ASESMEN PASIEN (AKREDITASI)

3
 ASESMEN PASIEN STANDAR, MAKSUD DAN TUJUAN, ELEMEN PENILAIAN WAWANCARA OBSERVASI BUKTI DOKUMEN PASIEN / KE LUARGA PI MPINAN / S TAF RS Standar Regulasi : Kebijakan / pedoman / panduan RS tentang : a. Asesmen gizi b. Ases men ny eri c. Ases men risi ko jatu h d. Asesmen individual pada : - Anak anak - !e"asa muda - #anjut usia yang lemah - Sakit terminal - $asien dengan rasa nyeri yang kronis dan intens - %anita dalam proses melahirkan - %anita dalam proses terminasi kehamilan - $asien dengan kelainan emosional atau gangguan ji"a - $asien diduga ketergantungan obat atau alkohol - Korban kek er asan atau terlantar Asesmen a"al setiap pasien meliputi evaluasi &aktor 'sik( psikologis( sosial dan ekonomi( termasuk pemeriksaan 'sik dan ri"ayat kesehatan. Maksd Asesmen a"al dari seorang pasien( ra"at  jalan a tau ra"a t inap( sangat penting untuk mengindenti'kasi kebutuhan pasien dan untuk memulai proses pelayanan. Asesmen a"al memberikan in&ormasi untuk : - )emaha mi pe layanan apa yang dicari pasien - )emilih jenis pelayanan yang terbaik bagi pasien - )enetap kan dia gnosis a"al - )emaha mi r espon pasien terhadap pengobatan

description

asesmen pasien akreditasi 2012format

Transcript of ASESMEN PASIEN (AKREDITASI)

ASESMEN PASIENSTANDAR, MAKSUD DAN TUJUAN, ELEMEN PENILAIANWAWANCARAOBSERVASIBUKTI DOKUMEN

PASIEN / KELUARGAPIMPINAN / STAF RS

StandarRegulasi :

Kebijakan / pedoman / panduan RS tentang :

a. Asesmen gizi

b. Asesmen nyeri

c. Asesmen risiko jatuh

d. Asesmen individual pada :

Anak anak

Dewasa muda

Lanjut usia yang lemah

Sakit terminal

Pasien dengan rasa nyeri yang kronis dan intens

Wanita dalam proses melahirkan

Wanita dalam proses terminasi kehamilan

Pasien dengan kelainan emosional atau gangguan jiwa

Pasien diduga ketergantungan obat atau alkohol

Korban kekerasan atau terlantar

Pasien dengan infeksi atau penyakit menular

Pasien yang mendapatkan kemoterapi atau radiasi

Pasien yang daya imunnya direndahkan

e. Asesmen pasien tahap terminal (akhir kehidupan)

f. Asesmen rencana pemulangan pasien

g. Asesmen ulang untuk menetapkan respon terhadap pengobatan dan untuk merencanakan pengobatan dan atau untuk pemulangan pasien.

SPO :

a. Asesmen gizi

b. Asesmen nyeri

c. Asesmen risiko jatuh

d. Asesmen individual pada pasien yang rentan

e. Asesmen pasien tahap terminal (akhir kehidupan)

f. Asesmen rencana pemulangan pasien

g. Asesmen ulang untuk menetapkan respon terhadap pengobatan dan untuk merencanakan pengobatan dan atau untuk pemulangan pasien.

Dokumen implimentasi :

Formulir asesmen yang ada di berkas rekam medis

Pelatihan dan sertifikasi staf

Unit laboratorium :

Kebijakan RS tentang pelayanan laboratorium

Pedoman pengorganisasian

Pedoman pelayanan laboratorium

Program kerja

Unit radiologi :

Kebijakan RS tentang pelayan radiologi

Pedoman pengorganisasian

Pedoman pelayanan radiologi

Program kerja

Asesmen awal setiap pasien meliputi evaluasi faktor fisik, psikologis, sosial dan ekonomi, termasuk pemeriksaan fisik dan riwayat kesehatan.

Maksud

Asesmen awal dari seorang pasien, rawat jalan atau rawat inap, sangat penting untuk mengindentifikasi kebutuhan pasien dan untuk memulai proses pelayanan. Asesmen awal memberikan informasi untuk :

Memahami pelayanan apa yang dicari pasien

Memilih jenis pelayanan yang terbaik bagi pasien

Menetapkan diagnosis awal

Memahami respon pasien terhadap pengobatan sebelumnya.

Elemen

1. Semua pasien rawat inap dan rawat jalan mendapat asesmen awal termasuk riwayat kesehatan dan pemeriksaan fisik sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan dalam kebijakan rumah sakit.Apa saja pemeriksaan yang dilakukan pertama kaliApa saja pemeriksaan/pertanyaan tentang kesehatan / penyakit pada awal dirawatTinjau RI, RJ, IGD, ICU, HD & OK, sesuai AP

2. Setiap pasien mendapat asesmen psikologis awal yang sesuai dengan kebutuhannyaApa saja pemeriksaan yang dilakukan pertama kaliApa saja pemeriksaan / pertanyaan tentang sikap, emosi, stres, dsb, pada awal dirawatTinjau RI, RJ, IGD, ICU, HD & OK, sesuai AP

3. Setiap pasien mendapat asesmen sosial dan ekonomis awal sesuai kebutuhannya.Apa saja pemeriksaan yang dilakukan pertama kaliApa saja pemeriksaan / pertanyaan tentang kehidupan sosial ekonomi pada awal dirawat.Tinjau RI, RJ, IGD, ICU, HD & OK, sesuai AP

4. Asesmen awal menghasilkan suatu diagnosis awal.