Appendixksdlo

45
LAMPIRAN Universitas Sumatera Utara

description

apppendikss

Transcript of Appendixksdlo

  • LAMPIRAN

    Universitas Sumatera Utara

  • Lampiran 1

    PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

    Saya yang bertanda tangan dibawah ini adalah mahasiswa Fakultas

    Keperawatan Universitas Sumatera Utara:

    Nama : Rahmi Surilesmana

    NIM : 071101009

    Alamat : Jln. Jamin Ginting Gang Sarmin No. 57 Padang Bulan Medan

    Akan mengadakan penelitian dengan judul Perbedaan kemampuan

    perawatan diri pre dan post strategi pelaksanaan komunikasi defisit perawatan diri

    di ruangan Kamboja Rumah Sakit Jiwa Daerah Provinsi Sumatera Utara Medan.

    Penelitian ini tidak menimbulkan akibat yang merugikan saudara/saudari sebagai

    responden, kerahasiaan semua informasi yang diberikan akan dijaga dan hanya

    digunakan untuk penelitian. Jika saudara/saudari tidak bersedia menjadi

    responden, maka tidak ada ancaman bagi saudara/saudari, keluarga dan siapapun.

    Jika telah menjadi responden dan terjadi hal-hal yang memungkinkan

    saudara/saudari untuk mengundurkan diri, maka saudara/saudari diperbolehkan

    untuk mengundurkan diri dan tidak berpatisipasi dalam penelitian ini. Apabila

    saudara/saudari menyetujui, saya mohon kesediaan untuk menandatangani lembar

    persetujuan.

    Atas perhatian dan kesediaan saudara/saudari sebagai responden, saya

    ucapkan terima kasih.

    Peneliti,

    (Rahmi Surilesmana)

    Universitas Sumatera Utara

  • LEMBAR PERSETUJUAN RESPONDEN

    Setelah saya mendengar keterangan dari saudari Rahmi Surilesmana

    mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara yang melaksanakan

    penelitian tentang Perbedaan kemampuan perawatan diri pre dan post strategi

    pelaksanaan komunikasi defisit perawatan diri di ruangan Kamboja Rumah Sakit

    Jiwa Daerah Provinsi Sumatera Utara Medan maka saya bersedia menjadi

    responden dan mengizinkan peneliti untuk melakukan srategi pelaksanaan defisit

    perawatan diri serta berjanji untuk mengikuti tanpa ada tekanan dari pihak

    manapun.

    Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.

    Medan, 2011

    Yang memberi pernyataan,

    ( )

    Universitas Sumatera Utara

  • Lampiran 2

    INSTRUMEN PENELITIAN

    1. Data Demografi

    Diisi oleh perawat/peneliti berdasarkan hasil wawancara terhadap responden.

    Beri tanda () pada kotak yang tersedia. Isilah pertanyaan sesuai dengan

    keadaan yang ada.

    1. Inisial Nama :

    2. Usia : Tahun

    3. Agama : Islam Kristen

    Hindu Budha

    4. Status Perkawinan : Kawin Belum Kawin

    Janda Duda

    5. Pendidikan Terakhir : SD SMP

    SMA PT

    6. Lama rawat : < 6 Bulan

    > 6 Bulan

    Universitas Sumatera Utara

  • 2. Lembar Observasi

    Kemampuan Klien

    Penilaian hasil observasi kemampuan perawatan diri berdasarkan tingkat

    fungsional klien diklasifikasikan NANDA mengunakan skala berikut:

    4 = Mandiri Penuh,

    3 = Membutuhkan peralatan atau alat bantu,

    2 = Membutuhkan pertolongan orang lain untuk bantuan, pengawasan,

    pendidikan,

    1 = Membutuhkan pertolongan orang lain dan peralatan atau alat bantu,

    0 = Ketergantungan, tidak dapat berpatisipasi dalam aktivitas.

    Petunjuk Pengisian:

    Diisi oleh perawat/peneliti berdasarkan keadaan klien pada saat itu.

