Asuhan Keperawatan Penurunan Kesadaran (1)

download Asuhan Keperawatan Penurunan Kesadaran (1)

of 7

Transcript of Asuhan Keperawatan Penurunan Kesadaran (1)

  • 7/24/2019 Asuhan Keperawatan Penurunan Kesadaran (1)

    1/7

    ASUHAN KEPERAWATAN PADA PENDERITA

    PENURUNAN KESADARAN & KOMA

    A. DEFINISI

    Kesadaran adalah pengetahuan penuh atas diri, lokasi dan waktu. (Corwin, 2001).

    Penurunan kesadaran adalah keadaan dimana penderita tidak sadar dalam arti tidak terjaga/ tidakterbangun seara utuh sehingga tidak mampu memberikan respons !ang normal terhadap

    stimulus. Kesadaran seara sederhana dapat dikatakan sebagai keadaan dimana seseorang

    mengenal/ mengetahui tentang dirin!a maupun lingkungann!a. (Padmosantjojo, 2000).

    "alam menilai penurunan kesadaran dikenal beberapa istilah !aitu#1. Kompos mentis

    Kompos mentis adalah kesadaran normal, men!adari seluruh asupan dari pana indra dan

    bereaksi seara optimal terhadap seluruh rangsangan baik dari luar maupun dalam.

    2. $omnelen/ drowsiness/ louding o% onsiousness

    &ata enderung menutup, mengantuk, masih dapat dibangunkan dengan perintah, masih dapatmenjawab pertan!aan walau sedikit bingung, tampak gelisah dan orientasi terhadap sekitarn!a

    menurun.

    '. $tupor/ $opor

    &ata tertutup dengan rangsang n!eri atau suara keras baru membuka mata atau bersuara satu duakata. &otorik han!a berupa gerakan mengelak terhadap rangsang n!eri.

    . $oporokoma/ $emikoma&ata tetap tertutup walaupun dirangsang n!eri seara kuat, han!a dapat mengerang tanpa arti,

    motorik han!a gerakan primiti%.

    . Koma"engan rangsang apapun tidak ada reaksi sama sekali, baik dalam hal membuka mata, biara

    maupun reaksi motorik.

    B. ETIOLOGI

    *ntra ranial#

    1. +eoplasmaumor otak baik primer maupun metastasis.

    2. -pilepsi

    Pasa serangan rand &all atau pada status epileptikus dapat men!ebabkan penurunan

    kesadaran.

  • 7/24/2019 Asuhan Keperawatan Penurunan Kesadaran (1)

    2/7

    '. Perdarahan epidural, perdarahan subdural

    . $troke

    Ekstra cranial:

    1. *n%ark miokard akut2. uptur katup mitral atau katup aorta

    '. "e%ek akut septum entrikel

    . edah kardioaskuler. agal jantung kongesti%

    . &etabolik

    &isaln!a hiperglikemia, hipoglikemia, hipoksia, uremia, koma hepatikum3. -lektrolit

    &isaln!a diare dan muntah !ang berlebihan

    4. *ntoksikasi berbagai maam obat maupun bahan kimia dapat men!ebabkan penurunan

    kesadaran.

    C. MANIFESTASI KLINIS

    ejala klinik !ang terkait dengan penurunan kesadaran adalah #1. Penurunan kesadaran seara kwalitati%

    2. C$ kurang dari 1'

    '. $akit kepala hebat. &untah pro!ektil

    . Papil edema

    . 5simetris pupil

    3. eaksi pupil terhadap aha!a melambat atau negati%4. "emam

    6. elisah

    10. Kejang11. etensi lendir/ sputum di tenggorokan

    12. etensi atau inkontinensia urin

    1'. 7ipertensi atau hipotensi1. akikardi atau bradikardi

    1. akipnu atau dispnea

    1. -dema lokal atau anasarka

    13. $ianosis, puat dan sebagain!a

    D. KOMPLIKASIKomplikasi !ang munul dapat meliputi#

    1. -dema otak"apat mengakibatkan peningkatan *K sehingga dapat men!ebabkan kematian.

    2. agal ginjal

    5kibat penurunan per%usi ke korteks ginjal.

