Assasment Purposes

2

Click here to load reader

description

hrd

Transcript of Assasment Purposes

Page 1: Assasment Purposes

ASSASMENT PURPOSES

1. Keeping TrackMelacak kemampuan peserta didik

2. Checking UpMengecek ketercapain kemampuan

3. Finding OutMendeteksi Kesalahan

4. Summing UpMenyimpulkan

Penilaian

1. Valid2. Obyektif 3. Adil4. Terbuka 5. Bermakna6. Mendidik7. Menyeluruh8. Berkesinambungan

Pengertian –pengertian :

Pengukuran adalah kegiatan yang sistematik untuk menentukan angka pada objek atau gejala

Pengujian terdiri dari sejumlah pertanyaan yang memiliki jawabn benar atau salah Penilaian adalah penafsiran hasil pengukuran dan penentuan pencapain hasil belajar Evaluasi adalah penentuan nilai suatu program dan penentuan pencapaian tujuan suatu

program

Sistem Penilaian :

Sistem penilaian mencakup jenis ujian, bentuk soal, dan pelaksanaannya, pengelolaan dan pelaporan hasil ujian

Jenis ujian adalah berbagai tagihan seperti ulangan atau tugas – tugas yang harus dikerjakan oleh peserta didik

Tujuan Penilaian :

1. Menilai kemampuan individual melalui tagihan dan tugas tertentu2. Menentukan kebutuhan pembelajaran3. Membantu dan mendorong peserta didik 4. Membantu dan mendorong guru untuk mengajar lebih baik5. Menentukan strategi pembelajaran6. Akuntabilitas lembaga7. Meningkatkan kualitas pendidikan

Page 2: Assasment Purposes

Acuan Penilain Kriteria

Prinsipnya Semua peserta didik memiliki tujuan yang sama dan bisa belajar apa saja, hanya waktu yang diperlukan untuk mencapai kemampuan tertentu berbeda.

Kriteria ketuntasan harus ditentukan terlebih dahulu Hasil penilain adalah lulus dan tidak lulus

Indikator :

Karakteristik , ciri – ciri, tanda – tanda, perbuatan, atau respon yang dapat dilakukan atau ditampilkan oleh peserta didik, untuk menunjukan peserta didik yang bersangkutan telah mencapai KD tertentu.

Penyusunan Indikator :

1. Dikembangkan dari KD2. Menggunakan kata kerja operasional dengan tingkat berfikir menengah dan tinggi.3.