    Beri tanda () pada kotak yang tersedia. Isilah pertanyaan sesuai dengan

    keadaan yang ada.

    1. Kemampuan perawatan diri mandi

    Klien tidak mampu mandi jika tidak dibantu sama sekali.

    Perawat menyediakan seluruh peralatan; mengatur posisi klien;

    membersihkan punggung, tungkai, perineum, dan semua bagian

    tubuh lain, sesuai keperluan. Klien dapat membantu.

    Perawat memberikan seluruh peralatan; mengatur posisi klien di

    tempat tidur/kamar mandi. Klien dapat mandi sendiri kecuali untuk

    bagian punggung dan kaki.

    Hanya membutuhkan peralatan mandi, klien dapat melakukan

    perawatan mandi sendiri.

    Mandiri penuh, klien menyediakan peralatan mandi dan dapat

    melakukan mandi sendiri.

    Universitas Sumatera Utara

  • 2. Kemampuan perawatan diri hygiene mulut

    Perawat melakukan seluruh perawatan hygiene mulut klien.

    Perawat menyiapkan sikat gigi, pasta gigi, posisi mulut, mengatur

    posisi dan membantu melakukan perawatan hygiene mulut klien.

    Perawat menyediakan peralatan; klien melakukan hygiene mulut

    dalam pengawasan perawat.

    Klien hanya membutuhkan peralatan, klien dapat melakukan

    hygiene mulut sendiri.

    Mandiri penuh, klien menyediakan peralatan dan dapat melakukan

    sendiri perawatan hygiene mulut.

    3. Kemampuan perawatan diri berpakaian/berhias

    Klien tidak mampu mengenakan pakaian jika tidak dibantu

    perawat; perawat menyisirkan rambut klien.

    Perawat menyisir rambut klien, membantu mengenakan pakaian,

    mengancingkan, meritsleting pakaian.

    Perawat mempersiapkan pakaian, klien dapat mengancingkan,

    meristleting atau mengikat pakaian. Klien dapat mengenakan

    pakaian sendiri dalam pengawasan perawat.

    Klien hanya membutuhkan pakaian, klien dapat mengenakan

    pakaian sendiri.

    Mandiri penuh, klien mempersiapkan pakaian dan dapat

    melakukan sendiri perawatan berpakaian/berhias.

    Universitas Sumatera Utara

  • 4. Kemampuan perawatan diri makan

    Klien perlu dibantu untuk makan secara total.

    Perawat memotong makanan, membuka wadah, mengatur posisi

    klien, memantau dan mendorong untuk makan.

    Perawat mengatur posisi klien, mengambil makanan, memantau

    makan.

    Klien hanya membutuhkan makanan, klien dapat melakukan

    sendiri perawatan makan.

    Mandiri penuh, klien menyediakan makanan dan dapat melakukan

    sendiri perawatan makan.

    5. Kemampuan perawatan diri toileting

    Klien inkontinensia, perawat menempatkan klien pada pispot atau

    commode.

    Perawat menyediakan pispot, menempatkan klien di pispot atau

    commode.

    Klien dapat berjalan ke kamar kecil/commode dengan bantuan;

    perawat membantu mengenakan atau melepaskan pakaian.

    Klien hanya membutuhkan pispot/commode, dapat berjalan ke

    kamar kecil, klien dapat melakukan sendiri perawatan toileting.

    Mandiri penuh, klien menyediakan pispot dan dapat melakukan

    sendiri perawatan toileting.

    Universitas Sumatera Utara

  • Skor :

    17-20 = Mandiri penuh

    13-16 = Membutuhkan peralatan/alat bantu

    9-12 = Membutuhkan pertolongan (bantuan, pengawasan,

    pendidikan)

    5-8 = Membutuhkan pertolongan dan peralatan/alat bantu

    0-4 = Ketergantungan, tidak dapat berpatisipasi dalam aktivitas

    Universitas Sumatera Utara

  • Lampiran 3

    JADWAL AKTIVITAS HARIAN PASIEN

    Inisial Nama :

