69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin...

81
68

Transcript of 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin...

Page 1: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

68

Page 2: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

69

Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02

Page 3: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

70

Page 4: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

71

Surat Ijin Uji Validitas

Page 5: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

72

Page 6: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

73

Surat Keterangan Penelitian

Page 7: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

74

Page 8: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

75

Surat Keterangan Uji Validitas

Page 9: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

76

Page 10: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

77

RPP

(Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I dan Siklus II)

Page 11: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

78

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Siklus 1

S e k o l a h : SD Negeri Suruh 02

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : V / 2 (Genap)

Pertemuan : 2 x pertemuan

A. Standar Kompetensi

5. menggunakan pecahan dalam memecahkan masalah.

B. Kompetensi Dasar

5.3 Mengalikan dan membagi berbagai bentuk pecahan.

C. Indikator

5.3.1 Mengenalkan arti perkalian dan pembagian pecahan.

5.3.2 Melakukan operasi perkalian berbagai bentuk pecahan.

5.3.3 Melakukan operasi pembagian berbagai bentuk pecahan.

D. Tujuan Pembelajaran

a. Melalui penjelasan guru tentang bentuk pecahan, siswa dapat memahami arti

perkalian dan pembagian pecahan dengan benar.

b. Setelah membaca materi LKS tentang bentuk pecahan, siswa dapat melakukukan

operasi perkalian berbagai bentuk pecahan dengan tepat.

c. Melalui diskusi kelompok tentang bentuk pecahan, siswa dapat melakukan operasi

pembagian berbagai bentuk pecahan dengan tepat.

E. Materi Ajar

Operasi hitung pecahan (terlampir)

F. Metode Pembelajaran

Metode : tanya jawab, diskusi, presentasi, penugasan.

Model : CIRC (Cooperative Integrated Reading and Composition)

Page 12: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

79

G. Kegiatan pembelajaran

Pertemuan 1:

Waktu Kegiatan dalam Pembelajaran PKB/EEK

10

menit

I. Kegiatan Pendahuluan

1. Guru datang tepat waktu.

2. Guru mengucapkan salam, meminta ketua kelas untuk

memimpin doa sebelum pelajaran dan mempersiapkan

kondisi siswa.

3. Guru menyampaikan materi pokok apa yang akan

dibahas dan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dan

model pembelajaran CIRC (Cooperative Integrated

Reading and Composition) yang akan diterapkan

4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada peserta

didik.

5. Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya materi yang

belum dipahami, serta memberikan motivasi kepada

peserta didik betapa penting dan bermanfaatnya materi

ini.

6. Guru memberikan apersepsi.

Disiplin

Religious

komunikatif,

prakarsa,

memotivasi

komunikatif,

menyenangkan

Komunikatif

Eksplorasi

dan

elaborasi.

Komunikatif.

50

menit

II. Kegiatan Inti

5 menit

10

menit

Fase 1 : Membentuk kelompok yang secara

heterogen.

1. Guru membagi siswa menjadi kelompok-kelompok yang

terdiri dari 3-4 siswa dengan kemampuan akademik yang

heterogen.

Fase 2 : Guru memberikan wacana sesuai dengan

topik pembelajaran.

2. Guru membagikan LKS pada tiap kelompok.

Disiplin

eksplorasi,

komunikatif,

menghargai

elaborasi,

Page 13: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

80

15

menit

3. Selanjutnya, guru meminta siswa menyelesaikan tugas

berupa soal-soal yang berkaitan dengan arti perkalian

dan pembagian pecahan dan melakukan operasi perkalian

berbagai bentuk pecahan pada lembar tugas siswa

(LTS) yang sudah disediakan secara kelompok.

Fase 3: Siswa bekerja sama saling membacakan dan

menemukan ide pokok serta memberi tanggapan

terhadap materi yang diberikan.

4. Guru mengamati kerja setiap kelompok.

5. Guru meminta ketua kelompok membagi tugas dalam

kelompok siapa yang membaca tugas (reading),

mengidentifikasi yang ditanyakan, siapa yang mencatat

apa yang diketahui dalam tugasnya.

6. Guru meminta semua anggota kelompok merancang

penyelesaian tugas (integrasi), lalu mengkomposisikan

dan mendiskusikan hasil temuan dari masing-masing

anggota kelompok sehingga menjadi penyelesaian yang

utuh mengenai tugas yang diberikan oleh guru.

