AKHMAD FATONI KESISWAAN SMAN 6 YOGYAKARTA...

8
AKHMAD FATONI KESISWAAN SMAN 6 YOGYAKARTA SEMINAR AWAM, RABU 14 MARET 2018

Transcript of AKHMAD FATONI KESISWAAN SMAN 6 YOGYAKARTA...

Page 1: AKHMAD FATONI KESISWAAN SMAN 6 YOGYAKARTA …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/2.2.-Drs.-Achmad... · adanya saudara kandung atau tiri yang menggunakan obat-obat terlarang

AKHMAD FATONI

KESISWAAN SMAN 6 YOGYAKARTA

SEMINAR AWAM, RABU 14 MARET 2018

Page 2: AKHMAD FATONI KESISWAAN SMAN 6 YOGYAKARTA …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/2.2.-Drs.-Achmad... · adanya saudara kandung atau tiri yang menggunakan obat-obat terlarang

PELANGGARAN YANG DILAKUKAN REMAJAPHILIP RICE DAN GALE DOLGIN, PENULIS BUKU THE ADOLESCENCE

PELANGGARAN INDEKS

MUNCULNYA TINDAK KRIMINAL

YANG DILAKUKAN OLEH ANAK

REMAJA. PERILAKU YANG

TERMASUK DI ANTARANYA ADALAH

PENCURIAN, PENYERANGAN,

PERKOSAAN, DAN PEMBUNUHAN.

PELANGGARAN STATUS

DI ANTARANYA ADALAH KABUR

DARI RUMAH, MEMBOLOS

SEKOLAH, MINUM MINUMAN

BERALKOHOL DI BAWAH UMUR,

PERILAKU SEKSUAL, DAN PERILAKU

YANG TIDAK MENGIKUTI

PERATURAN SEKOLAH ATAU

ORANG TUA.

Page 3: AKHMAD FATONI KESISWAAN SMAN 6 YOGYAKARTA …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/2.2.-Drs.-Achmad... · adanya saudara kandung atau tiri yang menggunakan obat-obat terlarang

FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB MUNCULNYA KENAKALAN REMAJA( MENURUT KUMPFER DAN ALVARADO )

KURANGNYA SOSIALISASI DARI ORANGTUA KE ANAK MENGENAI NILAI-NILAI MORAL DAN SOSIAL.

CONTOH PERILAKU YANG DITAMPILKAN ORANGTUA (MODELING) DI RUMAH TERHADAP PERILAKU DAN NILAI-NILAI ANTI-SOSIAL.

KURANGNYA PENGAWASAN TERHADAP ANAK (BAIK AKTIVITAS, PERTEMANAN DI SEKOLAH ATAUPUN DI LUAR SEKOLAH, DAN

LAINNYA).

KURANGNYA DISIPLIN YANG DITERAPKAN ORANGTUA PADA ANAK.

RENDAHNYA KUALITAS HUBUNGAN ORANGTUA-ANAK.

TINGGINYA KONFLIK DAN PERILAKU AGRESIF YANG TERJADI DALAM LINGKUNGAN KELUARGA.

KEMISKINAN DAN KEKERASAN DALAM LINGKUNGAN KELUARGA.

ANAK TINGGAL JAUH DARI ORANGTUA DAN TIDAK ADA PENGAWASAN DARI FIGUR OTORITAS LAIN.

PERBEDAAN BUDAYA TEMPAT TINGGAL ANAK, MISALNYA PINDAH KE KOTA LAIN ATAU LINGKUNGAN BARU.

ADANYA SAUDARA KANDUNG ATAU TIRI YANG MENGGUNAKAN OBAT-OBAT TERLARANG ATAU MELAKUKAN KENAKALAN

REMAJA.

