Bab 2 asas dan teori hukum pidana

29
1 Fungsi Hukum Pidana Umum: mengatur hidup masyarakat/ menyelenggarakan ketertipan dlm masyarakat Khusus: melindungi kepentingan hukum terhadap perbuatan yang memperkosanya dengan sangsi yang berupa pidana yang sifatnya lebih tajam jika dibandingkan dengan sangsi yang terdapat pada cabang hukum lainnya ULTIMUM REMIDIUM

Transcript of Bab 2 asas dan teori hukum pidana

Page 1: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

1

Fungsi Hukum PidanaUmum: mengatur hidup masyarakat/

menyelenggarakan ketertipan dlm masyarakat

Khusus: melindungi kepentingan hukum terhadap perbuatan yang memperkosanya dengan sangsi yang berupa pidana yang sifatnya lebih tajam jika dibandingkan dengan sangsi yang terdapat pada cabang hukum lainnya ULTIMUM REMIDIUM

Page 2: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

2

Perbedaan Hukum Pidana Perbedaan Hukum Pidana Dengan Hukum LainnyaDengan Hukum Lainnya

Perbedaan Hukum Pidana Perbedaan Hukum Pidana Dengan Hukum LainnyaDengan Hukum Lainnya

1.1. Hkm pidana merupakan Hkm pidana merupakan hukum publik perorangan hukum publik perorangan

dgn negaradgn negara

2.2. Sangsi a. paling Tajam Sangsi a. paling Tajam Pedang bermata duaPedang bermata dua

b. pengaruh b. pengaruh Preventif Preventif

Page 3: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

3

1. Pidana Pokoka. Pidana Mati (dood straaf) seumur hidupb. Pidana Penjara (gevangenis straaf)c. Pidana Kurungan (hechtenis) wkt tertentud. Pidana Denda (geld boete)e. Pidana Tutupan UU Nomor 20 Tahun 1946

2. Pidana Tambahana. Pencabutan Hak2 tertentu corpora delictieb. Perampasan barang2 tertentu c. Pengumuman Putusan Hakim instrumen delictie

Jenis-Jenis Pidana MenurutPasal 10 KUHP

Page 4: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

4

PEMBAGIAN HUKUM PIDANA, dpt dibagi dan dibedakan atas dasar:

Cara perumusannya: Hukum Pidana Materiil dan Pidana Formil

Hukum Pidana Objektif (ius poenale: aspek larangan berbuat) & Subjektif (ius poeniendi: hak & kewenangan negara)

Subjek hukumnya: Hkm Pdn Umum (ius commune) & Hkm Pdn Khusus (ius speciale)

Sumbernya: Hkm Pdn Umum & Hkm Pdn Khusus Wilayah berlakunya: Hkm Pdn umum & Hkm Pdn

Lokal Bentuknya: Hkm Pdn Tertulis & Hkm Pdn tdk

tertulis

Page 5: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

5

Sejarah Hukum Pidana Indonesia

Wetboek van Strafrecht Nederlansch (3 maret 1881, berlaku mulai 1 September 1886)

Asas konkordasi: hukum yang berlaku di negara penjajah diberlakukan di negara yang di jajah

Wetboek Van StrafrechtVoor Nederlansch Indie (1 Januari 1918)

UU no 1 thn 1946(Peraturan Hkm Pidana)

Kwasi dualisme UU No 73 tahun 1958

Page 6: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

6

Sejarah Asas Legalitas

Zaman Romawi sampai zaman Louis XVI di Perancis, kesalahan seseorang ditentukan oleh raja (criminal Extra

ordinaria)

reaksi• Montesqueau : L’esprit des Lois (1748)• J.J. Rousseau : Du Contract Social (1762)• Von Feuerbach: Lehrbuch des peinlichen Recht (1801) “nullum delictum nulla poena siena praevia lege poenali”

Revolusi Perancis (1789-1795)Pasal 8 Declaration des droits de L’homme et du

citoyen (1789)

hasil

Pasal 4 Code Penal Perancis, (1810)

Page 7: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

Asas Legalitas (principle of legality) nullumdelictum nullapoena sina praevia lege psl 1 ayat1Inti dari asas Legalitas:

1. Ketentuan Pidana Hrs Tertulis, konsekwensinya:a. perbuatan yang tidak dicantumkan sbg tindak pidana dalam UU tdk dpt

dipidana

7

b. tidak boleh ada penafsiran analogi “memberi penafsiran pada sesuatu peraturan hukum dengan memberi kias pada

kata-kata dalam peraturan tersebut sesuai dengan azas hukumnya sehingga suatu peristiwa yang sebenarnya tidak termasuk kedalamnya dianggap sesuai

dengan bunyi peraturan tersebut”

: untuk menjamin kepastian hukum dan mencegah tindakan sewenang2 dari penguasa (ada perlindungan HAM)

Contoh penafsiran secara analogi menurut Wirjono Prodjodikoro:psl 365 ayat 2 sub 1: melarang pencurian dalam

kereta api/trem yang sedang berjalan

Beberapa pakar hukum yang memperbolehkan:Tavarne, Pompe, Jonkers, di Indonesia Wirjono Prodjodikoro

Page 8: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

8

Kenapa tidak boleh ada penafsiran secara ANALOGI?Untuk menjamin kepastian hukum dan mencegah tindakan sewenang2 penguasa

Manfaat penafsiran analogi dalam upaya mencapai keadilan dapat mengisi kekosongan dalam peraturan perundang-undangan

Yang diperbolehkan: Penafsiran EKSTENSIF

EKSTENSIFPenafsiran yang masih berpegang pada bunyi peraturan

ANALOGIPenafsiran yang tidak berpegang pada bunyi peraturan, melainkan pd inti atau rasio dari peraturan

Contoh penafsiran ekstensifDalam HR belanda thn 1921, benda dalam psl 362 KUHP selain benda nyata ada benda tidak nyata (aliran listrik).

Sehingga mengalirkan aliran listrik dapat dikenai ketentuan 362 KUHP

Page 9: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

9

2. Ketentuan Hkm Pdn tdk boleh berlaku surut (retro aktif)

Dapat disimpangi (psl 1 ayat 2 KUHP):1.Sesudah terdakwa melakukan tindak

pidana ada perubahan dalam perundang undangan;

2.Perubahan itu terjadi setelah perbuat dilakukan; dan

3.3.Peraturan yang baru lebih menguntungkan Peraturan yang baru lebih menguntungkan atau meringankan bagi pelaku perbuatan atau meringankan bagi pelaku perbuatan ituitu

Page 10: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

1010

TENTANG ARTI LEBIH TENTANG ARTI LEBIH MENGUNTUNGKAN TERDAKWAMENGUNTUNGKAN TERDAKWA

LEBIH RINGAN ANCAMAN PIDANANYA DALAM RUMUSAN UULEBIH RINGAN ANCAMAN PIDANANYA DALAM RUMUSAN UU LEBIH RINGAN DALAM ARTI JENIS PIDANANYA (PASAL 10 LEBIH RINGAN DALAM ARTI JENIS PIDANANYA (PASAL 10

KUHP)KUHP) LEBIH RINGAN TENGGANG DALUWARSANYA BAGI LEBIH RINGAN TENGGANG DALUWARSANYA BAGI

PENUNTUTAN PIDANA (PASAL 78 KUHP) DAN PENGULANGAN PENUNTUTAN PIDANA (PASAL 78 KUHP) DAN PENGULANGAN TINDAK PIDANA (EX. PASAL 157 (2) KUHP)TINDAK PIDANA (EX. PASAL 157 (2) KUHP)

LEBIH RINGAN DALAM HAL PENGADUAN UNTUK LEBIH RINGAN DALAM HAL PENGADUAN UNTUK PENUNTUTAN PIDANANYA (EX. DELIK BIASA MENJADI DELIK PENUNTUTAN PIDANANYA (EX. DELIK BIASA MENJADI DELIK ADUAN)ADUAN)

LEBIH RINGAN ARTI TIDAK DAPAT DIPIDANANYA PERBUATAN LEBIH RINGAN ARTI TIDAK DAPAT DIPIDANANYA PERBUATAN (TINDAK PIDANA MENJADI BUKAN TINDAK PIDANA)(TINDAK PIDANA MENJADI BUKAN TINDAK PIDANA)

LEBIH RINGAN ARTI PERTANGGUNG JAWABAN PIDANANYA LEBIH RINGAN ARTI PERTANGGUNG JAWABAN PIDANANYA LEBIH RINGAN DALAM ARTI TIDAK DAPAT DITUNTUT PIDANA LEBIH RINGAN DALAM ARTI TIDAK DAPAT DITUNTUT PIDANA LEBIH RINGAN ARTI SISTEM PENJATUHAN PIDANANYA LEBIH RINGAN ARTI SISTEM PENJATUHAN PIDANANYA

MENJADI PIDANA DENGAN BERSYARAT (PASAL 14A KUHP)MENJADI PIDANA DENGAN BERSYARAT (PASAL 14A KUHP)

Page 11: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

1111

Perbuatan yang dianggap “jahat” menurut hukum adat?