    No Waktu Kegiatan Tanggal

    Ket

    1 08.00-09.00

    2 09.00-10.00

    3 10.00-11.00

    4 11.00-12.00

    5 12.00-13.00

    6 13.00-14.00

    7 14.00-15.00

    8 15.00-16.00

    9 16.00-17.00

    10 17.00-18.00

    11 18.00-19.00

    12 19.00-20.00

    13 20.00-21.00

    14 21.00-22.00

    Universitas Sumatera Utara

  • Lampiran 4

    SATUAN ACARA PENGAJARAN

    STRATEGI PELAKSANAAN KOMUNIKASI

    DEFISIT PERAWATAN DIRI

    Oleh

    Rahmi Surilesmana

    071101009

    FAKULTAS KEPERAWATAN

    UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

    2010

    Universitas Sumatera Utara

  • SATUAN ACARA PENGAJARAN

    1. Perawatan kebersihan diri

    Waktu Pertemuan : 30 menit

    Pertemuan ke : 1

    A. Tujuan : Klien mampu melakukan kebersihan diri secara mandiri.

    B. Pokok Bahasan : Perawatan kebersihan diri

    C. Sub Pokok Bahasan : 1. Pentingnya kebersihan diri. 2. Alat-alat untuk menjaga kebersihan

    diri. 3. Cara-cara melakukan kebersihan diri. 4. Mempraktekkan cara menjaga

    kebersihan diri. D. Kegiatan :

    Tahap Kegiatan Metode Kegiatan Klien Alat Orientasi a. Salam terapeutik.

    b.Validasi. c. Kontrak.

    Diskusi Mendengarkan Tanya jawab

    -

    Kerja a. Menjelaskan pentingnya menjaga kebersihan diri.

    b. Menjelaskan alat-alat untuk menjaga kebersihan diri.

    c. Menjelaskan cara-cara melakukan kebersihan diri.

    d. Melatih klien mempraktekkan cara menjaga kebersihan diri.

    Ceramah Intervensi

    Mendengarkan Menpraktekkan

    Perlengkapan mandi :

    a. Sabun mandi

    b.Shampo c. Pasta gigi d.Sikat gigi

    Terminasi a. Evaluasi respon klien.

    b.Tindak lanjut klien. c. Kontrak yang akan

    datang.

    Diskusi

    Mendengarkan Tanya Jawab

    -

    Universitas Sumatera Utara

  • E. Evaluasi :

    1. Klien dapat menjelaskan kembali tentang pentingnya menjaga kebersihan diri.

    2. Klien dapat mengetahui alat-alat untuk menjaga kebersihan diri. 3. Klien dapat menjelaskan kembali cara menjaga kebersihan diri. 4. Klien dapat mempraktekkan cara menjaga kebersihan diri.

    F. Referensi :

    Purba, Jenny Marlindawani. dkk (2009). Asuhan Keperawatan Pada Klien Dengan Masalah Psikososial dan Gangguan Jiwa. Medan: USU Press.

    2. Melatih berdandan/berhias

    Waktu Pertemuan : 15 menit

    Pertemuan ke : 2

    A. Tujuan : Klien mampu berdandan/berhias secara mandiri.

    B. Pokok Bahasan : Melatih berdandan/berhias C. Sub pokok Bahasan :

    1. Melatih klien berpakaian. 2. Melatih klien menyisir rambut. 3. Melatih klien berhias.

    D. Kegiatan :

    Tahap Kegiatan Metode Kegiatan Klien Alat Orientasi a. Salam

    terapeutik. b. Validasi. c. Kontrak.

    Diskusi Mendengarkan Tanya jawab

    -

    Kerja a. Melatih klien berpakaian.

    b. Melatih klien menyisir rambut.

    c. Melatih klien berhias.

    Intervensi Menpraktekkan Perlengkapan berdandan /berhias:

    1. Pakaian. 2. Sisir

    rambut. 3. Bedak.

    Terminasi a. Evaluasi

    respon klien. b. Tindak lanjut

    klien. c. Kontrak yang

    akan datang.

