ANALISA DATA.docx

4
ANALISA DATA NO DATA ETIOLOGI MASALAH 1 Ds : Sebagian warga Dusun Sengon mengatakan tempat pembuangan limbah rumah tangga (got) mampet dan berbau tidak sedap, banyak sampah dan banyak genangan air dibeberapa gang. Do : Penampungan air terbuka (29,0%) sebanyak 18 KK Sampah ditimbun terdapat 6 KK (9,7%) Saluran limbah (53,2%) sebanyak 33 KK menggunakan got Tempat MCK sebanyak 17 KK (27,4%) menggunakan sungai Sumber air menggunakan sumur gali sebanyak 48 KK (77,4%) Kurangnya kesadaran masyarakat tentang kebersihan lingkungan Resti terjadinya penyakit tropik 2 Ds : Sebagian remaja dan pemuda di Dusun Glatik mengatakan berperilaku merokok Do : 16 remaja dan pemuda (7,1%) berperilaku Kurangnya pengetahuan tentang bahaya merokok Risiko peningkatan angka merokok pada remaja

Transcript of ANALISA DATA.docx

ANALISA DATA

NO DATA ETIOLOGI MASALAH

1Ds :Sebagian warga Dusun Sengon mengatakan tempat pembuangan limbah rumah tangga (got) mampet dan berbau tidak sedap, banyak sampah dan banyak genangan air dibeberapa gang.

Do : Penampungan air terbuka (29,0%) sebanyak 18 KK Sampah ditimbun terdapat 6 KK (9,7%) Saluran limbah (53,2%) sebanyak 33 KK menggunakan got Tempat MCK sebanyak 17 KK (27,4%) menggunakan sungai Sumber air menggunakan sumur gali sebanyak 48 KK (77,4%)Kurangnya kesadaran masyarakat tentang kebersihan lingkungan

Resti terjadinya penyakit tropik

2Ds :Sebagian remaja dan pemuda di Dusun Glatik mengatakan berperilaku merokok

Do : 16 remaja dan pemuda (7,1%) berperilaku merokokKurangnya pengetahuan tentang bahaya merokokRisiko peningkatan angka merokok pada remaja

3Ds :Sebagian lansia mengatakan menderita penyakit darah tinggi (hipertensi)Do : 16 lansia (7,1%) mengidap penyakit hipertensiKurangnya pengetahuan masyarakat tentang penyakit yang terdapat dalam lingkungan keluarganya Resti terjadinya komplikasi

4Ds :Sebagian lansia mengatakan tidak rutin melakukan pemeriksaan kesarana pelayanan kesehatan, tidak terdapat posyandu lansia

Do : Dari 41 lansia hanya 4 lansia (6,5%) yang melakukan pemeriksaan rutinKurangnya pengetahuan tentang masalah kesehatan dirinyaKurangnya pemanfaatan sarana pelayanan kesehatan

5Ds : Sebagian besar balita dusun Sangon terkena ISPA

Do : 20 balita (40%) terkena ISPAKurangnya pengetahuan tentang masalah kesehatan balitaRisiko peningkatan angka ISPA pada balita

DIAGNOSA KEPERAWATAN

No Diagnosa

1Resti terjadinya penyakit tropik berhubungan dengan kurangnya kesadaran masyarakat tentang kebersihan lingkungan

2Risiko peningkatan angka merokok pada remaja berhubungan dengan kurangnya pengetahuan tentang bahaya merokok

3Resti terjadinya komplikasi darah tinggi berhubungan dengan kurangnya pengetahuan masyarakat tentang penyakit yang terdapat dalam lingkungan keluarganya

4Kurangnya pemanfaatan sarana pelayanan kesehatan (posyandu lansia) berhubungan dengan kurangnya pengetahuan tentang masalah kesehatan dirinya

5Risiko peningkatan angka ISPA pada balita berhubungan dengan kurangnya pengetahuan tentang bahaya ISPA