Pasal 5 (3) sub b Undang-undang No. 1 Drt. 1951

jika ada suatu perbuatan pidana yang oleh masyarakat setempat dianggap sebagai delik dan dasar hukum tertulis tidak ada, maka hakim dapat menjatuhkan

pidana penjara 3 bulanContoh: Lokika Sanggraha (BALI) mengenai delik Kesusilaan“seorang laki2 menyetubuhi seorang gadis dgn janji setelah hamil akan

dinikahi, tetapi janji tsb tidak dipenuhi”

-Putusan Pengadilan Negeri Denpasar no: 79/Tol.Pid/1983/PN DPS-Putusan Pengadilan Negeri Klungkung no: 1/PD/S/1988/PN KLK-Putusan Pengadilan Tinggi Denpasar no: 22/Pid.s/1988/PT.DPS

RUU KUHP Nasional:“Ketentuan sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) (tentang asas

legalitas formil) tidak mengurangi berlakunya hukum yang hidup yang menentukan bahwa menurut adat setempat seseorang patut dipidana

walaupun perbuatan tersebut tidak diatur dalam perundang-undangan.”

Page 12: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

12

Asas teritolialitet: Aturan pidana dalam UU Indonesia berlaku bagi setiap orang yang melakukan suatu tindak pidana di wilayah Indonesia (Pasal 2 KUHP)

ASAS BERLAKUNYAHUKUM PIDANA MENURUT TEMPAT

Wilayah Indonesia: TAP MPR No.IV/MPR/1973 ttg GBHN,huruf E mengenai Wawasan Nusantara

“wilayah Indonesia sebagai suatu kesatuan yang meliputi tanah (darat), air (laut) dan udara secara tidak terpisahkan”

Sejauh mana wilayahnya?Sejauh Indonesia dapat menjaga keamanan dan mengawasinya

Prinsip batas Laut, UU No.4/Prp thn 1960 (ttg Perairan Indonesia)Batas Teritorial Indonesai 12 mil diukur dari garis yang

menghubungkan titik-titik terluar dari pulau2 NKRI

Page 13: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

1313

Asas TERITORIALITETAsas TERITORIALITETdiperluas psl 3 KUHPdiperluas psl 3 KUHP

Kendaraan air/kapal Indonesia

Pesawat Udara Indonesia

psl 95 KUHP Psl 95 a KUHP

Page 14: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

1414

ASAS PERSONALITET (NASIONAL AKTIF)ASAS PERSONALITET (NASIONAL AKTIF)““BERGANTUNG ATAU MENGIKUTI SUBYEK HUKUM ATAU BERGANTUNG ATAU MENGIKUTI SUBYEK HUKUM ATAU

ORANGNYA YAKNI ORANGNYA YAKNI WARGA NEGARA WARGA NEGARA DI MANAPUN DI MANAPUN KEBERADAANNYAKEBERADAANNYA” ”

Hanya diterapkan pd TP yang diatur psl 5:Hanya diterapkan pd TP yang diatur psl 5: Bab I buku II:Bab I buku II:

kejahatan2 yg membahayakan kepentingan hukumkejahatan2 yg membahayakan kepentingan hukum mengenai keamanan & mengenai keamanan & keselamatan Negarakeselamatan Negara

Bab II buku II:Bab II buku II:thd kewibawaan/martabat presiden & wakilnyathd kewibawaan/martabat presiden & wakilnya

Psl 160 & 161 KUHP:Psl 160 & 161 KUHP:thd ketertipan umumthd ketertipan umum

Psl 240 KUHP:Psl 240 KUHP:Hak & kewajiban WN dlm usaha pembelaan & pertahanan negaraHak & kewajiban WN dlm usaha pembelaan & pertahanan negara

Psl 279 KUHP:Psl 279 KUHP:mengenai asal-usul pernikahanmengenai asal-usul pernikahan