    Diskusi

    Mendengarkan Tanya Jawab

    -

    Universitas Sumatera Utara

  • E. Evaluasi : 1. Klien dapat mengenakan pakaian secara mandiri 2. Klien dapat menyisir rambut secara mandiri. 3. Klien dapat berhias secara mandiri.

    F. Referensi :

    Purba, Jenny Marlindawani. dkk (2009). Asuhan Keperawatan Pada Klien Dengan Masalah Psikososial dan Gangguan Jiwa. Medan: USU Press.

    3. Melatih makan secara mandiri

    Waktu Pertemuan : 15 menit

    Pertemuan ke : 3

    A. Tujuan : Klien mampu makan secara mandiri. B. Pokok Bahasan : Melatih berdandan/berhias C. Sub pokok Bahasan :

    1. Mejelaskan cara mempersiapkan makan.

    2. Menjelaskan cara makan yang tertib. 3. Menjelaskan cara merapikan peralatan

    makan setelah makan. 4. Praktek makan sesuai dengan tahapan

    makan yang baik. D. Kegiatan :

    Tahap Kegiatan Metode Kegiatan Klien Alat Orientasi a. Salam terapeutik.

    b. Validasi. c. Kontrak.

    Diskusi Mendengarkan Tanya jawab

    -

    Kerja a. Mejelaskan cara mempersiapkan makan.

    b. Menjelaskan cara makan yang tertib.

    c. Menjelaskan cara merapikan peralatan makan setelah makan.

    d. Praktek makan sesuai dengan tahapan makan yang baik.

    Ceramah Intervensi

    Mendengarkan Menpraktekkan

    Perlengkapan untuk makan: 1. Piring 2. Sendok 3. Gelas

    Universitas Sumatera Utara

  • Terminasi a. Evaluasi respon klien.

    b.Tindak lanjut klien.

    c. Kontrak yang akan datang.

    Diskusi

    Mendengarkan Tanya Jawab

    -

    E. Evaluasi : 1. Klien dapat menjelaskan kembali cara mempersiapkan makan. 2. Klien dapat menjelaskan cara makan yang tertib. 3. Klien dapat menjelaskan kembali cara merapikan peralatan makan

    setelah makan. 4. Klien dapat mempraktekkan makan sesuai dengan tahapan makan yang

    baik.

    F. Referensi :

    Purba, Jenny Marlindawani. dkk (2009). Asuhan Keperawatan Pada Klien Dengan Masalah Psikososial dan Gangguan Jiwa. Medan: USU Press.

    4. Mengajarkan BAB/BAK

    Waktu Pertemuan : 15 menit

    Pertemuan ke : 4

    A. Tujuan : Klien mampu BAB/BAK secara mandiri. B. Pokok Bahasan : Mengajarkan BAB/BAK C. Sub pokok Bahasan :

    1. Menjelaskan tempat BAB/BAK 2. Menjelaskan cara membersihkan diri

    setelah BAB dan BAK. 3. Menjelaskan cara membersihkan tempat

    BAB dan BAK. D. Kegiatan :

    Tahap Kegiatan Mengajar Metode Kegiatan Klien Alat Orientasi a. Salam

    terapeutik. b. Validasi. c. Kontrak.

    Diskusi Mendengarkan Tanya jawab

    -

    Kerja a. Menjelaskan tempat BAB dan BAK.

    b. Menjelaskan cara

    Ceramah

    Mendengarkan

    -

    Universitas Sumatera Utara

  • membersihkan diri setelah BAB dan BAK.

    c. Menjelaskan cara membersihkan tempat BAB dan BAK.

    Terminasi a. Evaluasi respon

    klien. b. Tindak lanjut

    klien. c. Kontrak yang

    akan datang.

    Diskusi

    Mendengarkan Tanya Jawab

    -

    E. Evaluasi : 1. Klien dapat menjelaskan kembali tempat BAB dan BAK. 2. Klien dapat menjelaskan kembali cara membersihkan diri setelah BAB

    dan BAK. 3. Klien dapat menjelaskan kembali cara membersihkan tempat BAB dan

    BAK.

