BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. ·...

25
Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat Kapasitas 15.000 Ton/Tahun 104 Analisa Ekonomi BAB VI ANALISIS EKONOMI Suatu pabrik harus dievaluasi kelayakan berdirinya dan tingkat pendapatannya sehingga perlu dilakukan analisa perhitungan secara teknik. Selanjutnya, perlu juga dilakukan analisa terhadap aspek ekonomi dan pembiayaannya. Hasil analisa tersebut diharapkan berbagai kebijaksanaan dapat diambil untuk pengarahan secara tepat. Suatu rancangan pabrik dianggap layak didirikan bila dapat beroperasi dalam kondisi yang memberikan keuntungan. Berbagai parameter ekonomi digunakan sebagai pedoman untuk menentukan layak tidaknya suatu pabrik didirikan dan besarnya tingkat pendapatan yang dapat diterima dari segi ekonomi. Parameter-parameter tersebut antara lain : a. Keuntungan (Profit) b. Return On Investment (ROI) c. Payout Time (POT) d. Profit On Sales (POS) e. BreakEven Point (BEP) f. Shut Down Point (SDP) g. Discounted Cash Flow (DCF) Untuk menunjang faktor-faktor tersebut di atas perlu diadakan penaksiran terhadap beberapa faktor, yaitu:

Transcript of BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. ·...

Page 1: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun 104

Analisa Ekonomi

BAB VI

ANALISIS EKONOMI

Suatu pabrik harus dievaluasi kelayakan berdirinya dan tingkat

pendapatannya sehingga perlu dilakukan analisa perhitungan secara teknik.

Selanjutnya, perlu juga dilakukan analisa terhadap aspek ekonomi dan

pembiayaannya. Hasil analisa tersebut diharapkan berbagai kebijaksanaan dapat

diambil untuk pengarahan secara tepat. Suatu rancangan pabrik dianggap layak

didirikan bila dapat beroperasi dalam kondisi yang memberikan keuntungan.

Berbagai parameter ekonomi digunakan sebagai pedoman untuk

menentukan layak tidaknya suatu pabrik didirikan dan besarnya tingkat

pendapatan yang dapat diterima dari segi ekonomi. Parameter-parameter tersebut

antara lain :

a. Keuntungan (Profit)

b. Return On Investment (ROI)

c. Payout Time (POT)

d. Profit On Sales (POS)

e. BreakEven Point (BEP)

f. Shut Down Point (SDP)

g. Discounted Cash Flow (DCF)

Untuk menunjang faktor-faktor tersebut di atas perlu diadakan

penaksiran terhadap beberapa faktor, yaitu:

Page 2: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

105

1. Penaksiran modal industri (Total Capital Investment) yang terdiriatas:

a. Modal tetap (Fixed Capital Investment)

b. Modal kerja (Working Capital Investment)

2. Penentuan biaya produksi total (Production Cost) yang terdiri atas:

a. Biaya pembuatan (Manufacturing Cost)

b. Biaya pengeluaran umum (General Expense)

3. Total pendapatan

6.1 Penaksiran Harga Peralatan

Harga peralatan proses selalu mengalami perubahan setiap tahun

tergantung pada kondisi ekonomi yang ada. Untuk mengetahui harga peralatan

yang ada sekarang, dapat ditaksir dari harga tahun lalu berdasarkan indeks harga.

Jenis indeks yang digunakan adalah Chemical Engineering Plant Cost lndex dari

data plant cost indeks di http://www.chemengonline.com/pci-home (Chemical

Engineering Online).

