ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip,...

14
commit to user library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id i ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH PERSAMAAN GARIS LURUS BERDASARKAN LANGKAH POLYA DITINJAU DARI EFIKASI DIRI SISWA KELAS VIII SMPIT INSAN KAMIL KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2017/2018 TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Matematika Oleh: SUSILO WATI NIM S851608034 PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2018

Transcript of ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip,...

Page 1: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

i

ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH

PERSAMAAN GARIS LURUS BERDASARKAN LANGKAH POLYA

DITINJAU DARI EFIKASI DIRI SISWA KELAS VIII SMPIT INSAN

KAMIL KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2017/2018

TESIS

Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister

Program Studi Pendidikan Matematika

Oleh:

SUSILO WATI

NIM S851608034

PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN MATEMATIKA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2018

Page 2: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

ii

Page 3: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

iii

Page 4: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

iv

Page 5: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

v

MOTTO

“Sabar dan Bersyukur”

Page 6: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

vi

PERSEMBAHAN

Tesis ini penulis persembahkan untuk:

1. Ibu dan almarhum bapak yang senantiasa selalu mendoakan, menguatkan,

memberi motivasi, dan menyanyangi dengan kasih yang tak terkira.

2. Isma Rekathakusuma, S.T yang senantiasa memberi dukungan dan bantuan.

Page 7: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

vii

Susilo Wati. 2018. Analisis Kesulitan Siswa dalam Memecahkan Masalah

Persamaan Garis Lurus Berdasarkan Langkah Polya Ditinjau dari Efikasi

Diri Siswa Kelas VIII SMPIT Insan Kamil Karanganyar Tahun Pelajaran

2017/2018. Tesis. Pembimbing: Dr. Mardiyana, M.Si. Kopembimbing: Dr. Laila

Fitriana, M.Pd. Program Studi Magister Pendidikan Matematika. Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesulitan siswa Kelas VIII

SMPIT Insan Kamil Karanganyar yang memiliki efikasi diri tinggi, sedang, dan

rendah dalam memecahkan masalah persamaan garis lurus. Penelitian ini

merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus.

Pemilihan subjek dilakukan dengan teknik snowball sampling. Subjek penelitian

adalah enam orang siswa kelas VIII SMPIT Insan Kamil Karanganyar Tahun

Pelajaran 2017/2018 yaitu dua siswa yang memiliki efikasi diri tinggi, dua siswa

yang memiliki efikasi diri sedang, dan dua siswa yang memiliki efikasi diri

rendah. Data penelitian ini berupa kesulitan siswa dalam memecahkan masalah

persamaan garis lurus berdasarkan langkah Polya dan jenis kesulitan siswa.

Instrumen penelitian ini adalah peneliti sebagai insrumen utama, tes pemecahan

masalah dan pedoman wawancara sebegai instrumen bantu. Teknik pengumpulan

data dilakukan dengan wawancara berbasis tugas. Uji validitas data dilakukan

dengan triangulasi waktu. Analisis data dilakukan melalui tiga langkah yaitu

reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa yang memiliki efikasi diri

tinggi tidak mengalami kesulitan dalam memecahkan masalah persamaan garis

lurus berdasarkan langkah Polya. Siswa yang memiliki efikasi diri sedang

mengalami kesulitan dalam memecahkan masalah persamaan garis lurus

berdasarkan langkah Polya yaitu pada langkah membuat rencana pemecahan

masalah, melaksanakan rencana pemecahan masalah, dan memeriksa kembali

jawaban. Jenis kesulitan yang menjadi faktor penyebab kesulitan siswa yang

memiliki efikasi diri sedang dalam memecahkan masalah persamaan garis lurus

berdasarkan langkah Polya adalah kesulitan konsep dan kesulitan prinsip. Siswa

yang memiliki efikasi diri rendah mengalami kesulitan dalam memecahkan

masalah persamaan garis lurus berdasarkan langkah Polya yaitu pada langkah

memahami masalah, membuat rencana pemecahan masalah, melaksanakan

rencana pemecahan masalah, dan memeriksa kembali jawaban. Jenis kesulitan

yang menjadi faktor penyebab kesulitan siswa yang memiliki efikasi diri rendah

dalam memecahkan masalah persamaan garis lurus berdasarkan langkah Polya

adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa

siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda memiliki kesulitan dan faktor

penyebab kesulitan yang berbeda dalam memecahkan masalah persamaan garis

lurus berdasarkan langkah Polya.

