BAB v Pembahasan (SO2 METODE PARAROSANILIN)

2

Click here to load reader

description

PENETAPAN KADAR BELERANG DIOKSIDA (SO2) DI UDARA LINGKUNGAN KERJA METODE PARAROSANILIN MENGGUNAKAN SPEKTROFOTOMETER UV - VIS

Transcript of BAB v Pembahasan (SO2 METODE PARAROSANILIN)

B. PembahasanPada pembahasan ini saya akan mengambil contoh dari Halaman Depan pada PT. XYZ dengan parameter Belerang Dioksida (SO2). Berikut adalah perhitungan untuk mengetahui kadar Belerang Dioksida di udara : Jumlah Absorben: 20 ml Konsentrasi Sampel: -1,20834 Blanko: -1,24953 Flow rate: 1 L/menit Durasi sampling: 45 menit Suhu: 32,7 C Tekanan Udara: 76,0 mmHgmg/m3 == = =

Untuk mengetahui standar baku mutu dalam ppm pada Halaman Depan dapat dihitung sebagai berikut :ppm== = 0,004 ppmJadi, dari perhitungan di atas kadar yang didapatkan sebesar 0,004 ppm. Oleh karena itu kadar Belerang Dioksida di PT. XYZ masih di bawah standar baku mutu Belerang Dioksida yang sebesar 0,01 ppm. Meskipun hasil pemantauan pencemaran udara masih dibawah standar baku mutu, perusahaan harus mengambil langkah langkah semaksimal mungkin agar terhindar dari kemungkinan terjadinya penyakit akibat kerja (PAK).

43