    '. Kelainan asam basa

  • 7/24/2019 Asuhan Keperawatan Penurunan Kesadaran (1)

    3/7

    7ampir selalu terjadi alkaliosis respiratorik hiperentilasi, sedangkan alkaliosis metaboli terjadi

    akibat hipokalemi. 5sidosis metaboli dapat terjadi karena penumpukan asam laktat atau asam

    organi lainn!a akibat gagal ginjal.

    . 7ipoksia

    $ering terjadi karena edema paru atau radang paru akibat peningkatan permeabilitas pemmbuluhdarah kapiler di jaringan intersisial atau aleoli.

    . angguan %aal hemoestasis dan perdarahan

    . angguan metabolisme atau hipoglikemia dan gangguan keseimbangan elektrolit atau

    hipokalsemia.

    3. Kerentanan terhadap in%eksi$ering terjadi sepsis terutama karena bakteri gram negatie, peritonitis, in%eksi jalan na%as atau

    paru.

    4. angguan sirkulasiPada tahap akhir dapat terjadi hipotensi, bradikardi maupun henti jantung.

    E. PATOFISIOLOGI

    Penurunan kesadaran pada pasien stroke apabila !ang diserang batang otak. "ia akan mengalami

    gangguan pada %ungsi kesadaran, perna%asan dan aliran darah ke otak menurun.

    5pabila !ang mengalami gangguan pada %ungsi kesadarann!a maka akan terjadi penurunantingkat kesadaran, hal tersebut dapat mengakibatkan apatis sampai dengan koma.

    5pabila !ang mengalami gangguan pad %ungsi perna%asan salah satu akibatn!a dapat

    men!ebabkan penurunan keepatan berna%as dan pola berna%as menjadi irregular.

    5pabila !ang mengalami aliran darah maka aliran darah !ang menuju ke otak menurun, suplaidarah menjadi menurun, sehingga men!ebabkan anemia dan 7b menjadi menurun, sehingga

    suplai 82 juga menurun dan terjadi hipoksia.

    $elain itu, gangguan !ang terjadi pada batang otak juga akan mengalami kompensasi intraranial!ang gagal sehingga terjadi peningkatan *K. "engan gejala sakit kepala hebat, mual dan papil

    edema.

    PENGKAJIAN

    1. Penka!ian Pri"er

    1# Air$a%

    a. 5pakah pasien berbiara dan berna%as seara bebasb. erjadi penurunan kesadaran

    . $uara na%as abnormal# stridor, whee9ing, mengi dll

    d. Penggunaan otot:otot bantu perna%asan

    e. elisah%. $ianosis

    g. Kejang

    h. etensi lendir/ sputum di tenggorokan

  • 7/24/2019 Asuhan Keperawatan Penurunan Kesadaran (1)

    4/7

    i. $uara serak

    j. atuk

    Breat'in

    a. 5dakah suara na%as abnormal# stridor, whee9ing, mengi dll

    b. $ianosis. akipnu

    d. "ispneae. 7ipoksia

    %. Panjang pendekn!a inspirasi ekspirasi

    (# Circ)lati*n

    a. 7ipotensi/ hipertensib. akipnu

    . 7ipotermi

    d. Puat

    e. -kstremitas dingin%. Penurunan apillar! re%ill

    g. Produksi urin menurun

    h. +!erii. Pembesaran kelenjar getah bening

    &. Penka!ian Sek)n+er

    1# ,i$a%at -en%akit seel)"n%a

    5pakah klien pernah menderita #a. Pen!akit stroke

    b. *n%eksi otak

    . "&

    d. "iare dan muntah !ang berlebihane. umor otak

    %. *ntoksiaksi insektisida

    g. rauma kepalah. -pilepsi dll.

    Pe"eriksaan -*la akti/itas

    a. Akti/itas +an istira'at

    ejala#1. Kesulitan dalam beraktiitas

    2. Kelemahan

    '. Kehilangan sensasi atau paral!sis. &udah lelah. Kesulitan istirahat

    . +!eri atau kejang otot

    anda#

    1. Perubahan tingkat kesadaran2. Perubahan tonus otot (%lasid atau spasti), parali!sis (hemiplegia), kelemahan umum.

  • 7/24/2019 Asuhan Keperawatan Penurunan Kesadaran (1)

    5/7

    '. angguan penglihatan

    . Sirk)lasi

    ejala#

    1. iwa!at pen!akit stroke

    2. iwa!at pen!akit jantung'. Pen!akit katup jantung, disritmia, gagal jantung, endokarditis baterial.

