ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN...

14
i ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Disusun: IRIN DWI SUSANTI A 310 080 333 PENDIDIKAN BAHASA, SATRA INDONESIA DAN DAERAH FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2012

Transcript of ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN...

Page 1: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

i  

ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR

BERNILAI PENDIDIKAN

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan

Guna Mencapai Derajat

Sarjana S-1

Disusun:

IRIN DWI SUSANTI

A 310 080 333

PENDIDIKAN BAHASA, SATRA INDONESIA DAN DAERAH

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2012

Page 2: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

ii  

Page 3: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

iii  

Page 4: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

iv  

Page 5: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

v  

MOTTO

Senyum adalah rangkaian perasaan bahagia.

Tersenyumlah walau pahit dan sulit, karena dengan tersenyum dapat memberikan

energy positif untuk diri kita .

(Penulis)

Barang siapa yang mengerjakan kebaikan seberat zarah pun, niscaya dia akan melihat

(balasan) nya dan barang siapa yang mengerjakan kejahatan seberat zarah pun

niscaya dia akan melihat (balasan)nya pula.

(Qs Az-Zilzal, 7-8)

Hidup adalah ibadah dan proses belajar.

Setiap aktivitas hidup manusia adalah proses pembelajaran yang semua diharapkan

akan bermuara pada hakikat ibadah yang sesungguhnya.

(Penulis)

Page 6: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

vi  

PERSEMBAHAN

Untaian puji syukur hanya bagi Allah SWT dengan ketulusan dan

keikhlasan hati, saya persembahkan sebuah karya skripsi yang sederhana ini

kepada orang-orang yang saya sayangi. Penulis persembahkan kepada:

1. Bapak dan Ibu yang selalu memberikan doa, dukungan, dan kasih sayang

yang teramat besar. Engkaulah permata terindah yang aku miliki.

Terimakasih Bapak dan Ibu tersayang.

2. Saudaraku Mbak Partini, Mas Tri, dan ponakanku Alfi yang ada di

Sulawesi tengah terimakasih atas motivasi dan perhatiannya, tunggu

kedatanganku di sana.

3. Adikku tersayang Rafiq Nur Kholis yang selalu membuatku lebih dewasa,

belajar bertanggung jawab, dan mandiri.

4. Bulek Yanti, Paklek Kamdi, kedua ponakanku Faisal dan Dimas

terimakasih atas perhatiannya selama ini.

5. Teman-teman Program Studi Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah

khususnya angkatan 2008 kelas F yang tidak dapat penulis sebutkan satu

persatu, terimakasih telah menemani perjuangan belajar selama ini, semoga

persahabatan dan kebersamaan kita akan menjadi sebuah kisah yang indah

untuk dikenang.

6. Saudara-saudaraku seperjuangan di Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah

(IMM) FKIP khususnya angkatan 2008 (Marno, M. Nur, Trisa,Yusnita,

Page 7: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

vii  

Wendy, Purna, Pras, Iin, Tia, Kris, Hani, Marita dan Amel ) yang telah

memberikan dukungan, perhatian dan keceriaan, semoga persaudaraan

diantara kita selalu terjaga.

7. Teman-teman Laboratorium Pengembangan dan Pelayanan Bahasa

Indonesia angkatan 2010/2011 dan 2012/2013 yang tidak bisa saya

sebutkan satu persatu. Terimakasih atas motivasinya dan kebersamaan

dalam setiap kegiatan di LPPBI.

8. Teman-teman kontrakan Al-Fajjr, Muslimah dan Ulinuha yang memotivasi

saya, semoga kekeluargaan yang tercipta tetap terjalin dengan baik.

9. Almamaterku.

Page 8: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

viii  

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum wr, wb.

Segala puji syukur kepada Allah SWT, berkat segala limpahan kenikmatan

baik nikmat Islam, iman dan kesehatan. Solawat serta salam yang selalu tercurahkan

untuk Nabi Muhammad SAW, yang menjadi rahmat seluruh alam yang membawa

kita dari jaman jahiliah menuju jaman yang islamiah. Atas limpahan nikmat yang

diperoleh penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul:

Analisis Makna dan Maksud pada Ungkapan Stiker Humor Bernilai Pendidikan.

Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat dalam memperoleh gelar Sarjana

Pendidikan pada Progam Studi Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

Penyusunan skripsi ini tidak terlepas dari berbagai kesulitan yang ada.

Penulis menyadari bahwa hasil penyusunan skripsi ini telah melibatkan banyak pihak,

mulai dari bimbingan, meluangkan waktu dan bantuan yang telah diberikan. Untuk

itu pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada berbagai pihak

yang telah membantu dalam skripsi ini.

1. Prof. Dr. H. Abdul Ngalim MM., M. Hum selaku Pembimbing I yang selalu

memberikan pengarahan, bimbingan, dan dorongan dengan penuh kesabaran

sehingga skripsi ini dapat terselesaikan.

