BAB. 3 LDP

8
1 BAB. III BAB III LEMBAR DATA PEMILIHAN (LDP) A. Penerapan IKP dan LDP B. Lingkup Pekerjaan 1. 2. Apabila ada pertentangan ketentuan yang tertulis pada Lembar Data Pemilihan (LDP) dengan Instruksi Kepada Peserta (IKP) maka yang digunakan adalah ketentuan pada Lembar Data Pemilihan (LDP). a. Pokja ULP: Pokja ULP Kementerian PUPR Prov. Lampung Satker Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah II Provinsi Lampung b. Alamat Pokja ULP: Jalan WR. Monginsidi No. 220 Teluk Betung Bandar Lampung Website : Kementerian PU http://www.pu.go.id 3. a. Nama paket pekerjaan : Peningkatan Struktur Jalan Bts. Prov. Bengkulu- Pg. Tampak-Bts. Kota Liwa-Sp. Gunung Kemala (Longsoran) b. Uraian singkat pekerjaan : Umum Drainase Pekerjaan Tanah Pelebaran Perkerasan dan Bahu Jalan Perkerasan Berbutir Perkerasan Aspal Struktur Pengembalian Kondisi dan Pekerjaan Minor 4. Jangka waktu penyelesaian pekerjaan : 180 (Seratus delapan puluh) hari kalender. Masa Pemeliharaan selama 730 (tujuh ratus tiga puluh) hari kalender terhitung mulai sejak serah terima pertama pekerjaan (PHO). C. Sumber Dana Pekerjaan ini dibiayai dari sumber pendanaan: APBN Tahun Anggaran 2015

description

LDP

Transcript of BAB. 3 LDP

  • 1

    BAB. III

    BAB III LEMBAR DATA PEMILIHAN (LDP)

    A. Penerapan IKP dan LDP

    B. Lingkup Pekerjaan

    1.

    2.

    Apabila ada pertentangan ketentuan yang tertulis pada Lembar Data Pemilihan (LDP) dengan Instruksi Kepada Peserta (IKP) maka yang digunakan adalah ketentuan pada Lembar Data Pemilihan (LDP). a. Pokja ULP:

    Pokja ULP Kementerian PUPR Prov. Lampung Satker Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah II Provinsi Lampung

    b. Alamat Pokja ULP:

    Jalan WR. Monginsidi No. 220 Teluk Betung Bandar Lampung

    Website : Kementerian PU http://www.pu.go.id

    3.

    a. Nama paket pekerjaan : Peningkatan Struktur Jalan Bts. Prov. Bengkulu-

    Pg. Tampak-Bts. Kota Liwa-Sp. Gunung Kemala (Longsoran)

    b. Uraian singkat pekerjaan :

    Umum Drainase Pekerjaan Tanah Pelebaran Perkerasan dan Bahu Jalan Perkerasan Berbutir Perkerasan Aspal Struktur Pengembalian Kondisi dan Pekerjaan Minor

    4. Jangka waktu penyelesaian pekerjaan : 180

    (Seratus delapan puluh) hari kalender. Masa Pemeliharaan selama 730 (tujuh ratus tiga puluh) hari kalender terhitung mulai sejak serah terima pertama pekerjaan (PHO).

    C. Sumber Dana Pekerjaan ini dibiayai dari sumber pendanaan: APBN Tahun Anggaran 2015

  • 2

    BAB. III

    D. Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri

    Preferensi harga ........... [diisi diberikan/tidak diberikan] terhadap penawaran peserta.

    Catatan:

    1) Preferensi Harga untuk Barang/Jasa dalam negeri diberlakukan pada Pengadaan Barang/Jasa yang dibiayai rupiah murni tetapi hanya berlaku untuk Pengadaan Barang/Jasa bernilai diatas Rp1.000.000.000,00 (satu miliar rupiah); dan.

    2) Preferensi Harga hanya diberikan kepada Barang/Jasa dalam negeri dengan TKDN lebih besar atau sama dengan 25% (dua puluh lima perseratus).

    Apabila paket pekerjaan yang dilelangkan memenuhi ketentuan 1) dan 2) maka diberlakukan preferensi harga dan diisi diberikan.