7. Guru mengamati diskusi kelompok dan memberikan

bantuan kepada kelompok yang mengalami kesulitan.

Fase 4 : Presentasi.

jujur,

menumbuhkan

semangat,

kerjasama,

toleransi,

demokratis,

bersahabat/

komunikatif,

disiplin dan

tanggung

jawab,

inspiratif,

elaborasi,

percaya diri,

bekerja sama,

aktif, interakif

eksplorasi,

elaborasi,

toleransi,

demokratis,

bersahabat/

komunikatif,

disiplin dan

tanggung

jawab

menghargai

prestasi,

Page 14: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

81

25 menit

8. Guru menunjuk perwakilan dari kelompok untuk

mempresentasikan hasil diskusi yang telah dilaksanakan.

9. Guru meminta kelompok lain untuk menanggapi dan

memberikan koreksi dari jawaban kelompok lain.

10. Guru mengkonfirmasi hasil diskusi kelompok.

11. Guru memberi penghargaan pada kelompok dengan

pujian dan tepuk tangan.

konfirmasi

10

menit

III. Kegiatan Penutup

5 menit

5 menit

Fase 5: Guru membuat kesimpulan bersama.

1. Siswa dan guru bersama-sama melakukan refleksi dan

menyimpulkan hasil pembelajaran pada materi yang telah

dipelajari dengan tanya jawab dengan siswa tentang

materi yang telah dipelajari.

Fase 6: Penutup.

2. Guru menunjuk siswa secara acak untuk

mengemukakan pendapatnya mengenai pengalaman

belajar selama menyelesaikan tugas secara

berkelompok.

3. Guru meminta siswa untuk belajar materi selanjutnya

sebagai materi pembelajaran selanjutnya pada pertemuan

yang akan datang.

4. Guru mengakhiri pelajaran dengan berdoa dan

mengucapkan salam.

konfirmasi,

percaya diri

percaya diri,

evaluasi

tindak lanjut,

religius

Pertemuan 2:

Waktu Kegiatan dalam Pembelajaran PKB/EEK

10

menit

IV. Kegiatan Pendahuluan

1. Guru datang tepat waktu.

2. Guru mengucapkan salam, meminta ketua kelas untuk

memimpin doa sebelum pelajaran dan mempersiapkan

kondisi siswa.

3. Guru menyampaikan materi pokok apa yang akan

Disiplin

Religious

komunikatif,

prakarsa,

Page 15: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

82

dibahas dan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dan

model pembelajaran CIRC (Cooperative Integrated

Reading and Composition) yang akan diterapkan

4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan

dilaksanakan dan menyebutkan manfaat materi yang

akan dipelajari bagi kehidupan sehari-hari.

7. Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya materi yang

belum dipahami, serta memberikan motivasi kepada

peserta didik betapa penting dan bermanfaatnya materi

ini.

5. Guru memberikan apersepsi.

memotivasi

komunikatif,

menyenangkan

Komunikatif

Eksplorasi

dan elaborasi.

Komunikatif.

50

menit

V. Kegiatan Inti

5 menit

10

menit

Fase 1 : Membentuk kelompok yang secara

heterogen.

1. Guru membagi siswa menjadi kelompok-kelompok yang

terdiri dari 3-4 siswa dengan kemampuan akademik

yang heterogen.

Fase 2 : Guru memberikan wacana sesuai dengan

topik pembelajaran.

2. Guru membagikan LKS pada tiap kelompok.

3. Selanjutnya, guru meminta siswa menyelesaikan tugas

berupa soal-soal yang berkaitan dengan melakukan

operasi pembagian berbagai bentuk pecahan pada

lembar tugas siswa (LTS) yang sudah disediakan

secara kelompok.

Disiplin

eksplorasi,

komunikatif,

menghargai

elaborasi,

jujur,

menumbuhkan

semangat,

kerjasama,

toleransi,

demokratis,

Page 16: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

83

15

menit

25

menit

Fase 3: Siswa bekerja sama saling membacakan dan menemukan ide pokok serta memberi tanggapan terhadap materi yang diberikan.

4. Guru mengamati kerja setiap kelompok.

5. Guru meminta ketua kelompok membagi tugas dalam

kelompok siapa yang membaca tugas (reading),

mengidentifikasi yang ditanyakan, siapa yang mencatat

apa yang diketahui dalam tugasnya.