Page 3: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

106

Tabel 6.1 Indeks CEP dari Tahun 2001 sampai 2016

Tahun Plant Cost Indeks

2001 394,3

2002 395,6

2003 402

2004 444,2

2005 468,2

2006 499,6

2007 525,4

2008 575,4

2009 521,9

2010 550,8

2011 585,7

2012 584,6

2013 567,3

2014 579,7

2015 562,9

2016 541,7

http://www.chemengonline.com/pci

Gambar 6.1. Grafik Plant Cost Indeks

y = 12,818x - 25233

0

100

200

300

400

500

600

700

2000 2002 2004 2006 2008 2010 2012 2014 2016 2018

Pla

nt

Co

st In

dek

s

Tahun

Page 4: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

107

Proyeksi nilai plant cost indekspada tahun 2023 dihitung dengan

menggunakan rumus y = 12,818x – 25,233, sehingga didapatkan nilai plant cost

indeks pada tahun 2023sebesar 697,814. Menurut Aries & Newton (1955), nilai

harga peralatan pada tahun x (2022) dapat dicari dengan persaman berikut ini:

y

xyx

N

NEE

Dengan:

Ex = Harga alat pada tahun x

Ey = Harga alat pada tahun y

Nx = Nilai Indeks tahun x

Ny = Nilai Indeks tahun y

Untuk jenis alat yang sama tetapi kapasitas berbeda, harga suatu alat

dapat diperkirakan dengan menggunakan persamaan pendekatan berikut ini:

6,0

Ca

CbEaEb

Dimana:

Ea = Harga alat dengan kapasitas diketahui

Eb = Harga alat dengan kapasitas dicari

Ca = Kapasitas alat A

Cb = Kapasitas alat B

6.2 Dasar Perhitungan

Kapasitas produksi = 15.000 ton/tahun

Waktu Operasi = 330 hari/tahun

Page 5: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

108

Rencana Pendirian = 2023

Harga Benzene = USD 0,6 per kg

Harga HNO3 = USD 0,28 per kg

Harga H2SO4 = USD 0,2 per kg

Harga NaOH = USD 0,12 per kg

Harga C6H5NO2 = USD 2,15 per kg

Kurs Mata Uang 1 US$ = Rp. 14.685,00 (Bank Indonesia, 10 Nov 2018)

6.3 Perhitungan Biaya

6.3.1 Capital Investment

Capital Investment adalah banyaknya pengeluaran yang diperlukan untuk

fasilitas-fasilitas produktif dan untuk pengoprasiannya. Capital Investment terdiri

dari:

1. Modal investasi tetap (Fixed Capital Investment) adalah modal yang

diperlukan untuk menyediakan segala peralatan dan fasilitas manufaktur

pabrik. Modal investasi tetap ini terdiri dari:

a. Purchased Equidment Cost (PEC)

PEC adalah biaya pembelian peralatan proses, termasuk pajak bea

masuk, asuransi, provisi bank dan biaya pengangkutan hingga

sampai dilokasi pabrik.

b. Installation Cost

Installation cost adalah biaya yang dibutuhkan untuk pemasangan

alat-alat proses di lokasi pabrik.

c. Piping Cost

Page 6: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

109

Piping cost adalah biaya yang dibutuhkan untuk sistem pemipaan

dalam proses dan biaya pemasangannya.

d. Instrumentation Cost

Instrumentation cost adalah biaya yang digunakan untuk melengkapi

sistem proses dengan suatu sistem pengendalian.

e. Insulation Cost

Insulation Cost adalah biaya yang digunakan untuk sistem instalasi

di dalam proses produksi.

f. Elektrical Cost

Elektrical Cost adalah biaya yang digunakan untuk pengadaan

sarana pendukung dalam penyediaan dan pendistribusian tenaga

listrik.

g. Building Cost

Building Cost adalah biaya yang diperlukan untuk mendirikan

bangunan-bangunan didalam lingkunagn pabrik, antara lain

perkantoran, tempat ibadah, laboratorium, saluran air bersih dan

instalasi.

h. Land and Yard Improvement

Land and Yard Improvement adalah biaya untuk pendirian tanah,

perbaikan kondisi tanah, pembuatan jalan diarea pabrik dan paving.

