72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

download 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

of 10

Transcript of 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    1/21

    BAB 1

    PENDAHULUAN

    1.1 Latar Belakang

    Berbagai macam program kesehatan yang di rintis oleh pemerintah sebagian besar

    di tujukan kepada masalah kesehatan yang terjadi pada ibu dan anak. Ibu dan anak

    merupakan individu-individu yang dijadikan satu kelompok karena memiliki

     persamaan karakter yang disebut dengan agregat ibu. Target utama mengapa ditujukan

    kepada ibu dan anak yaitu untuk menurunkan angka kematian ibu dan anak, angka

    kelahiran kasar dan angka kematian ibu hamil dengan alasan kesehatan ibu merupakan

    komponen penting dalam pembangunan bangsa. Rasionalnya ibu yang sehat pasti akan

    melahirkan anak-anak yang sehat apabila ada saat dikandungan dan saat kelahirannya

    dirawat sesuai dengan kebutuhan si anak. Tiga indikator yang dipakai dalam

    meningkatkan derajat keseatan ibu adalah angkakematian ibu (!I", proporsi

     pertolongan persalinan oleh tenaga kesehatan terlatih, dan angka pemakaian

    kontrasepsi (#epkes RI, $%%&". #emi tercapainya program kesehatan yang ditujukan

    untuk ibu dan anak diharapkan seluruh pihak yang berpengaruh dalam program

    kesehatan reproduksi Indonesiamendukung pencapaian kualitas hidup ibu seingga

    dapat terwujud pula kualitas hidup keluarga.

    #i Indonesia berdasar perhitungan B' diperoleh !I tahun $%%) sebesar

    $*+&%%.%%% kelahiran hidup. ika dibandingkan dengan !I tahun $%%$ sebesar

    %)&%%.%%% !elahiran /idup, !I tersebut sudah menurun namun masih jauh dari

    target.( 011endi dan 2akh1udli, $%%3" elain berhubungan dengan !I penggunaan

    kontrasepsi juga berpengaruh pada kesehatan pada ibu dan anak. 4ntuk menekan laju

     pertumbuhan manusia, terutama mencegah ledakan penduduk pada tahun $%&5,diperlukan alat kontrasepsi yang menjadi salah satu medianya. #ata The lan

    6uttmacher Institute, 7ew 8ork, menyebutkan di dunia kira-kira +5 dari &%%

     perempuan yang akti1 secara seksual tidak menggunakan metode kontrasepsi apapun

    (7sa, $%%+". !ontrasepsi merupakan upaya untuk mencegah terjadinya kehamilan.

    4paya itu dapat bersi1at sementara, dapat pula bersi1at permanent. 'enggunaan

    kontrasepsi merupakan salah satu variabel yang mempengaruhi 1ertilitas (9iknjosastro,

    $%%5". 2eskipun masing-masing jenis kontrasepsi memiliki tingkat e1ektivitas yang

    1

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    2/21

    tinggi dan hampir sama, akan tetapi e1ektivitas kontrasepsi juga dipengaruhi oleh

     perilaku dan tingkat sosial budaya pemakainya (B!!B7, $%%:".

    'ermasalahan utama di Indonesia yang saat ini masih dihadapi berkaitan dengan

    kesehatan ibu di Indonesia adalah masih tingginya angka kematian ibu yang

     berhubungan dengan persalinan. 2asih banyaknya ibu-ibu yang kurang menyadari

     pentingnya pemeriksaan kehamilan menyebabkan tidak terdeteksinya 1aktor-1aktor

    resiko tinggi yang mungkin dialami oleh mereka. Resiko ini baru diketahui pada saat

     persalinan yang sering kali karena kasusnya sudah terlambat dapat membawa akibat

    1atal yaitu kematian. /al ini kemungkinan disebabkan oleh rendahnya tingkat

     pendidikan dan kurangnya in1ormasi, serta kurangnya pengetahuan akan pentingnya

     perawatan kehamilan.

    'emerintah sejak kemerdekaan melakukan berbagai kebijakan perbaikan akses dan

    kualitas pelayanan kesehatan ibu dan bayi baru lahir, seperti pelatihan dukun bayi,

     pengembangan klinik !esehatan Ibu dan nak, pembangunan rumah sakit,

     pengembangan puskesmas, pondok bersalin desa, dan posyandu, pendidikan dan

     penempatan bidan di desa, dan penggerakan masyarakat untuk penyelamatan ibu hamil

    dan bersalin. 7amun demikian hasil berbagai upaya tersebut belum menggembirakan.

    Berbagai upaya telah dilaksanakan untuk menurunkan !I, termasuk diantaranya

    'rogram a1e 2otherhood yang telah dilaksanakan di Indonesia sejak tahun &3++.

    4paya ini telah berhasil menurunkan !I namun masih belum maksimal. 2enyadari

    kondisi tersebut, #epartemen !esehatan pada tahun $%%% telah menyusun Rencana

    trategis (Renstra" jangka panjang upaya penurunan angka kematian ibu dan kematian

     bayi baru lahir. #alam Renstra ini di1okuskan pada kegiatan yang dibangun atas dasar

    sistem kesehatan yang mantap untuk menjamin pelaksanaan intervensi dengan biaya

    yang e1ekti1 berdasarkan bukti ilmiah yang dikenal dengan sebutan ;2aking 'regnancya1er (2'"; melalui tiga pesan kunci, yaitu meningkatkan pertolongan persalinan

    oleh tenaga kesehatan terlatih, setiap komplikasi obstetri mendapat pelayanan yang

    adekuat, dan setiap wanita usia subur harus mempunyai akses terhadap pencegahan

    kehamilan yang tidak diinginkan dan penanganan komplikasi keguguran. 'eran

     perawat pada komunitas sebagai 1asilitator atau penghubung dengan pihak-pihak

    terkait, edukator, menjadi motivator bagi ibu hamil untuk memeriksakan kehamilannya

    secara rutin di tempat pelayanan kesehatan terdekat dan memotivasi keluarga ibu hamil

    untuk selalu mendukung perawatan yang dilakukan pada ibu hamil.

