BAB IV

9
BAB IV Pengendalian Proyek

description

manprojek

Transcript of BAB IV

BAB IV

BAB IVPengendalian ProyekPendahuluanSebagai salah satu fungsi dan proses kegiatan dalam manajemen proyek yang sangat mempengaruhi hasil akhir proyek adalah pengendalian yang mempunyai tujuan utama meminimalisasi segala penyimpangan yang dapat terjadi selama proses berlangsungnya proyek. Menurut R.J. Mockler [1972], pengendalian didefinisikan sebagai berikut :

Usaha yang sistematis untuk menemukan standar yang sesuai dengan sasaran dan tujuan perencanaan, merancang sistem informasi, membandingkan pelaksanaan dengan standar, manganalisis kemungkinan penyimpangan, kemudian melakukan tindakan koreksi yang diperlukan agar sumber daya dapat digunakan secara efektif dan efisien dalam rangkamencapai sasaran dan tujuan.

Indikator Kinerja ProyekIndikator Kinerja Biaya

Indikator Kinerja ProyekIndikator Kinerja Waktu

Indikator Kinerja Proyek

Indikator Kinerja Biaya dan Waktu

Indikator Kinerja ProyekIndikator Kinerja Mutu

Indikator Kinerja Mutu

Indikator Kinerja ProyekIndikator Kinerja K3

Indikator Kinerja K3

Pengendalian Arus Kas ProyekUntuk pengendalian keuangan proyek selain dibuatkan perencanaan arus kas, juga dibuatkan arus kas untuk keadaan aktualnya sehingga memudahkan untuk melakukan koreksi bila terjadi penyimpangan diluar dugaan. Selain itu tiap periode juga dapat dimonitor dengan menentukan baseline menyesuaikan penjadwalan waktu, sehingga bila ada penyimpangan pada direct cost dan indirect cost, dapat segera diantisipasi sehingga kas proyek tidak menjadi negatif, yang menyebabkan kerugian bagi proyek. Pengendalian Kinerja Biaya, Waktu dan Sumber Daya Proyek Dengan Penjadwalan