Bahan Pengisi Saluran Akar

10
Blok IBTKG II drg. DWI WARNA AJU FATMAWATI BAHAN PENGISI SALURAN AKAR

Transcript of Bahan Pengisi Saluran Akar

Page 1: Bahan Pengisi Saluran Akar

Blok IBTKG IIdrg. DWI WARNA AJU FATMAWATI

BAHAN PENGISI SALURAN AKAR

Page 2: Bahan Pengisi Saluran Akar

FUNGSI: mengoturasi saluran akar dan menghilangkan semua pintu masuk antara

periodonsium dan saluran akar. Sulit mencari bahan pengisi yang ideal = sulitnnya

dg sistem anatomi saluran akar.

TUJUAN: memasukkan suatu bahan pengisi pengganti lamban (inert) ke dalam ruangan yang

sebelumnya ditempati jaringan pulpa, guna mencegah terjadinya reinfeksi

Page 3: Bahan Pengisi Saluran Akar

SYARAT-SYARAT BAHAN – BAHAN PENGISI SALURAN AKAR :

1. harus dapat dimasukkan dan dikeluarkan dengan mudah ke dalam saluran akar

2. harus menutup saluran akar ke arah apikal dan lateral

3. tidak menyusut/mengerut setelah dimasukkan 4. Kedap terhadap cairan 5.Bakterisid/bakteriostatik

6. Radiopak 7. tidak menodai struktur gigi

8. tidak mengiritasi jaringan periodonsium 9. Dapat disterilkan dengan mudah

Page 4: Bahan Pengisi Saluran Akar

MACAM – MACAM BAHAN PENGISI PULPABiasanya berupa material solid dan semi solid (pasta atau bentuk lunak) material ini akan mengisi saluran akar dengan atau tidak menggunakan siler. Material yang solid lebih banyak keuntungannya dibandingkan yang seni solid.Material yang paling banyak digunakan dan diterima secara universal adalah guta-percaA. GUTA PERCAB. SEMEN SALURAN AKAR

Page 5: Bahan Pengisi Saluran Akar

B. SEMEN SLURAN AKAR: 1. semen ZnO-resin: semen Grossman, siler SA Kerr, Tubli-seal Kerr, N2, Kloroperka N-O. Cairannya: eugenol, balsam canada, eukalipton, beechwood creosote, kloroform, minyak daun pimenta 2. semen kalsium hidroksida 3. semen paraformaldehid (ZnO dengan paraformaldehid)cresophate4. AH 26 5. Diaket

Page 6: Bahan Pengisi Saluran Akar

Guta-Perca

komposisi: ZnO (75%), guta-perca (20%), 5% tdd zat pengikat, zat pengopak, n zat warna.Bentuk: standart n konvensionalSifat : plastis, keras dan kaku Indikasi: material pilihan pada sebagian besar kasuskemasan : botol kecil/ bokscara penyimpanan : simpan di tempat tertutup

Page 7: Bahan Pengisi Saluran Akar

Cresophatesifat fisis : berwarna putihkomposisi : a. parachlorophenol 7.36 gramb. champor 11.75 gramc. dry zinc sulfate 10.00 gramd. excipient q.s.ad 100.00 gram

indikasi :a. bahan pengisi untuk perawatan saluran akarb. antiseptic untuk saluran gigi dan dindingnya.

Page 8: Bahan Pengisi Saluran Akar

Kontra indikasi :

Saluran akar gigi tidak boleh dilakukan dalam keadaan gigi yang lembab atau basah karena dapat mengganggu proses pemasukan bahan yang bias berakibat gagal perawatan saluran akar gigi.

Page 9: Bahan Pengisi Saluran Akar

. N2

a. Powder : bubuk halus warna merah muda berbau cengkeh ( menyengat ) bermassa 7 gramb. Liquid : bening warna merah tak ada endapan.Komposisi : a. paraformaldehydeb. bismuts saltsc. zinc oxided. eugenole. rose oil

Page 10: Bahan Pengisi Saluran Akar

Efek samping :a. iritasi pada jaringan disekitar apeks

b. dapat timbul nyeri setelah pengisian saluran akar gigi.

Cara penyimpanan :bahan disimpan dalam wadah

tertutup, di tempat yang kering dalam ruangan yang sejuk dan terhindar dari

paparan sinar matahari secara langsung.