    2

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    3/21

    1.2 Rumusan Masalah

    Bagaimana asuhan keperawatan komunitas pada kelompok ibu<

    1.3 Tujuan

    1.3.1 Tujuan Umum

    2ahasiswa dapat mengetahui, memahami = menerapkan konsep

    keperawatan komunitas pada ibu.

    1.3.2 Tujuan Khusus

    &. 2ahasiswa dapat mengetahui = memahami de1inisi kelompok ibu.

    $. 2ahasiswa dapat mengetahui = memahami tentang masalah pada

    kelompok ibu.

    . 2ahasiswa dapat mengetahui = memahami tentang asuhan

    keperawatan komunitas pada kelompok ibu.

    1. Man!aat

    &. 2emberikan in1ormasi = wawasan pengetahuan bagi mahasiswa .

    $. 2emberikan gambaran aplikasi asuhan keperawatan komunitas pada kelompok ibu

    yang nantinya bisa dijadikan wawasan bagi seorang calon perawat dalam

    memberikan pelayanan kesehatan yang terbaik.

    3

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    4/21

    BAB 2

    T"N#AUAN PU$TAKA

    2.1 K%nse& Ke&era'atan Kesehatan K%mun(tas

    !eperawatan kesehatan komunitas terdiri dari tiga kata yaitu keperawatan,

    kesehatan dan komunitas, dimana setiap kata memiliki arti yang cukup luas. >rul

    >war ($%%%" mende1inisikan ketiga kata tersebut sebagai berikut ?

    &. !eperawatan adalah ilmu yang mempelajari penyimpangan atau tidak

    terpenuhinya kebutuhan dasar manusia yang dapat mempengaruhi perubahan,

     penyimpangan atau tidak ber1ungsinya secara optimal setiap unit yang terdapat

    dalam sistem hayati tubuh manusia, balk secara individu, keluarga, ataupun

    masyarakat dan ekosistem.

    $. !esehatan adalah ilmu yang mempelajari masalah kesehatan manusia mulai

    dari tingkat individu sampai tingkat ekosistem serta perbaikan 1ungsi setiap unit

    dalam sistem hayati tubuh manusia mulai dari tingkat sub sampai dengan tingkat

    sistem tubuh.

    . !omunitas adalah sekelompok manusia yang saling berhubungan lebih sering

    dibandingkan dengan manusia lain yang berada diluarnya serta saling

    ketergantungan untuk memenuhi keperluan barang dan jasa yang penting untuk

    menunjang kehidupan sehari-hari.

    #apat disimpulkan konsep keperawatan kesehatan komunitas merupakan tindakan

    untuk meningkatkan dan mempertahankan kesehatan dari populasi dengan

    mengintegrasikan keterampilan dan pengetahuan yang sesuai dengan keperawatan dan

    kesehatan masyarakat(7, $%%*". !eperawatan kesehatan komunitas merupakan

     praktik promoti1 dan proteksi kesehatan populasi yang menggunakan pengetahuanatau ilmu keperawatan, sosial dan kesehatan masyarakat. 'raktik yang dilakukan

     ber1okus pada populasi dengan tujuan utama promosi kesehatan dan mencegah

     penyakit serta kecacatan untuk semua orang melalui kondisi yang diciptakan dimana

    orang bisa menjadi sehat.

    2eskipun praktik yang dilakukan berada pada berbagai jenis organisasi dan

    masyarakat, tetapi semua perawat kesehatan komunitas tetap ber1okus pada populasi.

    Berbagai macam populasi disini merupakan sasaran bagi keperawatan kesehatan

    komunitas.

    4

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    5/21

    alah satu sasaran keperawatan kesehatan komunitas adalah kelompok kelompok

    merupakann masyarakat khusus yang rentan terhadap timbulnya masalah kesehatan

     baik yang terikat maupun tidak terikat dalam suatu institusi, dan salah satunya disini

    adalah kelompok ibu-ibu. !elompok atau komunitas ibu merupakan anggota keluarga

    yang unik sebagai kesatuan utuh dari aspek biologi, psikologi, social dan spiritual.

    'eran perawat pada individu sebagai klien, pada dasarnya memenuhi kebutuhan

    dasarnya mencakup kebutuhan biologi, social, psikologi dan spiritual karena adanya

    kelemahan 1isik dan mental, keterbatasan pengetahuan, kurang kemauan menuju

    kemandirian pasienklien

    2.2 AK" ) Angka Kemat(an "*u+

     Angka kematian ibu adalah jumlah kematian ibu akibat proses reprodukti1 per

    &%%.%%% kelahiran hidup. !ematian ibu adalah kematian perempuan pada saat hamil

    atau kematian dalam kurun waktu *$ hari sejak terminasi kehamilan tanpa

    memandang lamanya kehamilan atau tempat persalinan, yakni kematian yang

    disebabkan karena kehamilannya atau pengelolaannya, tetapi bukan karena sebab-

    sebab lain seperti kecelakaan, terjatuh dll (Budi, 4tomo. &3+5".

    Indonesia belum memiliki data statistik vital yang langsung dapat menghitung

    ngka !ematian Ibu (!I". 0stimasi !I dalam urvei #emogra1i dan !esehatan

    Indonesia (#!I" diperoleh dengan mengumpulkan in1ormasi dari saudara perempuan

    yang meninggal semasa kehamilan, persalinan, atau setelah melahirkan.

    ecara garis besar terdapat beberapa 1aktor yang melatarbelakangi tingginya

    !I (ngka !ematian Ibu", diantaranya sebagai berikut ?

    a. Terbatasnya pelayanan kesehatan ibu meliputi tenaga kesehatan, sarana =

     prasarana serta belum optimalnya keterlibatan swasta.

    b. !ualitas tenaga kesehatan yang masih terbatas dalam pelaksanaan kegiatan?antenatal care, pertolongan persalinan, penanganan komplikasi kebidanan, serta

     program !eluarga Berencana (pemakaian alat kontrasepsi".

    c. Belum adanya sistem pelayanan kesehatan yang sesuai untuk daerah terpencil

    yang dikarenakan? belum adanya regulasi untuk memberikan kewenangan untuk

    tindakan medis khusus, terbatasnya tenaga kesehatan, terbatasnya sarana (dana"

    untuk transportasi (kunjungan = rujukan".

    d. !urangnya dana operasional untuk pelayanan kesehatan ibu terutama untuk

    daerah terpencil.

