Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

14
PT ABC NERACA Per 31 Desember 2013 AKTIVA AKTIVA LANCAR Kas 3.800.000,00 Bank 548.200.000,00 Piutang Dagang 79.900.000,00 Cadangan Piutang Tak Tertagih (11.449.000,00) Piutang Lain-lain - Persediaan Barang Dagangan 56.250.000,00 Persediaan Suplies Kantor 3.000.000,00 Sewa dibayar di muka 7.500.000,00 Asuransi dibayar di muka 3.300.000,00 Jumlah Aktiva Lancar 690.501.000,00 AKTIVA TETAP Tanah 75.000.000,00 Bangunan 110.000.000,00 Kendaraan 80.000.000,00 Peralatan Kantor 24.600.000,00 Jumlah Harga Perolehan 289.600.000,00 Akm. Penyusutan Bangunan (5.958.333,00) Akm. Penyusutan Kendaraan (9.904.762,00) Akm. Penyusutan Peralatan (2.600.000,00) Jumlah Akm. Penyusutan (18.463.095,00) Nilai Buku Aktiva Tetap 271.136.905,00 Total Aktiva 961.637.905,00 KEWAJIBAN KEWAJIBAN LANCAR Hutang Dagang 117.000.000,00

description

industri

Transcript of Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

Page 1: Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

PT ABC

NERACAPer 31 Desember 2013

AKTIVAAKTIVA LANCARKas         3.800.000,00Bank    548.200.000,00Piutang Dagang      79.900.000,00Cadangan Piutang Tak Tertagih    (11.449.000,00)Piutang Lain-lain                              -Persediaan Barang Dagangan      56.250.000,00Persediaan Suplies Kantor         3.000.000,00Sewa dibayar di muka         7.500.000,00Asuransi dibayar di muka         3.300.000,00Jumlah Aktiva Lancar     690.501.000,00AKTIVA TETAPTanah      75.000.000,00Bangunan    110.000.000,00Kendaraan      80.000.000,00Peralatan Kantor      24.600.000,00Jumlah Harga Perolehan     289.600.000,00Akm. Penyusutan Bangunan      (5.958.333,00)Akm. Penyusutan Kendaraan      (9.904.762,00)Akm. Penyusutan Peralatan      (2.600.000,00)Jumlah Akm. Penyusutan     (18.463.095,00)Nilai Buku Aktiva Tetap     271.136.905,00Total Aktiva     961.637.905,00KEWAJIBANKEWAJIBAN LANCARHutang Dagang    117.000.000,00Hutang Lancar Lainnya    200.000.000,00Jumlah Kewajiban Lancar     317.000.000,00KEWAJIBAN JANGKA PANJANGHutang Jangka Panjang                              -Total Kewajiban     317.000.000,00EKUITASModal Saham    410.000.000,00Laba Ditahan    234.637.905,00Jumlah Ekuitas     644.637.905,00

Page 2: Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

Jumlah Utang dan Ekuitas     961.637.905,00LAPORAN LABA RUGI (PT. ABC PER 31 DESEMBER 2013)

- Penjualan bersih Rp. 135.000.000- HPP Rp. 95.000.000- Laba kotor Rp. 40.000.000

BIAYA-BIAYA- Beban operasi Rp. 19.000.000- Laba operasi Rp. 10.000.000- Beban bunga Rp. 5.000.000

Total biaya operasi Rp. 34.000.000

- Laba bersih (usaha) Rp. 6.000.000- Beban pajak Rp. 4.000.000 - Laba sebelum pajak Rp. 10.000.000

Hitung :

A. Rasio Likuiditas, Arus Kas, Utang pada Aktiva

B. Rasio Tingkat Keuntungan, RoA, RoI

C. Rasio Average Collection, ITO, Perputaran Aktiva

Jawab :

