AN ORDINARYPEOPLEbiofarmaka.ipb.ac.id/biofarmaka/2014/92 Blog.pdf · 2018-12-11 · Menyambut Hari...

4
Branding Curhat tak penting Featured Penting Social Media HOME AN ORDINARYPEOPLE JUST MY STORY Kurangnya Edukasi tentang Jamu Menyambut Hari Pangan Sedunia yang jatuh pada setiap tanggal 16 Oktober, Badan Ketahanan Pangan dan Penyuluhan (BKPP) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menyelenggarakan pameran dan bazaar produk tanaman lokal DIY pada tanggal 5-7 September 2014 di Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian (STPP) Yogyakarta. Menariknya, Dinas Kesehatan DIY ikut memeriahkan acara ini dengan Kampanye Hidup Sehat Melalui Minum Jamu gratis dan berhadiah. Baliho kampanye hidup sehat dengan minum jamu. Dalam upaya melestarikan jamu, stan jamu Dinkes DIY diisi 5 kelompok perajin jamu lengkap dengan penjual jamu gendong. Di satu sudut stan tersebut, saya dipersilahkan memilih jamu instan yang ingin dicoba. Saya pun memilih temulawak. Sesendok temulawak instan dimasukkan ke dalam gelas kecil yang kemudian diseduh dengan air hangat. Untuk mengaduknya pun menggunakan batang sereh, seolah menunjukkan semua berasal dari alam. KOMENTAR TERAKHIR Ryan Taufiq pada Speedy Instan, Solusi Internet Cepat Stabil Murah Bintang Dua pada Layanan Service Smartfren yang Amatir andre pada Layanan Service Smartfren yang Amatir Bintang Dua pada Speedy Instan, Solusi Internet Cepat Stabil Murah well pada Speedy Instan, Solusi Internet Cepat Stabil Murah TANGGAL POSTING September 2014 MS S R K J S « Agu 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 ARTIKEL Jalan-jalan di Volcano Edu 2014 Kurangnya Edukasi tentang Jamu Melongok Lebih Jauh Toyota Camry Hybrid Jadwal Samsat Keliling Kota Yogya September 2014 Pentingnya Air untuk Kelangsungan Hidup Yogyakarta Cilacap bersama bus Efisiensi Uniknya Pemasaran Himax Indonesia PENGUNJUNG IKLAN blogdetik.com Daftar Blog

Transcript of AN ORDINARYPEOPLEbiofarmaka.ipb.ac.id/biofarmaka/2014/92 Blog.pdf · 2018-12-11 · Menyambut Hari...

Page 1: AN ORDINARYPEOPLEbiofarmaka.ipb.ac.id/biofarmaka/2014/92 Blog.pdf · 2018-12-11 · Menyambut Hari Pangan Sedunia yang jatuh pada setiap tanggal 16 Oktober, ... Tentu saja minuman

Branding Curhat tak penting Featured Penting Social Media

HOME

AN ORDINARYPEOPLEJUST MY STORY

Kurangnya Edukasi tentang JamuMenyambut Hari Pangan Sedunia yang jatuh pada setiap tanggal 16 Oktober, Badan KetahananPangan dan Penyuluhan (BKPP) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menyelenggarakan pameran danbazaar produk tanaman lokal DIY pada tanggal 5-7 September 2014 di Sekolah Tinggi PenyuluhanPertanian (STPP) Yogyakarta. Menariknya, Dinas Kesehatan DIY ikut memeriahkan acara ini denganKampanye Hidup Sehat Melalui Minum Jamu gratis dan berhadiah.

Baliho kampanye hidup sehat dengan minum jamu.Dalam upaya melestarikan jamu, stan jamu Dinkes DIY diisi 5 kelompok perajin jamu lengkap denganpenjual jamu gendong. Di satu sudut stan tersebut, saya dipersilahkan memilih jamu instan yang ingindicoba. Saya pun memilih temulawak. Sesendok temulawak instan dimasukkan ke dalam gelas kecilyang kemudian diseduh dengan air hangat. Untuk mengaduknya pun menggunakan batang sereh,seolah menunjukkan semua berasal dari alam.

KOMENTARTERAKHIR

Ryan Taufiq padaSpeedy Instan, SolusiInternet Cepat StabilMurah

Bintang Dua padaLayanan ServiceSmartfren yangAmatir

andre padaLayanan ServiceSmartfren yangAmatir

Bintang Dua padaSpeedy Instan, SolusiInternet Cepat StabilMurah

well pada SpeedyInstan, SolusiInternet Cepat StabilMurah

TANGGAL POSTING

September 2014M S S R K J S

« Agu

1 2 3 4 5 67 8 9 10 11 12 1314 15 16 17 18 19 2021 22 23 24 25 26 2728 29 30

ARTIKEL

Jalan-jalan diVolcano Edu 2014

Kurangnya Edukasitentang Jamu

Melongok LebihJauh Toyota CamryHybrid

Jadwal SamsatKeliling Kota YogyaSeptember 2014

Pentingnya Airuntuk KelangsunganHidup

Yogyakarta Cilacapbersama bus Efisiensi

Uniknya PemasaranHimax Indonesia

PENGUNJUNG

IKLAN

blogdetik.com Daftar Blog

Page 2: AN ORDINARYPEOPLEbiofarmaka.ipb.ac.id/biofarmaka/2014/92 Blog.pdf · 2018-12-11 · Menyambut Hari Pangan Sedunia yang jatuh pada setiap tanggal 16 Oktober, ... Tentu saja minuman