6. Guru meminta semua anggota kelompok merancang

penyelesaian tugas (integrasi), lalu mengkomposisikan

dan mendiskusikan hasil temuan dari masing-masing

anggota kelompok sehingga menjadi penyelesaian yang

utuh mengenai tugas yang diberikan oleh guru.

7. Guru mengamati diskusi kelompok dan memberikan

bantuan kepada kelompok yang mengalami kesulitan.

Fase 4 : Presentasi

8. Guru menunjuk perwakilan dari kelompok untuk

mempresentasikan hasil diskusi yang telah dilaksanakan.

9. Guru meminta kelompok lain untuk menanggapi dan

memberikan koreksi dari jawaban kelompok lain.

10. Guru mengkonfirmasi hasil diskusi kelompok.

11. Guru memberi penghargaan pada kelompok dengan

pujian dan tepuk tangan.

12. Guru membagikan soal evaluasi kepada siswa untuk

mengetahui kemampuan siswa pada mata pelajaran yang

telah dipelajari.

bersahabat/

komunikatif,

disiplin dan

tanggung

jawab,

inspiratif,

elaborasi,

percaya diri,

bekerja sama,

aktif, interakif

eksplorasi,

elaborasi,

konfirmasi,

toleransi,

demokratis,

bersahabat/

komunikatif,

disiplin dan

tanggung

jawab

menghargai

prestasi

konfirmasi,

elaborasi.

jujur, mandiri,

kerja keras,

Page 17: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

84

13. Hasil pekerjaan siswa dikumpulkan sebagai nilai

individual.

10

menit

VI. Kegiatan Penutup

5 menit

5 menit

5 menit

Fase 5: Guru membuat kesimpulan bersama.

1. Siswa dan guru bersama-sama melakukan refleksi dan

menyimpulkan hasil pembelajaran pada materi yang

telah dipelajari dengan tanya jawab dengan siswa

tentang materi yang telah dipelajari. Langkah yang harus

dilakukan ketika menemui soal yang berbasis

pemecahan masalah.

Fase 6: Penutup.

2. Guru menunjuk siswa secara acak untuk

mengemukakan pendapatnya mengenai pengalaman

belajar selama menyelesaikan tugas secara individu

maupun kelompok.

3. Guru mengakhiri pelajaran dengan berdoa dan

mengucapkan salam.

konfirmasi,

percaya diri,

percaya diri,

evaluasi

religius

H. Sumber Belajar

1. RJ, Soenarjo.2007. Matematika 5. Jakarta: Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan

Nasional.

2. Sumanto, YD. 2008. Gemar Matematika 5: Pusat Perbukuan, Departemen

Pendidikan Nasional.

I. Media/ Alat

LKS, papan tulis, spidol, kapur, penghapus.

J. Penilaian

Teknik Penilaian : Tes formatif dan non tes (nilai karakteristik)

Bentuk Instrumen : Lembar pengamatan sikap dan rubrik penilaian tes formatif.

Instrumen Penilaian : Terlampir.

Page 18: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

85

Page 19: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

86

LEMBAR KERJA SISWA

PERBANDINGAN DAN SKALA

Pertemuan Pertama

Standar Kompetensi : Menggunakan pecahan dalam memecahkan masalah.

Kompetensi Dasar : Mengalikan dan membagi berbagai bentuk pecahan.

Alokasi Waktu : 20 menit

SOAL

Sebuah dinding berbentuk persegi

panjang, panjangnya 71

3 m dan

lebarnya 55

7 m. berapa luas dinding

tersebut?

SOAL

Ayah mengisi bensin pada mobil 51

4 liter

setiap hari. Ayah mengisi selama satu

minggu,banyaknya bensin yang dibeli Ayah

selama satu minggu adalah. . .

Pak Mandala rata-rata dapat menangkap ikan setiap

hari 10 1

7 Kg. Hasil tangkapan ikan Pak Mandala

selama 5 hari adalah .......

Page 20: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

87

Jarak dari kantor kelurahan sampai ke kantor

kecamatan 4,2 km. setiap 50 m akan dipasang

bendera merah putih. Jika kamu menjadi panitia

pemasangan bendera, berapa banyak bendera

yang akan kalian pasang?

