BAB II

24
FILSAFAT PANCASILA OLEH: PRAYETNO S.IP, M.Si

description

kewarganegaraan

Transcript of BAB II

FILSAFAT PANCASILA

FILSAFAT PANCASILAOLEH:PRAYETNO S.IP, M.Si

A. PENDAHULUANFilsafat berasal dari bahasa yunani philien mencari atau mencintai, dan shopia kebenaran.Secara praktis filsafat dapat diartikan sebagai cara berfikir, atau usaha manusia untuk mencari kebenaran atau kebijaksanaan.Tetapi kebenaran itu bersifat relatif, dan kebenaran hakiki hanyalah milik tuhan.

B. KARAKTERISTIK FILSAFATBerfikir menyeluruh, tdk sempit dan pragmatisBerfikir mendasar atau mendalamBerfikir spekulatif, tetapi tidak asal-asalan atau untung-untungan. Melainkan tetap mendasar dan bisa dipertanggung jawabkan.

C. CARA MEMAHAMI FILSAFATObjek materiil: yaitu sesuatu yg ada atau mungkin ada. Artinya objeknya tidak terbatas.Objek forma: menyelidiki atau mempelajari segala sesuatu guna mendapatkan sebuah kebenaran.

filsafat dan manusia tdk cukup hanya sekedar ingin tahu, tetapi ingin yg benar

ada yg mendapatkan kebenaran dengan rasio, tp ada yg berdasarkan pengalaman/ empiris

D. PANCASILA SEBAGAI SISTEMSistem merupakan kesatuan dari bagian-bagian yang saling berhubungan.

Ciri-ciri sistem:Suatu kesatuan bagian-bagianBagian2 tersebut punya fungsi sendiri2Saling berhubungan, ketergantunganGuna mencapai satu tujuanTerjadi dalam satu lingkungan yg kompleks

Isi sila pancasila pada hakikatnya merupakan suatu kesatuan (holistik)Setiap sila merupakan bagian dari kesatuan yg utuh.Oleh karenanya pancasila disebut sebagai sebuah sistem, karena bagian dari sila tersebut saling berhubungan dan ketergantungan untuk membentuk suatu struktur yg menyeluruh

E.PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFATMakna dalam tiap sila pancasila:KetuhananKemanusiaanPersatuanKerakyatan (demokrasi)keadilan

F.PANCASILA SEBAGAI DASAR FUNDAMENTAL NKRILima nilai dasar pancasila berkaitan dengan nilai yg objektif, positif, intrinsic, transeden.Objektif, karena universaslisasi dan keabadian nilai pancasila terpenuhi.Intrinsic, karena orisinilitas atau keaslian nilai yg melekat pd pancasila.Transeden, karena mampu memberikan solusi bagi pengalaman dan rasionalitas manusia.

Nilai pancasila merupakan nilai fundamental, karena bersifat tetap dan abadi

G.PANCASILA SBG IDEOLOGI NKRIIdeologi berasal dari kata idea gagasan, dan logos ilmu.Ideologi merupakan pemikiran/ pandangan hidup tentang cita-cita yg ditetapkan sebagai tujuan akhir.

Pancasila bukanlah idologi yg harus diterima secara buta spt marxisme, tetapi ia merupakan hasil perenungan dan penggalian nilai2 kebudayaan/ istiadat secara mendalamSetiap negara harus punya landasan ideologi, agar punya tujuan dan tdk terombang-ambing.

Ideologi pancasila tdk tertutup bagi ide baru dan realita/ adaptif.

Ideologi pancasila lahir dari komitmen segenap bangsa indo, yg mencita2kan kemerdekaan, persatuan,kesejahteraan,solidaritas, kemajuan, keadilan, dll.

Ideologi pancasila bersifat evolutif, dialektikal, dialogal.Ideologi pancasila tdk mengajarkan dogmatis, eksclusivisme, tetapi merupakan ideologi sosiologis (semua golongan di indonesia)

H. FUNGSI FILSAFAT PANCASILAMemberikan solusi atau jawaban tentang hidup bernegara.Memberikan arah tentang dasar negara dan tujuan negara.Pemersatu bangsa dan semua ilmu pengetahuan.

Kesimpulan

Ketika pancasila sudah benar-benar dimaknai sebagai sebuah sistem yang holistik dan sebagai sebuah ideologi, maka seharusnya berbagai permasalahan sosial seperti di bawah ini tidak seharusnya terjadi lagi.