Analisa Sistem Informasi _academic Log

4
[ANALISIS SISTEM INFORMASI] Rizki Okta Alhadi, S.Kom 085260571448 10:00 – 12:00 WIB Ruang III, Kampus A 30 September 2012 Analisa Sistem Informasi Analisa/Analisis : Mengamati , mengobservasi suatu objek untuk mendapatkan/menghasilkan solusi/feedback Sistem : Suatu tata-cara/ langkah-langkah proses yang melibatkan beragam komponen untuk menghasilkan hasil akhir berupa output informasi. Informasi : Sekumpulan data yang diolah menjadi bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti bagi yang menerimanya.

description

Analisa Sistem Informasi _academic Log

Transcript of Analisa Sistem Informasi _academic Log

Page 1: Analisa Sistem Informasi _academic Log

[ANALISIS SISTEM INFORMASI]

Rizki Okta Alhadi, S.Kom 085260571448 10:00 – 12:00 WIB Ruang III, Kampus A

30 September 2012

Analisa Sistem Informasi

Analisa/Analisis : Mengamati , mengobservasi suatu objek untuk

mendapatkan/menghasilkan solusi/feedback

Sistem : Suatu tata-cara/ langkah-langkah proses yang melibatkan beragam komponen

untuk menghasilkan hasil akhir berupa output informasi.

Informasi : Sekumpulan data yang diolah menjadi bentuk yang lebih berguna dan lebih

berarti bagi yang menerimanya.

Page 2: Analisa Sistem Informasi _academic Log

[ANALISIS SISTEM INFORMASI]

Rizki Okta Alhadi, S.Kom 085260571448 10:00 – 12:00 WIB Ruang III, Kampus A

14 Oktober 2012

Pengertian Sistem

“Sistem adalah Sekumpulan elemen / gabungan beberapa komponen yang saling

berinteraksi satu sama lain untuk mencapai tujuan”. (Murdick)

“Sistem adalah satu set elemen yang melakukan prosedur kemudian berinteraksi antar-

prosedurnya untuk mewujudkan tujuan dalam sistem”. (Jeri Ferd Jeral)

Analisis dan Desain

Konsep Analisis Sistem Informasi

Adalah sebuah kegiatan pengembangan terhadap sebuah system dengan melalui

penguraian / pembagian system kedalam komponen - komponennya untuk diidentifikasi dan

dievaluasi terhadap kelemahan, kebutuhan, peluang maupun kesalahan – kesalahan yang

terjadi dalam rangka mencari perbaikan yang lebih baik.

1. Pengembangan

2. Penguraian / pembagian

3. Identifikasi & evaluasi

a. Kelemahan

b. Kebutuhan

c. Peluang

d. Kesalahan

Analisis dan Design

Konsep Dasar Konsep Analis

Pengertian Analisis

Metode Analisis

Alat Analisis

Non-Graphical

Graphical

Page 3: Analisa Sistem Informasi _academic Log

[ANALISIS SISTEM INFORMASI]

Rizki Okta Alhadi, S.Kom 085260571448 10:00 – 12:00 WIB Ruang III, Kampus A

Perubahan pengembangan sistem adalah, proses perubahan sistem yang lama menjadi

sistem yang baru, dan mempunyai nilai lebih dibandingkan dengan sistem yang telah ada

sebelumnya.

Kontrol sistem yang lebih baik menggunakan;

1. Sistem lama sebagai pembanding

2. Standarisasi

Sistem yang baru adalah suatu sistem yang dapat menyelesaikan pemecahan masalah dari

sistem yang lama dengan berbagai macam alternatif model/bentuk.

Sistem yang baru bisa dikatakan lebih baik dari sistem lama, apabila memiliki ke 6 aspek

seperti yang ada dibawah ini :

Performance : Kemampuan sistem

Information : Kebutuhan akan hasil informasi

Economic : Pemanfaatan biaya terhadap informasi yang dihasilkan

Control : Pengendalian operasional kegiatan sistem

Efficiency : pengaturan pemanfaatan informasi, agar dicapai hasil yang

optimal dan maksimal

Service : Pelayanan terhadap kebutuhan-kebutuhan, baik internal

maupun eksternal

Analisis adalah suatu aktifitas atau konsep kegiatan yang mempelajari, merumuskan,

menyusun serta membentuk dan membangun sebuah sistem yang sesuai dengan keinginan

user atau pemakai sehingga dapat dimanfaatkan secara optimal dan maksimal.

Analisis terhadap sebuah sistem dibagi menjadi :

1. Analisis masalah, sesuatu yang menghambat tercapainya tujuan

2. Analisis kelemahan, sesuatu yang mengakibatkan pencapaian tujuan tidak optimal

dan maksimal

3. Analisis kebutuhan, bagaimana menyediakan/memfasilitasi apa yang dibutuhkan

oleh user.

4. Analisis kelayakan, memperhitungkan besarnya biaya yang dikeluarkan untuk

mendapatkan informasi.

Patok ukur untuk menganalisa kelemahan sebuah sistem adalah sebagai berikut :

Fleksibility, kemampuan sistem untuk menyesuaikan diri terhadap perubahan-

perubahan yang terjadi

Accessibility, kemampuan sistem untuk dapat menjadi penyedia data yang reliable

seperti harapan user.

Capacity, kemampuan sistem untuk dapat menampung segala kebutuhan yang ada

Page 4: Analisa Sistem Informasi _academic Log

[ANALISIS SISTEM INFORMASI]

Rizki Okta Alhadi, S.Kom 085260571448 10:00 – 12:00 WIB Ruang III, Kampus A

Timely, kemampuan sistem untuk dapat memenuhi kebutuhan disaat waktu yang

dibutuhkan.

Security, kemampuan sistem untuk dapat mengendalikan gangguan maupun

bencana yang terjadi.

Simplicity, kemampuan sistem untuk dapat digunakan dan dipelajari dengan mudah

dan terarah. (user-friendly)

Economy, kemampuan sistem untuk dapat mendaya-gunakan segala sumber yang

tersedia untuknya.

Relevancy, kemampuan sistem untuk dapat saling terhubung antar komponennya,

untuk memenuhi kebutuhan.

Efficiency, kemampuan sistem untuk dapat mengalokasikan segala sumber daya

yang ada.

Reliability, kemampuan sistem untuk dapat dipercaya, baik lingkungan luar maupun

lingkungan dalam

Accuracy, kemampuan sistem untuk dapat memberikan solusi/pemecahan masalah

yang tepat guna.

Analisis kelayakan sistem, adalah sebuah studi yang mempertimbangkan dan

memperhitungkan kebutuhan-kebutuhan dalam pembangunan sebuah sistem sehingga

dapat ditentukan layak tidaknya manajemen tersebut.

Komponen-komponen yang dibutuhkan dalam mengukur kelayakan sistem.

Legalitas

Operasional

Teknologi

Economy

Social