Ibu menerima gaji ayah sebanyak

Rp 2.400.000,00. Sebanyak 0,75

bagian digunakan untuk keperluan

keluarga sehari-hari, dan 1

6 bagian

dari gaji itu untuk biaya sekolah

anaknya, sisanya ditabung. Berapa

rupiah uang yang ditabung?

Jumlah tabungan budi Rp

120.000,00, untuk keperluan

membeli buku-buku

diambilnya 1

4 bagian. Berapa

rupiah sisa tabungan budi?

Page 21: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

88

Sebuah bus dalam waktu 1 menit menempuh jarak 1,2 km. Jika kamu menjadi sopir bus,

tentukan jarak yang telah kamu tempuh dalam waktu 22,5 menit.

Jarak dari kantor kelurahan sampai ke kantor

kecamatan 4,2 km. Setiap 50 m akan dipasang

bendera merah putih. Jika kamu menjadi panitia

pemasangan bendera, berapa banyak bendera yang

akan kalian pasang?

Sebuah kaleng berisi 18 liter minyak tanah.

Sebanyak 4

9dari minyak tanah itu diisikan ke dalam

kompor. Berapa liter minyak tanah yang telah

diisikan ke dalam kompor? Berapa liter sisanya?

Tina membeli gula pasir 7 1

2 kg. Gula pasir

tersebut akan dibungkus dalam kantong-kantong

plastik kecil. Setiap kantong plastik berisi 1

4kg.

Jika kalian menjadi Tina, berapa banyak kantong

plastik yang kamu butuhkan?

SELAMAT MENGERJAKAN

Page 22: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

89

LEMBAR KERJA SISWA

PERBANDINGAN DAN SKALA

Pertemuan Kedua

Standar Kompetensi : Menggunakan pecahan dalam memecahkan masalah.

Kompetensi Dasar : Mengalikan dan membagi berbagai bentuk pecahan.

Alokasi Waktu : 15 menit

SOAL

Untuk mengisi sebuah kaleng, 5 orang

anak masing-masing menuangkan 1

2 liter

air. Berapa liter air isi kaleng itu?

SOAL

Jumlah tabungan Toni 11

3 dari tabungan

Kurnia. Tabungan Kurnia 11

2 dari

tabungan Rusli. Jumlah tabungan Rusli

Rp24.000,00. Berapa rupiah tabungan

Toni dan Kurnia?

Jumlah murid kelas 5 ada 49 orang. 5

7bagian

sedang berolahraga di lapangan. Dari peserta

olahraga itu 3

5 -nya anak laki-laki. Berapa orang

anak perempuan yang berolahraga?

Page 23: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

90

Sebuah kaleng berisi 18 liter minyak tanah. Sebanyak 4

9 dari minyak

tanah itu diisikan kedalam kompor.

a. Berapa liter minyak tanah yang telah diisikan kedalam kompor?

b.Berapa liter sisanya?

Ibnu memiliki susu 11

5 liter, susu tersebut akan

dimasukan ke dalam gelas. setiap gelas berisi 1

5 liter.

gelas yang dibutuhkan Ibnu sebanyak?

SELAMAT MENGERJAKAN

Page 24: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

91

Materi Pembelajaran

Mengali dan Membagi Pecahan

1. Mengalikan Pecahan

a. Mengalikan pecahan biasa

Perkalian adalah penjumlahan berulang

2 x 3 = 3 + 3 = 6

3 x 2 = 2 + 2 + 2 = 6

Dalam perkalian berlaku sifat komutatif (pertukaran), yaitu 2 x 3 = 3 x 2

b. Perkalian pecahan decimal

Ada dua cara untuk mengalikan pecahan desimal

Cara pertama adalah dengan terlebih dahulu merubah bentuk pecahan menjadi pecahan biasa.

Contoh:

Page 26: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

93

2. Membagi Pecahan

a) Membagi pecahan biasa

b. Pembagian Pecahan Desimal

Dalam menyelesaikan pembagian pada pecahan desimal, juga ada dua cara. Cara pertama

adalah dengan merubah bentuk menjadi pecahan biasa dahulu.

Contoh:

Page 29: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

96

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Siklus 2

S e k o l a h : SD Negeri Suruh 02

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : V / 2 (Genap)

Pertemuan : 2 x pertemuan

K. Standar Kompetensi

5.Menggunakan pecahan dalam memecahkan masalah.

