ABSTRAK - repository.unissula.ac.idrepository.unissula.ac.id › 11672 › 4 › ABSTRAK.pdf ·...

4
xviii ABSTRAK PT. Suntory Garuda Beverge adalah perusahaan yang bergerak di bidang industry pangan, terletak di jln. kembang joya no 53 Pati Jawa Tengah. PT.Suntory Garuda merupakan pelopor industri yang memproduksi jelly drink dan mountea di Indonesia. Selain itu, PT. Suntory Garuda selalu mengembangkan produk-produk baru yang inovatif dengan tetap menjaga mutu dan kualitas produk yang dihasilkan. Six sigma dapat dijadikan ukuran kinerja sistem industri yang memungkinkan perusahaan melakukan peningkatan yang luar biasa dengan trobosan strategi yang actual. Semakin tinggi nilai sigma yang dicapai maka kinerja sistem industri semakin baik, oleh karena itu perlu dilakukan penelitian mengenai analisis terhadap peningkatan kualitas terhadap produk cacat untuk mengidentifikasi penyebab cacat, memberikan usulan sehingga perusahaan dapat memperbaiki kualitas dari produk dan bersaing dengan perusahaan lain. Six sigma adalah suatu proses untuk mengembangkan dan mengantarkan produk-produk dan jasa-jasa yang mendekati sempurna. Jika cacat dapat diukur maka cacat secara sistematis dapat diketahui bagaimana cara mengeliminasi. Sehingga diperoleh hasil yang mendekati zero defect. Define, Measure, Analyze, Improve and Control (DMAIC) adalah suatu proses atau upaya untuk melakukan peningkatan secara kontinyu menuju target sigma. DMAIC dilakukan dengan cara sistematis berpedoman pada ilmu pengetahuan dan fakta. Defect merupakan ketidakmampuan atau ketidak berhasilan untuk memenuhi apa yang diinginkan konsumen. Penelitian di lakukan berdasarkan pemikiran bahwa untuk mengurangi defect produksi pada mesin Filling. Secara umum tujuan utama dalam penelitian ini untuk mengukur tingkat kecacatan produk dan menganalisa penyebab kecacatan produk di PT Suntory Garuda Beverage, serta memberikan usulan untuk peningkatan kualitas. Pengendalian kualitas dilakukan agar penyimpangan-penyimpangan yang muncul dapat dikurangi dan proses dapat

Transcript of ABSTRAK - repository.unissula.ac.idrepository.unissula.ac.id › 11672 › 4 › ABSTRAK.pdf ·...

Page 1: ABSTRAK - repository.unissula.ac.idrepository.unissula.ac.id › 11672 › 4 › ABSTRAK.pdf · ABSTRAK PT. Suntory Garuda Beverge adalah perusahaan yang bergerak di bidang industry

xviii

ABSTRAK

PT. Suntory Garuda Beverge adalah perusahaan yang bergerak di bidang

industry pangan, terletak di jln. kembang joya no 53 Pati Jawa Tengah. PT.Suntory

Garuda merupakan pelopor industri yang memproduksi jelly drink dan mountea di

Indonesia. Selain itu, PT. Suntory Garuda selalu mengembangkan produk-produk

baru yang inovatif dengan tetap menjaga mutu dan kualitas produk yang dihasilkan.

Six sigma dapat dijadikan ukuran kinerja sistem industri yang memungkinkan

perusahaan melakukan peningkatan yang luar biasa dengan trobosan strategi yang

actual. Semakin tinggi nilai sigma yang dicapai maka kinerja sistem industri

semakin baik, oleh karena itu perlu dilakukan penelitian mengenai analisis terhadap

peningkatan kualitas terhadap produk cacat untuk mengidentifikasi penyebab cacat,

memberikan usulan sehingga perusahaan dapat memperbaiki kualitas dari produk

dan bersaing dengan perusahaan lain. Six sigma adalah suatu proses untuk

mengembangkan dan mengantarkan produk-produk dan jasa-jasa yang mendekati

sempurna. Jika cacat dapat diukur maka cacat secara sistematis dapat diketahui

bagaimana cara mengeliminasi. Sehingga diperoleh hasil yang mendekati zero

defect. Define, Measure, Analyze, Improve and Control (DMAIC) adalah suatu

proses atau upaya untuk melakukan peningkatan secara kontinyu menuju target

sigma. DMAIC dilakukan dengan cara sistematis berpedoman pada ilmu

pengetahuan dan fakta.

