Bahasa Indonesia Kode b (54)

download Bahasa Indonesia Kode b (54)

of 15

Transcript of Bahasa Indonesia Kode b (54)

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    1/15

       P   R   A   U   J

       I   A   N   N   A   S

       I   O   N   A   L

       S   M   K

       N   2   0   1

       5   /   2   0   1   6

     

    SMK 

    BAHASA INDONESIAKelompok Teknolo!" Ke#e$%&%n

    '%n Pe(&%n!%n

    Kerjasama

    UNI)ERSITAS

    *UNADARMAdengan

    D!n%# Pen'!'!k%n P(o+!n#! DKI J%k%(&%"

    Ko&%/K%,-p%&en BODETABEK"T%ne(%n Sel%&%n" K%(%.%n"

    Se(%n" P%n'el%n" '%n !leon

    501P%ke& So%l B2

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    2/15

    P E T U N J U K U M U M

    1. Sebelum mengerjakan ujian, telitilah terlebih dahulu jumlah dan nomor halaman yang terdapat padanaskah ujian.

    2. Tulislah nomor peserta Saudara pada lembar jawaban, sesuai dengan petunjuk yang diberikan olehpanitia.

    3. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang berisi penjelasan cara menjawab soal.

    4. awablah terlebih dahulu soal!soal yang menurut Saudara mudah, kemudian lanjutkan denganmenjawab soal!soal yang lebih sukar sehingga semua soal terjawab.

    ". Tulislah jawaban Saudara pada lembar jawaban ujian yang disediakan dengan cara dan petunjukyang telah diberikan oleh petugas.

    #. $ntuk keperluan coret!mencoret dapat menggunakan tempat yang kosong pada naskah ujian ini dan

     jangan sekali!kali menggunakan lembar jawaban.

    %. Selama ujian Saudara tidak diperkenankan bertanya atau meminta penjelasan mengenai soal!soalyang diujikan kepada siapapun, termasuk pengawas ujian.

    &. Setelah ujian selesai, harap Saudara tetap duduk di tempat sampai pengawas datang ke tempatSaudara untuk mengumpulkan lembar jawaban.

    '. (erhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor, tidak basah, tidak terlipat dan tidak sobek.

    1). umlah soal sebanyak ") butir, setiap butir soal terdiri atas " *lima+ pilihan jawaban.

    11. ode naskah ujian ini 54

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    3/15

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    4/15

    (. di,a,arkan

    . disamakan

    C. dialihkan

    D. dibedakan

    %. diutamakan

    a,ak pendapat tersebut

    melibatkan 1.1:: orangtua dan anak+anak 

     berusia < dan 1? tahun.

    Dalam lima tahun ke depan akan dibangun

    1.::: po,ok baa untuk men,angkau ribuan anak 

    usia dini. Po,ok baa ini dibangun oleh ) guna

    menimbulkan minat baa se,ak usia dini.

    @ingga saat ini sudah terbangun 26 po,ok baa

    di >akarta dan *: di kota lain.

    Perbandingan yang tepat untuk dua teks tersebut adalah ... .

    (. Teks pertama dan kedua berisi informasi kegemaran melakukan kegiatan

    . Teks pertama dan kedua sama+sama berisi hasil surAei orangtua di )nggris.

    C. Teks pertama berisi informasi kegiatan anak+anak" teks kedua berisi hasil surAei.

    D. Teks pertama berisi hasil pembangunan" teks kedua berisi kegiatan ibu dan anak.%. Teks pertama berisi hasil surAei" teks kedua berisi informasi kegiatan.

    B. Cermatilah biografi berikut!

     $ama lengkapnya Donald Trump" alias Donald >ohn Trump. )a adalah seorang pengusaha" pakar"

    dan penulis. =ahir di $e4 ork City" (merika Serikat" 12 >uni 162

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    5/15

    6. Cermatilah paragraf berikut!

    Pengaspalan yang dilakukan pemerintah proAinsi DK) >akarta diberbagai ,alan di ibukota

    merupakan hal yang menyenangkan. @al ini dilakukan sebab di se,umlah ,alan banyak yang

     berlubang. $amun" dibeberapa tempat pengaspalan ,alan itu semakin meninggikan permukaan

     ,alan. (kibatnya" separator yang men,adi pemisah men,adi se,a,ar dengan permukaan ,alan.

