BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al...

43
19 BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan islam yang memiliki pegawai kurang lebih sebanyak 50 orang. Proses pengolahan data akutansi dapat dilakukan dengan lebih cepat apabila menggunakan komputer. Hal ini terjadi karena kemampuan komputer untuk mengolah data yang jauh melebihi kecepatan manusia. Dengan adanya perkembangan teknologi komputer yang semakin maju, semakin banyak perusahaan atau lembaga yang menggunakan komputer untuk memproses data akuntansinya. Namun pada saat ini sistem yang berjalan pada yayasan RA. Al Mujaddid khususnya pada sistem penggajian masih dilakukan secara manual dan sederhana, dimana tidak terdapat slip gaji dan kegiatan yang terjadi dengan data- data masih disimpan didalam suatu arsip, yang berupa lembaran kertas sehingga sering terjadi data-data yang rangkap dan kemungkinan kesalahan sangat besar. 3.2. Tinjauan Perusahaan Lembaga sosial diterjemahkan sebagai pranata sosial. Hal ini dikarenakan lembaga sosial merujuk pada perlakuan mengatur perilaku para anggota masyarakat. Terbentuknya lembaga sosial bermula dari kebutuhan masyarakat akan keteraturan kehidupan bersama.

Transcript of BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al...

Page 1: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

19

BAB III

ANALISA SISTEM BERJALAN

3.1. Umum

RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan

terutama dalam pendidikan islam yang memiliki pegawai kurang lebih sebanyak

50 orang. Proses pengolahan data akutansi dapat dilakukan dengan lebih cepat

apabila menggunakan komputer. Hal ini terjadi karena kemampuan komputer

untuk mengolah data yang jauh melebihi kecepatan manusia. Dengan adanya

perkembangan teknologi komputer yang semakin maju, semakin banyak

perusahaan atau lembaga yang menggunakan komputer untuk memproses data

akuntansinya.

Namun pada saat ini sistem yang berjalan pada yayasan RA. Al –

Mujaddid khususnya pada sistem penggajian masih dilakukan secara manual dan

sederhana, dimana tidak terdapat slip gaji dan kegiatan yang terjadi dengan data-

data masih disimpan didalam suatu arsip, yang berupa lembaran kertas sehingga

sering terjadi data-data yang rangkap dan kemungkinan kesalahan sangat besar.

3.2. Tinjauan Perusahaan

Lembaga sosial diterjemahkan sebagai pranata sosial. Hal ini dikarenakan

lembaga sosial merujuk pada perlakuan mengatur perilaku para anggota

masyarakat. Terbentuknya lembaga sosial bermula dari kebutuhan masyarakat

akan keteraturan kehidupan bersama.

Page 2: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

20

RA. Al – Mujaddid adalah salah satu yayasan yang bergerak dibidang

pendidikan terutama pendidikan dalam islam. Yayasan ini terdiri dari tiga divisi,

yaitu divisi pembangunan, divisi pendidikan dan divisi humas.

3.2.1. Sejarah Perusahaan

Yayasan RA. Al – Mujaddid berdiri pada tanggal 17 Juli 1994 yang

berkedudukan di Komplek Pondok Maharta Blok G5 No.08 RT.005/09 Pondok

Aren Tangerang berdasarkan Surat Keputusan Kepala Kantor Kementerian

Agama Kota Tangerang Selatan. RA. Al – Mujaddid dalam melakukan kegiatan-

kegiatan nya berdasarkan prinsip-prinsip berikut :

1. Berorientasi pada kebutuhan masyarakat.

2. Stimulasi terpadu

3. Menggunakan berbagai sumber media dan sumber belajar.

4. Mengembangkan kecakapan hidup.

5. Aktif, kreatif, inovatif, efektif, dan menyenangkan.

3.2.2. Struktur Organisasi

Setiap perusahaan atau lembaga dibentuk atas dasar tujuan tertentu. Untuk

dapat mencapai tujuan tersebut maka perlu dibentuk suatu organisasi agar tujuan

yang telah ditentukan tersebut dapat menyusun organisasi yang terdiri atas orang-

orang yang cakap dan memiliki dedikasi tinggi dalam melaksanakan tugas dan

kewajibannya.

Page 3: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

21

Struktur organisasi yayasan RA. Al-Mujaddid menunjukkan penjelasan

wewenang dan pengaturan tanggung jawab organisasi lembaga untuk menunjang

segala aktivitas agar tercipta keserasian antar elemen yang ada dalam lembaga.

Struktur yang dianut di lembaga ini adalah struktur organisasi garis, dimana

tanggung jawab perusahaan pada garis langsung dan perintah langsung dari

pembina yayasan.

Dalam mengatur lembaga kepala yayasan memberikan perintah langsung

pada bagian yang akan dimintai tolong untuk mengerjakan suatu hal dalam

pekerjaan, disamping itu kepala yayasan juga mengawasi jalannya lembaga.