Page 9: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

ix  

Page 10: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

x  

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................................. i

HALAMAN PERSETUJUAN ............................................................................. ii

HALAMAN PENGESAHAN .............................................................................. iii

HALAMAN PERNYATAAN ............................................................................. iv

HALAMAN MOTTO .......................................................................................... v

HALAMAN PERSEMBAHAN .......................................................................... vi

KATA PENGANTAR ......................................................................................... viii

DAFTAR ISI ........................................................................................................ x

ABSTRAK ........................................................................................................... xiii

BAB I PENDAHULUAN .................................................................................... 1

A. Latar Belakang .................................................................................. 1

B. Rumusan Masalah ............................................................................. 4

C. Tujuan Penulisan ............................................................................... 5

D. Manfaat Penelitian ............................................................................ 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA .......................................................................... 7

A. Penelitian yang Relefan ..................................................................... 7

B. Landasan Teori .................................................................................. 10

1. Hakikat Bahasa ............................................................................. 10

2. Makna .......................................................................................... 11

a. Pengertian Makna ...................................................................... 11

b.Variasi Makna ........................................................................... 12

3. Maksud ......................................................................................... 16

Page 11: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

xi  

a. Pengertian Maksud ................................................................... 16

b.Jenis Maksud ............................................................................. 18

4. Stiker ............................................................................................. 22

a. Pengertian Stiker ....................................................................... 22

b.Jenis Stiker ................................................................................ 22

5. Pengertian Bernilai Pendidikan .................................................... 23

C. Kerangka Berpikir .............................................................................. 25 BAB III METODE PENELITIAN ....................................................................... 26

A. Jenis Penelitian ................................................................................... 26

B. Data dan Sumber Data ....................................................................... 26

C. Teknik Pengumpulan Data ................................................................. 27

D. Teknik Analisis Data .......................................................................... 27

E. Teknik Pengujian Keabsahan Data ................................................... 29

F. Prosedur Penelitian ............................................................................ 30

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ...................................... 31

A. Hasil Penelitian .................................................................................. 31

1. Gambaran Umum Ungkapan Stiker .............................................. 31

2. Variasi Makna Ungkapan Stiker .................................................. 33

a. Variasi Makna Konotatif ........................................................... 34

b.Variasi Makna Emotif ............................................................... 40

3. Variasi Maksud Ungkapan Stiker .................................................. 46

a. Ilokusi Asertif ........................................................................ 46

b. Ilokusi Derektif ...................................................................... 51

4. Tanggapan Pembaca terhadap Stiker ............................................. 54

a. Bagus dan Bernilai Positif ..................................................... 54

Page 12: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

xii  

b. Bagus dan Bermanfaat ........................................................... 55

c. Setuju Stiker Dikembangkan ................................................. 57

5. Nilai Pendidikan Ungkapan Stiker ............................................... 57

a. Nilai Religious ....................................................................... 57

b. Nilai Moral ............................................................................ 58

c. Nilai Keindahan ..................................................................... 58

B. Pembahasan ........................................................................................ 58

BAB V SIMPULAN DAN SARAN ..................................................................... 61

A. Simpulan ........................................................................................... 61

B. Saran ................................................................................................... 61

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Page 13: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

xiii  

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1 Data Stiker ....................................................................................... 66

Lampiran 2 Data Wawancara .............................................................................. 69

Page 14: ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER … filei ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna

 

xiv  

ANALISIS MAKNA DAN MAKSUD PADA UNGKAPAN STIKER HUMOR BERNILAI PENDIDIKAN

Irin Dwi Susanti, A 310 080 333, Program Studi Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas

Muhammadiyah Surakarta 2012

ABSTRAK

Penelitian ini memiliki 3 tujuan. (1) Untuk mendeskripsikan variasi makna yang terkandung dalam ungkapan stiker humor bernilai pendidikan. (2) Untuk mendeskripsikan maksud-maksud yang terkandung dalam ungkapan stiker humor bernilai pendidikan. (3) Untuk mendeskripsikan tanggapan pembaca terhadap ungkapan stiker humor bernilai pendidikan. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif. Data dalam penelitian ini berupa ungkapan yang terdapat pada stiker humor yang bernilai pendidikan, sebanyak 15 data. teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah menggunakan metode simak dengan teknik lanjutan yang berupa teknik catat. Untuk mengetahui variasi makna menggunakan metode agih dengan teknik dasar Bagi Unsur Langsung (BUL) dan teknik lanjutan yaitu dengan teknik lesap, perluas, ganti, parafrase. Untuk mngetahui maksud-maksud ungkapan menggunakan metode padan dengan teknik dasar yaitu teknik Pilah Unsur Penentu (PUP) dan teknik lanjutan referensial dan pragmatik. Menggunakan teknik wawancara untuk mengetahui tanggapan pembaca terhadap ungkapan stiker.

Hasil penelitian ini ada 3. (1) Variasi makna pada ungkapan stiker humor bernilai pendidikan, yaitu berupa makna konotatif dan makna emotif. Makna konotatif yaitu makna yang mengacu pada hal-hal negatif sejumlah 8 stiker. Makna emotif yaitu makna yang mengacu pada hal-hal positif berjumlah 7 stiker. (2) Maksud-maksud ungkapan stiker humor yang bernilai pendidikan diketahui bahwa penutur melakukan tindak ilokusi yaitu, ilokusi asertif dan ilokusi direktif. Ilokusi asertif yang berupa maksud sindiran berjumlah 7 stiker, maksud menguatkan berjumlah 1 stiker, dan maksud pemberitahuan ada 2 stiker. Ilokusi derektif yang berupa nasihat terdapat 3 stiker dan dengan maksud mengajak terdapat 2 stiker. (3) Tanggapan pembaca terhadap stiker humor bernilai pendidikan terbagi menjadi 3 tanggapan. (1) Bagus dan bernilai positif berjumlah 3 tanggapan. (2) Bagus dan bermanfaat berjumlah 3 tanggapan. (3) Setuju stiker itu dikembangkan berjumlah 1 tanggapan.

Kata Kunci: stiker humor, metode agih, metode padan, makna, maksud