i. Utility Cost

Page 7: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

110

Utility Cost adalah biaya yang dikeluarkan untuk pengadaan unit-

unit utilitas, antara lain unit penyedia air, steam, cooling tower dan

udara tekan.

j. Environmental Cost

Environmental Cost adalah biaya untuk pemeliharaan kelestarian

lingkungan di kawasan pabrik dan sekitarnya.

k. Cost of Engineering and Contruction

Cost of Engineering and Contruction adalah biaya untuk design

engineering, tempory contruction, inspection dan field supervisor.

l. Contractor’s Fee

Contractor’s Fee adalah biaya yang dipakai untuk membayar

kontraktor pembangun pabrik.

m. Cost of Contingency

Cost of Contingency adalah biaya kompensasi terhadap pengeluaran

yang tak terduga, perubahan proses meskipun kecil, perubahan harga

dan kesalahan estimasi.

2. Modal Kerja/Working Capital Investment (WCI) adalah biaya yang

dibutuhkan untuk menjalankan operasi dari suatu pabrik selama kurun

waktu tertentu secara normal, yang termasuk didalamnya:

a. Raw Matrial Inventory

Raw Matrial Inventory adalah biaya yang dibutuhkan untuk

penyediaan bahan baku, besarnya tergantung dari kecepatan

Page 8: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

111

konsumsi bahan baku, nilainya, ketersediaannya, sumber dan

kebutuhan storagenya.

b. In Process Inventory

In Process Inventory adalah biaya yang harus ditanggung selama

bahan sedang berada dalam proses, besarnya tergantung pada lama

siklus proses.

c. Product Inventory

Product Inventory adalah biaya yang diperlukan untuk penyimpanan

produk sebelum produk tersebut dilempar kepasaran.

d. Extended Credit

Extended Credit adalah persediaan uang untuk menutup penjualan

barang yang belum dibayar.

e. Available Cash

Available Cash adalah persediaan uang tunai untuk membayar

buruh, service dan matrial.

3. Plant Start Up adalah biaya yang harus dikeluarkan ketika pabrik mulai

beroprasi atau telah start up.

4. Interest During Contruction (IDC) adalah biaya yang harus dikeluarkan

selama masa pembangunan/kontruksi pabrik.

6.3.2 Manufacturing Cost

Manufacturing Cost merupakan jumlah direct, indirect dan fixed

manufacturing cost yang bersangkutan dalam pembuatan produk.

Page 9: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

112

1. Direct Manufacturing Cost (DMC) adalah pengeluaran yang

bersangkutan khusus dalam pembuatan produk, termasuk didalamnya:

a. Raw Matrial

Biaya bahan baku meliputi 2 macam yaitu:

- Harga pembelian sampai di tempat dari bahan-bahan yang

dipakai dalam produksi.

b. Labor Cost

Labor Cost adalah biaya untuk membayar buruh yang terlibat

langsung dalam proses produksi.

c. Supervisory Expense

Supervisory Expense adalah biaya untuk menggaji semua personal

yang bertanggung jawab langsung terhadap operasi produksi.

d. Maintenence Cost

Maintenence Cost adalah biaya yang dikeluarkan untuk

pemeliharaan peralatan proses.

e. Plant Supplies Cost

Plant Supplies Cost adalah biaya yang diperlukan dalam pengadaan

plant supplies, antara lain lubricants, charts dan gasket.

f. Royalties and Patents

Royalties and Patents adalah biaya paten untuk keperluan produksi

diamortisasi selama waktu proteksinya (selama paten berlaku).

Royalties biasanya dibayar berdasarkan kecepatan produksi atau

penjualan.

Page 10: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

113

g. Cost of Utilities

Cost of Utilities adalah biaya yang dibutuhkan untuk peroprasian

unit-unit pendukung proses sehingga dihasilkan steam, air bersih,

listrik dan bahan bakar.

