BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

18
BAB 1 GRUP Dr. Rippi Maya, M.Pd. PRODI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN SAINS IKIP SILIWANGI

Transcript of BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

Page 1: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

BAB 1 GRUP

Dr. Rippi Maya, M.Pd.

PRODI PENDIDIKAN MATEMATIKA

FAKULTAS PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN SAINS IKIP SILIWANGI

Page 2: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

OPERASI BINER

Definisi 1.1: Operasi Biner

Misalkan G suatu himpunan tak kosong. Operasi biner * pada himpunan G adalah

suatu fungsi (pemetaan) yang mengkaitkan setiap pasangan terurut dari elemen di

G ke elemen di G.

Dengan kata lain, operasi biner * pada himpunan G adalah suatu fungsi

*:G G G dari produk Cartesius , , ,G G a b a b G ke himpunan G.

Page 3: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

GRUP

Definisi 1.2: Grup

Sebuah grup adalah sebuah pasangan terurut (G,*), dengan G adalah sebuah

himpunan tak kosong dan * adalah sebuah operasi biner pada G, yang memenuhi

sifat-sifat berikut:

1. Asosiatif. Operasi tersebut bersifat asosiatif, yaitu * * * *a b c a b c ,

untuk semua a, b, c di G.

2. Identitas. Terdapat suatu elemen e (disebut identitas) di G, sehingga

* * a e e a a , untuk semua a di G.

3. Invers. Untuk setiap elemen a di G, terdapat suatu elemen b di G (disebut

invers) sehingga * * a b b a e .

Page 4: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

Bilangan bulat modulo n

(a) Jika a dan b bilangan bulat dan n bilangan bulat positif, bilangan a disebut

modulo n terhadap b jika n habis membagi a – b, dan ditulis mod a b n .

Sebagai contoh, 10 1 mod 3, karena 10 1 3 q , dan 14 2 mod 4, karena

14 2 4 q , dengan q adalah kuosien (hasil bagi).

(b) Pada modulo, dikenal juga operasi penjumlahan dan perkalian mod n, yang

dinyatakan dengan mod a b n dan mod ab n . Ditulis,

mod mod mod mod a b n a n b n n , dan

mod mod mod mod .ab n a n b n n

Page 5: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

Sebagai contoh,

12 15 mod 10 = 12 mod 10 15 mod 10 mod 10

= 2 mod 10 5 mod 10 mod 10

= 7 mod 10

= 7.

(13 27) mod10 13mod10 27 mod10 mod10

3 7 mod10

21mod10

1.

Untuk selanjutnya, 27 mod 10 = 7 mod 10.

Page 6: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

(a) mod ab n adalah bilangan bulat r dengan sifat ,a b nq r dengan

0 ,r n dan a b adalah perkalian biasa. Bilangan bulat a mempunyai invers

perkalian modulo n jika dan hanya jika a dan n prima relatif. Pada contoh

perkalian modulo 10 di atas, 7 adalah invers perkalian modulo 10 dari 3,

karena 10 dan 3 adalah prima relatif.

Page 7: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

Contoh:

Dengan menggunakan tabel Cayley, periksa apakah himpunan Ζ2, Ζ3, Ζ4, Ζ5, Ζ6, … , Ζ𝑛 membentuk grup terhadap operasi penjumlahan modulo n.

Apakah yang dapat Anda simpulkan dari tabel Cayley Ζ𝑛, + ?

Page 8: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

Latihan

Latihan 1.13

Selidiki apakah \ 0 ,n

Z untuk 2,3,4n membentuk grup? Jelaskan

jawabmu!

Latihan 1.14

Jelaskan mengapa himpunan 1,2,3 di bawah perkalian modulo 4 bukan grup

tetapi 1,2,3,4 di bawah perkalian modulo 5 merupakan grup.

Latihan 1.15

Buatlah tabel Cayley untuk ℤ6 terhadap operasi perkalian.

(a) Apakah ℤ6 grup terhadap perkalian?

(b) Elemen manakah dari ℤ6 yang mempunyai invers dan manakah yang tidak?

Latihan 1.16

Kerjakan hal yang sama seperti pada nomer 1.17, tetapi untuk ℤ7 dan ℤ10.

Page 9: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

Grup Abelian

Definisi 1.3: Grup Abelian

Grup (G,*) disebut abelian (komutatif) jika * *a b b a untuk semua a, b di G.

Page 10: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

Prima Relatif

Definisi 1.3: Prima Relatif

Suatu bilangan bulat positif a dikatakan prima relatif dengan n, bila faktor

persekutuan terbesarnya dengan n adalah 1. Dengan kata lain, FPB (a,n) = 1.

Page 11: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

Contoh: 𝑈 2 = 1 , 𝑈 3 = 1,2 , 𝑈 4 = 1,3 , 𝑈 5 = 1,2,3,4 , 𝑈 6 = 1,5 , 𝑈 16 = .

Page 12: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi
Page 13: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi
Page 14: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi
Page 15: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi
Page 16: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi
Page 17: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

Latihan 1.29

Buktikan bahwa sebuah grup G adalah Abelian jika dan jika 1 1 1ab a b

, untuk

semua a dan b di G.

Page 18: BAB 1 GRUP - IKIP Siliwangi

Daftar Pustaka

Gallian, Joseph A. (2017). Contemporary Abstract Algebra (Ninth Edition). Boston, USA.: Cengage Learning.

Hungerford, Thomas W. (1974). Algebra. New York: Springer-Verlag New York, Inc.

Judson, Thomas W. (1993). Abtract Algebra: Theory and Application. [Online]. Tersedia: http://gen.lib.rus.ec/book/index.php?md5=A623CCFB14FFAF159889A8F01A28EA3D [29 Maret 2011]