ANALISA PERHITUNGAN

A. Rasio Likuiditas, Arus Kas, Utang pada Aktiva

Rasio Likuiditas

Aktiva lancarKewajibanlancar = 690.501.000

317.000.000 = 2,17 kali ~ 2 kali

Arus Kas

Penjualan bersihModal kerja∗¿¿ = 135.000.000

373.501.000 = 0,36 kali

Utang pada Aktiva

Page 3: Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

Totalutang (Kewajiban)∗¿Modal pemegang saham

¿ = 317.000 .000410.000 .000 = 0,77 ~ 0,8

B. Rasio Tingkat Keuntungan, RoA, RoI

Rasio Tingkat Keuntungan

PendapatanusahaPenjualan bersih = 6.000.000

135.000.000 = 4,4 %

RoA

Pendapatan sebelum pajakTotal aktiva = 10.000.000

961.637 .905 = 1,03 %

RoI

EBITModal pemegang saham = 10.000.000+5.000 .000

410.000 .000 = 3,65 %

C. Rasio Average Collection, ITO, Perputaran Aktiva

Rasio Average Collection

Piutang dagang x jumlahhari dalam tahunPenjualan bersih = 79.900.000 x360

135.000.000 = 28.764 .000.000

135.000.000 = 213 hari

ITO

HPPPersediaan = 95.000 .000

56.250.000 = 1,6 kali

Jumlahhari dalam1tahunPerputaran persediaan = 360

1,6 = 225 hari

Perputaran Aktiva

Penjualan bersihAktivatetap∗¿¿ = 135.000.000

271.136.905 = 0,49 ~ 0,5 kali

Page 4: Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

Catatan :

*Modal kerja = Aktiva lancar – Kewajiban lancar

= 690.501.000 – 317.000.000 = 373.501.000

*Total utang (Kewajiban) = Total kewajiban lancar – Total kewajiban

jangka panjang

= 317.000.000 + 0 = 317.000.000

*Aktiva tetap = Total aktiva – Total aktiva lancar

= 961.637.905 – 690.501.000 = 271.136.905

Page 5: Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

PT. ABCNERACA

31 Desember 2014(Dalam Rupiah Penuh, kecuali dinyatakan lain)

ASET

Aset lancar

Kas dan setara kas 7.817.288.377

Piutang usaha - Pihak ketiga 18.762.929.663

Piutang lain-lain - Pihak ketiga 922.212.539

Persediaan 53.259.970.197

Uang muka pajak 3.494.533.249

Beban dibayar dimuka 535.314.701

Aset lancar lainnya 90.000.000

Jumlah aset lancar 84.882.248.726

Aset tidak lancar

Aset pajak tangguhan – bersih 3.363.661.069

Piutang pihak berelasi 5.367.229.419

Investasi pada Entitas Asosiasi 80.564.678.985

Page 6: Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

Aset tetap 5.536.585.377

Properti investasi 5.496.693.749

Aset lain-lain 384.651.000

Jumlah aset tidak lancar 100.713.499.599

Jumlah aset 185.595.748.325

LIABILITAS DAN EKUITAS

Liabilitas jangka pendek

Utang bank 6.169.894.417

Utang usaha - Pihak ketiga 3.848.476.760

Utang lain-lain:

Pihak berelasi 19.975.000

Pihak ketiga 9.997.000

Beban yang masih harus dibayar 27.455.510.321

Utang pajak 1.709.246.810

Utang dividen 26.003.625

Jumlah liabilitas jangka pendek 39.239.103.933

Liabilitas jangka panjang

Imbalan pasca-kerja 7.076.683.000

Page 7: Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

Jumlah liabilitas jangka panjang 7.076.683.000

Jumlah liabilitas 46.315.786.933

Ekuitas

Ekuitas yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk:

Modal saham nilai nominal Rp 500 per saham Modal dasar - 85.000.000 lembar saham. Modal ditempatkan dan disetor penuh - 21.250.000 lembar saham

10.625.000.000

Tambahan modal disetor – bersih 54.495.834.748

Selisih transaksi perubahan ekuitas anak perusahaan/ Entitas Asosiasi

51.577.636.353

Saldo laba 22.581.490.291

Jumlah ekuitas yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk

139.279.961.392

Kepentingan non-pengendali -

Jumlah ekuitas - bersih 139.279.961.392

Jumlah liabilitas dan ekuitas 185.595.748.325

PT. ABCLaporan Laba-Rugi

Page 8: Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

Untuk tahun yang berakhir 31 Desember 2014

Pendapatan penjualan:

Penjualan 3.053.081.000

Diskon penjualan 24.241.000

Retur penjualan dan penurunan harga 56.427.000 (+) 80.668.000 (-)