2. Indirect Manufacturing Cost (IMC) adalah pengeluaran sebagai akibat

dan bukan langsung karena operasi pabrik, yang terdiri dari:

a. Payroll Overhead

Payroll Overhead adalah pengeluaran perusahaan untuk biaya

pensiun, liburan yang dibayar perusahaan, asuransi, cacat jasmani

akibat kerja.

b. Laboratory

Laboratory adalah biaya untuk peroprasian laboratorium yang

dibutuhkan untuk menjamin quality control.

c. Plant Overhead

Plant Overhead adalah biaya untuk service yang tidak langsung

berhubungan dengan unit produksi, termasuk didalamnya adalah

biaya kesehatan, fasilitas rekreasi, pembelian, pergudangan, dan

engineering (termasuk safety dan protection).

d. Packaging

Packaging adalah biaya yang dibutuhkan untuk membayar biaya

pengepakan dan container produk, besarnya tergantung dari sifat-

sifat fisis dan kimia produk serta nilainya.

e. Transportation

Page 11: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

114

Biaya ini diperlukan untuk membayar ongkos pengangkutan barang

produksi hingga sampai ditempat pembeli.

3. Fixed Manufacturing Cost (FMC) adalah pengeluaran yang berkaitan

dengan initial fixed capital dan harganya tetap, tidak bergantung pada

waktu dan tingkat produksi, yang terdiri dari:

a. Depresiasi

Depresiasi adalah biaya penyusutan nilai peralatan dan gedung,

besarnya diperhitungkan dari perkiraan lamanya umur pabrik.

b. Property Taxes

Property taxes adalah pajak property yang harus dibayar oleh pihak

pabrik, besarnya tergantung dari lokasi dan situasi di mana plant

tersebut berdiri.

c. Asuransi

Pihak perusahaan harus mengeluarkan uang untuk biaya asuransi

pabriknya, semakin berbahaya plant tersebut, maka biaya

asuransinya semakin tinggi.

6.3.3 General Expense

General expense adalah pengeluaran umum meliputi pengeluaran-

penguluaran yang bersangkutan dengan fungsi-fungsi perusahaan yang tidak

termasuk Manufacturing Cost.

1. Administration Cost adalah biaya yang diperlukan untuk menjalankan

adminstrasi perusahaan, termasuk di dalamnya yaitu:

a. Management Salaries

Page 12: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

115

Management salaries adalah gaji yang harus dibayarkan kepada

semua karyawan perusahaan di luar buruh produksi, antara lain

direktur utama, staf ahli dan manager.

b. Legal Fee’s and Auditing

Legat Fee’s adalah biaya untuk fee yang legal, sedangkan auditing

adalah biaya untuk membayar akuntan publik.

c. Biaya untuk peralatan kantor dan komunikasi

Biaya ini digunakan untuk membeli peralatan kantor seperti tinta dan

lain-lain serta untuk biaya komunikasi di lingkungan perusahaan

seperti telpon dan internet.

2. Sales Expense adalah biaya administrasi yang diperlukan dalam

penjualan produk, termasuk didalamnya biaya promosi apabila produk

tergolong baru.

3. Biaya riset diperlukan untuk mendukung pengembangan pabrik, baik

perbaikan proses maupun peningkatan kualitas produk.

4. Finance adalah pengeluaran untuk membayar bunga pinjaman modal.

6.4 Analisis Kelayakan

Untuk dapat mengetahui kelayakan sebuah pabrik dapat dilihat dari

profitabilitasnya. Jika profitabilitasnya tinggi maka pabrik potensial untuk

dibangun. Untuk menganalisa apakah pabrik tersebut potensial untuk didirikan

atau tidak maka dilakukan analisis atau evaluasi kelayakan. Beberapa cara analisis

kelayakan antara lain:

1. Percent Profit on Sales (POS)

Page 13: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

116

Profit on sales adalah besarnya keuntungan kasar dari setiap satuan

produk yang terjual.