    5

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    6/21

    e. Belum optimalnya perencanaan terpadu lintas sektor = lintas program guna

     percepatan penurunan angka kematian ibu.

    f. Bias gender dalam keluarga dan masyarakat yang tidak memberikan perhatian

     pada kesehatan ibu hamil dan bersalin menyebabkan Terlambat yaitu?

    Terlambat mengambil keputusan, Terlambat mencapai tempat pelayanan

    kesehatan dan Terlambat mendapat pertolongan tindakan segera.

    g. !urangnya pengetahuan dan perilaku masyarakat dalam mencari in1ormasi

    tentang kesehatan ibu, keterbatasan perempuan mengambil keputusan untuk

    kepentingan kesehatan dirinya, dikarenakan pendidikan yang rendah, perilaku

    diskriminati1 di keluarga dan masyarakat.

    h. @aktor sosial ekonomi, perempuan dipaksa menikah dini karena tekanan

    ekonomi di keluarga, ketika hamil dan bersalin kemampuan keluarga membayar

     biaya persalinan rendah, masih dipercayanya dukun dalam menolong persalinan

    karena 1aktor biaya yang murah.

    i. !ematian ibu akibat proses persalinan barangkali dianggap AnormalA di

    masyarakat padahal kondisi tersebut AkritisA dengan tingkat anomali kian

    menumpuk dalam dimensi sangat kompleks.

     j. uami menganggap melahirkan sudah merupakan kewajiban dan tanggungjawab

    seorang istri.

    !I di Indonesia masih relati1 lebih tinggi jika dibandingkan dengan negara -

    negara anggota 07 lainnya. Risiko kematian ibu karena melahirkan di Indonesia

    adalah & dari :5. Banyak hal yang menyebabkan kematian pada ibu, diantaranya

    adalah?

    a. 'enyakit, gangguan serta kelainan di masa kehamilan ? perdarahan, eklampsia, hipertensi, partus lama dan in1eksi.

     b. borsi yang tidak aman yang dapat menimbulkan komplikasi bahkan kematian.

    c. 'revalensi pemakaian alat kontrasepsi.

    d. epsis akibat hygiene ibu yang buruk pada saat persalinan.

    e. 'ertolongan persalinan yang ditolong oleh petugas kesehatan yang kurang tidak terlatih.

    1. nemia, kekurangan >at gi>i mikro (vitamin , yodium, dll."

    g. 'enyebab tidak langsung ? anemia = penyakit menular (TB, malaria, hepatitis,

    /ICI#".

    6

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    7/21

    2.3 Keluarga Beren,ana

    'rogram !eluarga Berencana (!B" di Indonesia termasuk yang dianggap berhasil di

    tingkat Internasional. /al ini terlihat dari kontribusinya terhadap penurunan

     pertumbuhan penduduk, sebagai akibat dari penurunan angka kesuburan total (Total

    @ertility Rate - T@R". 2enurut #!I, T@R pada periode &3:)-&3)% menurun dari 5,:

    menjadi hampir setengahnya dalam % tahun, yaitu $,: pada periode &33)-$%%$.

    #emikian juga pencapaian cakupan pelayanan !B (ontraceptive 'revalence Rate -

    'R" dengan berbagai metode meningkat menjadi :%,D pada tahun $%%$-$%%

    (#epkes RI, $%%+".

    2.3.1. $asaran Keluarga Beren,ana

    asaran program !B tertuang dalam Rancangan 'embangunan angka

    2enengah 7asional (R'27" $%%* E $%%3 yang meliputi ?

    1. 2enurunnya rata E rata laju pertumbuhan penduduk menjadi sekitar &,&*

     persen pertahun

    $. 2enurunnya angka kelahiran total (T@R" menjadi sekitar $,$ persen

     pertahun

    . 2enurunnya '4 yang tidak ingin mempunyai anak lagi dan ingin

    menjarangkan kelahiran berikutnya, tetapi tidak memakai alat cara kontrasepsi

    (unmet need" menjadi : persen

    *. 2eningkatnya peserta !B laki E laki menjadi *,5 persen

    5. 2eningkatnya penggunaan metode kontrasepsi yang rasional, e1ekti1 dan

    e1isien

    6. 2eningkatnya rata E rata usia perkawinan pertama perempuan menjadi &:

    tahun

    ). 2eningkatnya partisispasi keluarga dalam pembinaan tumbuh kembanganak Eanak 

    +. 2eningkatnya jumlah keluarga prasejahtera dan keluarga sejahtera & yang

    akti1 dalam usaha ekonomi produkti1 

    3. 2eningkatnya jumlah institusi masyarakat dalam penyelenggaraan

     pelayanan program !B nasional

    2.3.2 Ruang L(ngku& Keluarga Beren,ana

    7

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    8/21

    Ruang lingkup !B antara lain ? keluarga berencana, kesehatan reproduksi

    remaja, ketahanan dan pemberdayaan keluarga, penguatan pelembagaan keluarga

    kecil berkualitas, keserasian kebijakan kependudukan, pengelolaan #2 aparatur,

     penyelenggaraan pimpinan kenegaraan dan kepemerintahan, peningkatan,

     pengawasan dan akuntabilitas aparatur 7egara.

    . #e1inisi

    !B dirumuskan sebagai upaya peningkatan kepedulian dan peran serta

    masyarakat melalui batas usia poerkawinan, pengaturan kelahiran, pembinaan

    ketahanan keluarga, peningkatan kesejahteraan keluarga untuk mewujudkan

    keluarga kecil bahagia dan sejahtera.

    !eluarga Berencana adalah salah satu usaha untuk mencapai

    kesejahteraan dengan jalan memberikan nasihat perkawinan, pengobatan

    kemandulan dan penjarangan kelahiran (#epkes,&333". #alam program !eluarga

    Berencana 7asional saat ini baru dilakukan salah satu upaya, yakni penjarangan

    kehamilan dengan pemberian alat kontrasepsi.