    Kondisi ini" membuat banyak kendaraan berputar arah semaunya. Earga >akarta umumnya tidak 

    ukup diberi himbauan untuk taat terhadap aturan lalu lintas.8...9 agi masyarakat" biasanya

     pemaksaan lebih ampuh dibandingkan dengan aturan" yang ada hanya seara tertulis.

    Kalimat yang sesuai untuk melengkapi paragraf rumpang tersebut adalah ... .

    (. @imbauan PemproA. DK) itu selalu mendapat respons positif dari masyarakat.

    . (turan lalu lintas yang berlaku tidak sesuai dengan harapan masyarakat.

    C. =alu lintas yang digunakan saat ini belum disosialisasikan pemerintah.

    D. @arus ada unsur pemaksaan agar mereka taat dan tidak membuat aturan sendiri.

    %. -asyarakat >akarta terbiasa melanggar aturan lalu lintas yang ada.

    1:. Cermatilah paragraf berikut!

    /10 =ayanan informasi dapat dilakukan melalui tatap muka dan melalui media.

    /*0 Sayangnya" tidak sedikit laman yang digunakan hanya sekadar pelengkap" bukan yang utama.

    /0 @ubungan masyarakat /humas0 men,adi garda terdepan bagi sebuah lembaga atau instansiuntuk mempromosikan produk atau kebi,akan yang akan dipublikasikan.

    /20 Salah satu ,enis media yang banyak digunakan saat ini adalah laman daring.

    /30 Tugas pokok pranata ini adalah melakukan kegiatan pelayanan informasi dan kehumasan.

    #rutan yang tepat untuk men,adi paragraf deduktif adalah ... .

    (. /10" /0" /30" /20" /*0

    . /10" /20" /30" /*0" /0

    C. /0" /30" /10" /20" /*0

    D. /0" /20" /*0" /30" /10

    %. /0" /10" /20" /*0" /30

    11. Cermatilah paragraf berikut!

    -empererat ikatan ibu dan anak dapat dilakukan melalui berbagai ara. Salah satunya adalahmemasak. (nak+anak yang terbiasa ikut memasak akan enderung mengkonsumsi lebih banyak 

    makanan sehat. (ktifitas memasak mampu mendorong kemampuan beker,a sama anak dalam

    tim. Disamping itu kemampuan motorik anak ,uga akan berkembang.

    Perbaikan penulisan yang tidak sesuai dengan e,aan yang disempurnakan adalah ... .

    (. mengonsumsi" (ktiAitas" di samping

    . mengonsumsi" beker,asama" di samping

    C. mengonsumsi" (ktifitas" disamping

    D. mengkonsumsi" (ktifitas" beker,a sama

    %. (ktiAitas" di samping" beker,asama

    1*. Cermatilah paragraf berikut!

    Kini masyarakat hukum adat dapat menggarap lahan tempat tinggal mereka yang masuk 

    ka4asan hutan tanpa harus takut dikenai hukuman pidana. -ereka diperbolehkan menebang

     pohon asalkan bukan untuk tu,uan komersial. -asyarakat yang hidup seara turun+temurun di

    dalam hutan" membutuhkan sandang" pangan" dan papan untuk kebutuhan sehari+hari. -ereka

    da pat menebang pohon guna memenuhi kebutuhan hidup tersebut.

    Tanggapan positif terhadap isi paragraf tersebut adalah ... .

    (. Seharusnya pemerintah tidak mudah memperbolehkan masyarakat menebang pohon

    meskipun untuk kebutuhan.

    . -emperbolehkan menebang pohon untuk kebutuhan masyarakat yang tinggal di dalam hutan

    adalah tindakan yang tepat.

    C. Penebangan pohon untuk kebutuhan masyarakat dalam hutan tidak perlu dipermasalahkan

    keberadaannya.D. Pemerintah tidak bisa membedakan masyarakat di mana pun mereka tinggal dan memenuhi

    kebutuhan.

    PRA UN SMK 2016 Universitas Gunadarma Akreditasi Institusi Peringkat “A” dan STMIK akarta STI!K Akreditasi

    Institusi Peringkat “"” 3

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    6/15

    %. -emperbolehkan masyarakat menebang pohon di hutan untuk komersial adalah tindakan

    yang efektif.

