Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000...

16
Modul ke: Fakultas Program Studi Fakultas Ekonomi dan BIsnis Akuntansi Yulis Diana Alfia, SE., MSA., Ak., CPAI Akuntansi Biaya Akuntansi Aktivitas: Perhitungan Biaya Berdasarkan Aktivitas dan Manajemen Berdasarkan Aktivitas www.mercubuana.ac.id

Transcript of Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000...

Page 1: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Modul ke:

Fakultas

Program Studi

Fakultas Ekonomi dan

BIsnis

Akuntansi

Yulis Diana Alfia, SE., MSA., Ak., CPAI

Akuntansi Biaya

Akuntansi Aktivitas: Perhitungan Biaya Berdasarkan Aktivitas dan Manajemen Berdasarkan Aktivitas

www.mercubuana.ac.id

Page 2: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Perhitungan Biaya Berdasarkan Aktivitas (Activity-Based Costing)

Pool cost aktivitas

Dasar alokasi

Non-Volume-Related Factor

Faktor pool cost

Terdapat banyak

biaya yang dapat

ditelusuri lgsg pada

unit produk

Penelusuran biaya

Page 3: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Dasar Alokasi Biaya

Aktivitas Pemicu Aktivitas

Biaya Aktivitas

Objek Biaya

Page 4: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Tingkatan Biaya dan Pemicu

• biaya yang pasti akan meningkat ketika satu produk diproduksi, bersifat variabel, biaya listrik, inspeksi, yg menyumbang by / unit pd produk

• Unit cost driver adalah ukuran aktivitas yang bervariasi dengan jumlah unit yang diproduksi dan dijual, contoh: jam TKL, biaya TKL, jam mesin, dsb

Tingkat Unit

• biaya yang disebabkan oleh jumlah batch yang diproduksi dan dijual, contoh: biaya persiapan & penanganan BB

• batch-level driver) adalah ukuran aktivitas yang bervariasi dengan jumlah batch yang diproduksi dan dijual, contoh: persiapan, jam persiapan, permintaan BB, dsb

Tingkat Batch

• biaya yang terjadi untuk mendukung sejumlah produk berbeda yang dihasilkan, contoh: biaya desain produk, pengembangan, teknik produksi

• Product-level driver: sewa, penyusutan, pajak properti, dan asuransi untuk bangunan pabrik, misal: By perubahan desain, desain, dsb

Tingkat Produk

• biaya untuk memelihara kapasitas di lokasi produksi, contoh: sewa, penyusutan, pajak properti, dan asuransi untuk bangunan pabrik

• Plant-Level driver, contohnya: Luas lantai yang ditempati Tingkat Pabrik

Page 5: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Perbandingan antara ABC dan Perhitungan Biaya Tradisional

Biaya Tradisional

Unit-based system

Homogenitas pool cost

Perhitungan biaya satu tahap

Biaya ABC

Activity-Based System

Activity Pool cost dan resource driver

Perhitungan biaya dua tahap

Page 6: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

ABC dan Distorsi BiayaDual Company

Ikhtisar dari Produksi Tahun Terakhir

Umum Khusus TotalUnit yang diproduksi 98.000 200Biaya BBL

Per unit 10 150Total 980000 30000 1010000

TKLJam per unit 1 10Total Jam 98000 2000Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000

Persiapan 40 40Perubahjan desain 12 8Biaya OHP:

Departemen Produksi 1400000Departemen Teknik 900000Umum Pabrik 700000Total OHP 3000000

Total Biaya Produksi 5010000Pembentukan pool cost biaya aktivitas

Produksi Teknik Umum Pabrik Total

Total Overhead 1400000 900000 700000 3000000Dikurangi biaya yang berkaitan dengan:

Persiapan 200000 300000 300000 800000Perubahan desain 200000 300000 100000 600000

400000 600000 400000 1400000

Overhead lain-lain 1000000 300000 300000 1600000

Page 7: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Perhitungan Biaya Produksi Tradisional

Dual CompanyBiaya Produk Sistem Perhitungan Biaya Tradisional

Tarif overhead: $300.000 overhead dibagi dengan 100.000 jam TKL (DLH)= $30 per jam kerja

Umum Khusus TotalBBL 980.000 30.000 1.010.000 TKL 980.000 20.000 1.000.000 Overhead:$30 X 98.000 DLH 2.940.000 $30 X 2.000 DLH 60.000 3.000.000 Total Biaya 4.900.000 110.000 5.010.000 Unit yang diproduksi 98.000 200 Biaya per unit 50 550

Page 8: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Perhitungan Biaya ABCDual Company

Biaya Produk Sistem Perhitungan Biaya AktivitasTarif overhead: $800.000 biaya tingkat batch dibagi dengan 80 persiapan (40 + 40) = $10.000 per persiapan $600.000 by tingkat produk dibagi dengan 20 perubahan desain (12 + 8) = $30.000 /perubahan desain$1.600.000 overhead lain-lain dibagi dg 100.000 jam TKL (DHL) = $16 per jam TKL

Umum Khusus Total

BBL 980.000 30.000 1.010.000

TKL 980.000 20.000 1.000.000 Overhead:

$10.000 X 40 persiapan 400.000

$10.000 X 40 persiapan 400.000 800.000

$30.000 X 12 perubahan desain 360.000

$30.000 X 8 perubahan desain 240.000 600.000

$16 X 98.000 DHL 1.568.000

$16 X 2.000 DLH 32.000 1.600.000

Total Biaya 4.288.000 722.000 5.010.000

Unit yang diproduksi 98.000 200

Biaya per unit 43,76 3.610

Page 9: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

• Berdasarkan laporan biaya produk sistem tradisional menunjukkan perbedaan yang cukup jelas dengan sistem ABC, biaya per unit lebih tinggi untuk produk dengan volume tinggi, dan biaya per unit yang lebih rendah untuk produk dengan volume rendah. Hal ini disebabkan karena alokasi dari seluruh overhead dalam sistem tradisional didasarkan pada volume. Dalam sistem berbasis volume, produk yang volumenya besar akan dialokasikan biaya overhead lebih besar dari seluruh biaya overhead, termasuk dengan biaya yang tidak berkaitan dengan volume. Implikasinya adalah pada penetapan harga.

• Perbedaan biaya antara kedua sistem adalah bahwa produk umum mewakili 98% volume sehingga menyerap 98% total biaya overhead, termasuk biaya tingkat batch dan tingkat produk. Rincian aktivitas pada tabel ikhtisar produksi menunjukkan bahwa produk umum hanya bertanggung jawab atas 50% aktivitas tingkat batch (40 dari 80 aktivitas) dan 60% tingkat produk (12 dari 20 perubahan desain). Akibatnya sistem tradisional memiliki distorsi biaya yang jumlahnya setara dengan 48% (98% -50%) u/ biaya tingkat batch, dan 38% (98%-60%) untuk biaya tingkat produk.

Page 10: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Rekonsiliasi Perbedaan BIaya

TotalPer Unit

Biaya produk umum dari sistem tradisional4.900.0

0050.000,

00Penyesuaian:

Biaya tingkat batch yang dibebankan terlalu tinggi

$800.000 X (98% - 50%) (384.000)Biaya tingkat produk yang dibebankan terlalu tinggi

$600.000 X (98% - 60%) (228.000)

Total penyesuaian(612.00

0) (6,24)

Biaya produk umum dari sistem ABC4.288.0

00 43,76

Page 11: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Tugas 1. Buatlah rekonsiliasi untuk produk khusus

Page 12: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Contoh Penerapan ABC

• Perusahaan yang memproduksi sejumlah besar produk yang beragam dalam satu fasilitas

• Produk-produk tersebut membentuk lini-lini yang berbeda dan dijual pada beragam jalur pemasaran.

• Rentang volume permintaan untuk produk dalam suatu lini produk adalah besar

Page 13: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Kekuatan dan Kelemahan Sistem ABC

• Kelemahan sistem perhitungan biaya tradisional adalah hanya menggunakan basis alokasi yang berkaitan dengan volume seperti jam kerja dan jam mesin dalam mengalokasikan biaya overhead pabrik dari pusat biaya ke produk. Distorsi terutama timbul apabila jumlah biaya yang tidak berkaitan dengan volume relatif besar. Sistem perhitungan biaya ABC menghasilkan informasi biaya produk yang lebih dapat diandalkan, tetapi masih merupakan sistem alokasi. Sistem ABC mengharuskan manajemen mengadakan perubahan radikal dalam cara berfikir mereka mengenai biaya. Misalnya pada awalnya mungkin sulit bagi kebanyakan manajer untuk memahami bagaimana sistem ABC dapat menunjukkan bahwa produk bervolume tinggi ternyata merugi padahal analisis marjin kontribusi menunjukkan bahwa harga jual jauh melebihi biaya produksi variabel. Kuncinya adalah meskipun analisis marjin kontribusi berguna untuk mengambil keputusan jangka pendek, hal tersebut dapat menimbulkan bencana dalam pengambilan keputusan jangka panjang.

Page 14: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

ABM

• Manajemen berbasis aktivitas (Activity Based Management/ ABM) adalah penggunaan informasi yang diperoleh dari sistem ABC untuk membuat perbaikan dalam suatu perusahaan. Informasi ABC dapat membantu manajemen memposisikan perusahaan guna mengambil keuntungan yang lebih baik atas kekuatan perusahaan. Penerapan ABC memerlukan informasi yang tidak dibutuhkan maupun disediakan oleh sistem perhitungan biaya tradisional. Pertama-tama, adalah perlu untuk mengukur setiap penampungan biaya aktivitas yaitu total biaya untuk setiap aktivitas signifikan yang dilakukan. Kedua, pemicu aktivitas terbaik harus dipilih untuk mengalokasikan setiap penampungan biaya aktivitas. Terakhir, tarif pemicu untuk setiap aktivitas harus dihitung dengan cara membagi total biaya dari setiap penampungan biaya aktivitas dengan total pemicu aktivitasnya. Apakah biaya produk direvisi atau tidak, informasi ABC memberikan wawasan baru mengenai efisiensi proses.

Page 15: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Daftar Pustaka

• Carter, William K. 2012. Cost Accounting. Edisi 14 Buku 1. Penerbit Salemba Empat. Jakarta.

Page 16: Akuntansi Biaya - modul.mercubuana.ac.idDiana+Alfia+... · Jam per unit 1 10 Total Jam 98000 2000 Total biaya ($10 per jam) 980000 20000 1000000 Persiapan 40 40 ... Tugas 1. Buatlah

Terima KasihYulis Diana Alfia, SE., MSA., Ak., CPAI