Psl 450 & 451 KUHP:Psl 450 & 451 KUHP:terhadap keamanan pelayaran terhadap keamanan pelayaran

Page 15: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

1515

asas Perlindungan (Nasional Pasif)asas Perlindungan (Nasional Pasif)Asas berlakunya hukum pidana berdasarkan Asas berlakunya hukum pidana berdasarkan kepentingan hukum yang dilindungi dari suatu kepentingan hukum yang dilindungi dari suatu

negara yang dilanggar di luar Indonesianegara yang dilanggar di luar Indonesia

Setiap orang (WNI/WNA) yang diluar wilayah Indonesia melakukan TP yang disebut dalam pasal 4:

a. Kejahatan terhadap keamanan negara (104, 106, 107, 108, 111 bis ke-1 dan 127)

b. Kejahatan penyerangan (aanranding) terhadap presiden dan atau wakil presiden (131)

c. Kejahatan yang mengenai mata uang dan uang kertas, secara konkret dapat disebutkan adalah kejahatan-kejahatan mengenai pemalsuan mata uang (Bab X buku II KUHP)

d. Kejahatan mengenai materai dan merek (bab XI buku II KUHP)e. Kejahatan pemalsuan surat utang atau serifikat utang atas

tanggungan Indonesia, kejahatan pemalsuan ini masuk dlm psl 264

Page 16: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

1616

f. Beberapa kejahatan pelayaran, yakni:1) Pembajakan laut (438)2) Pembajakan laut, pembajakan tepi laut, pembajakan sungai,

pembajakan pantai yang mengakibatkan matinya orang (444)3) Memperlengkapi dengan biaya sendiri dengan maksud

melakukan pembajakan laut (445)4) Turut menyewa kapal dan lain2 yang diketahui akan melakukan

pembajakan laut, pembajakan tepi laut, pembajakan pantai dan pembajakan sungai (446)

5) Kejahatan menyerahkan kendaraan air kepada pembajak laut (447)

6) Termasuk pula kejahatan-kejahatan yang membahayakan penerbangan dan sarana penerbangan (pasal 479 huruf j, I, m, n, dan huruf o)

Diperluas: psl 3 UU No.7 (drt) thn 1955 ttg TP EKONOMI“barang siapa turut melakukan suatu tindak pidana ekonomi yang dilakukan didalam daerah hukum RI, dapat dihukum pidana begitu

juga ia turut melakukan TP Ekonomi di luar Negeri”

Page 17: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

1717

Asas UniversalAsas Universal

Berlakunya hukum pidana berdasarkan Berlakunya hukum pidana berdasarkan kepentingan hukum Internasionalkepentingan hukum Internasional

Berlaku terhadap setiap orang (WNI/WNA) yang melakukan TP baik di wilayah Indonesia maupun di luar wilayah

Indonesia melakukan TP yang disebut dalam:psl 4 angka 2 dan 3: kejahatan mengenai mata uangpsl 4 angka 4: kejahatan-kejahatan mengenai pembajakan

Page 18: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

1818

PERKECUALIAN TERHADAP ASAS ASAS PERKECUALIAN TERHADAP ASAS ASAS BERLAKUNYA HUKUM PIDANA MENURUT BERLAKUNYA HUKUM PIDANA MENURUT

TEMPATTEMPAT

DISAMPING BERLAKUNYA ASAS-ASAS DISAMPING BERLAKUNYA ASAS-ASAS HUKUM PIDANA MENURUT TEMPAT, HUKUM PIDANA MENURUT TEMPAT, TERDAPAT SUATU KESEPAKATAN DALAM TERDAPAT SUATU KESEPAKATAN DALAM HUKUM INTERNASIONAL YG MEMBERIKAN HUKUM INTERNASIONAL YG MEMBERIKAN PERKECUALIAN TERHADAP ASAS-ASAS PERKECUALIAN TERHADAP ASAS-ASAS BERLAKUNYA HUKUM PIDANA MENURUT BERLAKUNYA HUKUM PIDANA MENURUT TEMPAT.TEMPAT.

PENGECUALIAN TERSEBUT DINAMAKAN PENGECUALIAN TERSEBUT DINAMAKAN HAK EXTERITORIALITET.HAK EXTERITORIALITET.

Page 19: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

1919

Terhadap golongan yang mempunyai hak Terhadap golongan yang mempunyai hak exteritorialitetexteritorialitet::

1.1. Utusan atau wakil diplomatik negara asing yang Utusan atau wakil diplomatik negara asing yang berada di Indonesia.berada di Indonesia.

2.2. Kepala negara asing yang berada di Indonesia Kepala negara asing yang berada di Indonesia dengan persetujuan pemerintahdengan persetujuan pemerintah

3.3. Anak buah kapal perang asing yang berada di Anak buah kapal perang asing yang berada di Indonesia dengan persetujuan pemerintahIndonesia dengan persetujuan pemerintah

4.4. Angkatan perang asing yang berada di Indonesia Angkatan perang asing yang berada di Indonesia dengan persetujuan pemerintahdengan persetujuan pemerintah

5.5. Perwakilan badan2 Internasional Perwakilan badan2 Internasional

Page 20: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

2020

EKSTRADISI ( PENYERAHAN )EKSTRADISI ( PENYERAHAN ) PENYERAHAN SESEORANG YANG PENYERAHAN SESEORANG YANG

MELAKUKAN TINDAK PIDANA OLEH SUATU MELAKUKAN TINDAK PIDANA OLEH SUATU NEGARA PD NEGARA LAIN. NEGARA PD NEGARA LAIN.

UU NO 1 TAHUN 1979 : “PENYERAHAN OLEH UU NO 1 TAHUN 1979 : “PENYERAHAN OLEH SUATU NEGARA KEPADA NEGARA YANG SUATU NEGARA KEPADA NEGARA YANG MEMINTA PENYERAHAN SESEORANG YANG MEMINTA PENYERAHAN SESEORANG YANG DISANGKA / DIPIDANA KARENA MELAKUKAN DISANGKA / DIPIDANA KARENA MELAKUKAN KEJAHATAN DI LUAR WILAYAH NEGARA YANG KEJAHATAN DI LUAR WILAYAH NEGARA YANG MENYERAHKAN DAN DI DALAM YURISDIKSI MENYERAHKAN DAN DI DALAM YURISDIKSI NEGARA YANG MEMINTA PENYERAHAN NEGARA YANG MEMINTA PENYERAHAN TERSEBUT KARENA BERWENANG UNTUK TERSEBUT KARENA BERWENANG UNTUK MENGADILI DAN MEMIDANANYA”MENGADILI DAN MEMIDANANYA”

Page 21: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

2121

MAKSUD DAN TUJUAN EKSTRADISIMAKSUD DAN TUJUAN EKSTRADISI

UNTUK MENJAMIN AGAR PELAKU UNTUK MENJAMIN AGAR PELAKU KEJAHATAN TIDAK DAPAT KEJAHATAN TIDAK DAPAT MENGHINDARKAN DIRI DARI MENGHINDARKAN DIRI DARI PENUNTUTAN DAN PEMIDANAAN AKIBAT PENUNTUTAN DAN PEMIDANAAN AKIBAT DARI PERBUATANNYA. DARI PERBUATANNYA.

SERINGKALI NEGARA YANG DIJADIKAN SERINGKALI NEGARA YANG DIJADIKAN TEMPAT PERSEMBUNYIAN PELAKU TINDAK TEMPAT PERSEMBUNYIAN PELAKU TINDAK KEJAHATAN TIDAK DAPAT MENUNTUT DAN KEJAHATAN TIDAK DAPAT MENUNTUT DAN MENJATUHKAN PIDANA KEPADANYA MENJATUHKAN PIDANA KEPADANYA KARENA ADANYA BEBERAPA KARENA ADANYA BEBERAPA KEKOSONGAN HUKUM.KEKOSONGAN HUKUM.

Page 22: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

2222

ASAS ASAS DALAM EKSTRADISI :ASAS ASAS DALAM EKSTRADISI :a.a. ASAS KEJAHATAN RANGKAP ASAS KEJAHATAN RANGKAP (DOUBLE (DOUBLE

CRIMINALITYCRIMINALITY) : PERBUATAN YANG DILAKUKAN ) : PERBUATAN YANG DILAKUKAN PELAKU DIANGGAP SUATU KEJAHATAN BAGI PELAKU DIANGGAP SUATU KEJAHATAN BAGI NEGARA YANG MEMINTA MAUPUN NEGARA NEGARA YANG MEMINTA MAUPUN NEGARA YANG DIMINTA.YANG DIMINTA.

b.b. ASAS PENOLAKAN : BILA PERBUATAN YANG ASAS PENOLAKAN : BILA PERBUATAN YANG DILAKUKAN OLEH PELAKU MERUPAKAN DILAKUKAN OLEH PELAKU MERUPAKAN AKTIVITAS POLITIK, MAKA NEGARA YG DIMINTA AKTIVITAS POLITIK, MAKA NEGARA YG DIMINTA BERHAK UNTUK MENOLAK;BERHAK UNTUK MENOLAK;

c.c. ASAS PERLINDUNGAN : NEGARA YANG ASAS PERLINDUNGAN : NEGARA YANG DIMINTA MEMPUNYAI HAK UNTUK TIDAK DIMINTA MEMPUNYAI HAK UNTUK TIDAK MENYERAHKAN WARGA NEGARANYA SENDIRI.MENYERAHKAN WARGA NEGARANYA SENDIRI.

Page 23: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

2323

NEGARA YANG PALING LAYAK MENGADILINEGARA YANG PALING LAYAK MENGADILI DALAM HAL EKSTRADISI NEGARA YANG DALAM HAL EKSTRADISI NEGARA YANG

PALING LAYAK MENGADILI ADALAH NEGARA PALING LAYAK MENGADILI ADALAH NEGARA YANG MENJADI TEMPAT DILAKUKANNYA YANG MENJADI TEMPAT DILAKUKANNYA KEJAHATAN.KEJAHATAN.

SELAIN KARENA NEGARA TERSEBUT SELAIN KARENA NEGARA TERSEBUT MEMPUNYAI KEPENTINGAN TERBESAR, JUGA MEMPUNYAI KEPENTINGAN TERBESAR, JUGA DISEBABKAN PENUNTUTAN DAN PEMIDANAAN DISEBABKAN PENUNTUTAN DAN PEMIDANAAN OLEH NEGARA TEMPAT TERJADINYA OLEH NEGARA TEMPAT TERJADINYA KEJAHATAN AKAN PALING MEMUNGKINKAN, KEJAHATAN AKAN PALING MEMUNGKINKAN, SEBAB DIDUKUNG OLEH HUKUM YANG MAMPU SEBAB DIDUKUNG OLEH HUKUM YANG MAMPU MENJANGKAU PERBUATAN PELAKU MENJANGKAU PERBUATAN PELAKU

Page 24: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

2424

PERJANJIAN EKSTRADISI PERJANJIAN EKSTRADISI INDONESIAINDONESIA

INDONESIA TELAH MEMBUAT PERJANJIAN INDONESIA TELAH MEMBUAT PERJANJIAN EKSTRADISI DENGANEKSTRADISI DENGAN

BEBERAPA NEGARA ASEAN :BEBERAPA NEGARA ASEAN :

MALAYSIA : UNDANG UNDANG NO 9 TAHUN MALAYSIA : UNDANG UNDANG NO 9 TAHUN 19741974

PHILIPINA : UNDANG UNDANG NO 10 TAHUN PHILIPINA : UNDANG UNDANG NO 10 TAHUN 19761976

THAILAND : UNDANG UNDANG NO 2 TAHUN THAILAND : UNDANG UNDANG NO 2 TAHUN 19781978

AUSTRALIA: UNDANG UNDANG NO 8 TAHUN AUSTRALIA: UNDANG UNDANG NO 8 TAHUN 19941994

Page 25: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

2525

LOCUS DELICTIELOCUS DELICTIE LOCUS DELICTIE ADALAH TEMPAT TERJADINYA LOCUS DELICTIE ADALAH TEMPAT TERJADINYA

TINDAK PIDANA.TINDAK PIDANA. MENETAPKAN APAKAH KETENTUAN HUKUM MENETAPKAN APAKAH KETENTUAN HUKUM

PIDANA INDONESIA DAPAT DIBERLAKUKAN DAN PIDANA INDONESIA DAPAT DIBERLAKUKAN DAN KOMPETENSI PENGADILAN GUNA MENGADILI KOMPETENSI PENGADILAN GUNA MENGADILI PELAKU (KOMPETENSI RELATIF) PELAKU (KOMPETENSI RELATIF)

UNTUK MENENTUKAN LOCUS DELICTIE INI UNTUK MENENTUKAN LOCUS DELICTIE INI DIKENAL TIGA TEORI, YAITU :DIKENAL TIGA TEORI, YAITU :