L. Kompetensi Dasar

5.4. Menggunakan pecahan dalam masalah perbandingan dan skala.

M. Indikator

5.4.1. Menjelaskan arti perbandingan pecahan.

5.4.2. Menggunakan perbandingan untuk menentukan skala.

5.4.3. Melakukan operasi hitung dengan menggunakan perbandingan dan skala.

N. Tujuan Pembelajaran

d. Melalui diskusi kelompok tentang perbandingan pecahan, siswa dapat menjelaskan

arti perbandingan pecahan dengan benar.

e. Melalui diskusi kelompok tentang perbandingan untuk menentukan skala, siswa dapat

menggunakan perbandingan untuk menentukan skala dengan tepat.

f. Setelah membaca materi LKS perbandingan dan skala, siswa dapat melakukan operasi

hitung dengan menggunakan perbandingan dan skala dengan benar.

O. Materi Ajar

Operasi hitung pecahan dalam perbandingan (terlampir)

P. Metode Pembelajaran

Metode : tanya jawab, diskusi, presentasi, penugasan.

Model : CIRC (Cooperative Integrated Reading and Composition)

Page 30: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

97

Q. Kegiatan pembelajaran

Pertemuan 1:

Waktu Kegiatan dalam Pembelajaran PKB/EEK

10

menit

VII. Kegiatan Pendahuluan

8. Guru datang tepat waktu.

9. Guru mengucapkan salam, meminta ketua kelas untuk

memimpin doa sebelum pelajaran dan mempersiapkan

kondisi siswa.

10. Guru menyampaikan materi pokok apa yang akan

dibahas dan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dan

model pembelajaran CIRC (Cooperative Integrated

Reading and Composition) yang akan diterapkan

11. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada peserta

didik.

12. Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya materi yang

belum dipahami, serta memberikan motivasi kepada

peserta didik betapa penting dan bermanfaatnya materi

ini.

13. Guru memberikan apersepsi.

Disiplin

Religious

komunikatif,

prakarsa,

memotivasi

komunikatif,

menyenangkan

Komunikatif

Eksplorasi

dan

elaborasi.

Komunikatif.

50

menit

VIII. Kegiatan Inti

5 menit

10

menit

Fase 1 : Membentuk kelompok yang secara

heterogen.

12. Guru membagi siswa menjadi kelompok-kelompok yang

terdiri dari 3-4 siswa dengan kemampuan akademik yang

heterogen.

Fase 2 : Guru memberikan wacana sesuai dengan

topik pembelajaran.

13. Guru membagikan LKS pada tiap kelompok.

Disiplin

eksplorasi,

komunikatif,

menghargai

elaborasi,

Page 31: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

98

15

menit

14. Selanjutnya, guru meminta siswa menyelesaikan tugas

berupa soal-soal yang berkaitan dengan menjelaskan

arti perbandingan pecahan dan menggunakan

perbandingan untuk menentukan skala pada lembar

tugas siswa (LTS) yang sudah disediakan secara

kelompok.

Fase 3: Siswa bekerja sama saling membacakan dan

menemukan ide pokok serta memberi tanggapan

terhadap materi yang diberikan.

15. Guru mengamati kerja setiap kelompok.

16. Guru meminta ketua kelompok membagi tugas dalam

kelompok siapa yang membaca tugas (reading),

mengidentifikasi yang ditanyakan, siapa yang mencatat

apa yang diketahui dalam tugasnya.

17. Guru meminta semua anggota kelompok merancang

penyelesaian tugas (integrasi), lalu mengkomposisikan

dan mendiskusikan hasil temuan dari masing-masing

anggota kelompok sehingga menjadi penyelesaian yang

utuh mengenai tugas yang diberikan oleh guru.

18. Guru mengamati diskusi kelompok dan memberikan

bantuan kepada kelompok yang mengalami kesulitan.

jujur,

menumbuhkan

semangat,

kerjasama,

toleransi,

demokratis,

bersahabat/

komunikatif,

disiplin dan

tanggung

jawab,

inspiratif,

elaborasi,

percaya diri,

bekerja sama,

aktif, interakif

eksplorasi,

elaborasi,

toleransi,

demokratis,

bersahabat/

komunikatif,

disiplin dan

tanggung

jawab

menghargai

prestasi,

Page 32: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

99

25 menit

Fase 4 : Presentasi.