    4ntuk dapat tercapainya tujuan !B, maka dibuatlah beberapa cara atau

    alternati1 untuk mencegah ataupun menunda kehamilan. 'rogram !B dalam

    undang E undang 7o. &%&33$ tentang pembangunan, disebutkan sebagai upaya

    untuk meningkatkan kepedulian masyarakat, diantaranya pengawasan usia

     perkawinan, pengaturan kelahiran, peningkatan ketahana keluarga dan

    meningkatkan kesejahteraan keluarga.

    4paya peningkatan kepedulian masyarakat dalam mewujudkan keluarga

    kecil yang bahagia sejahtera (undang E undang 7o. &%&33$". !eluarga berencana

    adalah suatu usaha untuk menjarangkan atau merencanakan jumlah dan jarak

    kehamilan dengan memakai kontrasepsi (family planning / planned parenthood).!eluarga Berencana adalah tindakan yg membantu individu pasutri untuk

    mendapatkan objekti1-obketi1 tertentu, menghindari kelahiran yang tidak

    diinginkan, mendapatkan kelahiran yang diinginkan, mengatur interval diantara

    kehamilan dan menentukan jumlah anak dalam keluarga (9/F?  Expert

    Committe, &3)%".

    B. Tujuan !B berdasar R07TR (Rencana Strategi) $%%5 E $%%3 meliputi?

    &. !eluarga dengan anak ideal

    $. !eluarga sehat

    8

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    9/21

    . !eluarga berpendidikan

    *. !eluarga sejahtera

    5. !eluarga berketahanan

    :. !eluarga yang terpenuhi hak E hak reproduksinya

    ). 'enduduk tumbuh seimbang (T'"

    . trategi program !B

    trategi program !B terbagi dalam dua hal yaitu?

    &. trategi dasar  

    a. 2eneguhkan kembali program di daerah

     b. 2enjamin kesinambungan program

    $. trategi operasional

    a. 'eningkatan kapasitas system pelayanan !B nasional

     b. 'eningkatan kualitas dan prioritas program

    c. 'enggalangan dan pemantapan komitmen

    d. #ukungan regulasi dan kebijakan

    e. 'emantauan evaluasi dan akuntabilitas pelayanan

    #. #ampak program !B

    'rogram !B memberikan dampak, yaitu penurunan angka kematian ibu

    dan anakG penanggulangan masalah kesehatan reproduksiG peningkatan

    kesejahteraan keluargaG peningkatan mutu dan palayanan !B-!RG peningkatan

    system pengelolaan dan kapasitas #2.

    0. 'eran perempuan dalam !B

    'eran perempuan dalam memajukan !B sebagai bagian dari upaya

     pembangunan bidang kependdudukan memang tak diragukan lagi. aat ini dari

    $3 juta akseptor !B, lebih dari 3% persennya adalah kaum perempuan. ementara peran pria belum maksimal, meski telah banyak dilakukan sosialisasi. 2enurut

    oemarjati, peran pria dalam ber- !B yang masih rendah, lebih disebabkan pula

    adanya budaya patriarki yang mengakar di sebagian besar wilayah Indonesia.

    4rusan keluarga mulai dari melahirkan, mengurus serta mendidik anak, masih

    dititk beratkan pada pundak perempuan.

    2. $trateg( Pen(ngkatan Derajat Kesehatan "*u

    #alam upaya mempercepat penurunan !I, sekaligus untuk mencapai target

    !I menjadi &$5&%%.%%% kelahiran hidup pada tahun $%&%, dan sasaran Millenium

    9

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    10/21

     e!elopment "oals (M"s)  menjadi &%$&%%.%%% kelahiran hidup pada tahun $%&5,

    terdapat beberapa upaya untuk menurunkan ngka !ematian Ibu melalui pelayanan

    yang berkualitas, yaitu dengan cara?

    a. Pen-uluhan tentang &ent(ngn-a &eran suam(lak(/lak( se*aga( &enunjang

    kesehatan (*u

    2elibatkan peran serta suamilaki-laki dan masyarakat dalam upaya memelihara

    kesehatan ibu usia subur, hamil, bersalin dan ni1as dengan berbagai penyuluhan.

    b.Men-usun a,uan nas(%nal 0an stan0ar &ela-anan kesehatan  maternal dan

    mengembangkan system yang menjalin pelaksanaan standar yang telah disusun.

    ,. A0%kas( s%s(al(sas( strateg( MP$

    dvokasi sosialisasi strategi 2' yang renponsi1 terhadap gender di pusat dan

    daerah. !ampanye program dengan slogan HIbu elamat, Bayi ehat, uami

    iagaA, melalui penyusunan hasil in1ormasi cakupan program dan data in1ormasi

    tentang masalah yang dihadapi daerah sebagai substansi untuk sosialisasi dan

    advokasi. !epada para penentu kebijakan agar lebih berpihak kepada kepentingan

    ibu dan anak.

    trategi 'rogram 2aking 'regnancy a1er (2'" ?

    &. 2eningkatkan akses masyarakat terhadap pelayanan yang holistik 

    $. !emitraan yang e1ekti1 

    . 'emberdayaan masyarakat

    4. 2eningkatkan sistem surveilans, monitor in1o.

    Tiga 'esan !unci 'rogram 2aking 'regnancy a1er (2'"

    &. 2eningkatkan pertolongan persalinan oleh tenaga

    kesehatan terlatih.

