ABSTRAKSI

1
ABSTRAK Perkembangan pendidikan dewasa ini, sangan mengejutkan. Bagaimana tidak semua lembaga pendidikan formal, informal maupun non formal berlomba-lomba meningkatkan kualitas pendidikan. Peningkatan kualitas pada lembaga pendidikan formal (Sekolah), terutama di sekolah tingkat dasar berupa program dan fasilitas sekolah. Penyedian buku pelajaran juga dilakukan dalam hal menambah wawasan diluar pelajaran sekolah. Fenomena masih banyak siswa yang belum dapat menghitung tertama pada siswa kelas II sebagai kelas peralihan menuju kelas atas (kelas III). Dengan memaksimalkan pengadaan metode demonstrasi diharapkan dapat meningkatkan pemahaman penjumlahan dan pengurangan. Penelitian tindakan kelas (PTK) ini dilakukan dalam rangka memperbaiki dan meningkatkan penjumlahan dan pengurangan melalui metode demonstrasi pada siswa kelas II MI Miftahussa’adah Kec. Setu Kab. Bekasi. Kata Kunci : Pemahaman matematika, Penjumlahan dan Pengurangan, lembar aktivitas siswa.

description

ABSTRAK

Transcript of ABSTRAKSI

Page 1: ABSTRAKSI

ABSTRAK

Perkembangan pendidikan dewasa ini, sangan mengejutkan. Bagaimana tidak semua lembaga

pendidikan formal, informal maupun non formal berlomba-lomba meningkatkan kualitas pendidikan.

Peningkatan kualitas pada lembaga pendidikan formal (Sekolah), terutama di sekolah tingkat dasar berupa

program dan fasilitas sekolah.

Penyedian buku pelajaran juga dilakukan dalam hal menambah wawasan diluar pelajaran sekolah.

Fenomena masih banyak siswa yang belum dapat menghitung tertama pada siswa kelas II sebagai kelas

peralihan menuju kelas atas (kelas III). Dengan memaksimalkan pengadaan metode demonstrasi

diharapkan dapat meningkatkan pemahaman penjumlahan dan pengurangan.

Penelitian tindakan kelas (PTK) ini dilakukan dalam rangka memperbaiki dan meningkatkan

penjumlahan dan pengurangan melalui metode demonstrasi pada siswa kelas II MI Miftahussa’adah Kec.

Setu Kab. Bekasi.

Kata Kunci : Pemahaman matematika, Penjumlahan dan Pengurangan, lembar aktivitas siswa.