    E. Pemberian

    Penjelasan Dokumen Pengadaan dan Peninjauan Lapangan

    1. Pemberian Penjelasan Dokumen Pengadaan secara offline melalui tatap muka (apabila diperlukan), akan dilaksanakan pada hari/ tanggal/jam dan tempat sesuai yang tercantum dalam LPSE Kementerian untuk paket yang diikuti.

    2.

    3.

    Peninjauan lapangan akan dilaksanakan sesuai ketetapan pada saat pemberian penjelasan dokumen. Hasil Berita Acara Pemberian Penjelasan akan diunggah (upload) pada aplikasi SPSE oleh Pokja ULP. Peserta dapat mengunduh (download) Berita Acara Pemberian Penjelasan (BAPP) pada aplikasi SPSE.

    F. Dokumen Penawaran

    1.

    Daftar Personil Inti yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan sekurang kurangnya yaitu :

    No Jabatan

    Pendidikan

    Minimal

    S1

    Pengalama

    n

    (Tahun)

    Provesi/

    Keahlian/

    Keterampila

    n

    1.

    General

    Superimtende

    nt

    S1 Teknik

    Sipil 6

    Jalan

    2. Quality

    Engineer

    S1 Teknik

    Sipil 5 Jalan

    3. Quantity

    Engineer

    S1 Teknik

    Sipil 5 Jalan

    4. Petugas K3 S1 Teknik

    Sipil 3 Petugas K3

    Manajer/Petugas Kendali Mutu

    5. Q C M S1 Teknik

    Sipil 3

    Manager

    Pengendali

    Mutu

  • 3

    BAB. III

    2

    a).Ahli Pelaksana Jalan / Jembatan yang berperan sebagai General Superintendent (GS); b). Ahli Pelaksana Jalan /Quality dan Quantity c). Ahli Pelaksana Jalan / Jembatan yang berperan sebagai Manajer Kendali Mutu (QCM); d). Ahli/Petugas Keselamatan K3 Personil inti tersebut diatas harus berpengalamam pada pekerjaan sejenis seperti yang tercantum dalam tabel diatas dan dibuktikan dengan ringkasan pengalaman personil dan sertifikasi keahlian. Daftar Peralatan Utama minimal yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan:

    No. Jenis Peralatan Kapasitas Jum

    lah

    1. Excavator 80 - 140 gp 3 2. Asphalt Mixing Plant 60 ton/jam 1 3. Asphalt Finisher 10ton 1 4. Tandem Roller 6-8 t. 1 5. Tire Roller 8-10 t. 1

    6. Motor Grader >100 hp 1 7. Crane On Track 35 ton 1 8. Pile Driver + Hammer - 1 9. Truck mixer (agigator) - 1

    Pokja ULP dapat melakukan uji mutu/teknis/fungsi

    (kelaikan) dari peralatan yang ditentukan dalam

    dokumen penawaran dengan cara pengecekan

    langsung dilokasi peralatan.

    3.

    Bagian Pekerjaan yang disubkontrakkan1

    No. Jenis Pekerjaan yang disubkontrakkan

    1. ......

    Dst.

    [diisi oleh Pokja, Pokja menetapkan Daftar pekerjaan yang akan disubkontrakkan atau Pokja menetapkan Penyedia untuk menentukan sendiri bagian pekerjaan yang akan disubkontrakkan]

    Persyaratan subkontrak pekerjaan konstruksi: nilai penawaran > Rp 25.000.000.000, Peserta

    1 Ketentuan bagian pekerjaan yang dapat disubkontrakkan adalah bukan merupakan pekerjaan utama, kecuali pekerjaan spesialis.

  • 4

    BAB. III

    wajib ada subkontrak, dalam hal Pokja menetapkan Daftar pekerjaan yang akan disubkontrakkan, maka Peserta wajib memenuhi daftar tersebut.