    $. etiap komplikasi obstetri mendapat pelayanan yangadekuat

    3. etiap wanita usia subur harus mempunyai akses

    terhadap pencegahan kehamilan yang tidak di

    inginkan dan penanganan komplikasi keguguran

    d.Pen(ngkatan &art(s(&as( &erem&uan keluarga 0an mas-arakat,

    ntara lain dalam bentuk meningkatkan pengetahuan tentang tanda bahaya,

     pencegahan terlambat & dan $, serta menyediakan buku !I. !esiapan keluarga

    dan masyarakat dalam menghadapi persalinan dan kegawatdaruratan (dana,

    10

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    11/21

    transportasi, donor darah", jaga selama hamil, cegah * terlalu (terlalu muda usia di

     bawah &: tahun, terlalu tua usia di atas 5 tahun, terlalu sering perbedaan usia

    antar anak terlalu dekat, terlalu banyak lebih dari * anak", penyediaan dan

     peman1aatan yankes ibu dan bayi, partisipasi dalam jaga mutu pelayanan.

    e.Pem*entukan kelas kel%m&%k "*u ham(l 0an &ers(a&an *ersal(n 0(

    &%s-an0u&%l(n0es

    2eningkatkan peran posyandu dan polindes dengan membuka kelas kelompok

    khusus ibu-ibu hamil dan ibu persiapan melahirkan. #isetiap kelompok, ibu dan

    keluarga bisa berkonsultasi tentang kehamilannya dan menerima tindakan

     pengobatan pencegahan komplikasi.

    f. Pen0ataan (*u ham(l 0an menem&elkan str(ker PK   )&r%gram &eren,anaan

    &ersal(nan 0an &ers(a&an k%m&l(kas(+

    da beberapa bentuk kegiatan '*! yang sudah diprogramkan yaitu Tabungan Ibu

    Bersalin (Tabulin", pemetaan ibu hamil dan donor darah serta menyediakan

    ambulan desa. 'rogram '*! ini mendorong ibu hamil untuk memeriksakan

    kehamilan, bersalin, pemeriksaan ni1as dan bayi yang dilahirkan oleh tenaga

    kesehatan terampil termasuk skrining status imunisasi tetanus lengkap pada setiap

    ibu hamil. !aum ibu juga didorong untuk melakukan inisiasi menyusu dini (I2#"

    dilanjutkan pemberian I eksklusi1 selama : bulan.

    g. Meng%&t(malkan Pr%gram erakan $a-ang "*u )$"+

    6erakan ayang Ibu (6I" merupakan suatu gerakan yang dilaksanakan dalam

    upaya membantu salah satu program pemerintah untuk peningkatan kualitas hidup

     perempuan melalui berbagai kegiatan yang berdampak terhadap upaya penurunan

    angka kematian ibu (!I" karena hamil, melahirkan, dan ni1as. 

    4ntuk mendukung

    6I juga dikembangkan program Suami Siaga (uami iap ntar aga", dimanasuami sudah menyiapkan biaya pemeriksaan dan persalinan, siap mengantar istri ke

     pemeriksaan dan tempat melahirkan serta siap menjaga dan menunggu saat istri

    melahirkan.

    h.Kerjasama *(0an 0engan 0ukun di masyarakat untuk mengupayakan agar semua

     persalinan bisa ditolong oleh tenaga kesehatan. 'elatihan kepada dukun tentang

    sterilisasi, mengupayakan agar peran dukun hanya sebagai pendamping bidan,

     bukan penolong persalinan.

    (. Al%kas( Dana Pen-e0(aan (4( Bum(l

    11

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    12/21

    'eran masyarakat untuk mendorong pemerintah mengalokasikan dana anggaran

    R'B7R'B# bagi penyediaan gi>i untuk ibu hamil yang berasal dari keluarga

    kurang mampu.

     j. Pemerataan &en0(str(*us(an tenaga *(0an0%kter %*g(n

    !husus ke daerah-daerah pedalaman dengan akses yang sulit, berupa penyediaan

    tenaga dokter obgin di R rujukan kabupaten, penyediaan tenaga bidan di desa,

    kesinambungan keberadaan bidan desa, penyediaan 1asilitas pertolongan persalinan

     pada polindespustu dan puskesmas, kemitraan bidan dan dukun bayi, serta

     berbagai pelatihan bagi petugas.

    k. Pen-e0(aan &ela-anan kega'at0aruratan -ang *erkual(tas 0an sesua( stan0ar

    elama pemeriksaan antenatal, tenaga kesehatan akan memberitahu pasien

     jika ia mengalami tanda-tanda bahaya dan akan mendeteksinya. /al ini penting

    untuk memeriksa tanda-tanda bahaya yang kemungkinan akan dialami ibu

    dan janin.

    #eteksi dini komplikasi ibu dan janin meliputi ?

    1. Tanda-tanda dini bahaya komplikasi ibu dan janin masa kehamilan muda ?

    a. bortus

     b. !ehamilan mola

    c. !ehamilan ektopik  2. Tanda-tanda dini bahaya komplikasi ibu dan janin masa kehamilan lanjut ?

    a. 'erdarahan per vaginam

     b. 'lasenta previa

    c. olusio plasenta

    d. !ematian anin

    #an juga penyediaan pelayanan kegawatdaruratan yang berkualitas dan sesuai

    standar seperti bidan desa di polindespustu, puskesmas 'F70# ('elayanan

    #bstetri $eonatal Emergency asar)% Rumah sakit rujukan 'F70! ('elayanan

    #bstetri $eonatal Emergency !ualitas" $* jam.

    l. Men,egah terja0(n-a keham(lan -ang t(0ak 0((ng(nkan 0an &enanganan

    k%m&l(kas( keguguran,

    ntara lain dalam bentuk !I0 untuk mencegah terjadinya * terlalu (terlalu muda

    usia di bawah &: tahun, terlalu tua usia di atas 5 tahun, terlalu sering perbedaan

    usia antar anak terlalu dekat, terlalu banyak lebih dari * anak", pelayanan !B

    12

    http://www.lusa.web.id/tag/pemeriksaan/http://www.lusa.web.id/tag/antenatal/http://www.lusa.web.id/tag/tanda-bahaya/http://www.lusa.web.id/tag/tanda-bahaya/http://www.lusa.web.id/tag/janin/http://www.lusa.web.id/deteksi-dini-komplikasi-ibu-dan-janin/http://www.lusa.web.id/tag/komplikasi/http://www.lusa.web.id/tag/janin/http://www.lusa.web.id/category/askeb-i-kehamilan/http://www.lusa.web.id/tag/komplikasi/http://www.lusa.web.id/tag/janin/http://www.lusa.web.id/category/askeb-i-kehamilan/http://www.lusa.web.id/tag/pemeriksaan/http://www.lusa.web.id/tag/antenatal/http://www.lusa.web.id/tag/tanda-bahaya/http://www.lusa.web.id/tag/tanda-bahaya/http://www.lusa.web.id/tag/janin/http://www.lusa.web.id/deteksi-dini-komplikasi-ibu-dan-janin/http://www.lusa.web.id/tag/komplikasi/http://www.lusa.web.id/tag/janin/http://www.lusa.web.id/category/askeb-i-kehamilan/http://www.lusa.web.id/tag/komplikasi/http://www.lusa.web.id/tag/janin/http://www.lusa.web.id/category/askeb-i-kehamilan/