19. Guru menunjuk perwakilan dari kelompok untuk

mempresentasikan hasil diskusi yang telah dilaksanakan.

20. Guru meminta kelompok lain untuk menanggapi dan

memberikan koreksi dari jawaban kelompok lain.

21. Guru mengkonfirmasi hasil diskusi kelompok.

22. Guru memberi penghargaan pada kelompok dengan

pujian dan tepuk tangan.

konfirmasi

10

menit

IX. Kegiatan Penutup

5 menit

5 menit

Fase 5: Guru membuat kesimpulan bersama.

5. Siswa dan guru bersama-sama melakukan refleksi dan

menyimpulkan hasil pembelajaran pada materi yang telah

dipelajari dengan tanya jawab dengan siswa tentang

materi yang telah dipelajari. Langkah yang harus

dilakukan ketika menemui soal yang berbasis pemecahan

masalah.

Fase 6: Penutup.

6. Guru menunjuk siswa secara acak untuk

mengemukakan pendapatnya mengenai pengalaman

belajar selama menyelesaikan tugas secara

berkelompok.

7. Guru meminta siswa untuk belajar materi Melakukan

operasi hitung dengan menggunakan perbandingan dan

skala sebagai materi pembelajaran selanjutnya pada

pertemuan yang akan datang.

8. Guru mengakhiri pelajaran dengan berdoa dan

mengucapkan salam.

konfirmasi,

percaya diri

percaya diri,

evaluasi

tindak lanjut,

religius

Page 33: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

100

Pertemuan 2:

Wakt

u

Kegiatan dalam Pembelajaran PKB/EEK

10

menit

X. Kegiatan Pendahuluan

1. Guru datang tepat waktu.

2. Guru mengucapkan salam, meminta ketua kelas untuk

memimpin doa sebelum pelajaran dan mempersiapkan

kondisi siswa.

3. Guru menyampaikan materi pokok apa yang akan dibahas

dan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dan model

pembelajaran CIRC (Cooperative Integrated Reading and

Composition) yang akan diterapkan

4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan

dilaksanakan dan menyebutkan manfaat materi yang akan

dipelajari bagi kehidupan sehari-hari.

5. Guru menanyakan pada siswa materi yang belum dipahami,

serta memberikan motivasi kepada peserta didik betapa

penting dan bermanfaatnya materi ini. “Anak-anak setelah

kalian mempelajari materi ini, kalian akan memperoleh

banyak manfaat misalnya kalian dapat menentukan

menghitung perbandingan dan skala”.

6. Guru memberikan apersepsi. Dengan menggambarkan

gambar persegi di papan tulis dan memberikan pertanyaan-

pertanyaan mengenai apa yang telah diketahui peserta didik

tentang persegi.

1) Bangun datar apakah pada

gambar di samping?

(…………………………..)

2) Keliling persegi pada gambar

disamping 240 m. Luas tanah 5

7,

berapa meter persegi luas tanah

tersebut?

Disiplin

Religious

komunikatif,

prakarsa,

memotivasi

komunikatif,

menyenangka

n

Komunikatif

Eksplorasi

dan

elaborasi.

Komunikatif

.

50 XI. Kegiatan Inti

Page 34: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

101

menit

5

menit

10

menit

15

menit

Fase 1 : Membentuk kelompok yang secara heterogen.

14. Guru membagi siswa menjadi kelompok-kelompok yang

terdiri dari 3-4 siswa dengan kemampuan akademik yang

heterogen.

Fase 2 : Guru memberikan wacana sesuai dengan topik

pembelajaran.

15. Guru membagikan LKS pada tiap kelompok.

16. Selanjutnya, guru meminta siswa menyelesaikan tugas

berupa soal-soal yang berkaitan dengan operasi hitung

dengan menggunakan perbandingan dan skala pada lembar

tugas siswa (LTS) yang sudah disediakan secara

kelompok.

Fase 3: Siswa bekerja sama saling membacakan dan

menemukan ide pokok serta memberi tanggapan

terhadap materi yang diberikan.

17. Guru mengamati kerja setiap kelompok.

18. Guru meminta ketua kelompok membagi tugas dalam

kelompok siapa yang membaca tugas (reading),

mengidentifikasi yang ditanyakan, siapa yang mencatat apa

yang diketahui dalam tugasnya.