    F. Referensi :

    Purba, Jenny Marlindawani. dkk (2009). Asuhan Keperawatan Pada Klien Dengan Masalah Psikososial dan Gangguan Jiwa. Medan: USU Press.

    Universitas Sumatera Utara

  • Lampiran 5

    JADWAL PROSES PENELITIAN PENERAPAN STRATEGI PELAKSANAAN KOMUNIKASI DEFISIT PERAWATAN DIRI

    DI RUANGAN KAMBOJA RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVSU MEDAN

    Hari 1 Hari 2 Hari 3 Hari 4 Hari 5 Hari 6 Hari 7 Hari 8 Hari 9 Hari 10

    Pre Test

    16 Respon

    den

    SP 1 DPD (Kemampuan

    Perawatan Diri Mandi

    dan Hygiene Mulut)

    1 (10.00) 2 (10.30) 3 (11.00) 4 (11.30) 5 (12.00) 6 (13.00) 7 (13.30) 8 (14.00)

    SP 1 DPD (Kemampuan

    Perawatan Diri Mandi

    dan Hygiene Mulut)

    9 (10.00)

    10 (10.30) 11 (11.00) 12 (11.30) 13 (12.00) 14 (13.00) 15 (13.30) 16 (14.00)

    SP 2 DPD (Kemampuan

    Perawatan Diri

    Berpakaian/ Berhias)

    1 (10.00) 2 (10.15) 3 (10.30) 4 (10.45) 5 (11.00) 6 (11.15) 7 (11.30) 8 (11.45)

    SP 2 DPD (Kemampuan

    Perawatan Diri

    Berpakaian/ Berhias)

    9 (10.00)

    10 (10.15) 11 (10.30) 12 (10.45) 13 (11.00) 14 (11.15) 15 (11.30) 16 (11.45)

    SP 3 DPD (Kemampuan

    Perawatan Diri Makan)

    1 (10.00) 2 (10.15) 3 (10.30) 4 (10.45) 5 (11.00) 6 (11.15) 7 (11.30) 8 (11.45)

    SP 3 DPD (Kemampuan

    Perawatan Diri Makan)

    9 (10.00) 10 (10.15) 11 (10.30) 12 (10.45) 13 (11.00) 14 (11.15) 15 (11.30) 16 (11.45)

    SP 4 DPD (Kemampuan

    Perawatan Diri

    Toiletting)

    1 (10.00) 2 (10.15) 3 (10.30) 4 (10.45) 5 (11.00) 6 (11.15) 7 (11.30) 8 (11.45)

    SP 4 DPD (Kemampuan

    Perawatan Diri

    Toiletting)

    9 (10.00) 10 (10.15) 11 (10.30) 12 (10.45) 13 (11.00) 14 (11.15) 15 (11.30) 16 (11.45)

    Post Test

    16 Respon

    den

    Universitas Sumatera Utara

  • Lampiran 6

    DATA PENELITIAN

    Responden Hasil Observasi Pre Test

    Total Hasil Observasi Post Test

    Total Selisih

    Mandi Hygiene Mulut

    Berdandan Makan Toiletting Mandi Hygiene Mulut

    Berdandan Makan Toiletting

    1 3 2 2 2 3 12 4 4 3 3 4 18 6 2 3 2 3 3 3 14 4 4 4 3 4 19 5 3 3 2 3 3 4 15 4 4 4 4 4 20 5 4 3 3 3 3 3 15 4 4 3 3 4 18 3 5 2 2 2 3 3 12 3 3 3 3 3 15 3 6 2 2 2 2 3 11 3 3 3 3 3 15 4 7 2 2 2 2 3 11 4 4 3 3 4 18 7 8 3 3 3 3 3 15 4 4 3 3 4 18 3 9 3 3 3 3 3 15 4 4 4 3 4 19 4 10 3 3 3 3 3 15 4 4 4 3 4 19 4 11 2 2 2 2 3 11 4 4 3 3 3 17 6 12 2 2 2 2 3 11 4 4 3 3 3 17 6 13 3 3 3 3 3 15 4 4 4 4 4 20 5 14 3 3 3 3 3 15 4 4 4 3 4 19 4 15 3 3 3 3 3 15 4 4 4 3 4 19 4 16 3 3 3 3 3 15 4 4 4 3 4 19 4

