tahun

    &0*++ tahun

    +'*'( tahun

    0 tahun

    120

    1&

    1+

    1,-& ,+

    2&,

    2','

    12,

    @umlah '' 100

    ari tabel +.1 dapat diketahui bah a sebagian besar TB paru menyerang pada

    kelompok umur 1'*2( tahun sebesar & ,+) dan hanya sebagian kecil yang menyerang

    kelompok umur antara 0*1+ tahun sebesar 1,-).

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    5/20

    #. Pen$%$%kan

    Pendidikan merupakan jenjang pendidikan !ormal yang berhasil ditempuh respondenberdasarkan ija6ah terakhir. engan hasil penelitian seperti pada tabel +.2 berikut :

    Tabel +.2 istribusi Arekuensi Pendidikan

    Pendidikan !rekuensi Prosentase 3)"

    Tidak sekolah

    9TP

    M

    '2'

    1-

    (,1+','

    &2,

    12,

    Jumlah'' 100

    Pada tabel +.2 dapat diketahui bah a sebagian besar responden berpedidikan

    sebesar +',') dan hanya sebagian kecil yang tidak sekolah sebesar (,1).

    &. 'en%s Peker(aan

    Pekerjaan merupakan kegiatan atau usaha yang dilakukan penderita untuk memenuhi

    kebutuhan hidup sehari*hari dari penderita TB paru. engan hasil penelitian seperti

    pada table +.& berikut :

    Tabel +.& istribusi Arekuensi @enis Pekerjaan

    @enis Pekerjaan !rekuensi Prosentase 3)"

    Tidak bekerjaPC

    asta

    2&1

    &1

    +1,-1,-

    ' ,+

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    6/20

    Jumlah'' 100

    ari tabel +.& dapat diketahui bah a sebagian besar reponden bekerja sebagaikarya an s asta sebesar ' ,+) dan hanya sebagian kecil yang bekerjaa sebagai PC

    sebesar 1,-).

    ). Pe aka%an OAT Se*el" nya

    Pemakaian % T sebelumnya merupakan pemakaian % T pada penderita TB paru

    sebelum menjalani pengobatan di BP+ yang diklasiDkasikan digunakan dan tidak

    digunakan pada penderita TB paru BT positi!. engan hasil penelitian seperti pada

    tabel +.+ :

    Tabel +.+ istribusi Arekuensi pemakaian % T sebelumnya Pengobatan BP+ Tegal

    Pemakaian % T !rekuensi Prosentase 3)"

    Ea Tidak

    -+

    1+.-'.'

    Jumlah'' 100

    ari tabel +.+ dapat diketahui bah a sebagian mayoritas responden sebelum

    menjalani pengobatan di BP+ Tegal belum menggunakan % T sebesar -',').

    +. Peran PMO

    Peran PM% adalah sebagai penga as menelan obat pada penderita TB paru BT positi!

    yang diklasiDkasikan ada dan tidak adanya PM%. engan hasil penelitian seperti pada

    tabel +.' :

    Tabel +.' istribusi Arekuensi Peran PM%

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    7/20

    PeranPMO

    !rekuensi )

    da Tidak ada

    +-

    -','1+,'

    Jumlah'' 100

    ari tabel +.' dapat diketahui bah a mayoritas responden dalam menjalani

    pengobatan dia asi oleh PM% sebesar -',').

    ,. Keterat"ran M%n" O*at

    8eteraturan minum obat adalah suatu proses dimana penderita melakukan ketepatan

    aktu dalam pengobatan. dilihat dari teratur dan tidak teraturannya penderita

    menjalani pengobatan. engan hasil penelitian seperti pada tabel +. :

    Tabel +. istribusi Arekuensi 8eteraturan Minum %bat

    8eteraturan Minum%bat !rekuensi Prosentase 3)"

    Teratur Tidak teratur

    +'10

    -1,-1-,2

    @umlah '' 100

    ari tabel +. dapat diketahui bah a mayoritas responden dalam menjalani

    pengobatan teratur dalam minum obat sesuai petunjuk dokter sebesar -1,-).

    -. D%str%*"s% rek"ens% Ke*erhas%lan Pen/o*atan

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    8/20

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    9/20

    hubungan yang signiDkan antara umur dengan keberhasilan pengobatan TB paru

    dengan p =alue 5 0, 2' pada tingkat kesalahan 3a" '). $ubungan yangb terjadi

    antara umur dengan keberhasiln pengobatan TB paru sangat lemah, dengan nilaiG2 sebesar 0,&+ .