Aneka macam jamu.Geser ke tengah saya ditawari minum jamu lagi. Saya katakan baru saja minum jamu, apakah tidakmengapa minum jamu lagi secara berurutan? Penjaga stan mengatakan bahwa hal tersebut tidakmengapa, akhirnya saya menerima tawaran tersebut. Kali ini jamu yang saya minum adalah jamugodog yang sudah diracik dalam kuali. Penjaga stan tidak menyebutkan secara spesifik nama jamu, diahanya menjelaskan khasiat jamu, salah satunya untuk melancarkan kencing. Jamu dimasukkan kedalam gelas plastik kecil karena disajikan dalam suhu kamar, rasanya pahit hingga saya mintapenawarnya. Tentu saja minuman penawar ini rasanya manis. Nama minuman, masuk kategori jamuatau tidak, saya tidak tahu.

Stan jamu.Geser lagi ke sampingnya, saya ditawari lagi minum jamu tapi saya menolak. Kenapa saya tolak?Pertama saya merasa kenyang. Yang kedua karena pengetahuan saya tentang jamu sangat minim,saya tidak ingin tubuh saya terjadi sesuatu karena kebanyakan minum jamu. Lebih baik mencegahdaripada mengobati kan?

Berbagai jenis jamu dipamerkan di stan Dinkes DIY, kebanyakan jamu instan dan jamu godog(bersama racikan sebelum digodog). Semua bisa diminum gratis di tempat, kecuali untuk dibawapulang.

Sebenarnya apa sih jamu itu? Menurut Badan POM (Pengawas Obat dan Makanan) yang tertuang diPeraturan Badan POM No. HK.00.05.4.1384 Tahun 2005, disebutkan bahwa:

Obat tradisional adalah bahan atau ramuan bahan yang berupa bahan tumbuhan, bahan hewan,bahan mineral, sediaan sarian (galenik) atau campuran dari bahan tersebut, yang secara turuntemurun telah digunakan untuk pengobatan berdasarkan pengalaman.

Jamu adalah Obat Tradisional Indonesia.

Obat Herbal terstandar adalah sediaan obat bahan alam yang telah dibuktikan keamanan dankhasiatnya secara ilmiah dengan uji praklinik dan bahan bakunya telah distandardisasi.

Jadi jamu adalah penamaan khusus untuk obat tradisional Indonesia. Bila bukan dari Indonesia makatidak bisa dinamakan jamu. Sebagian besar jamu untuk diminum, tapi ada juga berbentuk cairanuntuk dioleskan di tubuh luar semisal param.

HALAMAN

Perihal

Menang Lomba?

Index

Index SocMed

Page 3: AN ORDINARYPEOPLEbiofarmaka.ipb.ac.id/biofarmaka/2014/92 Blog.pdf · 2018-12-11 · Menyambut Hari Pangan Sedunia yang jatuh pada setiap tanggal 16 Oktober, ... Tentu saja minuman

Kampanye minum jamu seperti ini memikat banyak orang. Anak sekolah cenderung menyukai rasa,bukan manfaat. Sedangkan orang dewasa cenderung mencari jamu untuk kesehatan. Namun jikadiperhatikan ada sesuatu yang kurang, yaitu edukasi kepada masyarakat tentang jamu.

Di acara ini Dinkes DIY juga mendirikan stan resmi instansi, salah satu brosur yang disebar kepadapengunjung adalah brosur manfaat minum jamu. Sayangnya hanya berupa brosur, padahalmasyarakat berharap adanya edukasi dari instansi berupa penyuluhan maupun buku pegangan tentangjamu. Sehingga masyarakat dapat mengetahui cara membuat jamu secara mandiri, cara minum jamu,sampai dosis jamu. Semua hal yang berlebihan bukan suatu yang baik kan? Paling tidak ada tempatuntuk konsultasi tentang jamu dengan narasumber bebas dari kepentingan bisnis.

Brosur minum jamu.Biofarma IPB juga telah mengeluarkan jurnal dan artikel mengenai jamu, semisal cabe rawit untukmengobati asma, sakit perut, dan kembung. Tapi dalam artikelnya yang diunggah di website, tidakdisebutkan cara memanfaatkannya. Apakah dikunyah langsung, dimakan bersama gorengan, ataudibuat harus direbus dengan air?

Semoga pemerintah tidak menganak-tirikan jamu, karena jamu adalah warisan nusantara. Jikamemang perlu hak paten, segera lakukan sebelum diambil negara lain. Toh ini semua untukkesejahteraan rakyat Indonesia.

Referensi:- Hari Pangan Sedunia- Ada Minum Jamu Gratis di HPS 2014- Pembukaan HPS 2014- Definisi Obat Tradisional, Jamu, Obat Herbal Terstandar- Khasiat Cabe Rawit

Jadilah orang pertama yang menyukai tulisan iniApakah anda menyukai tulisan ini ?

Suka tulisan ini

Bagikan Artikel: