BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf ·...

22
45 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah dijelaskan sebelumnya maka dapat disimpulkan bahwa: 1. Kualitas Produk, kualitas layanan, dan harga berpengaruh secara simultan terhadap Keputusan Pembelian konsumen Sumber Diesel. Hal ini menunjukkan bahwa ketiga variabel bebas turut menjadi pertimbangan konsumen dalam melakukan pembelian produk pada Sumber Diesel sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan dan menjaga kualitas produk, kualitas layanan, dan harga terhadap konsumen agar konsumen dapat terus melakukkan pembelian produk pada Sumber Diesel. 2. Kualitas produk, kualitas Layanan, dan harga berpengaruh secara finansial terhadap Keputusan Pembelian konsumen Sumber Diesel. Hal ini menunjukkan bahwa ketiga variabel bebas turut menjadi pertimbangan konsumen dalam melakukan pembelian produk pada Sumber Diesel sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan kualitas produk, kualitas layanan, dan harga terhadap konsumen agar konsumen dapat terus melakukkan pembelian produk pada Sumber Diesel.

Transcript of BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf ·...

Page 1: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

45

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Simpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah dijelaskan

sebelumnya maka dapat disimpulkan bahwa:

1. Kualitas Produk, kualitas layanan, dan harga berpengaruh secara simultan

terhadap Keputusan Pembelian konsumen Sumber Diesel. Hal ini

menunjukkan bahwa ketiga variabel bebas turut menjadi pertimbangan

konsumen dalam melakukan pembelian produk pada Sumber Diesel

sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan dan

menjaga kualitas produk, kualitas layanan, dan harga terhadap konsumen

agar konsumen dapat terus melakukkan pembelian produk pada Sumber

Diesel.

2. Kualitas produk, kualitas Layanan, dan harga berpengaruh secara finansial

terhadap Keputusan Pembelian konsumen Sumber Diesel. Hal ini

menunjukkan bahwa ketiga variabel bebas turut menjadi pertimbangan

konsumen dalam melakukan pembelian produk pada Sumber Diesel

sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

kualitas produk, kualitas layanan, dan harga terhadap konsumen agar

konsumen dapat terus melakukkan pembelian produk pada Sumber Diesel.

Page 2: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

46

5.2 Saran

Saran yang diajukan dalam penelitian ini ialah:

1. Bagi Sumber Diesel:

Untuk meningkatkan kualitas produk Sumber Diesel maka dapat dengan

cara melakukan pengecekan secara rutin dan berkala (Quality Control) agar tidak

terjadi penurunan kualitas produk yang dapat berakibat pada menurunnya

pembelian konsumen. Untuk meningkatkan kualitas layanan maka Sumber Diesel

akan menciptakan website dan akan menambah staff untuk khusus merespon

secara online. Dan untuk variable harga, hendaknya Sumber Diesel terus

melakukan pembaharuan (update) dan survey lapangan untuk harga barang.

Hendaknya bagi Sumber Diesel, dalam penjualan produk mempertimbangkan

variabel kualitas produk, kualitas layanan, dan harga karena dari hasil penelitian

menunjukkan ketiga variabel tersebut berpengaruh signifikan terhadap keputusan

pembelian konsumen.

2.Bagi Penelitian Selanjutnya:

Untuk penelitian selanjutnya dengan topik yang sejenis disarankan dapat

menambahkan variabel lainnya seperti promosi, lokasi, dan variable lainnya. Dan

disarankan memperluas jangkauan penelitian sehingga hasil penelitian yang

didapat memiliki dampak yang lebih luas dan mendapatkan manfaat yang lebih

baik untuk kedepannya.

Page 3: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

47

5.3 Keterbatasan Penelitian

1. Penelitian ini hanya dilakukkan pada konsumen Sumber Diesel saja, sehingga

hasil dari penelitian ini tidak dapat diterapkan secara langsung pada bidang-

bidang usaha lainnya.

2. Identifikasi variabel yang digunakan dalam penelitian ini masih belum

mendalam karna penelitian ini hanya berfokus pada variabel kualitas produk ,

kualitas layanan, dan harga sebagai variabel yang mempengaruhi keputusan

pembelian. Melalui identifikasi variabel yang lebih mendalam memiliki

kemungkinan jumlah variabel yang digunakan menjadi lebih banyak sehingga

variabel yang mempengaruhi keputusan pembelian lebih bervariasi. Hal ini

dikarenakan berdasarkan hasil koefisien determinasi menunjukkan masih ada

faktor lain yang tidak diteliti yang mempengaruhi keputusan pembelian.

Page 4: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

48

DAFTAR PUSTAKA

Noto, E. H., & Hakim, L. (2016). Journal Of Management. Analysis Pengaruh

Harga Produk dan Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Pelanggan

Bengkel Motor Alin Semarang, 9(17), 1-15.