Pendapatan penjualan bersih 2.972.413.000

Harga pokok penjualan:

Persediaan barang dagang awal 461.219.000

Pembelian 1.989.693.000

Diskon pembelian 19.270.000 (-)

Pembelian bersih 1.970.423.000

Biaya angkut dan transportasi-masuk 40.612.000 (+)

2.011.035.000 (+)

Total barang dagang yang tersedia untuk dijual

2.472.254.000

Persediaan barang dagang akhir 489.713.000 (-)

Harga pokok penjualan 1.982.541.000 (-)

Laba kotor atas penjualan 989.872.000

Beban operasi:

Page 9: Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

Beban penjualan:

Gaji dan komisi penjualan 202.644.000

Gaji kantor-penjualan 59.200.000

Travel dan hiburan 48.940.000

Beban iklan 38.315.000

Beban angkut dan transportasi-keluar 41.209.000

Beban perlengkapan pengiriman 24.712.000

Perangko 16.788.000

Penyusutan peralatan penjualan 9.005.000

Beban telepon dan internet 12.215.000 (+)

453.028.000

Beban administrasi:

Gaji pejabat 186.000.000

Gaji kantor 61.200.000

Beban jasa hukum dan professi 23.721.000

Beban utilitas 23.275.000

Beban asuransi 17.029.000

Penyusutan bangunan 18.059.000

Penyusutan peralatan kantor 16.000.000

Stasioner, perangko dan perlengkapan 2.875.000

Page 10: Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

Beban kantor rupa-rupa 2.612.000 (+) 350.771.000 (+) 803.799.000 (-)

Laba dari operasi 186.073.000

Pendapatan dan keuntungan lainnya

Pendapatan dividen 98.500.000

Pendapatan sewa 72.910.000 (+) 171.410.000 (+)

357.483.000

Beban dan kerugian lainnya

Bunga obligasi dan wesel 126.060.000 (-)

Laba sebelum pajak-penghasilan 231.423.000

Pajak penghasilan 66.934.000 (-)

Laba bersih 164.489.000

Laba per saham biasa 1.740

ANALISA PERHITUNGAN

RASIO LIKUIDITAS

Aktiva Lancar = 84.882.248.726 = 2 kali

Kewajiban Lancar 39.239.103.933

ARUS KAS

Page 11: Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

Penjualan Bersih = 2.972.413.000 = 0,06 = 0,1 kali

Modal Kerja 45.643.144.793

*Modal Kerja = Aktiva Lancar – Kewajiban Lancar

= 84.882.248.726 - 39.239.103.933

= 45.643.144.793

UTANG PADA AKTIVA

Total Utang (Kewajiban) = 46.315.786.933 = 0,3 kali

Modal Pemegang Saham 139.279.961.392

RASIO TINGKAT KEUNTUNGAN

Pendapatan Usaha = 98.500.000 x 100 % = 3%

Penjualan Bersih 2.972.413.000

RASIO RoA

Pendapatan Sebelum Pajak = 357.483.000 x 100 % = 0,2%

Total Aktiva 185.595.748.325

RASIO RoI

EBIT = 98.500.000 + 126.060.000

= 224.560.000

EBIT = 224.560.000 x 100 % = 0,2%

Modal Pemegang Saham 139.279.961.392

RASIO AVERAGE COLLECTION

Page 12: Analisa Keuangan Pt ABC 2013 & 2014

Piutang Dagang x Jumlah Hari dalam 1 bulan/tahun =

Penjualan Bersih

19.685.142.202 X 360 = 2 Hari

2.972.413.000

ITO

Persediaan Rata-Rata = 461.219.000 + 489.713.000

= 950.932.000

HPP = 1.982.541.000 = 2 kali

Persediaan Rata-Rata 950.932.000

Jumlah Hari ( Bulan ) = 30 = 15 Hari/Bulan

Perputaran Persediaan 2

RASIO PERPUTARAN AKTIVA TETAP

Aktiva Tetap = Total Aktiva – Aktiva Lancar

= 185.595.748.325 – 84.382.248.726 = 100.713.499.599

RASIO PERPUTARAN AKTIVA TETAP

Penjualan Bersih = 2.972.413.000 = 0,02 kali

Aktiva Tetap 100.713.499.599