    Penawaran terkait dengan pekerjaan subkontrak memenuhi syarat apabila: a. Penyedia yang menawar dengan harga di atas

    Rp 25.000.000.000,00 (dua puluh lima miliar rupiah) bekerja sama dengan penyedia Usaha Mikro, Usaha Kecil, dan Koperasi Kecil, yaitu dengan mensubkontrakkan sebagian pekerjaan yang bukan pekerjaan utama.

    b. Penyedia tidak mensubkontrakkan sebagian/seluruh pekerjaan utama.

    c. Penyedia Usaha Kecil (termasuk Mikro dan Koperasi Kecil) tidak mensubkontrakkan pekerjaan yang diperoleh.

    4.

    Sebagai pekerjaan utama2 adalah:

    No. MPU Jenis Pekerjaan Utama

    6.3(5a) Laston Lapis Aus (AC-WC)

    6.3. (6a) Laston Lapis Antara (AC-BC)

    6.3 (7a) Laston Lapis Pondasi (AC-Base)

    7.1 (7a) Beton Mutu sedang fc 20MPa

    7.1 (8) Beton mutu rendah fc15 Mpa

    7.6 (10).b

    Penyediaan Tiang PancangBeton Bertulang

    Pracetak ukuran 400 mm x 400 mm

    7.6 (16).b

    Pemancangan Tiang PancangBeton Bertulang

    Pracetak ukuran 400 mm x 400 mm

    7.9 (1) Pasangan Batu

    7.10 (3)a Bronjong dengan kawat yang dilapisi galvanis

    [diisi, nama-nama pekerjaan utama]

    5. Sebagai pekerjaan penunjang/sementara sebagai pendukung pekerjaan utama adalah:

    No. Jenis Pekerjaan Penunjang/Sementara

    1. ......

    2. .

    Dst.

    [diisi, nama-nama pekerjaan penunjang/sementara sebagai pendukung pekerjaan utama]

    2 Ditetapkan oleh PPK.

  • 5

    BAB. III

    6.

    7.

    Identifikasi bahaya3

    No. Jenis/Tipe Pekerjaan

    Identifikasi Jenis Bahaya & Risiko K3

    1. 2. Dst.

    [diisi, jenis/tipe pekerjaan yang mengandung bahaya serta identifikasi jenis bahaya & risiko K3 dari jenis pekerjaan dimaksud] Uji mutu/teknis/fungsi dalam kondisi tertentu diperlukan untuk: a. Bahan konstruksi permanen: ..................

    Contoh: geotextile, bearing pad [bukan bahan konstruksi seperti semen, aspal, dll]

    b. Alat yang menjadi bagian konstruksi permanen: .................. Contoh: lift, pompa air [bukan alat untuk menyelesaikan pekerjaan konstruksi seperti excavator, bulldozer, AMP, Stone Crusher, dll]

    [diisi, tidak ada apabila tidak diperlukan]

    G. Mata Uang Penawaran dan Cara Pembayaran

    1.

    2.

    Mata uang yang digunakan Rupiah. Pembayaran dilakukan dengan cara bulanan (monthly certificate) sebagaimana diatur dalam Syarat-Syarat Kontrak dan Spesifikasi Teknis.

    H. Masa Berlakunya Penawaran

    Masa berlaku penawaran selama 90 (Sembilan Puluh) hari kalender sejak batas akhir pemasukan penawaran.

    I. Jaminan Penawaran

    1.

    2.

    Besarnya Jaminan Penawaran adalah : Rp.388.730.800 (Tiga ratus delapan puluh delapan juta tujuh ratus tiga puluh ribu delapan ratus rupiah) Jaminan penawaran berlaku selama 118 (Seratus delapan belas) hari kalender dan efektif mulai tanggal pembukaan penawaran.

    3 Ditetapkan oleh PPK.

  • 6

    BAB. III

    J. Penyampaian Dokumen Penawaran

    [Sesuai jadwal yang tercantum dalam sistem pengadaan secara elektronik]

    K. Batas Akhir Waktu Pemasukan Penawaran

    [Sesuai jadwal yang tercantum dalam sistem pengadaan secara elektronik]

    L. Pembukaan Penawaran

    [Sesuai jadwal yang tercantum dalam sistem pengadaan secara elektronik]

    M. Evaluasi Teknis

    Evaluasi Teknis dilakukan dengan Sistem Gugur.