100%produkjualharga

profitPOS

2. Percent Return on Investment (ROI)

Return of Investmen adalah perkiraan keuntungan yang dapat diperoleh

setiap tahun, didasarkan pada kecepatan pengembalian modal tetap yang

di investasikan.

%100investmentcapitalfixed

tahuntiapprofitROI

3. Pay Out Time

Pay Out Time adalah jumlah tahun yang telah berselang sebelum

diperoleh suatu penerimaan melebihi investasi awal atau jumlah tahun

yang diperlukan untuk kembalinya capital investment oleh profit sebelum

dikurangi depresiasi.

Depresiasiprofit

InvestmentCapitalFixedPOT

4. Break Even Point (BEP)

Break Even Poin adalah titik yang menunjukkan pada tingkat berapa

biaya dan penghasilan jumlahnya sama. Dengan Break Even Point, kita

dapat menentukan tingkat berapa harga jual dan jumlah unit yang dijual

secara minimum dan berapa harga serta unit penjualan yang harus

dicapai agar mendapat keuntungan.

Page 14: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

117

%1000,7RaVaSa

0,3RaFaBEP

Dimana:

Fa = Fixed Manufacturing Cost

Ra = Regulated Cost

Va = Variable Cost

Sa = Penjualan produk

5. Shut Down Point (SDP)

Shut Down Point adalah suatu titik atau saat penentuan suatu aktivitas

produksi dihentikan. Penyebabnya antara lain variable cost yang terlalu

tinggi atau bisa juga karena keputusan manajemen akibat tidak

ekonomisnya suatu aktivitas produksi (tidak menghasilkan profit).

100%0,7RaVaSa

0,3RaSDP

6. Discounted Cash Flow (DCF)

Discounted Cash Flow adalah salah satu cara untuk menganalisis

kelayakan ekonomi pabrik dimana Discounted Cash Flow didefinisikan

sebagai jumlah uang dari keuntungan yang tidak digunakan untuk

pinjaman modal dan bunganya. Harga ditrial sampai di dapat:

SVWCCFiiWCFCInd

d

dnn

1

11

Dimana:

FCI = Fixed Capital Investment

WC =Working Capital

Page 15: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

118

SV =Salvage Value

CF = Cash Flow

i =Rate of Return

6.5 Hasil Perhitungan

A. Capital Investment

1. Fixed Capital Investment

Tabel 6.2 Total Biaya Physical Plant Cost (PPC)

Jenis Biaya (US$)

PEC 1.609.948,421

Instalasi alat 692.277,821

Pemipaan 1.384.555,642

Instrumentasi 482.984,526

Insulasi 128.795,874

Listrik 402.487,105

Bangunan 2.723.867,892

Tanah 2.723.867,892

Utilitas 643.979,368

Lingkungan 482.984,526

Total PPC 11.275.749,068

Rp 165.584.375.062

Tabel 6.3 Total Fixed Capital Investment (FCI)

Fixed Capital Biaya

DPC 13.530.898,881

Contractor’s Fee 1.353.089,888

Contigency 1.353.089,888

Total FCI 16.237.078,658

Rp 238.441.500.089

Page 16: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

119

2. Working Capital Investment

Tabel 6.4 Total Working Capital Investment (WCI)

Working Capital Biaya (US$)

Raw material inventory 211.979,732

Inprocess inventory 3.425,285

Product inventory 822.068,428

Extended credit 822.068,428

Available cash 822.068,428

Total 2.681.610,301

3. Plant Start Up

Plant Start Up = US$ 811.853,933

4. Interest During Contruction (IDC)

Interest During Construction = US$ 1.623.707,866

Total Capital Investment (TCI)

TCI = Fixed capital investment+Working capital+Plant start up+IDC

= US$ 21.354.250,757

B. Production Cost

1. Manufacturing Cost

a. Direct Manufacturing Cost

Tabel 6.5 Total Biaya Direct Manufacturing Cost (DMC)

DMC Biaya (US$)