    Universitas Sumatera Utara

  • Keterangan :

    4 : Mandiri

    3 : Membutuhkan Alat Bantu

    2 : Membutuhkan Pertolongan (Bantuan, Pengawasan, Pendidikan)

    1 : Membutuhkan Pertolongan dan Alat Bantu

    0 : Ketergantungan

    Universitas Sumatera Utara

  • Lampiran 7

    HASIL RELIABEL

    Case Processing Summary

    N %

    Cases Valid 10 100.0

    Excludeda 0 .0

    Total 10 100.0

    a. Listwise deletion based on all variables in the

    procedure.

    Reliability Statistics

    Cronbach's

    Alpha N of Items

    .878 5

    Item Statistics

    Mean Std. Deviation N

    VAR00001 2.5000 .52705 10

    VAR00002 2.2000 .42164 10

    VAR00003 2.5000 .52705 10

    VAR00004 2.5000 .52705 10

    VAR00005 3.1000 .31623 10

    Universitas Sumatera Utara

  • Item-Total Statistics

    Scale Mean if

    Item Deleted

    Scale Variance if

    Item Deleted

    Corrected Item-

    Total Correlation

    Cronbach's

    Alpha if Item

    Deleted

    VAR00001 10.3000 2.011 .966 .781

    VAR00002 10.6000 2.933 .431 .909

    VAR00003 10.3000 2.011 .966 .781

    VAR00004 10.3000 2.011 .966 .781

    VAR00005 9.7000 3.344 .250 .930

    Scale Statistics

    Mean Variance Std. Deviation N of Items

    12.8000 3.733 1.93218 5

    Universitas Sumatera Utara

  • Lampiran 8

    UJI NORMALITAS DATA

    Case Processing Summary

    Cases Valid Missing Total N Percent N Percent N Percent

    Pre_SP_DPD 16 100.0% 0 .0% 16 100.0%

    Post_SP_DPD 16 100.0% 0 .0% 16 100.0%

    Tests of Normality

    Kolmogorov-Smirnova Shapiro-Wilk Statistic df Sig. Statistic df Sig.

    Pre_SP_DPD .347 16 .000 .701 16 .000

    Post_SP_DPD .220 16 .037 .861 16 .020

    a. Lilliefors Significance Correction

    Universitas Sumatera Utara

  • Descriptives

    Statistic Std. Error

    Pre_SP_DPD Mean 6.44 .456

    95% Confidence Interval for

    Mean

    Lower Bound 5.47

    Upper Bound 7.41

    5% Trimmed Mean 6.38

    Median 5.00

    Variance 3.329

    Std. Deviation 1.825

    Minimum 5

    Maximum 9

    Range 4

    Interquartile Range 4

    Skewness .604 .564

    Kurtosis -1.705 1.091

    Post_SP_DPD Mean 1.88 .375

    95% Confidence Interval for

    Mean

    Lower Bound 1.08

    Upper Bound 2.67

    5% Trimmed Mean 1.81

    Median 1.50

    Variance 2.250

    Std. Deviation 1.500

    Minimum 0

    Maximum 5

    Range 5

    Interquartile Range 2

    Skewness 1.054 .564

    Kurtosis .664 1.091

    Universitas Sumatera Utara

  • Pre_SP_DPD

    Pre_SP_DPD Stem-and-Leaf Plot Frequency Stem & Leaf 9,00 5 . 000000000 1,00 6 . 0 ,00 7 . 2,00 8 . 00 4,00 9 . 0000 Stem width: 1 Each leaf: 1 case(s)

    Universitas Sumatera Utara

  • Universitas Sumatera Utara

  • Post_SP_DPD

    Universitas Sumatera Utara

  • Post_SP_DPD Stem-and-Leaf Plot Frequency Stem & Leaf 2,00 0 . 00 ,00 0 . 6,00 1 . 000000 ,00 1 . 4,00 2 . 0000 ,00 2 . 2,00 3 . 00 2,00 Extremes (>=5,0) Stem width: 1 Each leaf: 1 case(s)