    1. Cermatilah paragraf berikut!

    Sebanyak 16 atlet difabel )ndonesia tengah dipersiapkan untuk tampil di Paralympi *:1< ;io

    De >aneiro" ra5il. Saat ini" baru ada * atlet yang sudah pasti lolos ke olimpiade khusus difabel

    terbesar di dunia. -eski difabel" namun sikap rendah diri tidak ada pada mereka. -ereka yakin

    dengan kemampuan mereka. Soal target tidak terlalu diutamakan karena sistem latihan untuk atlet difabel saat ini belum sempurna.

    -akna ungkapan rendah diri dalam paragraf tersebut adalah ... .

    (. sedih

    . santun

    C. minder 

    D. sabar 

    %. tenang

    12. Cermatilah paragraf berikut!

    /10 Pola asuh anak adalah merupakan ara orangtua memperlakukan anak dengan aturan+aturan

    tertentu. /*0 (da lima pola asuh yang dapat diterapkan para orangtua" yaitu otoriter" demokratis"tempori5er" appeasers" dan permisif. /0 Pola asuh terbaik yang dapat diterapkan adalah

    demokratis. /20 Pola ini ditun,ukkan dengan berbagai sikap+sikap orang tua yang mau

    mendengarkan keluhan anak dengan terbuka. /30 $amun" masih banyak orang tua yang

    menggunakan pola asuh diktator atau otoriter.

    Kalimat tidak  efektif pada teks tersebut ditandai dengan nomor ... .

    (. /10" /0

    . /10" /20

    C. /*0" /20

    D. /0" /30

    %. /20" /30

    13. Cermatilah paragraf berikut!/10 >umlah pengguna ,e,aring sosial Facebook di )ndonesia teratat menapai B< ,uta orang. /*0

    >umlah itu dua kali lipat lebih banyak dari ,umlah pemilik akun Twitter . /0 >umlah pemilik akun

    Twitter hanya sekitar * ,uta orang. /20 Total pengakses internet menapai 1:: ,uta orang. /30

    elum lagi ,ika disandingkan dengan pengguna media sosial lainnya.

    Kalimat yang di dalamnya terkandung hubungan perbandingan ditandai dengan nomor ... .

    (. /10

    . /*0

    C. /0

    D. /20

    %. /30

    1

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    7/15

    1B. Cermatilah paragraf berikut!

    anyak kebi,akan yang tidak pro rakyat. Sebut sa,a kebi,akan adanya pemisahan Kementerian

    Pendidikan Dasar dan Pendidikan Tinggi. Kebi,akan ini merubah pemikiran masyarakat bah4a

     pendidikan di )ndonesia tidak berkelan,utan. Dikha4atirkan munul dugaan negatif" pergantian

     pemimpin se,a,ar dengan pergantian kebi,akan.

    Kata tidak baku yang terdapat pada paragraf tersebut adalah ... .

    (. Pro rakyat" Dikha4atirkan

    . pro rakyat" merubah

    C. Dikha4atirkan" Kementerian

    D. merubah" Dikha4atirkan

    %. merubah" Kementerian

    18. Cermatilah pantun berikut!Pergi ke pasar membeli ke,u

    >angan lupa beli soto babat

    >adilah generasi yang ma,u

    8....9

    Kalimat yang tepat untuk melengkapi teks pantun tersebut adalah ... .

    (. #ntuk )ndonesia yang bermartabat. >adilah generasi muda yang penuh semangat

    C. #ntuk pemuda yang bertaubat

    D. Demi negara persatuan yang berdaulat

    %. (gar tidak mudah didaulat

    16. Cermatilah teks berikut!

    Didi Petet /alm0 telah membintangi banyak film dan teater. Dalam film Catatan Si Boy"ia

     bermain dengan &nky (leJander dan -eriam elina. Dalam film tersebut 8...9 bermain seara

    total dan saling mengisi. Didi Petet pernah mendapat =ifetime (hieAement -T )ndonesia

    -oAie (4ard pada tahun *::2. Sinetron terakhir yang dibintanginya adalah  Preman Pensiun

    tahun *:13.

    Kata ganti yang tepat untuk melengkapi teks tersebut adalah ... .(. kami

    . kita

    C. kalian

    D. mereka

    %. ia

    *:. Cermatilah paragraf berikut!

