AWALFIX

7
7/17/2019 AWALFIX http://slidepdf.com/reader/full/awalfix 1/7  PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM DAUN BELIMBING WULUH SEBAGAI ENERGI ALTERNATIF PENGISI BATERAI BEKAS BIDANG KEGIATAN : PKM-GAGASAN TERTULIS Diusulkan oleh : UNIVERSITAS INDONESIA DEPOK 2015 Pandu Nugroho 1506729506 2015 M. Akbar Buana Tafsili 1506675795 2015  Nur Hasanah 1506673504 2015 Puteri Salsabila 1506717802 2015 Putri Ratna Sari 1506675832 2015

description

cover

Transcript of AWALFIX

Page 1: AWALFIX

7/17/2019 AWALFIX

http://slidepdf.com/reader/full/awalfix 1/7

 

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM

DAUN BELIMBING WULUH SEBAGAI ENERGI ALTERNATIF

PENGISI BATERAI BEKAS

BIDANG KEGIATAN :

PKM-GAGASAN TERTULIS

Diusulkan oleh :

UNIVERSITAS INDONESIA

DEPOK

2015

Pandu Nugroho 1506729506 2015

M. Akbar Buana Tafsili 1506675795 2015

 Nur Hasanah 1506673504 2015

Puteri Salsabila 1506717802 2015

Putri Ratna Sari 1506675832 2015

Page 2: AWALFIX

7/17/2019 AWALFIX

http://slidepdf.com/reader/full/awalfix 2/7

 

ii

PENGESAHAN PKM-GAGASAN TERTULIS

1. Judul Kegiatan : Daun Belimbing Wuluh ( Averrhoa

bilimbi L) sebagai Energi Alternatif

Pengisi Baterai Bekas2. Bidang Kegiatan : PKM - GT

3. Ketua Pelaksana Kegiatan

a. Nama Lengkap : Pandu Nugroho

 b. NPM : 1506729506

c. Jurusan : Teknologi Bioproses

d. Universitas/Institut/Politeknik : Universitas Indonesia

e. Alamat Rumah : Kp. Babakan, Jalan Pekapuran RT

06/04 No.34, Kel.Curug,

Kec.Cimanggis, Depok

f. Alamat E-mail : [email protected]. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis : Empat orang

5. Dosen Pendamping

a. Nama Lengkap dan Gelar :

 b. NIP :

c. Alamat Rumah dan No. Telp/HP :

6. Jangka Waktu Pelaksanaan : 1 bulan

Depok, 1 Oktober 2015

Menyetujui,Kepala Departemen Teknik Kimia UI Ketua Pelaksana

(Prof. Ir. Sutrasno Kartohardjono, M.Sc., Ph.D) (Pandu Nugroho)

 NIP. 196301061988111001 NPM. 1506729506

Direktur Kemahasiswaan Dosen Pendamping

Universitas Indonesia

(Dr. Arman Nefi, SH, MM) . (_______________)

 NUK. 0508050277 NIDN.

Page 3: AWALFIX

7/17/2019 AWALFIX

http://slidepdf.com/reader/full/awalfix 3/7

 

iii

KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena akhirnya penulis dapat

menyelesaikan karya tulis yang diajukan sebagai PKM-GT tepat pada waktunya.

Saat ini limbah baterai menjadi masalah yang tidak bisa dianggap sebelah matakarena dampak yang disebabkan oleh bahan kimia yang terdapat dalam baterai

 bekas dapat menyebabkan polusi dalam tanah dan air. Bahan-bahan kimia yang

akhirnya bercampur dalam tanah dan air dapat menyebabkan organisme-

organisme yang hidup di sekitarnya mengalami keracunan. Oleh sebab itu, penulis

 pun berinisiatif untuk memberikan sebuah solusi untuk masalah tersebut. Solusi

yang diberikan berupa gagasan, yaitu membuat baterai yang berbahan dasar daun

 belimbing wuluh dan juga batu baterai bekas. Pembuatan batu baterai ini

diharapkan dapat diimplentasikan sehingga dapat mengurangi jumlah polusi di

dalam tanah dan juga air, karena saat ini kondisinya mulai mengkawatirkan.

Walaupun ada berbagai macam rintangan yang menghadang, penulis tetap

 bertekad untuk menyelesaikan karya tulis ini. Untuk itu, penulis mengucapkan

terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan

karya tulis ini.

Tak ada gading yang tak retak. Penulis menyadari bahwa karya tulis ini

masih jauh dari kata sempurna. Oleh sebab itu, penulis mengharapkan adanya

kritik serta saran yang dapat memperbaiki karya tulis ini di kemudian hari.

Penulis berharap agar karya tulis ini dapat bermanfaat bagi masyarakat dan

tidak hanya menjadi gagasan tetapi menjadi solusi yang dapat diimplementasikan.