    *. H"*"n/an antara Pen$%$%kan $en/an Ke*erhas%lan Pen/o*atan

    Tabel +.( $ubungan antara Pendidikan dengan 8eberhasilan Pengobatan

    Pendidikan

    8eberhasilan Pengobatan Total G 2 p

    embuh Tidak sembuh

    ! ) ! ) ! )

    Tidak sekolah dan

    9TP dan M

    21-

    (02

    & 102-

    &02'

    100100

    2,( 0 0.1'-

    Total +' -1,- 10 1-,2 '' 100

    ari tabel +.( diperoleh hasil bah a responden yang tidak sekolah dan pendidikan

    dapat sembuh sebesar (0) dan tidak sembuh 10), untuk pendidikan 9TP dan

    pendidikan M dapat sembuh sebesar 2) dan tidak sembuh sebesar 2-).

    $asil uji c hi square menunjukkan bah a tidak ada hubungan yang signiDkan antara

    pendidikan dengan keberhasilan pengobatan TB paru dengan p =alue 5 0,1'- pada

    tingkat kesalahan 3a" '). $ubungan yang terjadi antara pendidikan dengan

    keberhasilan pengobatan TB paru sangat lemah, dengan nilai G 2 sebesar 2,( 0.

    . H"*"n/an antara Peker(aan $en/an Ke*erhas%lan Pen/o*atan

    Tabel +.10 $ubungan antara Pekerjaan dengan 8eberhasilan Pengobatan

    Pekerjaan

    8eberhasilan Pengobatan Total G 2 p

    embuh Tidak sembuh

    ! ) ! ) ! )

    Tidak bekerjaPC dan asta

    202'

    --.1

    & 1&21.(

    2&&2

    100100

    0. 02 0,+(+

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    10/20

    Total +' -1,- 10 1-,2 '' 100

    ari tabel +.10 diperoleh hasil bah a responden yang tidak bekerja sembuh sebesar

    - ) dan tidak sembuh 1&), responden yang bekerja sebagai PC dan sebagai

    karya an s asta -,1) dapat sembuh dan 21,() tidak sembuh.

    $asil uji c hi square menunjukkan bah a tidak ada hubungan yang signiDkan antara

    pekerjaan dengan keberhasilan pengobatan TB paru dengan p =alue 5 0,+(+ pada

    tingkat kesalahan 3a" '). $ubungan yang terjadi antara pekerjaan dengan

    keberhasilan pengobatan TB paru sangat lemah, dengan nilai G 2 sebesar 0, 02.

    $. H"*"n/an Pe aka%an OAT Se*el" nya $en/an Ke*erhas%lan Pen/o*atan

    Tabel +.12 $ubungan Pemakaian % T ebelumnya dengan 8eberhasilan Pengobatan

    Pemakaian % Tsebelumnya

    8eberhasilan Pengobatan Total G 2 p

    embuh Tidaksembuh

    ! ) ! ) ! )

    Ea

    Tidak

    +

    +1

    '0

    - ,2

    + '0

    12,-

    -

    +

    100

    100,& 1 0,02(

    Total +' -1,- 10 1-,2 '' 100

    ari tabel +.12 diperoleh hasil bah a responden yang memakai % T sebelum

    menjalani pengobatan di BP+ Tegal sebesar '0) tidak sembuh dan yang sembuh

    sebesar '0) sedangkan yang tidak memakai % T sebelum menjalani pengobatan di

    BP+ Tegal mayoritas sembuh sebesar - ,2) dan yang tidak sembuh sebesar 12,-).

    $asil uji c hi square menunjukkan bah a ada hubungan yang signiDkan antara

    pemakaian % T sebelumnya dengan keberhasilan pengobatan TB paru dengan p =alue

    5 0,02( pada tingkat kesalahan 3a" '). $ubungan yang terjadi antara pemakaian % T

    sebelumnya dengan keberhasilan pengobatan TB paru kuat, dengan nilai G 2 sebesar

    ,& 1.

    e. H"*"n/an antara Peran PMO $en/an Ke*erhas%lan Pen/o*atan

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    11/20

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    12/20

    $asil uji c hi square menunjukkan bah a ada hubungan yang signiDkan antara peran

    PM% dengan keberhasilan pengobatan TB paru dengan p =alue 5 0,000 pada tingkat

    kesalahan 3a" '). $ubungan yang terjadi antara peran PM% dengan keberhasilanpengobatan TB paru kuat, dengan nilai G 2 sebesar &0,&0 .

    C

    PEM AHASAN1. H"*"n/an antara U "r $en/an Ke*erhas%lan Pen/o*atan

    Penyakit TB paru banyak menyerang kelompok umur 1'*2(, mempunyai mobilitas

    yang tinggi sehingga kesempatan untuk berinteraksi dengan lingkungan sosial lebih

    besar dan mudah terpapar dari orang*orang yang menderita TB paru yang tidak akti!

    saat berinteraksi dengan lingkungan sekitar. /ara penularan yang dapat terjadi karena

    saat berkomunikasi dan tanpa sadar ada air ludah yang masuk ke mulut la an bicara

    atau saling bergantian alat makan. $al ini sesuai dengan sebuah studi dari United

    State of Public Heath Service 34P P$ " tahun 1( 0 menemukan bah a kelompok usia

    1'*'+ tahun lebih berisiko untuk terserang tuberkulosis 1' .

    ari uji chi square diperoleh hasil bah a tidak terdapat hubungan yang signiDkan

    antara umur dengan keberhasilan pengobatan. Meskipun pada usia tersebut

    mempunyai mobilitas yang tinggi tetapi tidak berhubungan dengan keberhasilan

    pengobatan kemungkinan karena sering terpapar oleh Mycobakterium

    tuberculosis sehingga mempunyai kekebalan secara akti! terhadap penyakit TB paru.

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    13/20

    Penelitian ini sejalan dengan penelitian Euni #ulandari 3200'" yang mengemukakan

    bah a umur tidak berhubungan keberhasilan pengobatan pada penderita TB paru BT

    positi! semakin lanjut umur seseorang belum tentu berhubungan dengan keberhasilandalam pengobatan 1 " .

    #. H"*"n/an antara Pen$%$%kan $en/an Ke*erhas%lan Pen/o*atan

    Mayoritas responden sekolah , hanya sebagian kecil yang tidak sekolah. Pendidikan

    seseorang akan mempengaruhi tingkat pengetahuan seseorang, pengetahuan tersebut

    dapat berasal dari menuntut ilmu di lembaga pendidikan !ormal atau berasal dari

    in!ormal seperti media elektronik 3tele=isi", media cetak 38oran" atau teman, selain itu

    dapat juga pengetahuan tentang penyakit TB paru berasal dari penyuluhan kesehatan.

    emakin tinggi pendidikan maka akan semakin mudah menerima sesuatu. Menurut

    pendapat Hreen bah a tingkat kesehatan seseorang dapat ditentukan oleh tingkat

    pengetahuan atau pendidikan dari orang tersebut, sehingga semakin baik tingkat

    pengetahuan seseorang maka tingkat kesehatan orang tersebut juga akan semakin

    baik, pengetahuan dapat diperoleh dari lingkungan sekitar seperti media cetak,

    elektronika, dari penyuluhan yang dilakukan petugas kesehatan dan lain*lain 12 .

    ari uji chi square diperoleh hasil bah a tidak ada hubungan yang bermakna antara

    pendidikan dengan keberhasilan pengobatan. Meskipun sebagian besar responden

    pernah sekolah tapi hal ini tidak berhubungan dengan keberhasilan pengobatan TB

    paru kemungkinan hal ini disebabkan responden sama*sama tidak pernah mendapat

    penyuluhan tentang penyakit TB paru, sehingga pengetahuan tentang TB paru untuk

    yang sekolah dan tidak sekolah sama. Pendidikan seseorang merupakan salah satu

    proses perubahan pada diri seseorang yang dihubungkan dengan pencapaian tujuan

    kesehatan indi=idu, dan masyarakat. di dalamnya seseorang menerima atau menilai

    in!ormasi, sikap, maupun praktek baru, yang berhubungan dengan tujuan hidup

    sehat. "

    $al ini sesuai dengan penelitian Euli #ulandari 3200'" yang menyatakan bah a

    pendidikan tidak berhubungan dengan keberhasilan pengobatan, semakin tinggi

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    14/20

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    15/20

    kesehatan untuk melakukan pengobatan dari pada orang dengan penghasilan yang

    kurang 1(" .

    ). H"*"n/an Pe aka%an OAT Se*el" nya $en/an Ke*erhas%lan Pen/o*atan

    ebagian besar responden sebelum menjalani pengobatan tidak memakai % T,

    pemakaian % T sebelumnya dapat menyebabkann resistesi terhadap pengobatan

    selanjutnya, sehingga dikha atirkan akan mengalami kegagalan dalam pengobatan

    selanjutya. Pemakaian % T sebelumnya diartikan sebagai % T yang diberikan sebelum

    penderita menjalani pengobatan di BP+ Tegal dengan pegobatan selama *- bulan,

    responden yang telah mengkonsumsi % T sebelum menjalani pengobatan sebelumnya

    merupakan pasien rujukan dari daerah dan telah mendapatkan terapi tetapi

    mengalami kegagalan. Pemakaian sesuai dengan anjuran epkes selama sampai

    dengan - bulan unntuk mendapatkan hasil yang optimal .

    Pada uji chi square diperoleh hasil bah a terdapat hubungan yang bermakna antara

    pemakaian % T dengan keberhasilan dalam pengobatan. $al ini kemungkinan karena

    sebagian dari responden tidak memakai % T sebelum menjalani pengobatan sehingga

    penderita belum mengalami resistensi terhadap % T yang diberikan selama

    pengobatan., makin lama makin sering dan makin teratur pemakaian % T akan makin

    meningkat kemungkinan resisten % T terhadap mycobacterium tuberculosis ".

    Pemakaian % T secara teratur berkaitan untuk mencegah resistensi % T

    terhadap Mycobacterium tuberkulosis . Penderita yang teratur minum % T satu bulan

    atau lebih mempunyai kemungkinan yang lebih tinggi untuk menjadi kebal terhadap

    obat yang diberikan.

    Tidak sejalan dengan penelitian*penelitian yang menyatakan bah a pemakaian % T

    berhubungan dengan keberhasilan pengobatan penderita TB paru dan terdapat

    hubungan sejalan semakin baik pasien dalam minum % T maka semakin baik tingkat

    keberhasilan semakin tinggi 1 .

    +. H"*"n/an antara Peran PMO $en/an Ke*erhas%lan Pen/o*atan

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    16/20

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    17/20

    ,. H"*"n/an antara Keterat"ran M%n" O*at $en/an Ke*erhas%lan

    !en/o*atan

    ebagian besar responden teratur dalam mengkonsumsi obat sesuai petunjuk dokter.

    $al ini karena adanya keinginan responden untuk sembuh tinggi sehingga penderita

    mengkosumsi % T secara terarur hal ini juga adaya peran PM% selama pengobatan

    yang mengingatkan unntuk selalu mengkonsumsi obat dan kontrol secara teratur.

    Menurut Hreen perilaku ketaatan seseorang dalam minum obat dan mencari

    kesembuhan atas penyakitnya salah satunya dipengaruhi oleh !aktor pendorong dalam

    diri seperti pengetahuan orang tersebut terhadap penyakit yang diderita12

    .

    ari uji chi square diperoleh hasil bah a ada hubungan yang bermakna antara

    keteraturan minum obat dengan keberhasilan pengobatan. >esponden mengkonsumsi

    obat sesuai aturan yang diberikan selami enam berurut*turut tanpa putus,

    keteraturan minum obat diukur sesuai dengan petunjuk pelaksanaan yang telah

    ditetapkan yaitu dengan pengobatan lengkap sampai dalam jangka aktu pengobatan

    selama *- bulan. 8eteraturan pengobatan apabila kurang dari (0) maka akan

    mempengaruhi penyembuhan. % T harus diminum teratur sesuai dengan jad al,

    terutama pada !ase pengobatan a al guna menghindari terjadinya ketidak sembuhan

    pengobatan serta terjadinya kekambuhan.

    Menurut pendapat Green bah a perilaku kesehatan atau tingkat kesehatan seseorang

    ditentukan oleh sikap seseorang terhadap obyek kesehatan. emakin baik sikap

    seseorang terhadap kesehatan maka tingkat kesehatan seseorang tersebut juga akan

    semakin baik. 8etaatan seseorang dalam minum obat dipengaruhi oleh sikap orang

    tersebut terhadap penyakit yang diderita 12 .

    SIMPULAN DAN SARAN. MP49 C

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    18/20

    Berdasarkan hasil peennelitian !actor*!aktor yang berhubungan dengan keberhasilan

    pegobatan TB paru dii BP+ Tegal, dapat ditarik simpulan sebagai berikut :

    1. 4mur responden sebagian besar termasuk kelompok umur antara 1'*2( tahun

    sebesar & ,+), tingkat pendidikan sebagian besar sekolah sebesar +','),

    pekerjaan sebagian bekerja sebagai karya an s asta sebesar ' ,+), sebelum

    menjalani pengobatan di BP+ Tegal belum mendapatkan % T sebelumnya sebesar

    -',').Mayoritas responden dalam menjalani pengobatan didampingi PM% sebesar

    -','). Mayoritas responden teratur dalam menjalani pengobatan sebesar (1,-).

    Mayoritas responden yang menjalani pengobatan dapat sembuh sebesar -1,-).

    2. Tidak ada hubungan yang bermakna antara umur dengan keberhasilan

    pengobatan TB paru 3p50, 2'".

    &. Tidak ada hubungan yang bermakna antara pendidikan dengan keberhasilan

    pengobatan TB paru 3p50,1'-"

    +. Tidak ada hubungan yang bermakna antara pekerjaan dengan keberhasilan

    pengobatan TB paru 3p50,+(+"

    '. da hubungan yang bermakna antara pemakaian % T sebelumnya dengan

    keberhasilan pengobatan TB paru 3 p50,02("

    . da hubungan yang bermakna antara peran PM% dengan keberhasilan

    pengobatan TB paru. 30,000"

    . da hubungan yang bermakna antara keteraturan minum obat dengan

    keberhasilan pengobatan TB paru 3p50,000"

    B. SARAN

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    19/20

    4ntuk BP+ disarankan agar selalu memoti=asi pasien melalui pendidikan kesehatan

    atau penyuluhan agar melakukan pengobatan secara teratur untuk keberhasilan dalam

    pengobatan.

    DA TAR PUSTAKA

    1. epkes > . 2002. Pedoman asional Penan!ulan!an Tuberkulosis . @akarta.

    2. #$%. TB /ontrol in the #orkplace, >eport o! an ntercontry /onsultan, Ce

    elphi. 200+. epkes 2002 ,http:77 .depkes.go.id7inde;.phpIoption2

    articlesJarcid51'+Jitem5& , 20 Mei 200+.

    &. epkes.> . 1((&. Pedoman Penemuan dan Pen!obatan Penderita T" Paru .

    @akarta. epkes.

    +. epkes > . 2001. Buku Petun#uk Praktis "a!i Petu!as dan Pelaksana

    Penan!!ulan!an T"C di Unit Pelayanan $esehatan . @akarta. epkes.

    '. 8an il epkes Propinsi @ateng. 2000. "uku Pedoman "a!i Pen!a%as Menelan

    Obat . emarang. P&M

    . Cadesul, $endra an. 1(( . Penyebab& Pence!ahan dan Pen!obatan T" Paru .

    @akarta : Puspas ara.

    . Muharman $arun, Klla utiana. 2002. Tuberkulosis $linis . #idya Medika..

    @akarta

    -. #. $erdin ubuan, Cursalam. M. Panggabean. .P.1(( .. Hulton. 'lmu

    Penyakit Demam . @akarta.

    (. ep 8es > 1(( . Pedoman Penyakit Tuberkulosis Dan Penan!!ulan!annya .

    @akarta . epkes

    10. @ohn /ro!son. 2001. Corman $orne Aredmiller. Tuberkulosis $linis . #idya

    Medika. @akarta.

    11. epkes > . 1((&. Pedoman Tuberkulosis Paru . @akarta.

    12. oekidjo, Cotoatmodjo. 200&. Pendidikan dan Perilaku $esehatan . @akarta :

    >ineka /ipta.

    1&. oekidjo Cotoadmodjo. 2002. Metode Penelitian $esehatan . @akarta. Kdisi

    >e=isi. PT. >ineka /ipta.

    http://www.depkes.go.id/index.php?option2%20articles&arcid=154&item=3http://www.depkes.go.id/index.php?option2%20articles&arcid=154&item=3http://www.depkes.go.id/index.php?option2%20articles&arcid=154&item=3http://www.depkes.go.id/index.php?option2%20articles&arcid=154&item=3http://www.depkes.go.id/index.php?option2%20articles&arcid=154&item=3

  • 8/15/2019 Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Di Bp4

    20/20