19. Guru meminta semua anggota kelompok merancang

penyelesaian tugas (integrasi), lalu mengkomposisikan dan

Disiplin

eksplorasi,

komunikatif,

menghargai

elaborasi,

jujur,

menumbuhka

n semangat,

kerjasama,

toleransi,

demokratis,

bersahabat/

komunikatif,

disiplin dan

tanggung

jawab,

inspiratif,

elaborasi,

percaya diri,

bekerja

sama, aktif,

interakif

Page 35: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

102

25

menit

mendiskusikan hasil temuan dari masing-masing anggota

kelompok sehingga menjadi penyelesaian yang utuh

mengenai tugas yang diberikan oleh guru.

20. Guru mengamati diskusi kelompok dan memberikan

bantuan kepada kelompok yang mengalami kesulitan.

Fase 4 : Presentasi

21. Guru menunjuk perwakilan dari kelompok untuk

mempresentasikan hasil diskusi yang telah dilaksanakan.

22. Guru meminta kelompok lain untuk menanggapi dan

memberikan koreksi dari jawaban kelompok lain.

23. Guru mengkonfirmasi hasil diskusi kelompok.

24. Guru memberi penghargaan pada kelompok dengan

pujian dan tepuk tangan.

25. Guru membagikan soal evaluasi kepada siswa untuk

mengetahui kemampuan siswa pada mata pelajaran yang

telah dipelajari.

26. Hasil pekerjaan siswa dikumpulkan sebagai nilai

individual.

eksplorasi,

elaborasi,

konfirmasi,

toleransi,

demokratis,

bersahabat/

komunikatif,

disiplin dan

tanggung

jawab

menghargai

prestasi

konfirmasi,

elaborasi.

jujur,

mandiri,

kerja keras,

10

menit

XII. Kegiatan Penutup

5

menit

Fase 5: Guru membuat kesimpulan bersama.

4. Siswa dan guru bersama-sama melakukan refleksi dan

menyimpulkan hasil pembelajaran pada materi yang telah

dipelajari dengan tanya jawab dengan siswa tentang materi

yang telah dipelajari. Langkah yang harus dilakukan ketika

menemui soal yang berbasis pemecahan masalah.

Fase 6: Penutup.

5. Guru menunjuk siswa secara acak untuk mengemukakan

pendapatnya mengenai pengalaman belajar selama

konfirmasi,

percaya diri,

percaya diri,

Page 36: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

103

5

menit

menyelesaikan tugas secara individu maupun kelompok.

6. Guru mengakhiri pelajaran dengan berdoa dan

mengucapkan salam.

evaluasi

religius

R. Sumber Belajar

3. RJ, Soenarjo.2007. Matematika 5. Jakarta: Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan

Nasional.

4. Sumanto, YD. 2008. Gemar Matematika 5: Pusat Perbukuan, Departemen

Pendidikan Nasional.

S. Media/ Alat

LKS, papan tulis, spidol, kapur, penghapus.

T. Penilaian

Teknik Penilaian : Tes formatif dan non tes (nilai karakteristik)

Bentuk Instrumen : Lembar pengamatan sikap dan rubrik penilaian tes

formatif.

Instrumen Penilaian : Terlampir.

Page 37: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

104

Page 38: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

105

SOAL

Perbandingan umur Deni dan Dewi adalah

4 : 5. Selisih umur Deni dan Dewi adalah 6

tahun. Berapakah umur masing-masing?

SOAL

Perbandingan banyak siswa laki-laki

dan perempuan kelas VI 2 : 3. Jika

selisih banyak siswa perempuan dan

laki-laki 7 orang, maka banyak siswa

perempuan ada…anak.

LEMBAR KERJA SISWA

PERBANDINGAN DAN SKALA

Pertemuan Pertama

Standar Kompetensi : Menggunakan pecahan dalam memecahkan masalah

Kompetensi Dasar : Menggunakan pecahan dalam masalah perbandingan dan skala.

Alokasi Waktu : 20 menit

Suatu peternakan mengembangbiakkan sejumlah

kambing, kerbau dan sapi. Perbandingan banyak

kambing dan kerbau 7 : 4, sedang perbandingan sapi

dan kerbau 3:2. Jika banyak sapi 30 ekor, maka

banyak kambing ….