Adapun struktur organisasi pada Yayasan RA. AL-Mujaddid

Pondok Aren - Tangerang

Gambar III.1. Struktur Organisasi Yayasan RA. Al-Mujaddid

PEMBINA

PENGURUS

TATA

USAHA SEKRETARIS

DIVISI

PENDIDIKAN

STAFF

KETUA

DIVISI

PEMBANGUNAN

DIVISI HUMAS

STAFF STAFF

PENGAWAS

Page 4: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

22

Berdasarkan struktur organisasi Yayasan RA.Al-Mujaddid yang diuraikan

maka terlihat tugas, wewenang dan tanggung jawab dari masing-masing bagian,

yaitu sebagai berikut :

1. Pembina Yayasan

Tugas pembina yayasan antara lain :

a. Memberikan keputusan mengenai perubahan anggaran dasar dan

pengesahan laporan tahunan.

b. Mengangkat dan memberhentikan anggota pengurus dan pengawas.

c. Menetapkan kebijakan umum berdasarkan Anggaran Dasar Yayasan.

d. Menetapkan keputusan mengenai penggabungan atau pembubaran

yayasan.

e. Mengesahkan laporan tahunan yang dibuat oleh pengurus.

2. Pengawas

a. Bertanggung jawab menjalankan tugas untuk kepentingan yayasan.

b. Melakukan pemeriksaan kegiatan operasional yang dilaksanakan oleh

pengurus yayasan.

c. Memeriksa dokumen, pembukuan, dan memasuki bangunan atau tempat

yang dipergunakan yayasan.

d. Mengetahui segala tindakan yang dijalankan oleh pengurus dan memberi

peringatan kepada pengurus.

3. Pengurus

a. Menyusun program kerja dan rancangan anggaran tahunan yayasan untuk

disahkan oleh pendiri.

Page 5: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

23

b. Mewakili yayasan didalam dan diluar pengadilan tentang segala hal dan

kejadian dengan persetujuan dari pendiri.

c. Bertanggung jawab atas kepengurusan yayasan untuk kepentingan yayasan.

4. Ketua

Tugas ketua antara lain :

a. Melaksanakan kepengurusan yayasan untuk kepentingan dan tujuan

yayasan

b. Mengangkat dan memberhentikan pelaksana kegiatan yayasan.

c. Mengelola kekayaan yayasan sesuai dengan kepentingan dan tujuan

yayasan.

d. Memahami dan menjabarkan dalam bentuk kegiatan kebijaksanaan

pemerintah yang berkaitan dengan yayasan.

e. Memecahkan masalah dan mengambil keputusan yang tepat untuk

kepentingan yayasan.

f. Memberikan motivasi kepada karyawan dalam rangka mendorong

kemajuan yayasan.

g. Melaksanakan tugas-tugas lainnya yang diberikan oleh pembina.

5. Bagian tata usaha/bendahara

a. Mengatur sistem informasi keuangan dan akunting yang tepat, serta

mengendalikan sumber dan penggunaan keuangan sesuai rencana.

b. Menerima dan mengeluarkan uang yayasan atas persetujuan ketua yayasan.

c. Membuat laporan secara tertulis kepada ketua yayasan mengenai kegiatan

operasional keuangan yayasan.

d. Melaksanakan tugas-tugas lainnya yang diberikan oleh ketua yayasan.

Page 6: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

24

e. Melakukan pengendalian keuangan dari segi administratif dan akuntansi

agar sasaran yayasan jangka pendek dan jangka panjang dapat dicapai.

6. Sekretaris

a. Memecahkan masalah dan mengambil keputusan yang tepat tentang

masalah yang dihadapi oleh bagian sekretariat.

b. Menjalankan ide atau gagasan yang berhubungan dengan jalannya

operasional kesekretariatan kepada bawahan.

c. Memberikan motivasi kepada karyawan di lingkungan sekretariat yayasan

dalam rangka mendorong kemajuan yayasan.

d. Melaksanakan tugas-tugas lainnya yang diberikan oleh ketua yayasan.

7. Divisi Pendidikan

a. Merencanakan, mengatur, dan melaksanakan kegiatan pendidikan.

b. Menentukan kebijakan proses belajar mengajar bersama ketua.

c. Menyeleksi calon guru dan calon karyawan.

d. Mengatur organisasi yayasan bersama ketua.

e. Membina terhadap kepala lembaga pendidikan.

f. Mengkoordinasikan kegiatan pendidikan yayasan.

g. Mengumumkan kegiatan-kegiatan yang berhubungan dengan pendidikan

yayasan.

h. Melaksanakan tugas yang diberikan oleh ketua yayasan.

8. Divisi Pembangunan

a. Merencanakan, mengatur dan melaksanakan kegiatan pembangunan.

b. Membuat program, rencana anggaran rehabilitas dan pembangunan

lembaga.