Kata kunci: Kesulitan Pemecahan Masalah, Persamaan Garis Lurus, Efikasi Diri

Page 8: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

viii

Susilo Wati. 2018. Analysis of Students’ Difficulty in Solving Linear Equation

Problems Based on Polya Step Observed from Self Efficacy of Grade Eight

Students SMPIT Insan Kamil Karanganyar in the Academic Year of

2017/2018. Thesis. Supervisor: Dr. Mardiyana, M.Si. Co-supervisor: Dr. Laila

Fitriana, M.Pd. Master Program of Mathematic Education. Teacher Training and

Education Faculty Sebelas Maret University.

ABSTRACT

This research aims to know the difficulty faced by the eight grader of

SMPIT Insan Kamil Karanganyar who have high, medium, and low self-efficacy

in solving linear equation problems. The research is a qualitative descriptive

research with case study approach. Subject was chosen by using snowball

sampling technique. The subject of the research was six students from Grade eight

of SMPIT Insan Kamil Karanganyar in the Academic Year of 2017/2018, in

which two of them had high self efficacy, two had medium self efficacy and two

had low self effficacy. The data of the research was students’ difficulty in solving

linear equation problems based on Polya Step and kinds of students’ difficulty.

Instruments of the research were the researcher as main instrument, problem

solution test and interview guideline as supporting instrument. Data was collected

by task-based interview technique. Data validity was tested by time triangulation.

Data analysis was done through three steps, namely data reduction, data

presentation and conclution drawing.

The result of the research showed that students with high self efficacy did

not have difficulties in solving linear equation problem based on Polya step.

Students with medium self-efficacy had difficulty in solving linear equation

problems based on Polya step, that is, in step of making problem solution plan,

implementing problem solution plan, and rechecking the answer. Kinds of diffi-

culty which became cause factor of difficulty faced by students with medium self-

efficacy in solving linear equation problems based on Polya step were conceptual

difficulty and principle difficulty. Students with low self-efficacy had difficulties

in solving linear equation problems based on Polya step at the step of

understanding problem, making problem solving plan, implementing problem

solving plan, and rechecking the answer. Kinds of difficulty which became cause

factor of difficulty faced by students with low self-efficacy in solving linear

equation problems based on Polya step were factual, conceptual, principle and

operational difficulties. It is concluded that students with different self-efficacy

have different difficulties and different factors that caused the difficulties in

solving linear equation problems based on Polya step.

Keywords: Problem Solution Difficulty, Linear Equation, Self Efficacy

Page 9: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

ix

PRAKATA

Puji syukur penulis ucapkan karena atas limpahan rahmat dan karunia

Allah SWT, serta atas izin-Nya tesis dengan judul “ANALISIS KESULITAN

SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH PERSAMAAN GARIS LURUS

BERDASARKAN LANGKAH POLYA DITINJAU DARI EFIKASI DIRI

SISWA KELAS VIII SMPIT INSAN KAMIL KARANGANYAR TAHUN

PELAJARAN 2017/2018” dapat terselesaikan. Tesis ini disusun untuk memenuhi

sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program Studi Pendidikan

Matematika Universitas Sebelas Maret.

