Artikel Metamorf

3
Laboratorium Bahan Galian Sie Petrologi 2015 HUBUNGAN DASAR PENAMAAN BATUAN METAMORF DAN FASIES Batuan metamorf adala h batuan ya ng be ras al da ri metamorfisme/  perubahan batuan asal yang dipengaruhi oleh perubahan suhu dan tekanan tinggi serta kandung an kimia dan skala waktu tertent u. Metamorfisme terjadi pada saat  batuan tersebut masih pada keadaan padat meliputi proses kristalisasi, reorientasi dan pembentukan mineral-mineral baru serta terjadi dalam lingkungan yang sama sekali berbeda dengan lingkungan batuan asalnya terbentuk. Gambar 1. Batuan Metamorf ( anindyaestiandari.wordpress.om  ! "asies adalah pengelompokkan mineral-mineral metamorfik berdasarkan tekanan dan temperatur dalam pembentukannya pada batuan metamorf. #etiap faies pada batuan metamorf pada umumnya dinamakan berdasarkan jenis batuan, kesamaan sifat-sifat fisik atau kimia. $alam hub ung annya , tekstur dan struktur bat uan met amo rf sangat dipengaruhi oleh tekanan dan temperatur dalam proses metamorfisme. $an dalam faies metamorfisme, tekanan dan temperatur merupakan faktor dominan, dimana Nama : Dendy Nur Firmansyah NI : 111!1"1!00#  Plug : 2 P age 1

description

ar

Transcript of Artikel Metamorf

Page 1: Artikel Metamorf

7/17/2019 Artikel Metamorf

http://slidepdf.com/reader/full/artikel-metamorf 1/2

Laboratorium Bahan GalianSie Petrologi

2015

HUBUNGAN DASAR PENAMAAN BATUAN

METAMORF DAN FASIES

Batuan metamorf adalah batuan yang berasal dari metamorfisme/

 perubahan batuan asal yang dipengaruhi oleh perubahan suhu dan tekanan tinggi

serta kandungan kimia dan skala waktu tertentu. Metamorfisme terjadi pada saat

 batuan tersebut masih pada keadaan padat meliputi proses kristalisasi, reorientasi

dan pembentukan mineral-mineral baru serta terjadi dalam lingkungan yang samasekali berbeda dengan lingkungan batuan asalnya terbentuk.

Gambar 1. Batuan Metamorf ( anindyaestiandari.wordpress.om  !

"asies adalah pengelompokkan mineral-mineral metamorfik berdasarkan

tekanan dan temperatur dalam pembentukannya pada batuan metamorf. #etiap

faies pada batuan metamorf pada umumnya dinamakan berdasarkan jenis batuan,

kesamaan sifat-sifat fisik atau kimia.

$alam hubungannya, tekstur dan struktur batuan metamorf sangat

dipengaruhi oleh tekanan dan temperatur dalam proses metamorfisme. $an dalam

faies metamorfisme, tekanan dan temperatur merupakan faktor dominan, dimana

Nama : Dendy Nur FirmansyahNI : 111!1"1!00# Plug : 2 Page 1

Page 2: Artikel Metamorf

7/17/2019 Artikel Metamorf

http://slidepdf.com/reader/full/artikel-metamorf 2/2

Laboratorium Bahan GalianSie Petrologi

2015

semakin tinggi derajat metamorfisme, struktur akan semakin berfoliasi dan

mineral-mineral metamorfik akan semakin tampak kasar dan besar.

Gambar %. $iagram "asies Metamorf ( belajarsejarahfun.blogspot.om!

"asies metamorfisme juga bisa dianggap sebagai hasil dari proses

isokimia metamorfisme, yaitu proses metamorfisme yang terjadi tanpa adanya

 penambahan unsur-unsur kimia yang dalam hal ini komposisi kimianya tetap.

&ada gambar diagram diatas ditunjukan bahwa setiap tekanan dan suhu yang

dikenai batuan induk tersebut, menentukan penamaan dari produk yang

dihasilkan, misalnya ketika batuan induk mendapat tekanan sebesar ' kbar dan

dikenai suhu sebesar ')*+ maka batuan metamorf yang dihasilkan bernama

Greenshist.

Nama : Dendy Nur FirmansyahNI : 111!1"1!00# Plug : 2 Page 2