    Pemerintah akan melakukan pemutihan bagi petani peserta Kredit #saha Tani /K#T0 tahun ini.

    Dalam melaksanakan pemutihan tersebut" pemerintah tidak akan menggunakan mekanisme yang

    merugikan debitur maupun kreditur. 8....9 -ekanisme pertama" pemerintah membayar ke4a,iban

     para debitur dan kedua" menggunakan mekanisme administrasi antara pembukuan pemerintah

    dan perbankan. Dengan mekanisme ini" para petani diharapkan terbantu.

    Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragraf rumpang tersebut adalah ... .

    (. Debitur membantu petani melakukan pemutihan K#T sesuai kemampuan.

    . Kreditur berusaha membayar seara berkala sesuai pembukuan.

    C. Pemerintah menggunakan beberapa peraturan perbankan yang berlaku.

    D. Petani akan melakukan beberapa upaya sesuai peraturan perbankan.

    %. Dalam melaksanakan pemutihan K#T" pemerintah memilki dua mekanisme.

    *1. Cermatilah paragraf berikut!

    Pemerintah akan mengusahakan sektor ekonomi yang bisa 8...9 tenaga ker,a besar dalam sektor 

     pertanian dan industri manufaktur. Sektor ini akan men,adi konsentrasi penduduk miskin. &leh

    karena itu" pemerintah harus membuat kebi,akan dan pembangunan ekonomi yang konsistendengan pemanfaatan dan 8...9 kualitas sumber daya yang ada demi terapainya kese,ahteraan

    sosial.

    Kata bentukan yang sesuai untuk melengkapi paragraf rumpang tersebut adalah ... .

    PRA UN SMK 2016 Universitas Gunadarma Akreditasi Institusi Peringkat “A” dan STMIK akarta STI!K Akreditasi

    Institusi Peringkat “"” 5

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    8/15

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    9/15

    *3. Cermatilah paragraf berikut!

    /10 enana angin puting beliung masih terus menganam se,umlah daerah. /*0 @antaman angin

     beliung kali ini merobohkan sebuah rumah hingga rata dengan tanah. /0 Puluhan rumah lainnya

    rusak. /20 Tidak ditemukan adanya korban ,i4a dalam ke,adian ini. /30 @ingga kemarin" kerugian

    materi masih dalam pendataan.

    Kalimat yang di dalamnya terdapat hubungan sebab+akibat ditandai dengan nomor ... .

    (. /10

    . /*0

    C. /0

    D. /20

    %. /30

    *adi" kita dapat menggunakan berbagai strategi bisnis untuk meningatkan kiner,a perusahaan.

    %. Koneksi ini dapat men,angkau pelanggan seara luas sehingga sangat menguntungkan.

    *B. Cermatilah paragraf berikut!

    (da tiga masalah utama yang dihadapi )ndonesia yang harus segera diatasi agar tidak men,adi

    hambatan pada berlakunya -%( /-asyarakat %konomi (sean0 *:1

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    10/15

    *6. Cermatilah alamat surat berikut!

    thF Syamsul iad" S.T.

    Direktur PT. Kenana ;ama

    >alan ambu ;uning ;aya" 1+

    -adura.

    Penulisan alamat surat yang tepat adalah ... .

    (. thF Syamsul iad" S.T.

    Direktur PT Kenana ;ama

    >alan ambu ;uning ;aya" 1+

    -adura.

    . thF Syamsul iad" ST.

    Direktur PT Kenana ;ama

    >alan ambu ;uning ;aya" 1+

    -adura

    C. th. Syamsul iad" S.T.

    Direktur PT Kenana ;ama

    >alan ambu ;uning ;aya" 1+-adura

    D. th. Syamsul iad" S.T.

    Direktur PT. Kenana ;ama

    >alan ambu ;uning ;aya" 1+

    -adura

    %. th. Syamsul iad" ST.

    Direktur PT. Kenana ;ama

    >alan ambu ;uning ;aya" 1+

    -adura

    :. Cermatilah kutipan noAel berikut!

    (miru melihat sekeliling. @anya dia sendiri yang bersepeda seperti itu. Tibalah gilirannya" tetapi

    dia ragu mendekat ke me,a pendaftaran. Pembalap lain ingin epat+epat" dia minggir. (miru

    menatap para pembalap yang mengambil nomor lomba. Setelah agak sepi" dia memberanikan

    diri untuk mendaftar karena dia harus menebus radio ayahnya" dia memerlukan biaya untuk 

    ibunya.

     AyahF (ndrea @irata

    Tahapan alur kutipan noAel tersebut adalah ... .

    (. Pengenalan situasi

    . Pengungkapan peristi4a

    C. -enu,u konflik 

    D. Punak konflik /klimaks0%. Penyelesaian

    1. Cermatilah paragraf berikut!

    Penghapusan subsidi untuk ekspor pertanian yang disepakati negara+negara anggota ET&

    /Eorld Trade &rgani5ation0 akan meniptakan persaingan yang lebih sehat. @al ini diharapkan

    dapat mengangkat kese,ahteraan para petani di negara+negara berkembang. Selama ini banyak 

    negara ma,u yang memberi subsidi pada produk pertanian mereka. Dampaknya" harga produk 

     pertanian negara ma,u lebih murah. Sebaliknya" produk pertanian di negara+negara berkembang

    men,adi lebih mahal sehingga sektor pertanian pun kurang berkembang.

    ;ingkasan yang sesuai dengan isi teks tersebut adalah ... .

    (. Penghapusan subsidi ekspor pertanian diharapkan dapat meningkatkan kese,ahteraan para

     petani.

    . $egara ma,u men,ual produk pertanian lebih mahal sehingga berdampak pada negara

     berkembang.

    PRA UN SMK 2016 Universitas Gunadarma Akreditasi Institusi Peringkat “A” dan STMIK akarta STI!K Akreditasi

    Institusi Peringkat “"” 8

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    11/15

    C. Kesepakatan penghapusan subsidi akan berdampak pada harga produk pertanian di beberapa

    negara.

    D. Produk pertanian di negara+negara berkembang di,ual lebih murah sehingga sektor pertanian

    kurang berkembang.

    %. Subsidi ekspor produk pertanian dihapuskan untuk meningkatkan kese,ahteraan para petani.

    *. Cermatilah paragraf berikut!

    Penelitian terbaru dari #niAersity College =ondon mengatakan terlalu fokus pada satu hal dapatmenyebabkan tuli sementara. Salah satu penyebabnya adalah saat kita menger,akan sesuatu" otak 

    tidak bisa beroperasi penuh seara bersamaan. Penelitian itu melibatkan 12 patisipan yang

    disuruh mendengarkan suara le4at telepon seluler. 8....9 @asilnya" saat peker,aan mudah sinyal

    otak mengindikasikan mereka bisa mendengar suara. $amun" ,ika peker,aan semakin sulit"

    sinyal dalam korteks pendengaran semakin berkurang.

    Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragraf rumpang tersebut adalah ... .

    (. Suara yang terdengar diatur agar semakin lama semakin keil.

    . Para partisipan harus memiliki telepon selular dengan standar yang sama.

    C. Telepon seluler yang digunakan dalam penelitian berasal dari peneliti.

    D. Peneliti kemudian memonitor aktiAitas otak mereka saat menger,akan sesuatu.

    %. Sebelumnya peneliti mempersiapkan semua kebutuhan partisipan.

    . Cermatilah penulisan ,udul berita berikut!

    Pola asuh tentukan keerdasan dan kepedulian anak 

    Perbaikan penulisan ,udul berita tersebut adalah ... .

    (. Pola asuh Tentukan keerdasan dan kepedulian anak 

    . Pola (suh Tentukan Keerdasan dan Kepedulian (nak 

    C. Pola (suh tentukan Keerdasan Dan Kepedulian anak 

    D. Pola asuh tentukan keerdasan Dan kepedulian anak 

    %. Pola (suh Tentukan Keerdasan Dan Kepedulian (nak 

    2. Cermatilah paragraf berikut!

    Tuan ;a5ak ingin sekali -arkoni mengikuti ,e,aknya di bidang maritim. -arkoni dinamai begitu agar men,adi seorang markonis kapal.

    G-arkonis adalah orang terpandang" per4ira di kapal. (tasan markonis satu+satunya hanya

    nakhoda"H ayahnya menyemangati -arkoni.

    Tuan ;a5ak mengimpikan orang+orang memanggil anak sulungnya" Spark " satu panggilan keren

    untuk seorang radio officer . $amun" baru kelas satu S-P dia sudah merokok. Dengan ba,u yang

    sudah pendek digulung tinggi+tinggi. Potongan rambut bersurai pan,ang pada bagian belakang.

    olos sekolah adalah hobinya.

    #nsur intrinsik yang dominan dalam kutipan noAel tersebut adalah ... .

    (. tema

    . alur  

    C. latar  

    D. penokohan%. amanat

    3. Cermatilah kutipan noAel berikut!

    GKesimpulannya" pertama" dengar baik+baik nasihat ayahmu. Kedua" pabrik batako kita ini

    adalah tulang punggung pembangunan sekolah. -aka" buatlah batako yang kuat" liat" tangguh"

    maam ka4an kita Sabari ini.H Sabari tersenyum bangga. GKetiga" ,angan kau kurangi takaran

    semen ,ika menetak batako. atako kita harus tahan gempa bumi minimal B skala ;ihter.Kalau

    kau urang akibatnya bisa fatal. Sekolah bisa roboh" murid+murid dan guru+guru yang mulia bisa

    elaka. G

     $ilai sosial yang terdapat dalam kutipan noAel tersebut adalah L .

    (. Diperlukan ke,u,uran dan kemauan untuk dapat menyenangkan orang lain.. Kita dapat membuat kesimpulan berdasarkan sebuah peristi4a yang ter,adi.

    C. Pembangunan sekolah biasanya membutuhkan dana yang besar.

    D. Kemuliaan guru dan sis4a ermin pendidikan dalam sekolah dan keluarga.

    PRA UN SMK 2016 Universitas Gunadarma Akreditasi Institusi Peringkat “A” dan STMIK akarta STI!K Akreditasi

    Institusi Peringkat “"” 9

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    12/15

    %. Keberhasilan pendidikan sangat tergantung pada kondisi sekolah.

    angan aku diberi selamat. >ika benar berhasil itulah semata+mata

    karena persatuan kita ,uga adanya.

    Ka,iman F -eskipun begitu terima ,ugalah tanganku tanda persaudaraan. (ku mau

    memberi selamat ;ani! (ia keluar.

    Kertalasmara F (masuk.(h" di sini rupanya tuan pu,angga. erterus terang sa,a ;omo" apa

    yang dipertun,ukkan tadi itu bagiku tanda tanya sama sekali. Dan lagi

    sangat+sangat kebarat+baratan" tak ada timurnya"

    Suromo F Timur itu adalah pengertian yang se,ati" ,anganlah ia dipakai hanya untuk 

    mempertahankan diri sendiri atau menghiraukan la4an sendiri. (pa -as tadi

    mengerti sama sekali?Eatak tokoh Surono dalam kutipan drama tersebut adalah ... .

    (. pesimistis

    . optimistis

    C. pemarah

    D. peduli

    %. bi,aksana

    ?. Cermatilah kutipan puisi berikut!

    Setiap gerga,i melengking mengatasi

     bunyi sat4a" merintihlah hutan ke angkasa

    Pohon+pohon dan semak saling biara

    kapan gilirannya mengalirkan darahrebah ke lantai lumpur yang basah

    langit turun mendekap dan menampung air mata

    ditumpahkan men,adi hu,an dan benana bumi"

     prahara atau ban,ir men,alar sepan,ang lembah+lembah ini.

     

    Slamet Sukirmanto

    Tema puisi tersebut adalah ... .

    (. doa penghuni hutan

    . hutan berlumpur 

    C. penebangan pohon

    D. kesedihan para sat4a

    %. kerusakan hutan

    PRA UN SMK 2016 Universitas Gunadarma Akreditasi Institusi Peringkat “A” dan STMIK akarta STI!K Akreditasi

    Institusi Peringkat “"” 10

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    13/15

    6. Cermatilah paragraf berikut!

    Cinta adalah mahkota puisi

    -usim adalah gi4ang puisi

    @u,an adalah kalung puisi

    ulan adalah gelang puisi

    Cinin adalah perhiasan

    -a,as yang terdapat dalam puisi tersebut adalah ... .