    Universitas Sumatera Utara

  • Universitas Sumatera Utara

  • Lampiran 9

    DATA DEMOGRAFI KLIEN DEFISIT PERAWATAN DIRI

    Statistics

    Umur Agama

    Status

    perkawinan

    Pendidikan

    Terakhir Lama Rawat

    N Valid 16 16 16 16 16

    Missing 0 0 0 0 0

    Mean 1.63 2.25 1.56 1.94 1.50

    Std. Error of Mean .180 .281 .128 .193 .129

    Median 1.50 2.00 2.00 2.00 1.50

    Mode 1 2 2 2 1a

    Std. Deviation .719 1.125 .512 .772 .516

    Variance .517 1.267 .263 .596 .267

    Skewness .731 .722 -.279 .113 .000

    Std. Error of Skewness .564 .564 .564 .564 .564

    Kurtosis -.541 -.771 -2.219 -1.194 -2.308

    Std. Error of Kurtosis 1.091 1.091 1.091 1.091 1.091

    Range 2 3 1 2 1

    Minimum 1 1 1 1 1

    Maximum 3 4 2 3 2

    Sum 26 36 25 31 24

    Percentiles 10 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00

    20 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00

    25 1.00 1.25 1.00 1.00 1.00

    30 1.00 2.00 1.00 1.10 1.00

    40 1.00 2.00 1.00 2.00 1.00

    50 1.50 2.00 2.00 2.00 1.50

    60 2.00 2.00 2.00 2.00 2.00

    70 2.00 2.00 2.00 2.00 2.00

    75 2.00 3.50 2.00 2.75 2.00

    80 2.00 4.00 2.00 3.00 2.00

    90 3.00 4.00 2.00 3.00 2.00

    a. Multiple modes exist. The smallest value is shown

    Universitas Sumatera Utara

  • Umur

    Frequency Percent Valid Percent

    Cumulative

    Percent

    Valid 30-39 8 50.0 50.0 50.0

    40-49 6 37.5 37.5 87.5

    50-59 2 12.5 12.5 100.0

    Total 16 100.0 100.0

    Agama

    Frequency Percent Valid Percent

    Cumulative

    Percent

    Valid Islam 4 25.0 25.0 25.0

    Kristen 8 50.0 50.0 75.0

    Budha 4 25.0 25.0 100.0

    Total 16 100.0 100.0

    Status perkawinan

    Frequency Percent Valid Percent

    Cumulative

    Percent

    Valid Kawin 7 43.8 43.8 43.8

    Belum Kawin 9 56.3 56.3 100.0

    Total 16 100.0 100.0

    Universitas Sumatera Utara

  • Pendidikan Terakhir

    Frequency Percent Valid Percent

    Cumulative

    Percent

    Valid SD 5 31.3 31.3 31.3

    SMP 7 43.8 43.8 75.0

    SMA 4 25.0 25.0 100.0

    Total 16 100.0 100.0

    Lama Rawat

    Frequency Percent Valid Percent

    Cumulative

    Percent

    Valid < 6 Bulan 8 50.0 50.0 50.0

    > 6 Bulan 8 50.0 50.0 100.0

    Total 16 100.0 100.0

    Universitas Sumatera Utara

  • Lampiran 10

    PERBEDAAN KEMAMPUAN PERAWATAN DIRI PRE DAN POST STRATEGI PELAKSANAAN KOMUNIKASI DEFISIT PERAWATAN

    DIRI

    Statistics

    Pre Test Post Test

    N Valid 16 16

    Missing 0 0

    Mean 2.63 3.88

    Std. Error of Mean .125 .085

    Median 3.00 4.00

    Mode 3 4

    Std. Deviation .500 .342

    Variance .250 .117

    Skewness -.571 -2.509

    Std. Error of Skewness .564 .564

    Kurtosis -1.934 4.898

    Std. Error of Kurtosis 1.091 1.091

    Range 1 1

    Minimum 2 3