Bahan Baku 9.993.330,230

Labor 257.405,516

Supervisi 183.043,922

Maintenance 1.623.707,866

Plant supplies 243.556,180

Royalties 967.500

Utilitas 1.223.087,334

Total 14.491.631,048

Page 17: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

120

b. Indirect Manufacturing Cost

Tabel 6.6 Total Indirect Manufacturing Cost (IMC)

IMC Biaya (US$)

Payroll Overhead 38.610,827

Laboratory 25.740,552

Plant Overhead 128.702,758

Packing 1.290.000

Total 1.483.054,137

c. Fixed Manufacturing Cost

Tabel 6.7 Total Fixed Manufacturing Cost (FMC)

FMC Biaya (US$)

Depresiasi 1.623.707,866

Property Taxes 324.741,573

Insurance 162.370,787

Total 2.110.820,226

d. Total Manufacturing Cost

Tabel 6.8 Total Manufacturing Cost (TMC)

Manufacturing Cost Biaya (US$)

Direct Manufacturing Cost 14.491.631,048

Indirect Manufacturing Cost 1.483.054,137

Fixed Manufacturing Cost 2.110.820,226

Total 18.085.505,411

2. General Expense

Tabel 6.9 Total Biaya General Expense (GE)

General Expense Biaya (US$)

Administrasi 465.091,931

Sales expense 904.275,271

Research 904.275,271

Finance 854.170,030

Total 3.127.812,502

Page 18: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

121

Tabel 6.10 Total Production Cost (PC)

Production Biaya (US$)

Manufacturing 18.085.505,411

General expense 3.127.812,502

Total 21.213.317,913

C. Analisa Kelayakan

Keuntungan/Profit:

- Penjualan Produk = US$ 32.250.000,00

- Total Biaya Produksi = US$ 21.213.317,913

- Keuntungan Sebelum Pajak = US$ 11.036.682,087

- Keuntungan Setelah Pajak = US$ 8.277.511,565

- Percent Profit On Sale (POS)

POS sebelum pajak = 34,22%

POS setelah pajak = 25,67%

1. Percent Return On Investment (ROI)

ROI sebelum pajak = 67,97%

ROI setelah pajak = 50,98%

Pay Out Time (POT)

POT sebelum pajak = 1,27 tahun

POT setelah pajak = 1,64 tahun

2. Break Event Point (BEP)

BEP = 38,74%

3. Shut Down Point (SDP)

SDP = 11,38%

Page 19: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

122

4. Discounted Cash Flow (DCF)

DCF = 40,23%

Gambar 6.2 Grafik Analisa Kelayakan Ekonomi

Tabel 6.11 Resume Analisa Kelayakan Ekonomi

No Parameter Hasil Perhitungan Tolak Ukur

1 Keuntungan setelah pajak US$ 8.277.511,565 -

2 Percent Profit On Sales (POS)

setelah pajak

25,67% -

3 Return On Investment (ROI)

sebelum pajak

67,97% Min 11%

4 Pay Out Time (POT) sebelum

pajak

1,27 tahun Maks. 5 tahun

5 Break Even Point (BEP) 38,74% < 60%

6 Shut Down Point (SDP) 11,38% -

7 Rate Of Return (ROR) 40,23% > 6,00%

Berdasarkan resume analisa kelayakan pada tabel di atas, dapat diketahui bahwa

pabrik nitrobenzen ini layak untuk didirikan.

SDP

11,38%

BEP

38,74%

0

5000000

10000000

15000000

20000000

25000000

30000000

35000000

40000000

0 20 40 60 80 100

CO

ST

(U

S$)

KAPASITAS PRODUKSI

(%)

Total Revenue

Fixed Cost

Variable Cost

Total Cost

Page 20: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

123

DAFTAR PUSTAKA

Agustriyanto, R., L. Sapei, G. Rosaline, and R. Setiawan. 2017. The Effect of

Temperature on the Production of Nitrobenzene. IOP Conference

Science: Materials Science and Engineering 172:5.