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    13/21

     berkualitas pasca persalinan dan pasca keguguran, pelayanan asuhan pasca

    keguguran, meningkatkan partisipasi akti1 pria.

    m.Pemanta&an kerjasama l(ntas &r%gram 0an se,t%r

    ntara lain dengan jalan menjalin kemitraan dengan pemda, organisasi pro1esi

    (I#I, 'F6I, I#I, IBI, ''7I", 'erina, '2I, 2 dan swasta.

    2.5 "*u Ham(l "*u Bersal(n 0an "*u Men-usu(

    $.5.& Ibu /amil

    !ehamilan merupakan kondisi dimana seorang wanita memiliki janin yang

    sedang tumbuh didalam tubuhnya ( yang pada umumnya didalam rahim".

    !ehamilan manusia berkisar *% minggu atau 3 bulan, dihitung dari awal periode

    menstruasi terakhir sampai melahirkan. !ehamilan merupakan suatu proses

    reproduksi yang perlu perawatan khusus, gar dapat berlangsung dengan baik . gar

    mengoptimalisasi kesehatan mental dan 1isik ibu hamil, sehingga mampu

    menghadapi persalinan diperlukan pemeriksaan &% T, yaitu?

    &. Timbang berat badan dan ukur tinggi badan.

    $. 4kur tekanan darah.

    . 7ilai status gi>i (ukur lingkar lengan atas".

    *. 4kur tinggi 1undus arteri.

    5. Tentukan presentasi janin dan denyut nadi janin.

    6. krining status imunisasi tetanus dan berikan imunisasi Tetanus

    ToJoid (TT" bila diperlukan.

    ). pemberian tablet besi minimal 3% tablet selama kehamilan.

    +. Test laboratorium (rutin dan khusus".

    3. Tatalaksana kasus.

    &%. Temu wicara (konseling" termasuk perencanaan persalinan dan pencegahan komplikasi ('*!" serta !B pasca persalinan.

    @aktor resiko pada ibu hamil seperti umur terlalu muda atau tua , banyak anak

     beberapa 1actor biologis lainnya adalah keadaan yang secara tidak langsung

    menambah resiko kesakitan dan kematian pada ibu hamil.

    2asalah kesehatan yang mungkin muncul pada ibu hamil yaitu mual

    muntah, in1eksi saluran kencing, diabetes mellitus, in1eksi streptokokus,

     perdarahan, preeklamsi, TFR/, kehamilan daluwarsa.

    13

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    14/21

    4ntuk mengatasi beberapa masalah tersebut diatas perlu diadakannya

    kegiatan untuk ibu hamil salah satunya yaitu 'rogram 'erencaaan 'ersalinan dan

    'ersiapan !omplikasi ('*!". '*! merupakan suatu kegiatan yang di1asilitasi oleh

    Bidan di #esa dalam rangka peningkatan peran akti1 suami, keluarga dan

    masyarakat dalam merencanakan 'ersalinan yang aman dan persiapan menghadapi

    komplikasi pada ibu hamil, khususnya untuk persiapan dan tindakan yang dapat

    menyelamatkan ibu dan bayi yang baru lahir dengan menanggulangi penyebab

    kematian utama yaitu sebagai berikut?

    • 2engenal dan mendata kehamilan yang ada di desa serta memberikan stiker agar

    setiap ibu hamil dapat menggunakan jasa bidan atau tenaga kesehatan yang

    kompeten.

    • 2embentuk kelompok penyedia donor darah agar ada ketersediaan darah yang

    dapat digunakan sewaktu-waktu.

    • 2erencanakan dan menyiapkan sistem angkutan desa untuk menangani kasus

    darurat pada saat persalinan bila diperlukan.

    • 2erencanakan pengumpulan dana dan mengin1ormasikan ketersediaan bantuan

    skeskin bagi yang membutuhkan.

      termasuk perencanaan pemakaian alat kontrasepsi pasca persalinan dengan

    menggunakan stiker sebagai media noti1ikasi sasaran untuk meningkatkan

    cakupan dan mutu pelayanan kesehatan bagi ibu dan bayi baru lahir!B

    !egiatan ini dilaksanakan dengan memiliki $ tujuan yaitu yang pertama

    mengenai penempelan stiker di setiap rumah ibu hamil, hal ini dimaksudkan agar

    ibu hamil terdata, tercatat dan terlaporkan keadaanya oleh tenaga kesehatan yang

    terkait dengan peran akti1 dari unsure masyarakat. 8ang kedua yaitu agar

    masyarakat setempat mengetahui ada ibu hamil, dan apabila sewaktu-waktu

    membutuhkan pertolongan masyarakat dapat siap sedia untuk membantu.

    '*! ini sangat berman1aat bagi ibu hamil karena meningkatkan cakupan

    dan kualitas pelayanan kesehatan ibu hamil, ibu bersalin. Ibu ni1as dan bayi baru

    lahir melalui peningkatan peran akti1 keluarga dan masyarakat dalam

    merencanakan persalinan yang aman dan persiapan menghadapi komplikasi dan

    tanda bahaya kebidanan dan bayi baru lahir bagi ibu sehingga melahirkan bayi

    yang sehat

    14

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    15/21

    $.5.$ Ibu Bersalin

    'ersalinan atau proses bersalin merupakan prose salami yang ditandai oleh

    terbukanya serviJ diikuti dengan lahirnya bayi dan plasenta melalui jalur lahir.