Page 7: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

25

c. Komunikasi dan koordinasi dengan kepala sekolah dalam pengadaan

kebutuhan sarana sekolah termasuk bangunan.

d. Membuat proposal anggaran kebutuhan barang dan kepanitiaan setiap

satuan kegiatan.

e. Melaksanakan program pembangunan dan rehabilitas sesuai kebutuhan

yayasan.

9. Divisi Humas

a. Merencanakan, mengatur serta melaksanakan kegiatan hubungan

masyarakat dan sosial kemasyarakatan.

b. Menyusun perencanaan kegiatan hubungan masyarakat dan sosial

kemasyarakatan.

c. Menjalin jaringan dengan pihak terkait.

d. Melakukan kegiatan yang berhubungan dengan masyarakat, dalam bentuk

pengabdian masyarakat, bakti sosial dan pemasaran.

e. Sebagai sumber yang memberikan informasi seputar sekolah kepada

masyarakat.

3.3. Proses Penggajian Sistem Berjalan

Adapun prosedur penggajian pegawai pada Yayasan RA. Al - Mujaddid

adalah sebagai berikut :

a. Prosedur pengumpulan absensi

Pegawai bekerja setiap hari absen dengan mengisi lembar absen pegawai.

Buku absensi tersebut di rekap oleh sekretaris menjadi data rekap absen lalu

diberikan kepada bagian tata usaha untuk dilakukan perhitungan gaji.

Page 8: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

26

b. Prosedur penghitungan gaji

Proses perhitungan gaji pegawai dilakukan dengan melihat data inputan yang

berupa arsip data rekap absen pegawai selama satu bulan yang akan

dikelompokkan berdasarkan masing-masing bagian dalam lembaga. Kemudian

setelah proses penghitungan gaji pegawai selesai dilakukan oleh tata usaha

seluruh data hasil penghitungan gaji pegawai direkap kedalam data gaji dan

selanjutnya diserahkan ke ketua yayasan untuk meminta persetujuan. Setelah

disetujui oleh ketua yayasan bagian tata usaha mencairkan uang gaji dan

membuat slip gaji pegawai.

c. Prosedur pembuatan laporan penggajian

Setelah semua data perhitungan gaji disetujui, bagian tata usaha membuat

laporan gaji berdasarkan data gaji sebelum mencairkan uang gaji dan

membuat slip gaji untuk diarsipkan.

d. Prosedur pembayaran gaji

Proses pembayaran gaji dilakukan oleh sekretaris dengan berdasarkan data

gaji yang telah disetujui oleh ketua yayasan setelah bagian tata usaha

mencairkan uang gaji yang akan diberikan kepada pegawai yang

bersangkutan. Slip gaji yang diberikan terdiri dari 2 rangkap, setelah ditanda

tangani oleh pegawai sebagai tanda terima, maka lembar ke satu dikembalikan

ke bagian tata usaha untuk diarsipkan.

Page 9: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

27

3.4. Unified Modelling Language (UML)

Bertujuan untuk mengetahui langkah-langkah atau tahapan yang terjadi di

setiap proses yang ada. Proses penggajian pada yayasan RA. Al - Mujaddid adalah

:

3.4.1. Prosedur Penggajian melalui Activity Diagram

Pegawai melakukan absen dengan cara menulis di buku absensi yang

terdiri dari tanggal dan keterangan bila berhalangan hadir. Lalu tata usaha

menerima data rekap absen yang diberikan oleh sekretaris. Setelah 1 bulan, tata

usaha melakukan penginputan gaji sesuai data absensi yang telah diterima untuk

membuat perhitungan gaji. Setelah semua data di input dan dihitung, bagian tata

usaha membuat laporan yang akan diserahkan kepada ketua yayasan.

Page 10: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

28

Gambar III.2. Activity Diagram Berjalan

3.5. Spesifikasi Sistem Berjalan

Spesifikasi sistem berjalan adalah perincian dari bentuk dokumen-dokumen

yang digunakan dalam proses penggajian pegawai. Bentuk dokumen ini dibagi

dalam 2 bagian, yaitu dokumen masukan dan dokumen keluaran.

act activ ity bab 3

Ketua YayasanBagian Tata UsahaSekretarisPegawai

Melakukan Absen Rekap Absen Menerima Rekap Absen

Menerima Data Gaj i

Memeriksa Data Gaj i

Menerima Uang Gaj i dan

Slip Gaj i

Menghitung Gaj i

Menerima Gaj i dan Slip

Gaj i

Tidak ACC ACC

Membuat Laporan

Memberikan Gaj i

Pegawai dan Slip Gaj i

Membuat Slip Gaj i

Mencairkan Uang Gaj i

Membuat Data

Gaj i

Tanda Tangan Slip Gaj i

Mengembalikan Slip Gaj i

Rangkap 1

Menerima Slip Gaj i

Rangkap 1

Mengarsipkan Slip Gaj i

Tanda Tangan

Membuka Microsoft

Excel

Page 11: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

29

3.5.1. Spesifikasi Dokumen Masukan

Spesifikasi bentuk masukan merupakan rangkaian data yang masuk

kedalam sistem dan proses sehingga menghasilkan suatu keluaran. Adapun

spesifikasi bentuk masukan adalah :