Oktini, Dede R, & Islami. (2014). Prosiding Manajemen Akademika Unisba.

Pengaruh Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen (Studi Kasus

pada Toko Tas Henny Jalan Daleum Kaum Pasar Kota Kembang

Bandung), 1(1), 1-5.

Pertumbuhan Industri Manufaktur. (2017). Retrieved from Badan Pusat Statistik

website: https://www.bps.go.id/

Purwati, Setiawan, & Heri. (2012). Jurnal Ekonomi dan Informasi Akuntansi

(JENIUS). Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan

Pembelian Motor Honda Matic Beat (Studi Kasus Pada PT. Nusantara

Solar Sakti), 2(3), 1-17.

Rifai, M., & Adam Ponirin, R. P. (2016). e Jurnal Katalogis. Pengaruh Kualitas

Layanan Terhadap Nilai Pelanggan dan Kepuasan Pelanggan Rental

Mobil Fany di Kota Palu, 4(5), 1-13.

Rizan, M., & Andika, F. (2011). Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia.

Pengaruh Kualitas Produk dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan

Pelanggan Suzuki Dealer Fatmawati, 2(1), 1-21.

Saidani, B., Rachman, M. A., & Rizan, M. (2013). Jurnal Riset Manajemen Sains

Indonesia. Pengaruh Kualitas Produk dan Desain Produk Terhadap

Page 5: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

49

Keputusan Pembelian Sepatu Olahraga Futsal Adidas Di Wilayah Jakarta

Timur, 4(2), 1-17.

Sari, M. (2016). Jurnal Ekonomi dan Manajemen. Pengaruh Kualitas Produk dan

Harga Terhadap Keputusan Pembelian Sari Bread, 1(2), 1-15.

Setiawan, H. (2016). Journal Of Management. Pengaruh Kualitas Produk,

Kualitas Pelayanan dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Nasabah dan

Loyalitas Nasabah dengan Kepuasan sebagai Variabel Intervening, 2(2),

1-17.

Siburian, A. P. (2016). Jurnal Ekonomi dan Manajemen. Pengaruh Kualitas

Produk dan Kualitas Layanan Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda

Motor Honda, 13(2), 1-20.

Supriyono, Hasiolan, & Leonardo. (2014). Jurnal Ekonomi Manajemen. Pengaruh

Produk, Harga, dan Promosi Terhadap Keputusan Konsumen Dalam

Membeli Rimah pada Perumahan Bukti Semarang Baru (BSB) City di

Semarang, 8(1), 1-14.

Weenas, J. R. (2013). Jurnal EMBA. Kualitas Produk, Harga, Promosi dan

Kualitas Pelayanan Pengaruhnya terhadap Keputusan Pembelian Spring

Bed Comforta, 1(4), 1-12.

Wibowo, S. F., Sasmita, I., & Murti, A. K. (2015). Journal Riset Management

Sains Indonesia. Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap

Keputusan Pembelian Mobil Bekas di Bekasi Timur, 4(2), 1-17.

Page 6: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

50

Zulaikin, A. R. (2017). Journal Ilmu Manajemen. Pengaruh Kualitas Produk dan

Harga Terhadap Keputusan Pembelian pada Cepeda Motor Honda CB

150R Streetfire, 1(1), 1-12.

Page 7: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan
Page 8: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan
Page 9: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan
Page 10: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

E-1

LAMPIRAN E

UJI VALIDITAS DAN RELIABILITAS

Page 11: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

E-2

Page 12: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

E-3

Page 13: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

E-4

Page 14: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

F-1

LAMPIRAN F

HASIL REGRESI LINIER BERGANDA DAN ASUMSI KLASIK

ANALISIS REGRESI

Page 15: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

F-2

UJI ASUMSI NORMALITAS

UJI ASUMSI HETEROSKEDASTISITAS

Page 16: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

F-3

UJI ASUMSI MULTIKOLINIERITAS

UJI ASUMSI LINIERITAS

Page 17: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

A-1

LAMPIRAN A

PROFIL PERUSAHAAN

1. Nama Perusahaan : SUMBER DIESEL

2. Bidang Usaha : Supplier

3. Jenis Produk / Jasa : Mesin

4. Alamat Perusahaan : JL.Gubernur Soebarjo no.18

5. Nomor Telepon : +6282230074111

6. Alamat E-mail : [email protected]

7. Situs Web : -

8. Tanggal Berdiri : 15 Februari 2016

9. Bank Perusahaan : BCA,BRI,BNI

Page 18: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

B-1

LAMPIRAN B

KUISIONER PENELITIAN

Kepada Responden Yang Terhormat,

Saya mahasiswa program studi Manajemen Universitas STIE Kayutangi

mengadakan suatu penelitian sebagai salah satu syarat kelulusan strata satu.