    Maximum 3 4

    Sum 42 62

    Percentiles 10 2.00 3.00

    20 2.00 4.00

    25 2.00 4.00

    30 2.00 4.00

    40 2.80 4.00

    50 3.00 4.00

    60 3.00 4.00

    70 3.00 4.00

    75 3.00 4.00

    80 3.00 4.00

    90 3.00 4.00

    Universitas Sumatera Utara

  • Pre Test

    Frequency Percent Valid Percent

    Cumulative

    Percent

    Valid Membutuhkan pertolongan 6 37.5 37.5 37.5

    Membutuhkan alat bantu 10 62.5 62.5 100.0

    Total 16 100.0 100.0

    Post Test

    Frequency Percent Valid Percent

    Cumulative

    Percent

    Valid Membutuhkan alat bantu 2 12.5 12.5 12.5

    Mandiri 14 87.5 87.5 100.0

    Total 16 100.0 100.0

    Universitas Sumatera Utara

  • Lampiran 11

    Wilcoxon Signed Ranks Test

    Ranks

    N Mean Rank Sum of Ranks

    Post_SP_DPD -

    Pre_SP_DPD

    Negative Ranks 0a .00 .00

    Positive Ranks 16b 8.50 136.00

    Ties 0c

    Total 16

    a. Post_SP_DPD < Pre_SP_DPD

    b. Post_SP_DPD > Pre_SP_DPD

    c. Post_SP_DPD = Pre_SP_DPD

    Test Statisticsb

    Post_SP_DPD - Pre_SP_DPD

    Z -3.530a

    Asymp. Sig. (2-tailed) .000

    a. Based on negative ranks.

    b. Wilcoxon Signed Ranks Test

    Universitas Sumatera Utara

  • JADWAL PENELITIAN Lampiran 12

    No Aktivitas Penelitian Agustus 2010

    Sept 2010

    Oktober 2010

    Nov 2010

    Des 2010

    Januari 2011

    Februari 2011

    Maret 2011

    April 2011

    Mei 2011

    Juni 2011

    1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 Pengajuan judul 2 Menyusun Bab 1 3 Menyusun Bab 2 4 Menyusun Bab 3 5 Menyusun Bab 4 6 Menyerahkan proposal 7 Ujian sidang Proposal 8 Revisi proposal 9 Mengajukan izin penelitian 10 Pengumpulan data 11 Analisa data 12 Penyusunan skripsi 13 Pengajuan sidang skripsi 14 Ujian sidang skripsi 15 Revisi skripsi 16 Mengumpulkan skripsi

    Diketahui oleh,

    Dosen Pembimbing (Sri Eka Wahyuni SKep. Ns. M.Kep)

    Universitas Sumatera Utara

  • Lampiran 13

    CURRICULUM VITAE

    Nama : Rahmi Surilesmana

    Nim : 071101009

    Tempat/Tanggal Lahir : Padang Panjang/19 Juli 1989

    Jenis Kelamin : Perempuan

    Agama : Islam

    Alamat : Jln. Jamin Ginting Gang Sarmin No. 57 Padang

    Bulan Medan 20155

    Riwayat Pendidikan :

    1. 1995-1999 : SD Negeri 01 Batipuh Baruh Timur 2. 1999-2000 : SD 27 Pasar Kambang 3. 2000-2001 : SD Negeri 39 Kampung Pansur 4. 2001-2004 : SMP N 1 Koto XI Tarusan 5. 2004-2007 : SMA N 1 Koto XI Tarusan 6. 2007 : Fakultas Keperawatan USU

    Universitas Sumatera Utara

  • Universitas Sumatera Utara

  • Universitas Sumatera Utara

  • Universitas Sumatera Utara

  • Universitas Sumatera Utara

  • Universitas Sumatera Utara

  • Universitas Sumatera Utara

  • Universitas Sumatera Utara

  • Universitas Sumatera Utara

  • Universitas Sumatera Utara

  • Universitas Sumatera Utara