Dalam penyusunan tesis ini, penulis banyak mendapat bantuan dan

bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terimakasih

kepada:

1. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd, Dekan Fakultas Keguruandan Ilmu

Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Dr. Mardiyana, M.Si, Kepala Program Studi Magister Pendidikan

Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas

Maret Surakarta dan Dosen Pembimbing I yang telah memberikan ilmu

dan pengarahan kepada penulis.

3. Dr. Laila Fitriana, M.Pd, Dosen Pembimbing II yang telah memberikan

ilmu dan pengarahan kepada penulis.

4. Rian Rokhmad Hidayat, S.Pd, M.Pd, Suwarsi, S.Si, M.Psi, dan Widarto,

S.Pd, MPd, validator angket efikasi diri yang telah memberikan arahan dan

saran kepada penulis.

5. Dr. Budi Usodo, M.Pd, Ira Kurniawati, S.Pd, M.Pd, dan Ary Astuty W.,

S.Si, M.Pd, validator instrumen tes pemecahan masalah dan pedoman

wawancara yang telah memberikan arahan dan saran kepada penulis.

6. Seluruh Dosen Program Studi Pendidikan Matematika Program

Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan

bimbingan dan ilmu yang bermanfaat kepada penulis.

Page 10: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

x

7. Zainal Arifin, S.Pd.I, M.Pd.I, Kepala Sekolah SMP Muhammadiyah Darul

Arqom Karanganyar yang telah memberikan izin uji coba angket efikasi

diri.

8. Siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah Darul Arqom Karanganyar yang

telah membantu penulis menjadi subjek uji coba angket efikasi diri.

9. Trisno Susilo, S.Pd, Kepala SMPIT Insan Kamil Karanganyar yang telah

memberikan izin terlaksananya penelitian ini.

10. Siswa kelas VIII C SMPIT Insan Kamil Karanganyar yang telah

membantu penulis menjadi subjek dalam penelitian ini.

11. Teman-teman Program Studi Pendidikan Matematika Program

Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta angkatan Agustus 2016,

terutama Kelas A, atas bantuan dan motivasi yang dierikan kepada penulis.

12. Semua pihak yang mendukung dan membantu penulis dalam

menyelesaikan tesis ini.

Penulis berharap semoga bantuan dan motivasi yang telah diberikan mendapat

balasan dari Allah SWT dan tesis ini dapat bermanfaat untuk semua khususnya

dalam bidang pendidikan.

Surakarta, Agustus 2018

Penulis

Page 11: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xi

DAFTAR ISI

Halaman

JUDUL ................................................................................................................. i

PERNYATAAN ORISINALITAS DAN PUBLIKASI ...................................... ii

PERSETUJUAN PEMBIMBING ........................................................................ iii

PENGESAHAN PENGUJI .................................................................................. iv

MOTTO .............................................................................................................. v

PERSEMBAHAN ................................................................................................ vi

ABSTRAK ........................................................................................................... vii

ABSTRACT ........................................................................................................... viii

PRAKATA .......................................................................................................... ix

DAFTAR ISI ........................................................................................................

DAFTAR TABEL ................................................................................................

xi

xiii

DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................................ xiv

BAB I PENDAHULUAN .................................................................................... 1

A. Latar Belakang Masalah............................................................................

B. Fokus Penelitian........................................................................................

1

5

C. Rumusan Masalah..................................................................................... 6

D. Tujuan Penelitian ..................................................................................... 6

E. Manfaat Penelitian.................................................................................... 7

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN KERANGKA BERPIKIR........................ 8

A. Kajian Teori ............................................................................................. 8

1. Pemecahan Masalah Matematika ...................................................... 8

2. Pemecahan Masalah Berdasarkan Langkah Polya ............................ 11

3. Kesulitan Pemecahan Masalah Matematika........................................ 13

4. Efikasi Diri ......................................................................................... 20

B. Penelitian yang Relevan........................................................................... 24

C. Kerangka Berpikir..................................................................................... 26

BAB III METODE PENELITIAN....................................................................... 30

Page 12: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xii

A. Latar Penelitian ....................................................................................... 30

B. Bentuk dan Strategi Penelitian ............................................................... 33

C. Data dan Sumber Data Penelitian ........................................................... 34

D. Teknik Pengumpulan Data ....................................................................... 34

E. Validitas Data............................................................................................ 44

F. Teknik Analisis Data................................................................................. 45

G. Prosedur Penelitian................................................................................... 47

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ..................................... 49