Mengingat kepentingan tersebut, maka di tengah kesibukan Anda dalam beraktivitas,

saya mohon anda bersedia meluangkan waktu untuk mengisi kuisioner ini guna

mendukung penelitian. Besar harapan saya untuk anda menjawabnya dengan jujur

sebagaimana yang Anda rasakan. Jawaban yang anda berikan diharapkan bisa

membantu peneliti untuk mencapai tujuan dari penelitian. Saya mengucapkan

terimakasih atas ketersediaan Anda untuk mengisi kuisioner ini.

Identitas Responden

1. Nama :

2. Jenis Kelamin : Laki-laki (1)/ Perempuan(2)

3. Usia : 20-30 tahun (1) 41-50 tahun(3)

31-40 tahun(2) >50 tahun(4)

4. Sudah berapa kali anda membeli di Sumber Diesel: 1-2 kali (1) >4 kali(3)

3-4 kali(2)

Petunjuk pengisian Kuisioner

1. Check list atau centang (√) salah satu kotak jawaban yang berada di samping pertanyaan

2. Tidak boleh menandai lebih dari satu kotak pertanyaan dan usahakan tidak ada jawaban yangkosong

3. STS = Sangat Tidak Setuju TS = Tidak Setuju RR= Ragu-ragu

S = Setuju SS = Sangat Setuju

TTD:

Page 19: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

B-2

NO PERNYATAAN STS TS RR S SS

Kualitas Produk (X1)

1. Kinerja Mesin Genset yangdijual oleh Sumber Dieseldapat bekerja maksimal

2. Mesin Genset yang dijualoleh Sumber Diesel dapatbertahan > 5 tahun

3. Mesin Genset bermerekDaesung yang dijual olehSumber Diesel memilikifitur yang menarikdibanding merek gensetlainnya

4. Sparepart Mesin Gensetbermerek Daesung tidakmudah rusak

5. Genset Daesung memilikiwarna yang menarik

6. Konsumen pahammengenai cara pemakaiandan pengoperasian GensetDaesung

7.

8.

Mesin Genset Daesungsesuai dengan spesifikasiyang ditawarkan

Terdapat layanan perbaikanMesin Genset Daesung

Kualitas Layanan (X2)1. Staff Sumber Dieselhandal dalam membantukonsumen melakukanproses transaksipembelian.2. Staff Sumber Dieseltanggap dalam halmembalas pesan danmenerima teleponkonsumen3. Staff Sumber Diesel tepatdalam menepati janji/permintaan khususkonsumen

Page 20: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

B-3

4. Staff Sumber Dieselramah dalam melayanikonsumen5. Pada saat jam operasional

kerja, staff Sumber Dieselberpakaian sesuai denganseragam yang telahditentukan

Keputusan Pembelian (Y)

1. Nama Sumber Dieselmelekat dalam benakkonsumen dibandingkandengan nama toko/distributor pesaing2. Dibandingkan Produkpesaing, konsumen tetapmemilih genset Daesungyang dijual oleh SumberDiesel3. Konsumen akan membelikembali produk gensetDeasung Sumber Diesel dikemudian hariHarga (X3)1. Harga Jual produk GensetSumber Diesel terjangkau2. Harga Produk GensetSumber Diesel sesuaidengan kualitas yangditawarkan3. Harga Produk SumberDiesel dapat bersaingdengan kompetitor4. Harga Produk GensetSumber Diesel sesuaidengan manfaat produkyang diberikan kepadakonsumen5. Saya membeli di SumberDiesel karna hargaproduk yang murah6. Alasan saya sebagaikonsumen membeli diSumber Diesel karnafaktor harga yang murah

Page 21: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

C-1

LAMPIRAN C

NILAI MEAN DAN STANDAR DEVIASI

Page 22: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN - stiei repositoryeprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/256/1/BAB V.pdf · 2019. 8. 10. · sehingga penting untuk terus menjaga dan bahkan lebih meningkatkan

D-1

LAMPIRAN D

IDENTITAS RESPONDEN

Jenis KelaminFrequency Percent Valid

PercentCumulative

Percent

ValidLaki-laki 58 89.2 89.2 89.2Perempuan 7 10.8 10.8 100.0Total 65 100.0 100.0

UsiaFrequency Percent Valid

PercentCumulative

Percent

Valid

31-40 tahun 24 36.9 36.9 36.941-50 tahun 32 49.2 49.2 86.2>50 tahun 9 13.8 13.8 100.0Total 65 100.0 100.0

Frekuensi PembelianFrequency Percent Valid

PercentCumulative

Percent

Valid

1-2 kali 9 13.8 13.8 13.83-4 kali 27 41.5 41.5 55.4>4 kali 29 44.6 44.6 100.0Total 65 100.0 100.0