    'erslinan bagaimanapun normal keadaanya dapat menimbulkan komplikasi.

    'rolaps tali pusar, distress janin, dan perdarahan post partum merupakan

    contoh yang khas. 'ersalinan yang normal hanya dapat ditentukan secara

    retrospekti1 jika telah berlalu kita dapat mengatakan ini persalinan yang

    normal.

    $.5. Ibu 2enyusui

    2enyusui merupakan cara pemberian makan yang diberikan secara

    langsung oleh ibu kepada anaknya, namun seringkali ibu menyusui kurang

    memahami dan kurang mendapatkan in1ormasi, bahkan sering kali ibu-ibu

    mendapatkan suatu in1ormasi yang salah tentang man1aat I ekslusi1 itu

    sendiri, tentang bagaimana cara menyusui ataupun langka-langkah menyusui

    yang benar kepada bayinya, dan kurangnya in1ormasi yang diberikan tentang

    dampak apabila si esklusi1 itu tidak diberikan dan apa yang harus dilakukan

     bila timbul kesukaran dalam menyusui secara ekslusi1 kepada bayinya (4tami

    Roesli, $%%%".

    alah satu langkah untuk menanggulangi kekurangan in1ormasi seorang ibu

    yaitu dengan berbagai kegiatan yang berhubungan dengan menyusui. alah

    satu contoh kegiatan untuk ibu menyusui yaitu angkah menuju keberhasilan

    menyusui(2!2". 2!2 disini memiliki 1ungsi untuk mendorong

     pembentukan kelompok pendukung I serta menganjurkan ibu yang baru

    melahirkan untuk berhubungan dengan kelompok ini ketika sudah keluar dari

    rumah sakit atau klinik. 8ang termasuk &% 2!2 yaitu ?&. arana pelayanan kesehatan mempunyai kebijakan tentang penerapan &%

    langkah menuju keberhasilan menyusui dan melarang promosi 'I

    $. arana pelayanan kesehatan melakukan pelatihan untuk sta1 sendiri atau

    lainnya

    3. 2enyiapkan ibu hamil untuk mengetahui man1aat I dan langkah

    keberhasilan menyusui. 2emberikan konseling apabila ibu penderita in1eksi

    /IC positi1 

    15

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    16/21

    *. 2elakukan kontak dan menyusui dini bayi baru lahir (&$ E & jam setelah

    lahir"

    5. 2embantu ibu melakukan teknik menyusui yang benar (posisi peletakan

    tubuh bayi dan pelekatan mulut bayi pada payudara"

    :. /anya memberikan I saja tanpa minuman pralaktal sejak bayi lahir 

    ). 2elaksanakan rawat gabung ibu dan bayi

    +. 2elaksanakan pemberian I sesering dan semau bayi

    3. Tidak memberikan dotempeng

    &%.2enindak lanjuti ibu-bayi setelah pulang dari sarana pelayanan kesehatan

    2.6Peran Pera'at 0alam K%mun(tas Kesehatan "*u

    alah satu program kesehatan masyarakat yang tidak berjalan dengan baik

    adalah 'erawatan !esehatan 2asyarakat ('erkesmas". 'erkesmas dewasa ini

    dianggap tidak begitu penting dibanding dengan program untuk penanganan angka

    kematian ibu dan anak, masalah gi>i dan penanganan penyakit menular. dilihat dari

    ketenagaan yang ada di 'uskesmas, sebagian besar adalah tenaga keperawatan.

    Tujuan dari perkesmas ini adalah untuk meningkatkan kemandirian

    masyarakat dalam mengatasi masalah kesehatannya dalam kegiatan promoti1,

     preventi1, tanpa mengabaikan kurati1 dan rehabilitati1. asaran kegiatan ini adalah

    individu, keluargakelompokmasyarakat dengan prioritas sasaran adalah keluarga

    rawan terhadap masalah kesehatan (risiko tinggi, rentan". alah satu tugas pokok

    dan 1ungsi perawat di 'uskesmas adalah sebagai pemberi asuhan keperawatan

    masyarakat, keluarga dan individu. #engan demikian bisa dikatakan bahwa kondisi

    sekarang ini cenderung kebanyakan perawat di puskesmas belum melakukan tugas

     pokok dan 1ungsinya dengan benar. ebagian besar kepala puskesmas atau pembuatkebijakan kesehatan di tingkat kabupaten maupun pusat sepenuhnya belum

    mengerti mengenai perkesmas secara benar.

    2ereka beranggapan bahwa setiap kunjungan rumah sudah merupakan

     perkesmas. ebenarnya perkesmas tidak sesederhanan itu. 'erawatan kesehatan

    masyarakat itu merupakan serangkaian kegiatan keperawatan dengan menggunakan

    asuhan keperawatan melalui proses pengkajian, penetapan diagnosa keperawatan,

    rencana keperawatan, implementasi dan evaluasi keperawatan. Bisa disimpulkan

     bahwa kemandirian masyarakat terhadap kesehatan sepenuhnya tanggung jawab

    16

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    17/21

     perawat. Baik individu, keluarga, kelompok masyarakat sebelum sakit, sesudah

    sakit dan supaya tidak jatuh lagi pada kondisi sakit adalah peran perawat. pabila

     perkesmas ini benar E benar berjalan maka tidak mungkin akan terjadi adanya

    kondisi !B, ngka kematian Ibu yang tingi, serta angka gi>i buruk yang besar.

    BAB 3

    PENUTUP

    3.1 Kes(m&ulan

    Beberapa 1aktor yang melatarbelakangi tingginya !I (ngka !ematian Ibu",

    diantaranya?

    b. Terbatasnya pelayanan kesehatan ibu

    c. !ualitas tenaga kesehatan yang masih terbatas

    d. Belum adanya sistem pelayanan kesehatan yang sesuai untuk daerah terpencil

    e. !urangnya dana operasional untuk pelayanan kesehatan ibu terutama untuk daerah

    terpencil.

