Asuhan Keperawatan Komunitas

9
Asuhan Keperawatan Komunitas Di Sampaikan Pada Pelatihan Jabatan Fungsional Perawat Propinsi Kalimantan Tengah 2015 By. Ns. Rikiy

description

m

Transcript of Asuhan Keperawatan Komunitas

Page 1: Asuhan Keperawatan Komunitas

Asuhan Keperawatan Komunitas

Di Sampaikan Pada

Pelatihan Jabatan Fungsional Perawat

Propinsi Kalimantan Tengah

2015

By. Ns. Rikiy

Page 2: Asuhan Keperawatan Komunitas

Tujuan proses kep Komunitas

1. Agar diperoleh askep komunitas yg bermutu, efektif, efisien, sesuai dengan permasalahan yg terjadi di masyarakat

2. Agar pelaksanaan askep komunitas dapat dilakukan secara sistematis, dinamis, berkelanjutan, dan sesuai dengan kebutuhan masyarakat

3. Meningkatkan status kesehatan masyarakat

Page 3: Asuhan Keperawatan Komunitas

Fungsi proses kep komunitas

1. Memberikan pedoman yg sistematis dan ilmiah bagi tenaga keperawatan dalam memecahkan masalah klien melalui askep

2. Agar masyarakat mendapatkan yankes yg optimal sesuai dengan kebutuhannya

3. Memberikan askep melalui pendekatan pemecahan masalah, komunikasi yg efektif dan efisien, serta melibatkan peran serta masyarakat

4. Agar masyarakat bebas mengungkapkan pendapat berkaitan dengan permasalahan atau kebutuhannya, sehingga mendapatkan pelayanan yg cepat agar mempercepat proses penyembuhan

Page 4: Asuhan Keperawatan Komunitas

Tehnik pengumpulan data komunitas

1. Wawancara

2. Pengamatan (fisik, psikologis, perilaku dan sikap)

3. Pemeriksaan fisik (inspeksi, palpasi, auskultasi, dan perkusi)

Page 5: Asuhan Keperawatan Komunitas

Contoh diagnosa keperawatan komunitas

1. Kurang gizi pada balita di desa ........ Kec ........ Khususnya di RW ......b.d. Banyaknya kk kehilangan pekerjaan, minimnya kader yg terlatih, dan kurangnya pengetahuan masyarakat tentang pentingnya kecukupan gizi

2. Terjadinya penyakit akibat lingkungan yg tidak sehat (diare, ISPA, DBD) di desa .... Kec .... Kab ..... B.d. Kurangnya kepedulian masyarakat thd kebersihan lingkungan, dan terpaparnya lingkungan oleh berbagai macam polusi

Page 6: Asuhan Keperawatan Komunitas

Sambungan: contoh diagnosa ......

3. Resiko terjadinya diare di RW .... Desa .... Kec ... Kab.... B.d. Sumber air yg tidak memenuhi syarat kesehatan, kebersihan perorangan yg buruk, dan lingkungan kotor yang dimanifestasikan oleh banyaknya sampah yg berserakan, penggunaan sungai sbg tempat mencuci, mandi, dan pembuangan kotoran

4. Dll ............

Page 7: Asuhan Keperawatan Komunitas

Rencana keperawatan:

Perumusan tujuan askep komunitas :

1. Fokus pada masyarakat

2. Jelas dan singkat

3. Dapat diukur dan diobservasi

4. Realistis

5. Ada target waktu

6. Melibatkan peran serta masyarakat

Page 8: Asuhan Keperawatan Komunitas

Rencana tindakan keperawatan:1. Identifikasi alternatif tindakan

2. Terapkan tehnik dan prosedur yg akan digunakan

3. Melibatkan peran serta masyarakat

4. Pertimbangkan sumber daya masyarakat dan fasilitas yang tersedia

5. Tindakan, harus memenuhi kebutuhan yg sangat dirasakan masyarakat

6. Mengarah pada tujuan yg akan dicapai

7. Tindakan bersifat realistis

8. Disusun secara berurutan

Page 9: Asuhan Keperawatan Komunitas

Kriteria hasil :

1. Menggunakan kata kerja yg tepat

2. Dapat dimodifikasi

3. Bersifat spesifik, yaitu:a. Siapa yg melakukan

b. Apa yg dilakukan

c. Dimana melakukan

d. Kapan dilakukan

e. Bagaimana melakukannya

f. Berapa kali frekuensi melakukannya