    unsur teknis yang dinilai:

    a. metode pelaksanaan pekerjaan yang ditawarkan menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan;

    b. jangka waktu pelaksanaan pekerjaan yang ditawarkan tidak melampaui batas waktu yang telah ditetapkan dalam LDP B.4;

    c. jenis, kapasitas, komposisi dan jumlah peralatan utama minimal yang disediakan, tidak kurang dari yang ditetapkan dalam LDP F.1.

    d. personil inti yang akan ditempatkan secara penuh serta posisinya dalam manajemen pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan yang ditentukan dalam LDP F.2;

    e. bagian pekerjaan yang akan disubkontrakkan ( sebagaimana yang ditetapkan dalam LDP F.3));

    f. RK3K memenuhi persyaratan yaitu adanya sasaran dan program K3 yang secara umum menggambarkan penguasaan dalam mengendalikan risiko bahaya K3.

    Catatan :

    Huruf a. metode pelaksanaan adalah tahapan dan cara pelaksanaan sesuai lingkup pekerjaan dalam kontrak, yang menggambarkan pelaksanaan pekerjaan dari awal sampai dengan akhir dan dapat dipertanggung jawabkan secara teknis.

    N. Evaluasi Harga Rincian Analisa Harga Satuan Pekerjaan hanya diperlukan untuk Klarifikasi/Evaluasi kewajaran harga apabila harga penawaran nilainya di bawah 80% (delapan puluh perseratus) dari HPS.

  • 7

    BAB. III

    O. Sanggahan, Dan Sanggahan Banding

    1.

    2.

    3.

    4.

    Sanggahan ditujukan kepada : Pokja ULP Kementerian PUPR Prov. Lampung Satker Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah II Provinsi Lampung Alamat : Jl. Wr. Monginsidi No. 220 Teluk Betung Bandar Lampung Tembusan sanggahan ditujukan kepada :

    a. PPK 08 (P3KJJN Bts. Prov. Bengkulu-Pg. Tampak-Sp.Gn. Kemala Liwa - Biha dan

    Sekitarnya)

    Alamat : Jl. Wr. Monginsidi No. 220

    Telukbetung Bandar Lampung

    b. KPA/ Kepala Satuan Kerja Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah II Provinsi Lampung.

    Alamat : Jl. Wr. Monginsidi No. 220

    Telukbetung Bandar Lampung

    c. APIP Inspektorat Jenderal Kementerian Pekerjaan Umum

    Alamat : Jalan Pattimura No. 20 Kebayoran

    Baru Jakarta Selatan 12110

    d. Menteri Pekerjaan Umum.

    Sanggahan banding ditujukan kepada : Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Tembusan sanggahan banding ditujukan kepada :

    a. PPK. 08. (P3KJJN PPK 08 (P3KJJN Bts. Prov.

    Bengkulu-Pg. Tampak-Sp.Gn. Kemala Liwa -

    Biha dan Sekitarnya)

    Alamat : Jl. Wr. Monginsidi No. 220

    Telukbetung Bandar Lampung

    b. Pokja ULP Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional III Satker Pelaksanaan Jalan Nasional

    Wilayah II Provinsi Lampung

    Alamat : Jl. Wr. Monginsidi No. 220

    Telukbetung Bandar Lampung

    c. Inspektorat Jenderal Kementerian Pekerjaan Umum

    Alamat : Jalan Pattimura No. 20 Kebayoran

    Baru Jakarta Selatan 12110

  • 8

    BAB. III

    P. Jaminan Sanggahan Banding

    1.

    2.

    Jaminan Sanggahan Banding ditujukan kepada Pokja ULP Kementerian PUPR Prov. Lampung Satker Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah II Provinsi Lampung Besarnya jaminan sanggahan banding : Rp. 194.365.400 (Seratus sembilan puluh empat juta tiga ratus enam puluh lima ribu empat ratus rupiah ).

    Q. Jaminan Pelaksanaan

    Masa berlaku Jaminan Pelaksanaan selama .................. (..................) hari kalender sejak penandatanganan kontrak. [diisi dengan memperhitungkan tanggal penandatanganan kontrak sampai dengan serah terima pertama Pekerjaan Konstruksi (PHO)]