Page 4: AKHMAD FATONI KESISWAAN SMAN 6 YOGYAKARTA …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/2.2.-Drs.-Achmad... · adanya saudara kandung atau tiri yang menggunakan obat-obat terlarang

MENCEGAH KEKERASAN DENGAN MEMAKSIMALKAN KEGIATAN EKSTRA KURIKULER

• PENGERTIAN EKSTRA KURIKULER MENURUT PERMENDIKBUD NOMOR 62 TAHUN 2014

• PASAL 1 : KEGIATAN EKSTRAKURIKULER ADALAH KEGIATAN KURIKULER YANG

DILAKUKAN OLEH PESERTA DIDIK DI LUAR JAM BELAJAR KEGIATAN INTRAKURIKULER DAN

KEGIATAN KOKURIKULER, DI BAWAH BIMBINGAN DAN PENGAWASAN SATUAN

PENDIDIKAN

• PASAL 2 : KEGIATAN EKSTRAKURIKULER DISELENGGARAKAN DENGAN TUJUAN UNTUK

MENGEMBANGKAN POTENSI, BAKAT, MINAT, KEMAMPUAN, KEPRIBADIAN, KERJASAMA,

DAN KEMANDIRIAN PESERTA DIDIK SECARA OPTIMAL DALAM RANGKA MENDUKUNG

PENCAPAIAN TUJUAN PENDIDIKAN NASIONAL.

Page 5: AKHMAD FATONI KESISWAAN SMAN 6 YOGYAKARTA …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/2.2.-Drs.-Achmad... · adanya saudara kandung atau tiri yang menggunakan obat-obat terlarang

EKSTRA KURIKULER TERDIRI

EKSTRA KURIKULER WAJIB

PENDIDIKAN KEPRAMUKAAN

EKSTRAKURIKULER PILIHAN

KIR, PMR, BASKET, TARI, DLL.

PRINSIP KEGIATAN EKSTRA KURIKULER

1. PATISIPASI AKTIF YAKNI BAHWA KEGIATAN DIIKUTI SECARA PENUH SESUAI

MINAT DAN PILIHAN MASING MASING.

2. MENYENAGKAN YAKNI BAHWA KEGIATAN DILAKSANAKAN DALAM

SUASANA YG MENGGEMBIRAKAN BAGI PESERTA DIDIK.

Page 6: AKHMAD FATONI KESISWAAN SMAN 6 YOGYAKARTA …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/2.2.-Drs.-Achmad... · adanya saudara kandung atau tiri yang menggunakan obat-obat terlarang

SISTEMATIKA KEGIATAN

EKSTRAKURIKULER MEMUAT

• TENTANG SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL

MENYEBUTKAN BAHWA PENDIDIKAN NASIONAL

BERTUJUAN UNTUK BERKEMBANGNYA POTENSI

PESERTA DIDIK AGAR MENJADI MANUSIA YANG

BERIMAN DAN BERTAKWA KEPADA TUHAN YANG

MAHA ESA, BERAKHLAK MULIA, SEHAT, BERILMU, CAKAP,

KREATIF, MANDIRI, DAN MENJADI WARGA NEGARA

YANG DEMOKRATIS SERTA BERTANGGUNG JAWAB.

PENGEMBANGAN POTENSI PESERTA DIDIK

SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM TUJUAN

PENDIDIKAN NASIONAL TERSEBUT DAPAT

DIWUJUDKAN MELALUI KEGIATAN INTRAKURIKULER,

KOKURIKULER, DAN EKSTRAKURIKULER.

A. RASIONAL DAN TUJUAN UMUM

B. DESKRIPSI SETIAP KEGIATAN

EKSTRAKURIKULER

C. PENGELOLAAN

D. PENDANAAN

E. EVALUASI

Page 7: AKHMAD FATONI KESISWAAN SMAN 6 YOGYAKARTA …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/2.2.-Drs.-Achmad... · adanya saudara kandung atau tiri yang menggunakan obat-obat terlarang

PENGELOLAAN KEGIATAN

PERLU DIPERHATIKAN DAN DI KENDALIKAN :

1. PEREKRUTAN ANGGOTA BARU EKSTRA

2. PELANTIKAN PELANTIKAN ANGGOTA

3. PERGANTIAN PENGURUS EKSTRA

4. EVEVEN KEGIATAN YANG MELIBATKAN EKSTERNAL

5. KEGIATAN DILUAR SEKOLAH

6. KEGIATAN TANPA IZIN SEKOLAH

7. JADWAL KEGIATAN

8. KONTROL EVALUASI DAN PENGAWASAN

9. KEGIATAN TERBIMBING GURU

10. SOP KEGIATAN YANG JELAS

EKSTRA KURIKULER

Page 8: AKHMAD FATONI KESISWAAN SMAN 6 YOGYAKARTA …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/2.2.-Drs.-Achmad... · adanya saudara kandung atau tiri yang menggunakan obat-obat terlarang

TERIMAKASIH