1.1. TEORI PERBUATAN MATERIIL;TEORI PERBUATAN MATERIIL;

2.2. TEORI INSTRUMEN;TEORI INSTRUMEN;

3.3. TEORI AKIBATTEORI AKIBAT

Page 26: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

2626

1.1. TEORI PERBUATAN MATERIILTEORI PERBUATAN MATERIIL MENENTUKAN TEMPAT TERJADINYA MENENTUKAN TEMPAT TERJADINYA

TINDAK PIDANA BERDASARKAN TINDAK PIDANA BERDASARKAN PERBUATAN JASMANIAH YANG PERBUATAN JASMANIAH YANG DIWUJUDKAN OLEH PELAKU TINDAK DIWUJUDKAN OLEH PELAKU TINDAK PIDANA.PIDANA.

MISALNYA KASUS PENCURIAN MISALNYA KASUS PENCURIAN SEBAGAIMANA DIATUR DALAM PASAL 362 SEBAGAIMANA DIATUR DALAM PASAL 362 KUHP DIMANA WAKTU DAN TEMPAT KUHP DIMANA WAKTU DAN TEMPAT PENCURIAN ADALAH WAKTU DAN TEMPAT PENCURIAN ADALAH WAKTU DAN TEMPAT DIMANA PETINDAK MELAKUKAN DAN DIMANA PETINDAK MELAKUKAN DAN MENYELESAIKAN PERBUATAN MENGAMBILMENYELESAIKAN PERBUATAN MENGAMBIL

Page 27: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

2727

2.2. TEORI INSTRUMENTEORI INSTRUMEN

MENENTUKAN TEMPAT TERJADINYA MENENTUKAN TEMPAT TERJADINYA TINDAK PIDANA BERDASARKAN TINDAK PIDANA BERDASARKAN TEMPAT DIMANA ALAT DIGUNAKAN TEMPAT DIMANA ALAT DIGUNAKAN DAN BEKERJA EFEKTIFDAN BEKERJA EFEKTIF DALAM HAL DALAM HAL TERWUJUDNYA TINDAK PIDANA.TERWUJUDNYA TINDAK PIDANA.

Ex. Pembunuhan dengan pistol Ex. Pembunuhan dengan pistol dimana korban ditembak di kota dimana korban ditembak di kota Malang, tp kemudian korban Malang, tp kemudian korban meninggalnya di kota Batumeninggalnya di kota Batu

Page 28: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

2828

3.3. TEORI AKIBATTEORI AKIBAT MENENTUKAN TEMPAT TERJADINYA MENENTUKAN TEMPAT TERJADINYA

TINDAK PIDANA BERDASARKAN TEMPAT TINDAK PIDANA BERDASARKAN TEMPAT TERJADINYA AKIBAT DARI TINDAK TERJADINYA AKIBAT DARI TINDAK PIDANA YANG DILAKUKANPIDANA YANG DILAKUKAN..

EX. TEMPAT PENCULIKAN ANAK DI KOTA EX. TEMPAT PENCULIKAN ANAK DI KOTA MALANG, KEMUDIAN ANAK YANG DICULIK MALANG, KEMUDIAN ANAK YANG DICULIK DISEKAP DI PASURUAN, KARENA TIDAK DISEKAP DI PASURUAN, KARENA TIDAK KUAT MENAHAN PENDERITAAN, ANAK KUAT MENAHAN PENDERITAAN, ANAK TERSEBUT AKHIRNYA MATI DI PASURUANTERSEBUT AKHIRNYA MATI DI PASURUAN

Page 29: Bab 2   asas dan teori hukum pidana

2929

TEMPUS DELICTIETEMPUS DELICTIE

YAITU WAKTU SAAT TERJADINYA YAITU WAKTU SAAT TERJADINYA TINDAK PIDANA.TINDAK PIDANA.

TEMPUS DELICTIE MEMPUNYAI TEMPUS DELICTIE MEMPUNYAI ARTI PENTING KARENA TERKAIT ARTI PENTING KARENA TERKAIT DENGAN MASA DALUWARSA DENGAN MASA DALUWARSA BERLAKUNYA TINDAK PIDANA, BERLAKUNYA TINDAK PIDANA, DAN MENENTUKAN BATAS USIA DAN MENENTUKAN BATAS USIA DALAM PENUNTUTAN.DALAM PENUNTUTAN.