A. Deskripsi Hasil Penelitian.........................................................................

1. Prosedur Pengambilan Data penelitian ................................................

2. Data Hasil Penelitian ...........................................................................

3. Analisis Data Penelitian ......................................................................

49

49

51

52

B. Temuan Penelitian .................................................................................... 304

C. Pembahasan .............................................................................................. 307

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN ............................................. 314

A. Simpulan .................................................................................................. 314

B. Implikasi................................................................................................... 316

C. Saran ........................................................................................................ 317

DAFTAR PUSTAKA .......................................................................................... 319

LAMPIRAN ......................................................................................................... 324

Page 13: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xiii

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1. Indikator Pemecahan Masalah Berdasarkan Langkah Polya .................

Tabel 2.2. Indikator Jenis Kesulitan Pemecahan Masalah .....................................

13

19

Tabel 2.3. Indikator Efikasi Diri .............................................................................

Tabel 3.1. Jadwal Penelitian ...................................................................................

Tabel 3.2. Skala Pengukuran Tingkat Efikasi Diri ................................................

Tabel 3.3. Kriteria Penilaian Angket Efikasi Diri ...................................................

Tabel 3.4. Validator Angket Efikasi Diri ................................................................

Tabel 3.5. Deskripsi Butir Angket Efikasi Diri yang Dipakai dan yang Gugur ....

Tabel 3.6. Validator Instrumen Tes Pemecahan Masalah .......................................

Tabel 3.7. Validator Pedoman Wawancara .............................................................

Tabel 4.1 Hasil Penggolongan Efikasi Diri Siswa ..................................................

23

31

35

36

38

40

41

43

49

Page 14: ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH … · adalah kesulitan fakta, konsep, prinsip, dan operasi. Dapat disimpulkan bahwa siswa dengan tingkat efikasi diri yang berbeda

commit to user

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1. Kisi-Kisi Instrumen Uji Coba Angket Efikasi Diri

Siswa ..............................................................................

325

Lampiran 2. Validasi Instrumen Angket Efikasi Diri Siswa .............. 326

Lampiran 3. Uji Coba Angket Efikasi Diri Siswa .............................. 329

Lampiran 4. Uji Konsistensi Internal Angket .................................... 333

Lampiran 5. Reabilitas Angket Efikasi Diri ....................................... 337

Lampiran 6. Angket Efikasi Diri ........................................................ 340

Lampiran 7. Validasi Instrumen Tes Pemecahan Masalah ................. 343

Lampiran 8. Instrumen Tes Pemecahan Masalah I ............................. 346

Lampiran 9. Alternatif Jawaban Tes Pemecahan Masalah I ............... 347

Lampiran 10. Instrumen Tes Pemecahan Masalah II ........................... 351

Lampiran 11. Alternatif Jawaban Tes Pemecahan Masalah II ............. 352

Lampiran 12. Validasi Kesetaraan Instrumen Tes Pemecahan

Masalah ..........................................................................

356

Lampiran 13. Validasi Pedoman Wawancara ....................................... 359

Lampiran 14. Pedoman Wawancara ..................................................... 362

Lampiran 15. Indikator Jenis Kesulitan Siwa dalam Tes Pemecahan

Masalah ..........................................................................

368

Lampiran 16. Hasil Angket Efikasi Diri ............................................... 375

Lampiran 17.

Lampiran 18.

Lampiran 19.

Lembar Jawab Siswa ......................................................

Transkrip Wawancara ....................................................

Surat-Surat Penelitian .....................................................

377

383

399