Defect merupakan ketidakmampuan atau ketidak berhasilan untuk memenuhi apa

yang diinginkan konsumen. Penelitian di lakukan berdasarkan pemikiran bahwa

untuk mengurangi defect produksi pada mesin Filling. Secara umum tujuan utama

dalam penelitian ini untuk mengukur tingkat kecacatan produk dan menganalisa

penyebab kecacatan produk di PT Suntory Garuda Beverage, serta memberikan

usulan untuk peningkatan kualitas. Pengendalian kualitas dilakukan agar

penyimpangan-penyimpangan yang muncul dapat dikurangi dan proses dapat

Page 2: ABSTRAK - repository.unissula.ac.idrepository.unissula.ac.id › 11672 › 4 › ABSTRAK.pdf · ABSTRAK PT. Suntory Garuda Beverge adalah perusahaan yang bergerak di bidang industry

xix

dialihkan pada tujuan yang ingin dicapai. Pengendalian kualitas dapat dikatakan

efektif apabila dapat menekan sampai batas minimal penyimpangan yang terjadi

terhadap rencana yang telah ditetapkan. Hasil nilai sigma menunjukan bawah PT

Suntory berada pada nilai sigma 4,semakin rendah nilai sigma maka kemungkinan

jumlah produk cacat dalam proses produksi semakin tinggi.

Kata Kunci : Six Sigma, Industri Manufaktur,DMAIC,defect

Page 3: ABSTRAK - repository.unissula.ac.idrepository.unissula.ac.id › 11672 › 4 › ABSTRAK.pdf · ABSTRAK PT. Suntory Garuda Beverge adalah perusahaan yang bergerak di bidang industry

xx

ABSTRACT

PT. Suntory Garuda Beverge is a company engaged in the food industry,

located in jln. joya no 53 Pati Central Java. PT.Suntory Garuda is a pioneer industry

producing jelly drinks and mountea in Indonesia. In addition, PT. Suntory Garuda

always develops innovative new products while maintaining the quality and quality of

products produced.

Six sigma can be used as a measure of the performance of an industrial

system that enables the company to make tremendous improvements with actual

strategy breakthroughs. The higher the sigma value achieved, the better the industrial

system performance, therefore it is necessary to conduct research on the analysis of

the quality improvement of the defective product to identify the cause of the defect, to

propose so that the company can improve the quality of the product and compete with

other companies. Six sigma is a process for developing and delivering near-perfect

products and services. If defects can be measured then the defects can be

systematically known how to eliminate. So the results obtained near zero defect.

Define, Measure, Analyze, Improve and Control (DMAIC) is a process or an effort to

continuously increase towards sigma target. DMAIC is conducted in a systematic

way based on science and facts.

Defect is an inability or failure to meet what the consumer wants. Research is

done based on the idea that to reduce the production defect on the Filling machine. In

general, the main objective of this study is to measure the level of product defects and

analyze the causes of product defects in PT Suntory Garuda Beverage, and to

propose quality improvement. Quality control is done so that the emerging deviations

can be reduced and the process can be transferred to the goal to be achieved. Quality

control can be said to be effective if it can be pressed to the minimum limit of

deviation that occurs against the predetermined plan. The result of the sigma value

Page 4: ABSTRAK - repository.unissula.ac.idrepository.unissula.ac.id › 11672 › 4 › ABSTRAK.pdf · ABSTRAK PT. Suntory Garuda Beverge adalah perusahaan yang bergerak di bidang industry

xxi

shows that PT Suntory is at the sigma value 4, the lower the sigma value, the higher

the number of defective products in the production process.

Keywords: Six Sigma, Manufacture Industry, DMAIC, defect