    (. anafora

    . epifora

    C. pleonasme

    D. hiperbolisme

    %. metonimia

    2:. Cermatilah teks berikut!

    =atar kutipan noAel tersebut adalah ... .(. gunung

    . lembah

    C. laut

    D. pantai

    %. ladang

    21. Cermatilah tabel berikut!

    (manat kutipan noAel tersebut adalah ... .

    (. @ormati orang lain meskipun memiliki pengetahuan yang berbeda.

    . >angan sombong dengan pengetahuan yang kita miliki.

    C. 'unakan kepandaian kita untuk men,atuhkan orang yang sombong.

    D. Perbaiki sikap agar tidak menyinggung perasaan orang lain.

    %. Tun,ukkan sikap terbaik dalam mempela,ari pengetahuan.

    2*. Cermatilah paragraf berikut!

    Kalimat yang tepat untuk melengkapi teks ulasan rumpang tersebut adalah ... .

    (. -ereka bermain dengan sangat antusias dalam kegembiraan yang sebenarnya.

    . Para pemain belum mampu mengekspresikan peran masing+masing.

    C. (nak+anak itu sangat dramatis saat menun,ukkan kesedihan dalam sorotan kamera.

    D. erlian yang hilang itu akhirnya ditemukan di tempat yang tidak terduga sebelumnya.%. Kelemahan film ini terletak pada ketidakmampuan para pemain dan teknik penahayaan.

    PRA UN SMK 2016 Universitas Gunadarma Akreditasi Institusi Peringkat “A” dan STMIK akarta STI!K Akreditasi

    Institusi Peringkat “"” 11

    Tiba+tiba langit berubah men,adi biru" pantai men,adi biru" pasir dan batu+batu men,adi biru.

    ahkan" kambing+kambing di padang dekat pesisir men,adi biru" rumputnya ,uga" gembalanya

     ,uga. Semuanya biru" megah" memesona" misterius. Sesekali ke,aaiban alam yang menak,ubkan

    ter,adi.

    GSekarang kau" -at" kau bilang Pengetahuan #mummu bagusI Terkhusus soal nama+nama kantor 

     berita" presiden" dan perdana menteri" serta bandar+bandar udara seluruh dunia" bolehlah kalau

    mau dioba.H

    >engkel sekali u $orma mendengarnya. G&h" begitu rupanya! aiklah!H u $orma berpikir untuk menemukan pertanyaan yang dapat memukul Tamat. G)ni pertanyaanku" -at" siapa nama

    istri diktator #ganda )di (minIH

    Senyum tengik Tamat mendadak lenyap. Dia hafal banyak nama pemimpin negara" tapi tak pernah

    terpikir ada orang yang menanyakan nama istri mereka. -erosot tubuh Tamat di bangku itu.

    GTak tahu lah aku" u. )di (minah mungkin...."H ,a4abnya pelan" tak yakin.

    Kepedihan yang mendalam dialami ;ara. (yahnya meninggal dunia. Si -bok pun masih koma di

    rumah sakit karena menderita TC. Sementara itu" (ldo pergi dari rumah karena tidak suka

    kepada ibunya yang telah menuduh ;ara dan teman+temannya menuri berlian ibunya. egitulah

     berbagai peristi4a yang dialami para pemainnya. 8....9 ilm ini benar+benar mengharukan dan

     penuh air mata.

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    14/15

    2. Cermatilah resensi berikut!

    )nti resensi tersebut adalah ... .

    (. ikhtisar dan keunikan noAel

    . ikhtisar dan keunggulan noAel

    C. ikhtisar dan kelemahan noAel

    D. keunggulan dan kelemahan noAel

    %. kelemahan dan keunikan noAel

    22. Cermatilah teks ulasan berikut!

    )si ulasan film tersebut adalah ... .

    (. Kebahagiaan ;ara mendapat ,endela dari ayahnya.

    . Ketiadaan biaya untuk memperoleh rumah ber,endela.

    C. )mpian ;ara dan ayahnya untuk segera memiliki ,endela rumah.

    D. Keberhasilan ;aga memenuhi keinginan anaknya memiliki ,endela.

    %. #saha ;aga dan ;ara untuk memperoleh rumah meski tanpa ,endela.

    23. Cermatilah iklan berikut!

    )nti iklan tersebut adalah ... .