1. Nama Dokumen : Data Pegawai

Fungsi : Mengetahui data pegawai secara detail

Sumber : Pegawai baru

Tujuan : Bagian Tata Usaha

Media : Kertas

Frekuensi : Terjadi setiap ada penerimaan pegawai

Jumlah : 1 Lembar

Bentuk : Lampiran A.1

2. Nama Dokumen : Data Absen

Fungsi : Sebagai bukti absen pegawai

Sumber : Pegawai

Tujuan : Sekretaris

Media : Kertas

Frekuensi : Terjadi setiap hari kerja

Jumlah : 1 Lembar

Bentuk : Lampiran A.2

3.5.2. Spesifikasi Dokumen Keluaran

Spesifikasi dokumen keluarn adalah dokumen yang dihasilkan dari proses

spesifikasi bentuk masukan. Adapun bentuk spesifikasi bentuk keluaran adalah :

Page 12: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

30

1. Nama Dokumen : Rekap Absen

Fungsi : Sebagai rekap jumlah absen pegawai

Sumber : Sekretaris

Tujuan : Bagian tata usaha

Frekuensi : Setiap sebulan sekali

Media : Kertas

Jumlah : 1 Lembar

Bentuk : Lampiran B.1

2. Nama Dokumen : Data Gaji

Fungsi : Untuk mengetahui total gaji yang telah diterima pegawai

Sumber : Bagian tata usaha

Tujuan : Ketua yayasan

Media : Kertas

Frekuensi : Terjadi setiap akhir bulan

Jumlah : 1 Lembar

Bentuk : Lampiran B.2

3. Nama Dokumen : Laporan Gaji

Fungsi : Sebagai laporan yang berisi daftar gaji yang diterima

Sumber : Bagian tata usaha

Tujuan : -

Media : Kertas

Frekuensi : Terjadi setiap akhir bulan

Jumlah : 1 Lembar

Bentuk : Lampiran B.3

Page 13: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

31

4. Nama Dokumen : Slip Gaji

Fungsi : Sebagai tanda terima yang berisi jumlah gaji yang

diterima pegawai

Sumber : Bagian tata usaha

Tujuan : Pegawai

Media : Kertas

Frekuensi : Terjadi setiap akhir bulan

Jumlah : 2 Lembar

Bentuk : Lampiran B.4

3.6. Permasalahan Pokok

Pada lembaga ini masih terdapat kelemahan pada sistem penggajiannya.

Adapun permasalahan-permasalahan yang terdapat di lembaga, yaitu :

1. Proses penggajian yang berjalan masih menggunakan sistem sederhana dan

manual yaitu masih dengan menggunakan buku untuk melakukan absen dan

microsoft excel untuk melakukan perhitungan gaji , sehingga kemungkinan

terjadi kesalahan sangat besar dan dapat memperlambat dalam proses

pembuatan laporan.

2. Keamanan data kurang terjamin dan kemungkinan resiko hilangnya dokumen-

dokumen sangat besar dikarenakan tidak menggunkan password dan bisa di

akses oleh siapapun.

3. Data-data yang disimpan masih menggunakkan arsip, sehingga

mengakibatkan pencarian data masih sulit dilakukan dan kemungkinan

terjadinya data rangkap.

Page 14: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

32

3.7. Alternatif Pemecahan Masalah

1. Dirancang sebuah sistem penggajian yang berbasis komputerisasi dengan

menggunakan aplikasi Java NetBeans IDE 8.1, dimana proses rekap absen dan

perhitugan gaji tidak perlu dicatat dalam buku atau arsip, melainkan bagian

tata usaha dapat langsung menginput data dan menghitung gaji pegawai secara

otomatis melalui program penggajian dan disimpan dalam database. Sehingga

kemungkinan kesalahan dan keterlambatan dalam proses laporan sangat kecil.

2. Membuat sistem yang didalamnya terdapat password user dan bisa di update

serta di backup untuk keamanan data.

3. Menggunakan sistem yang terkomputerisasi sehingga memudahkan dalam

melakukan pencarian data-data.

Page 15: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

33

BAB IV

RANCANGAN SISTEM USULAN

3.1. Analisa Kebutuhan Software

3.1.1. Analisa Kebutuhan

Analisa kebutuhan software untuk website penggajian pegawai pada

yayasan RA. Al-Mujaddid diusulkan dengan beberapa prosedur diantaranya :

A.1. Pegawai dapat melakukan login untuk absen dalam sistem.

A.2. Pegawai dapat melakukan absen masuk dan absen keluar dalam

sistem.

A.3. Pegawai dapat melakukan logout.