Bingham, E., and W. J. McGowan. 2012. Aromatic Nitro and Amino Compounds.

In Patty's Industrial Hygiene and Toxicology. Willey Online Library: John

Willey & Sons, Inc, 521-526.

Booth, G. 2000. Nitro Compounds, Aromatic. In Ullmann's Encyclopedia of

Industrial Chemistry. Willey Online Library: Willey-VCH Verlag GmbH

& Co. KGaA, Weinheim, 305-309.

Brady, G. S., H. R. Clauser, and J. A. Vaccari. 2002. Materials Handbook.

Fifteenth Edition ed. United State of America: McGraw-Hill, Inc.

Browneel, L. E., and E. H. Young. 1959. Process Equipment Design. New York:

John Willey & Sons, Inc.

Brown, G. G. 1950. Unit Operations. New Delhi, India: CBS Publishers &

Distributors.

Business, I. C. 2017. Chemical Profile: Nitrobenzene. TRANTECH 2003 [cited

01 Juli 2018].

Dean, J. A. 1999. Lange's Handbook of Chemistry. Fifteenth ed. Vol. 11. New

York: McGraw-Hill, Inc.

Departemen Kesehatan RI. Profil Kesehatan Indonesia 2015. Jakarta: Departemen

Kesehatan RI; 2016.

Page 21: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

124

Dugal, M. 2005. Nitrobenzene and Nitrotoluenes. In Kirk-Othmer Encyclopedia

of Chemical Technology. Willey Online Library John Willey & Sons, Inc,

1-30.

Dupont. 1980. Benzene Nitrobenzene Manufacture Emission Test Report: E. I.

Dupont De Nemours and Company, Beaumont, Texas. United State:

Environmental Protection Agency.

Faith, W. L., F. A. Lowenheim, and M. K. Moran. 1975. Faith, Keyes and Clark's

Industrial Chemicals. Fourth Edition ed: John Wiley & Sons, Inc, New

York.

Fruscella, W. 2002. Benzene. In Kirk-Othmer Encyclopedia of Chemical

Technology. Willey Online Library: John Willey & Sons, Inc, 596-624.

Hill, C. G. 1977. An Introduction To Chemical Engineering Kinetics & Reactor

Design. New York: John Wiley & Sons, Inc.

Hougen, Olaf. 1959. Chemical Process Principles. New York : Modern Asia

Edition.

Joshi, M. V. 1976. Process Equipment Design. New Delhi, India: The Macmillan

Company of India Limited.

Kern, D. Q. 1965. Process Heat Transfer. Japan: McGraw-Hill Book Company

Japan, Ltd.

Kirk, R. E., and D. F. Othmer. 1996. In Kirk-Othmer Encyclopedia of Chemical

Technology, edited by http://www.watcherworld.narod.ru/: John Wiley

& Sons, Inc.

Page 22: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

125

Kirk, R. E., and D. F. Othmer. 2001. In Kirk-Othmer Encyclopedia of Chemical

Technology, edited by http://www.watcherworld.narod.ru/: John Wiley &

Sons, Inc.

Kurt, C., and J. Bittner. 2006. Sodium Hydroxide. In Ullmann's Encyclopedia Of

Industrial Chemistry. Willey Online Library: Bayer Material Science AG,

Leverkusen, Germany, 1-12.

Kuznetsova, T. G., K. G. Ione, and L. V. Nalysheva. 1998. Gas Phase Nitration of

Benzene by Nitric Acid on ZSM-5 Zeolite. Elsevier Science B.V 63:61-66.

Linsley, R.K. dan J. Franzini, 1991. Teknik Sumber Daya Air. Penerjemah

Djoko Sasongko. Erlangga, Jakarta.

McKetta, J. J. 1983. Encyclopedia of Chemical Processing and Design: Taylor &

Francis.