    (. Paket layanan yang nyaman dan murah disediakan oleh Khayangan TraAel.

    . Khayangan TraAel menyediakan berbagai pilihan paket liburan yang menyenangkan.

    C. arbagai paket liburan yang mengagumkan adalah keunggulan Khayangan TraAel.

    D. Khayangan TraAel memberikan pengalaman yang tidak terlupakan.

    %. Khayangan TraAel hanya menyediakan ,asa per,alanan selama liburan.

    2

  • 8/18/2019 Bahasa Indonesia Kode b (54)

    15/15

    2B. Cermatilah kutipan erpen berikut!

    (lur yang digunakan dalam kutipan erpen tersebut adalah ... .

    (. alur tunggal dan ma,u. alur tunggal dan mundur 

    C. alur ganda dan ma,u

    D. alur ganda dan mundur 

    %. alur tunggal dan melingkar 

    2?. Cermatilah kutipan erpen berikut!

    Kalimat yang sesuai untuk melengkapi teks erpen rumpang tersebut adalah ... .

    (. )a memperhatikan dengan santai.

    . )a menyimak dengan tegang.

    C. -ereka menyimak dengan sangat antusias.

    D. -ereka mendengarkan dengan serius.

    %. Kami menyimak dengan sedikit ketegangan.

    26. Cermatilah kutipan noAel berikut!

    #rutan yang tepat untuk kutipan noAel tersebut adalah ... .

    (. /*0" /30" /0" /20" /10

    . /0" /30" /20" /*0" /10

    C. /0" /*0" /30" /20" /10

    D. /20" /*0" /10" /0" /30

    %. /30" /10" /20" /*0" /0

    3:. Cermatilah data berikut!

    Penulisan atatan kaki yang tepat adalah ... .

    (. (ndrea @irata.  Ayah /ogyakartaM PT entang Pustaka" *:130" hlm. **6.

    . (ndrea @irata.  Ayah /ogyakarta" PT entang PustakaF *:130" hlm. **6.

    C. (ndrea @irata"  Ayah /ogyakartaF PT entang PustakaM *:130" hlm" **6.

    D. (ndrea @irata"  Ayah /ogyakartaF PT entang Pustaka" *:130" hlm. **6.

    %. (ndrea @irata"  Ayah /ogyakarta" PT entang PustakaF *:130" hlm. **6.

    PRA UN SMK 2016 Universitas Gunadarma Akreditasi Institusi Peringkat “A” dan STMIK akarta STI!K Akreditasi

    Institusi Peringkat “"” 13

    Eaktu bangun pagi+pagi $urdin merasa badannya kurang enak. Sehari itu ia tidak beker,a karena

     panas badannya sangat tinggi. -alamnya panas badannya semakin panas. esoknya demamnya

    agak turun sedikit. egitu rindunya ia dengan ;ukmini. Petang hari itu ,uga tibalah ;ukmini di

    rumah dokter $urdin.

    -aryamah duduk dengan kaku di seberangku. uah atur putih di sisinya. Tak sedikitpun ia

     berani menyentuhnya. (ku mengenalkan padanya nama setiap buah atur dan di mana kedudukan

    a4al mereka. 8....9 Dahinya berkeringat. Pasti tak sehuruf pun pen,elasanku masuk ke dalam

    kepalanya. Karena pikirannya tak tahu sedang berada di mana. Dadanya turun naik. )a menatap

     buah atur satu per satu dengan nanar. uah+buah atur itu seperti benda+benda yang menakutkan baginya. -ulanya aku bingung melihat kelakuannya" tapi kemudian aku paham.

    /10 (naknya sangat senang melihat apa yang telah dilakukan ayahnya.

    /*0 Sebagai pengantar tidur Sabari selalu menyitir puisi./0 Sabari merasa sangat beruntung telah dibesarkan ayahnya dengan puisi.

    /20 Kini dia ingin membesarkan anaknya sendiri dengan puisi ,uga.

    /30 Dia bersyukur dikenalkan ayahnya pada salah satu keindahan tertinggi karya manusia se,ak 

    usia dini.

    >udul buku F (yah

    Penulis F (ndrea @irata

    Kota" penerbit F ogyakarta" PT entang Pustaka

    Tahun terbit F *:13

    @alaman yang dikutipF **6