    1. Belum optimalnya perencanaan terpadu lintas sektor = lintas program guna

     percepatan penurunan angka kematian ibu.

    g. Bias gender dalam keluarga dan masyarakat

    h. !urangnya pengetahuan dan perilaku masyarakat

    i. @aktor sosial ekonomi

     j. !ematian ibu akibat proses persalinan barangkali dianggap AnormalA di masyarakat padahal kondisi tersebut AkritisA dengan tingkat anomali kian menumpuk dalam

    dimensi sangat kompleks.

    k. uami menganggap melahirkan sudah merupakan kewajiban dan tanggungjawab

    seorang istri.

    Banyak hal yang menyebabkan kematian pada ibu, diantaranya adalah?

    a. 'enyakit, gangguan serta kelainan di masa kehamilan

    b. borsi yang tidak aman yang dapat menimbulkan komplikasi bahkan kematian

    c. 'revalensi pemakaian alat kontrasepsi

    17

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    18/21

    d. epsis akibat hygiene ibu yang buruk pada saat persalinan

    e. 'ertolongan persalinan yang ditolong oleh petugas kesehatan yang kurang tidak

    terlatih

    1. nemia, kekurangan >at gi>i mikro (vitamin , yodium, dll."

    g. 'enyebab tidak langsung

    !onsep !eluarga Berencana meliputi sasaran dan ruang lingkup. #imana

    sasaran program !B tertuang dalam Rancangan 'embangunan angka 2enengah

     7asional (R'27" $%%* E $%%3. #an ruang lingkup program !B meliputi keluarga

     berencana, kesehatan reproduksi remaja, ketahanan dan pemberdayaan keluarga,

     penguatan pelembagaan keluarga kecil berkualitas, keserasian kebijakan

    kependudukan, pengelolaan #2 aparatur, penyelenggaraan pimpinan kenegaraan

    dan kepemerintahan, peningkatan, pengawasan dan akuntabilitas aparatur 7egara.

    trategi 'eningkatan #erajat !esehatan Ibu diantaranya adalah?

    a. 'enyuluhan tentang pentingnya peran suamilaki-laki sebagai penunjang

    kesehatan ibu

    *. 2enyusun acuan nasional dan standar pelayanan kesehatan maternal dan

    mengembangkan system yang menjalin pelaksanaan standar yang telah disusun.

    ,. dvokasi sosialisasi strategi 2'

    0. 'eningkatan partisipasi perempuan, keluarga dan masyarakat,

    e. 'embentukan kelas kelompok Ibu hamil dan persiapan bersalin di

     posyandupolindes

    !. 'endataan ibu hamil dan menempelkan striker '*! (program perencanaan

     persalinan dan pencegahan komplikasi"

    g. 2engoptimalkan 'rogram 6erakan ayang Ibu (6I"

    h. !erjasama bidan dengan dukun di masyarakat(. lokasi #ana 'enyediaan 6i>i Bumil

     j. 'emerataan pendistribusian tenaga bidandokter obgin

    k. 'enyediaan pelayanan kegawatdaruratan yang berkualitas dan sesuai standar 

    l. 2encegah terjadinya kehamilan yang tidak diinginkan dan penanganan

    komplikasi keguguran,

    m. 'emantapan kerjasama lintas program dan sector 

    3.2 $aran

    18

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    19/21

    #alam proses pembelajaran, hendaknya mahasiswa sarjana keperawatan

    tidak hanya memahami peran perawat dalam lingkungan rumah sakit, namun juga

    harus memahami peran perawat dalam lingkungan masyarakat (komunitas". #engan

    terselesaikannya makalah ini, penulis mengharapkan agar para mahasiswa mengetahui

    konsep-konsep pembelajaran keperawatan komunitas sebelum nantinya terjun ke

    lapanganmasyarakat. !hususnya mengenai konsep keperawatan komunitas pada Ibu

    secara tepat.

    19

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    20/21

    DA5TAR PU$TAKA

    mbarwati, 9inarsih 7ur = Retno intowati. &endidikan 'esehatan Mengatasi 'eluhan

     amil pada bu*bu amil di Asrama "roup 'opassus 'artasura.

    www.google.com (online" diakses tanggal $3 eptember $%&& jam &.&5 9IB

    -------------. $%&%. +paya &eningkatan 'esehatan bu , Anak . www.http?skep-

    askeb.c>.cc (online" diakses tanggal $3 eptember $%&& jam &.*) 9IB

    #epartemen !esehatan Republik Indonesia, &333.  Aspek*Aspek 'esehatan 'eluarga

     -erencana, akarta.

    -------------. $%%&.  Rencana Strategis $asional .Making &regnancy Safer. di ndonesia

    001*010. akarta? #epkes RI

    -------------. $%%&.  Rencana Strategis $asional .Making &regnancy Safer. di ndonesia

    001*010. akarta? #epkes RI

    #irjen Binkesmas #epartemen !esehatan RI. $%%. .+paya &enurunan A' di

     ndonesia.2 Makalah untuk 'elompok 'er3a M"2 akarta? #epkes RI

    01endi @erry, 2akh1udli. $%%3.  'epera4atan 'esehatan 'omunitas 5eori dan &raktik

     alam 'epera4atan. akarta? alemba 2edika.

    01endi, @erry. $%&%. Be The Best?  6aminan Mutu 'epera4atan 'esehatan 'omunitas.vailable 1rom www.@erry 01endy.BF6'FT.html (online" diakses %

    eptember $%&& jam &+.*: 9IB

    'rogram 'embangunan 7asional $%%%-$%%*. akarta

    tanhope, 2arcia = eanette ancaster. &33$. Community ealth $ursing . 2issouri?

    2osby 8ear Book.

    20

    http://www.google.com/http://www.http//Askep-askeb.cz.cchttp://www.http//Askep-askeb.cz.cchttp://www.google.com/http://www.http//Askep-askeb.cz.cchttp://www.http//Askep-askeb.cz.cc

  • 8/20/2019 72538523 Keperawatan Pada Komunitas Ibu Fix

    21/21

    9orld /ealth Frgani>ation. $%%$. 5he Millinium e!elopment "oals for ealth7 A

     Re!ie4 of the ndicators2 akarta? 9/I

    21