McCabe, W. L., J. C. Smith, and P. Harriott. 1993. Unit Operations of Chemical

Engineering. Fifth ed. New York: McGraw-Hill International Editions.

Peters, M. S., and K. D. Timmerhaus. 1991. In Plant Design and Economics for

Chemical Engineers. New York: McGraw Hill International Editions, 910.

Perry et al., 1997, “Perry’s Chemical Engineers’ Handbook”, 8th ed., McGraw-

Hill Companies, Inc., New York.

Perry, R. H. 1999. Perry's Chemical Engineers Handbook, edited by D. W. Green

and J. O. H. Maloney. New York: The McGraw-Hill Companies, Inc.

Ross, D. V. 1956. Nitrating Aromatic Hydrocarbons with Only Nitric Acid. In

United State Patent Office. United State: Eastman Kodak Company.

Page 23: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

126

Severn, W. H., Degler, H. E. & Milles, J. C. 1959. Steam, Air and Gas Power, 5th

edition. New York: John Wiley and Sons.

Silla, H. 2003. Chemical Process Engineering. In Design and Economics. United

States Of America: Marcel Dekker, Inc.

Sinnott1,R. K. 2003. Coulson & Richardson's Chemical Engineering. In Chemical

Engineering Design. Oxford: Butterworth-Heinemann, 1045.

Sinnott2, R. K. 2005. Coulson & Richardson's Chemical Engineering Series. In

Chemical Engineering Design. Oxford, UK: Elsevier Butterworth-

Heinemann, 1038.

Smith, J. M., Van Ness, H. C. & Abbott, M. M. 2001. Chemical Engineering

Thermodynamics. 6th ed. New York: McGraw-Hill Co.

Smith, J. M., H. C. V. Ness, and M. M. Abbott. 2005. Introduction to Chemical

Engineering Thermodynamics.S eventh ed. New York: McGraw-Hill

Companies, Inc.

Speight1, J. G. 2002. Chemical Process and Design Handbook. United State of

America: The McGraw Hill-Companies, Inc.

Speight2, J. G. 2003. Perry's Standard Tables and Formulas for Chemical

Engineers. United State of America: The McGraw-Hill Companies, Inc.

Statistik, B. P. 2018. Data Impor Nitrobenzena. Badan Pusat Statistik Republik

Indonesia, 01nd Juli 2018 [cited 01nd Juli 2018].

Sutherland, K. 2008. In Filters and Filtration Handbook. Oxford: Elsevier Ltd.

Page 24: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

127

Tarleton, S., and R. Wakeman. 2007. Solid/Liquid Separation: Equipment

Selection and Process Design. Oxford, United Kingdom: Elsevier's

Science & Technology Rights.

Thiemann, M., E. Scheibler, and K. W. Wiegand. 2000. Nitric Acid, Nitrous Acid,

and Nitrogen Oxides. In Ullmann's Encyclopedia of Industrial Chemistry.

Wiley Online Library: Wiley-VCH Verlag GmbH & Co. KGaA,

Weinheim, 177-216.

Ulrich, G. D. 1984. A Guide To Chemical Engineering Process Design and

Economics. Canada: John Wiley & Sons, Inc.

Wagman, Donald D., et al. 1982. The NBS Tables of Chemical Thermodynamic

Properties. Volume 11. New York: America Chemical Society.

Yaws, C. L. 1999. Chemical Properties Handbook. United State of America:

McGraw-Hill Companies, Inc.

Page 25: BAB VI ANALISIS EKONOMI - Wahid Hasyimeprints.unwahas.ac.id/2043/6/BAB VI.pdf · 2019. 12. 4. · b. Biaya pengeluaran umum (General Expense) 3. Total pendapatan ... Installation

Prarancangan Pabrik Nitrobenzene Menggunakan

Proses Nitrasi Benzene dan Katalis Asam Sulfat

Kapasitas 15.000 Ton/Tahun

Analisa Ekonomi

128