A.4. Bagian tata usaha dapat login dengan akun yang telah dibuat.

A.5. Bagian tata usaha dapat mengelola menu master.

A.51. Bagian tata usaha dapat mengelola data user.

A.52. Bagian tata usaha dapat mengelola data pegawai.

A.53. Bagian tata usaha dapat mengelola data jabatan.

A.54. Bagian tata usaha dapat melihat data perkiraan.

A.6. Bagian tata usaha dapat mengelola menu transaksi.

A.61. Bagian tata usaha dapat mengelola data rekap absen setiap bulan.

A.62. Bagian tata usaha dapat mengelola dan mencetak data gaji dan slip

gaji yang telah dihitung setiap bulan.

A.63. Bagian tata usaha dapat melihat jurnal.

A.7. Bagian tata usaha dapat mengelola menu laporan.

Page 16: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

34

A.71. Bagian tata usaha dapat melihat dan mencetak laporan pengeluaran

kas.

A.72. Bagian tata usaha dapat melihat dan mencetak laporan gaji setiap

bulannya.

A.8. Bagian tata usaha dapat mengelola menu utility.

A.81. Bagian tata usaha dapat mengubah password login pegawai.

A.82. Bagian tata usaha dapat melakukan backup.

A.9. Bagian tata usaha dapat melakukan logout.

3.1.2. Use Case Diagram

Berikut adalah use case diagram sistem penggajian pada yayasan RA.

Al-Mujaddid .

Gambar IV.1

Use Case Diagram Absensi Pegawai

uc use case pegawai

Pegawai

Login

Absensi Pegawai

Logout

Username

Password

«include»

«include»

Page 17: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

35

Gambar IV.2

Use Case Diagram Sistem Penggajian

3.1.3. Activity Diagram

Pegawai melakukan absen dengan melakukan login pada form absensi.

Setelah 1 bulan, tata usaha melakukan penginputan gaji dengan menggunakan

sistem yang terkomputerisasi sesuai data rekap absen. Setelah semua data di input

dan dihitung, bagian tata usaha mencetak laporan yang akan diserahkan kepada

ketua yayasan.

uc use case sistem usulan

Tata Usaha

Login

Menu Master

Menu Transaksi

Menu Laporan

Logout

Menu User

Data Pegawai

Data Jabatan

Jurnal

Data Gaj i

Rekap Absen

Laporan Gaj i

Laporan

Pengeluaran

KasMenu Utility

Ubah

Password

Backup

Data

Perkiraan

Username

Password

«extend»

«extend»

«include»

«include»

«extend»

«extend»

«extend»

«extend»

«extend»

«extend»

«extend»

«extend»

«extend»

Page 18: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

36

Gambar IV.3

Activity Diagram Usulan Absen Pegawai

act activ ity pegawai

SistemPegawai

Membuka Sistem

Absensi

Memasukkan Username

Dan Password

Memv alidasi Username

Dan Password

Menampilkan

Menu Absen

Klik Login

Absen MasukAbsen Keluar Data Absen Tersimpan

Logout

Valid

Tidak Valid

Page 19: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

37

Gambar IV.4

Activity Diagram Sistem Penggajian

act activ ity gabungan

SistemTata Usaha

Melakukan Login Tampil menu utama

Memilih menu master

Pilih submenu data pegawai Tampil form data pegawai

Input data pegawai

Klik Simpan Data tersimpan

Pilih submenu data jabatan Tampil form data jabatan

Input data jabatan

Klik simpan Data tersimpan

Pilih submenu data

perkiraanTampil form data perkiraan

Input data perkiraan

Klik simpan Data tersimpan

Memilh menu transaksi

Memilih menu laporan

Pilih submenu rekap absen Tampil form rekap absen

Input data rekap absen

Klik simpanData tersimpan

Pilih submenu data gaj i Tampil form data gaj i

Klik baru

Memilih menu utility

Input no gaj i, bulan gaj i,

tgl gaj i, id jabatan, dan

no rekap

Tampil data transaksi gaj i

Klik hitung gaj i keseluruhan

Tampil total gaj i bersih

Klik simpan

Data tersimpan

Klik cetak slip gaj i

Mencetak slip gaj i

Pilih submenu jurnal Tampil form jurnal

Input data jurnal

Klik simpanData tersimpan

Pilih submenu laporan gaj i Tampil data laporan gaj i

Cetak laporan gaj i

Printout laporan gaj i

Pilih submenu laporan

pengeluaran kasTampil data laporan

pengeluaran kas

Cetak laporan

pengeluaran kas

Printout laporan

pengeluaran kas

Pilih submenu ubah

passwordTampil form ubah

password

Ubah data password

sesuai keinginan

Klik simpan Data tersimpan

Pilih submenu backup Tampil data backup data

Backup data

Data terbackup

Page 20: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

38

3.2.Desain

3.2.1. Entity Relationship Diagram (ERD)

Berikut adalah ERD dari penggajian yayasan RA. Al-Mujaddid.

Gambar IV.5

ERD Sistem Penggajian

erd ERD

Pegawai

Absensi Rekap Absen

Transaksi GajiUser

Data Jabatan

Jurnal

Jurnal Detail Data Perkiraan

alamat

jabatan

nm_pegawai

no_induk

Telp

no_induktanggal

jam_masuk jam_keluar

bulan_rekap kode_absenno_induk

tot_alfa

tot_hadir tot_sakit

no_induk

username hak_akses

password

gaji_pokok

id_jabatan

masa_kerja

nm_jabatan

no_induk

keterangan

no_jurnal

tgl_transaksi

debet kredit

kd_akun no_ref

no_perkiraan nm_perkiraan tipe_perkiraan

bulan_gaji

no_gaji

id_jabatan

no_indukpotongan

tgl_gaji

tot_gaji

tot_tunjangan

id_jabatan

tunj_hariantunj_jabatan

kode_absen

no_rekap

tot_harian

no_jurnal

no_rekap

1

memiliki

1

1

memiliki

m

1

melakukan

1

1

memiliki

1

1

melakukanm

mmemiliki

1

1

memiliki

1

1

memiliki

1

1

mempunyai

m

Page 21: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

39

3.2.2. Logical Record Structure (LRS)

LRS penggajian pada yayasan RA. Al-Mujaddid adalah sebagai berikut :

Gambar IV.6

LRS Sistem Penggajian

class lrs

data_pegawai

- alamat

- id_jabatan

- jabatan

- nm_pegawai

- no_induk *

- telp

user

- hak_akses

- no_induk **

- password

- username *

transaksi_gaj i

- bulan_gaji

- id_jabatan **

- no_gaji *

- no_induk

- no_rekap **

- potongan

- tgl_gaji

- tot_gaji

- tot_harian

- tot_tunjangan

jurnal

- keterangan

- no_jurnal

- tgl_transaksi **

jurnal_detil

- debet

- kredit

- no_jurnal *

- no_perkiraan **

- no_ref

perkiraan

- nm_perkiraan

- no_perkiraan *

- tipe perkiraan

absensi

- jam_keluar

- jam_masuk

- kode_absen *

- no_induk **

- tanggal

rekap_absen

- bulan_rekap

- kode_absen

- no_induk **

- no_rekap *

- tot_alfa

- tot_hadir

- tot_sakit

data_jabatan

- gaji_pokok

- id_jabatan *

- masa_kerja

- nm_jabatan

- no_induk

- tunj_harian

- tunj_jabatan

1:1

1:1

1:1

1:1

1:M

1:M

1:M

1:1

1:M

Page 22: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

40

3.2.3. Spesifikasi File

Spesifikasi file yang ada pada perancangan program penggajian pegawai

pada yayasan RA. Al-Mujaddid adalah sebagai berikut :

1. Spesifikasi File Data User

Nama File : User

Akronim : user.myd

Fungsi : Menyimpan data user

Tipe File : File Master

Akses File : Random

Media : Hard Disk

Panjang Record : 60 Byte

Kunsi Field : username

Software : MySQL

Tabel IV.1

Spesifikasi File User

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. Username Username Varchar 10 Primary Key

2. No Induk no_induk Varchar 10

4. Password Password Varchar 20

5. Hak Akses hak_akses Varchar 20

Page 23: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

41

2. Spesifikasi File Data Pegawai

Nama File : Data Pegawai

Akronim : data_pegawai.myd

Fungsi : Menyimpan data pegawai

Tipe File : File Master

Akses File : Random

Media : Hard Disk

Panjang Record : 100 Byte

Kunsi Field : no_induk

Software : MySQL

Tabel IV.2

Spesifikasi File Data Pegawai

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. No Induk no_induk Varchar 10 Primary Key

2. Nama Pegawai nm_pegawai Varchar 30

3. Jabatan jabatan Varchar 15

4. Alamat alamat Varchar 20

5. Telpon Telp Varchar 15

6. ID Jabatan Id_jabatan Varchar 10

Page 24: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

42

3. Spesifikasi Data Absensi

Nama File : Data Absensi

Akronim : absensi.myd

Fungsi : Untuk melakukan absen

Tipe File : File Master

Akses File : Random

Media : Hard Disk

Panjang Record : 50 Byte

Kunsi Field : kode_absen

Software : MySQL

Tabel IV.3

Spesifikasi File Data Absensi

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. Kode Absen kode_absen Varchar 10 Primary Key

2. Tanggal tanggal Date 10

3. No Induk no_induk Varchar 10

4. Jam Masuk jam_masuk Varchar 10

5. Jam Keluar jam_keluar Varchar 10

Page 25: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

43

4. Spesifikasi Data Rekap Absen

Nama File : Data Rekap Absen

Akronim : rekap_absen.myd

Fungsi : Menyimpan data rekap absen

Tipe File : Transaksi

Akses File : Random

Media : Hard Disk

Panjang Record : 55 Byte

Kunsi Field : no_rekap

Software : MySQL

Tabel IV.4

Spesifikasi File Data Rekap Absen

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. Nomer Rekap no_rekap Varchar 10 Primary Key

2. Total Hadir tot_hadir Int 5

3. Bulan Rekap bulan_rekap Varchar 10

4. Kode Absen kode_absen Varchar 10

5. No Induk no_induk Varchar 10

6. Total Alfa tot_alfa Int 5

7. Total Sakit tot_sakit Int 5

Page 26: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

44

5. Spesifikasi Data Jabatan

Nama File : Data Jabatan

Akronim : data_jabatan.myd

Fungsi : Menyimpan data jabatan dan gaji pokok

Tipe File : File Master

Akses File : Random

Media : Hard Disk

Panjang Record : 80 Byte

Kunsi Field : id_jabatan

Software : MySQL

Tabel IV.5

Spesifikasi File Data Jabatan

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. ID Jabatan id_jabatan Varchar 10 Primary Key

2. Gaji Pokok gaji_pokok Varchar 10

3. Masa Kerja masa_kerja Varchar 10

4. Nama Jabatan nm_jabatan Varchar 20

5. No Induk no_induk Varchar 10

6. Tunjangan Harian tunj_harian Varchar 10

7. Tunjangan Jabatan tunj_jabatan Varchar 10

Page 27: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

45

6. Spesifikasi Data Perkiraan

Nama File : Data Perkiraan

Akronim : jabatan.myd

Fungsi : Menyimpan data jabatan perkiraan

Tipe File : File Master

Akses File : Random

Media : Hard Disk

Panjang Record : 40 Byte

Kunsi Field : no_perkiraan

Software : MySQL

Tabel IV.6

Spesifikasi File Data Jabatan

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. No Perkiraan no_perkiraan Varchar 10 Primary Key

2. Nama Perkiraan nm_perkiraan Varchar 20

3. Tipe Perkiraan tipe_perkiraan Varchar 10

Page 28: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

46

7. Spesifikasi Data Transaksi Gaji

Nama File : Data Transaksi Gaji

Akronim : transaksi_gaji.myd

Fungsi : Menyimpan data transaksi gaji

Tipe File : Transaksi

Akses File : Random

Media : Hard Disk

Panjang Record : 90 Byte

Kunsi Field : no_gaji

Software : MySQL

Tabel IV.7

Spesifikasi File Data Transaksi Gaji

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. No Gaji no_gaji Varchar 10 Primary Key

2. Bulan Gaji bulan_gaji Varchar 10

3. ID Jabatan id_jabatan Varchar 10

4. Tanggal Gaji tgl_gaji Date 10

5. No Induk no_induk Varchar 10

6. Potongan potongan Varchar 10

7. Total Gaji tot_gaji Varchar 10

8. Total Harian tot_harian Varchar 10

9. Total Tunjangan Tot_tunjangan Varchar 10

Page 29: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

47

8. Spesifikasi Data Jurnal

Nama File : Jurnal

Akronim : jurnal.myd

Fungsi : Menyimpan data jurnal

Tipe File : Transaksi

Akses File : Random

Media : Hard Disk

Panjang Record : 50 Byte

Kunsi Field : -

Software : MySQL

Tabel IV.8

Spesifikasi File Data Jurnal

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. Tanggal Transaksi tgl_transaksi Date 10 Foreign Key

2. No Jurnal no_jurnal Varchar 10

3. Keterangan keterangan Varchar 30

Page 30: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

48

9. Spesifikasi Jurnal Detil

Nama File : Jurnal Detil

Akronim : jurnal_detil.myd

Fungsi : Menyimpan data jurnal detil

Tipe File : Transaksi

Akses File : Random

Media : Hard Disk

Panjang Record : 70 Byte

Kunsi Field : no_jurnal

Software : MySQL

Tabel IV.9

Spesifikasi File Jurnal Detil

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. Nomer Jurnal no_jurnal Varchar 10 Primary Key

2. Kode Akun kd_akun Varchar 10

3. No Referensi no_ref Varchar 10

4. Debet Debet Varchar 20

5. Kredit Kredit Varchar 20

Page 31: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

49

10. Spesifikasi Master Akun

Nama File : Master Akun

Akronim : master_akun.myd

Fungsi : Menyimpan data master akun

Tipe File : File Master

Akses File : Random

Media : Hard Disk

Panjang Record : 40 Byte

Kunsi Field : kd_akun

Software : MySQL

Tabel IV.10

Spesifikasi File Master Akun

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. Kode Akun kd_akun Varchar 10 Primary Key