Depok, Oktober 2015

Penulis

Page 4: AWALFIX

7/17/2019 AWALFIX

http://slidepdf.com/reader/full/awalfix 4/7

 

iv

DAFTAR ISI

Halaman Sampul ................................................................................................... i

Halaman Pengesahan ............................................................................................ ii

Kata Pengantar .................................................................................................... iii

Daftar Isi .............................................................................................................. ivDaftar Gambar ....................................................................................................... v

Daftar Tabel .......................................................................................................... vi

RINGKASAN ...................................................................................................... vii

Pendahuluan……………………………………………………………………...1 Latar Belakang ......................................................................................................... 1

Tujuan dan Manfaat ................................................................................................. 2

Gagasan…………………………………………………………………………...3

Kondisi Kekinian ................................................................................................... 3 

Kondisi Kekinian Tanaman Averrhoa bilimbi L ..................................................... 3 

 Kondisi Kekinian Baterai Bekas .............................................................................. 3 

Solusi Terdahulu ...................................................................................................... 4

Daun Belimbing Wuluh (Averrhoa bilimbi L.) sebagai Energi Alternatif Pengisi

Baterai Bekas…. ...................................................................................................... 4

Pihak-pihak Terkait .................................................................................................. 6

Langkah Strategis Implementasi Pemanfaatan Daun Belimbing Wuluh untuk

Mengisi Baterai Bekas…..…………….. ................................................................. 6

Kesimpulan………………………………………………………………….........8Gagasan yang Diajukan ........................................................................................... 8

Teknik Implementasi ............................................................................................... 8Prediksi Hasil ........................................................................................................... 8

Daftar Pustaka ........................................................................................................ 9 

LAMPIRAN

Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota

Lampiran 2. Susunan Organisasi Tim Penyusun dan Pembagian Tugas

Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Tim

Page 5: AWALFIX

7/17/2019 AWALFIX

http://slidepdf.com/reader/full/awalfix 5/7

 

v

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Penampang baterai sebelum dan sesudah diganti bahan pengisi ......6

Page 6: AWALFIX

7/17/2019 AWALFIX

http://slidepdf.com/reader/full/awalfix 6/7

 

vi

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Klasifikasi Ilmiah Belimbing Wuluh ....................................................1

Tabel 2. Persentase Komposisi Sampah di Provinsi DKI Jakarta tahun 2007-

2013 .......................................................................................................3

Page 7: AWALFIX

7/17/2019 AWALFIX

http://slidepdf.com/reader/full/awalfix 7/7

 

vii

RINGKASAN

Di era global, pemanfaatan sumber daya alam untuk mencukupi kebutuhan

hidup manusia sangatlah mutlak. Baterai merupakan power supply yang

digunakan masyarakat untuk menjalankan seperangkat peralatan elektronik yangsangat efektif dan efisien, saat power supply dalam bentuk listrik tidak mungkin

digunakan. Di tengah problematika masyarakat saat ini akan keterbatasan bahan

alam sebagai sumber energi, pemanfaatan bahan alternatif akan dapat

menawarkan solusi praktis menghadapi tantangan persediaan sumber daya alam

yang semakin berkurang.  Seperti belimbing wuluh misalnya, kandungan zat-zat

dalam belimbing wuluh ini dapat dijadikan bahan alternatif pengisi baterai. Daun

 belimbing wuluh mempunyai kandungan sulfur, asam format dan peroksida.

Asam format yang bereaksi dengan peroksida dan sulfur maka akan menghasilkan

sulfat. Asam sulfat yang terbentuk merupakan elektrolit kuat sehingga bisa

menghantarkan listrik. Oleh karena itu, kami berkeinginan untuk membuat batu

 baterai dengan bahan dasar daun belimbing wuluh dan juga batu baterai bekas.Tujuan di dalam pembuatan gagasan ini adalah untuk menghasilkan

inovasi baru dalam industri mengenai baterai berbahan baku daun belimbing

wuluh. Dan manfaat gagasan ini adalah untuk memberikan informasi serta jalan

keluar bagi masyarakat luas untuk dapat menggunakan dan mendapatkan sumber

energi alternatif yang lebih ramah lingkungan.

Sumber yang digunakan dalam penulisan PKM ini adalah dari berbagai

sumber antara lain didapat dari berbagai sumber yang ada di internet, serta

 pengarahan kakak pembimbing.

Metode penulisan yang digunakan adalah metode kepustakaan. Yaitu

metode yang dilakukan dengan mempelajari dan mengumpulkan data dari pustaka

yang berhubungan dengan alat dalam hal ini informasi berasal dari internet.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa di dalam belimbing wuluh terdapat

zat elektrolit yang menyebabkan belimbing wuluh bisa digunakan sebagai sumber

energi. Diharapkan gagasan yang diberikan dapat diterima oleh semua pihak dan

dapat memberikan kontribusi yang nyata dalam pemenuhan kebutuhan energi

masyarakat dan mengurangi pencemaran lingkungan.