    . Polisitemia.anda#

    1. 7ipertensi arterial

    2. "isritmia'. Perubahan -K

    . Pulsasi# kemungkinan berariasi

    . "en!ut karotis, %emoral dan arteri iliaka atau aorta abdominal

    c. Eli"inasi

    ejala#1. *nkontinensia urin/ ali

    2. 5nuria

    anda#

    1. "istensi abdomen (kandung kemih sangat penuh)2. idak adan!a suara usus (ileus paralitik)

    +. Makan0 "in)"

    ejala#

    1. +a%su makan hilang2. +ausea

    '. ;omitus menandakan adan!a P*K. Kehilangan sensasi lidah, pipi, tenggorokan

    . "is%agia. iwa!at "&, Peningkatan lemak dalam darah

    anda#

    . 8besitas (%aktor resiko)

    e. Sens*ri ne)ral

    ejala#1. $!nope

    2. +!eri kepala# pada perdarahan intra serebral atau perdarahan subarahnoid.'. Kelemahan

    . Kesemutan/ kebas. Penglihatan berkurang

    . $entuhan# kehilangan sensor pada ekstremitas dan pada muka

    3. angguan rasa pengeapan4. angguan peniuman

  • 7/24/2019 Asuhan Keperawatan Penurunan Kesadaran (1)

    6/7

    anda#

    1. $tatus mental

    2. Penurunan kesadaran'. angguan tingkah laku (seperti# letargi, apatis, men!erang)

    . angguan %ungsi kogniti%

    . -kstremitas# kelemahan/ paralisis genggaman tangan tidak imbang, berkurangn!a re%lektendon dalam.

    .

  • 7/24/2019 Asuhan Keperawatan Penurunan Kesadaran (1)

    7/7

    5da ' hal !ang dinilai dalam penilaian kuantitati% kesadaran !ang menggunakan $kala Coma

    lasgow #

    a. espon motorikb. espon biara

    . Pembukaan mata

    DIAGNOSA KEPE,A2ATAN

    1. Pola na%as ine%ekti% berhubungan dengan penurunan keepatan bernapas dan penumpukan

    sekret, ditandai dengan# dipsnea, =1>/ menit, gangguan pengembangan dada, terdengar

    bun!i na%as abnormal (seperti# krekel, mengi), batuk dengan atau tanpa sputum.

    2. angguan per%usi jaringan serebral berhubungan dengan hipoksia jaringan, ditandai dengan#gelisah, perubahan tingkat kesadaran, perubahan tanda:tanda ital, perubahan dalam respon

    motorik/ sensori.

    '. +!eri (sakit kepala) berhubungan dengan peningkatan *K, ditandai dengan# gelisah, puat,

    meringis, perubahan pola tidur.

    . Perubahan persepsi sensori berhubungan dengan de%isit neurologi, ditandai dengan#

    disorientasi terhadap waktu, tempat, orang, perubahan respon terhadap rangsang, perubahan polakomunikasi, konsentrasi buruk, perubahan proses berpikir, distorsi auditoruis dan isual.

    "5?5 P@$5K5

    runner A $uddarth. uku 5jar Keperawatan &edikal edah ;olume '. Bakarta# -C, 2000.

    Corwin, -li9abeth B. uku $aku Pato%isiologi. Bakarta# -C, 2000.

    "oengoes, &.-., &oorhouse, &.?., eissler, 5.C. enana 5suhan Keperawatan. -disi '.

    Bakarta# -C, 1666.

    7arsono. uku 5jar +eurologi Klinis. og!akarta. ajah &ada @niersit! Press, 166.

    &ade, * akta. awat "arurat di bidang Pen!akit "alam. Bakarta# -C, 1666.

    Padmosantjojo. Keperawatan edah $ara%. agian edah $ara% ?K@*. Bakarta, 2000.