2. Jenis Akun jenis_akun Varchar 10

3. Nama Akun nm_akun Varchar 20

Page 32: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

50

11. Spesifikasi Data Saldo Awal

Nama File : Saldo Awal

Akronim : saldo_awal.myd

Fungsi : Menyimpan data saldo awal akun

Tipe File : File Master

Akses File : Random

Media : Hard Disk

Panjang Record : 50 Byte

Kunsi Field : -

Software : MySQL

Tabel IV.11

Spesifikasi File Data Saldo Awal

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

1. Kode Akun kd_akun Varchar 10 Foreign Key

2. Saldo Debet saldo_debet Varchar 20

3. Saldo Kredit saldo_kredit Varchar 20

Page 33: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

51

3.2.4. Software Architecture

Software Architecture yang ada pada perancangan program penggajian

pegawai pada yayasan RA. Al-Mujaddid adalah sebagai berikut :

1. Sequence Diagram

Berikut adalah Sequence Diagram penggajian pegawai pada yayasan

RA. Al-Mujaddid.

Gambar IV.7

Sequence Diagram Sistem Penggajian

sd sequence transaksi gaj i

Tata usaha

Menu utama Menu transaksi Form transaksi Proses Transaksi Data Jabatan Data Rekap Absen

Masukan bulan gaji()

Masukan no gaji()

Keluar()

Klik baru()

Mencetak slip gaji()

Memilih menu transaksi()

Tampil total gaji bersih()

Tampil form()

Klik hitung gaji keseluruhan()

Klik submenu transaksi gaji()

Tampil potongan alfa()

Tampil menu transaksi()

Klik cetak slip gaji()

set(no_rekap)

get(id_jabatan)

Data tersimpan()

set(id_jabatan)

get(no_rekap)

Masukan no rekap()

Masukan id jabatan()

Masukan tanggal gaji()

Tampil no induk, nama jabatan, gaji pokok, tunjangan harian, tunjangan

jabatan, total tunjangan()

Klik simpan()

Page 34: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

52

2. Deployment Diagram

Berikut adalah Deployment Diagram penggajian pegawai pada

yayasan RA. Al-Mujaddid.

Gambar IV.8

Deployment Diagram Sistem Penggajian

deployment deployment

Main

<<Activ eXControl>>

NetBeans IDE 8.1

<<client>>

<<Application>>

Program Penggaj ian

<<dev ice>> Database Serv er

<<DBMS>>MSQL

<<Database>>

db_penggaj ian

Page 35: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

53

3.2.5. User Interface

1. Form Login

Gambar IV.9

Form Login

2. Form Login Pegawai

Gambar IV.10

Form Login Pegawai

Page 36: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

54

3. Form Absen Pegawai

Gambar IV.11

Form Absen Pegawai

4. Form User

Gambar IV.12

Form User

Page 37: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

55

5. Form Data Pegawai

Gambar IV.13

Form Data Pegawai

6. Form Data Jabatan

Gambar IV.14

Form Data Jabatan

Page 38: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

56

7. Form Data Perkiraan

Gambar IV.15

Form Data Perkiraan

8. Form Rekap Absen

Gambar IV.16

Form Rekap Absen

Page 39: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

57

9. Form Transaksi Gaji

Gambar IV.17

Form Transaksi Gaji

10. Form Jurnal

Gambar IV.18

Form Jurnal

Page 40: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

58

11. Form Laporan Gaji

Gambar IV.19

Form Laporan Gaji

Gambar IV.20

Laporan Gaji

Page 41: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

59

12. Form Laporan Pengeluaran Kas

Gambar IV.21

Form Laporan Pengeluaran Kas

Gambar IV.22

Laporan Pengeluran Kas

Page 42: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

60

13. Form Ubah Password

Gambar IV.23

Form Ubah Password

14. Backup Data

Gambar IV.24

Form Backup Data

Page 43: BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN - repository.bsi.ac.id · ANALISA SISTEM BERJALAN 3.1. Umum RA. Al – Mujaddid adalah yayasan yang bergerak dibidang pendidikan terutama dalam pendidikan

61

3.2.6. Spesifikasi Hardware dan Software

1. Spesifikasi Hardware

Perangkat keras (hardware) merupakan keseluruhan komponen

peralatan yang membentuk suatu sistem komputer dan peralatan

lainnya yang memungkinkan komputer dapat melaksanakan tugasnya.

Adapun perangkat keras yang digunakan dalam sistem usulan, yaitu :

System Operasi : Windows 8

Processor : Intel(R) Celeron(R) CPU 10070 @ 1.50GHz

RAM : 2 GB

System Tipe : 64-bit Operating System

Monitor : 15 inch

Hard Disk : 400 GB

Kerboard : 83 Keys

Mouse : B100 Optical USB Mouse 910-001439

Printer : Deskjet

2. Spesifikasi Software

Perangkat lunak (software) yang digunakan dalam sistem usulan

menggunakan sistem operasi Windows 2008 dan menggunakan

program NetBeans IDE 8.1 dimana program ini mempunyai kelebihan

untuk memudahkan dalam memproses data.