Page 39: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

106

1. Tentukan perbandingan banyak kaleng minuman dengan kaleng susu!

2. Berapa banyak kaleng susu?

Jumlah mangga dan apel di sebuah keranjang

ada 75 buah. Jika perbandingan banyak buah

mangga dan apel ada 7:8, maka banyak buah

apel ada ….

Joni akan membut denah lapangan

sepak bola dengan skala 1 : 2.200.

Jika panjang lapangan sepakbola

110 m, Joni harus menggambar

lapangan pada denah dengan

panjang…cm.

Pada suatu peta, kota A dan kota B

berjarak 19 cm. Skala peta itu adalah 1 :

2.000.000. Berapa kilometer jarak antara

kota A dan kota B sesungguhnya?

Jarak sebenarnya kota P dan Q adalah 75 km.

Pada peta jarak kota P dan Q tersebut 6 cm.

Hitunglah skala peta itu!

Kebun Pak Sanusi sangat luas dan

berbentuk persegi panjang.

Panjangnya 125 m dan lebarnya 60

m. Berapa perbandingan antara

panjang dan keliling kebun Pak

Sanusi?

SELAMAT MENGERJAKAN

Page 40: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

107

LEMBAR KERJA SISWA

PERBANDINGAN DAN SKALA

Pertemuan Kedua

Standar Kompetensi : Menggunakan pecahan dalam memecahkan masalah

Kompetensi Dasar : Menggunakan pecahan dalam masalah perbandingan dan

skala.

Alokasi Waktu : 15 menit

SOAL

Diketahui perbandingan banyak

bidan dan dokter yaitu 5 : 3. Jika

selisih banyak bidan dan dokter 20

orang, maka banyak bidan dan

dokter ada ... orang.

SOAL

Perbandingan banyak uang Anang dan

Unang adalah 5 : 4. Apabila selisih uang

mereka Rp. 1.500,00, maka banyak uang

Unang adalah ....

Para siswa berangkat ke sekolah dengan

berbagai cara. Ada yang jalan kaki, naik

sepeda, dan naik bus. Siswa yang naik sepeda

sebanyak 72 anak. Perbandingan banyak

siswa yang naik bus dengan yang naik sepeda

5 : 9. Berapa anak yang naik bus?

Page 41: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

108

Seorang pedagang beras membeli beras jenis I

sebanyak 125 kg, yang harganya Rp3.000,00 per kg,

dan beras jenis II 75 kg yang harganya Rp2.500,00 per

kg. Kedua jenis beras itu dicampur. Berapa rupiah

harga 1 kg beras campuran?

Di sekolah ada kegiatan ekstrakurikuler menari, bulu tangkis, dan

pramuka. Banyak siswa yang ikut menari 18 anak, bulu tangkis 20 anak,

dan pramuka 100 anak.

c. Berapa perbandingan banyak siswa yang ikut menari dengan

yang ikut bulu tangkis?

d. Berapa perbandingan banyak siswa yang ikut bulu tangkis

dengan yang ikut pramuka?

SELAMAT MENGERJAKAN

Page 45: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

112

Kisi-kisi Soal Siklus II dan Siklus II

Page 46: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

113

KISI - KISI SOAL

Nama Sekolah : SD N Suruh 02

Mata pelajaran : Matematika

Kelas/ semester : V

Standar Kompetensi : Menggunakan pecahan dalam memecahkan masalah

A. SIKLUS 1

Kompetensi dasar Indikator pembelajaran Nomor soal

.

Menggunakan pecahan

dalam memecahkan

masalah.

Mengenalkan arti perkalian

dan pembagian pecahan.

1, 2, 3, 9, 13, 14,

15

Melakukan operasi perkalian

berbagai bentuk pecahan.

6, 7, 8, 16, 17, 20

Melakukan operasi

pembagian berbagai bentuk

pecahan

4, 5, 11, 12, 13,

18, 19

B. SIKLUS 2

Kompetensi dasar Indikator pembelajaran Nomor soal

Menggunakan pecahan

dalam masalah

perbandingan dan skala.

Menjelaskan arti perbandingan

pecahan

1, 2, 3, 8, 9,

10, 11, 12, 20

Menggunakan perbandingan

untuk menentukan skala.

7, 14, 16

Melakukan operasi hitung

dengan menggunakan

perbandingan dan skala

4, 5, 6, 13, 15,

17,18, 19

Page 47: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

114

Soal Siklus I dan Siklus II

Page 48: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

115

SOAL EVALUASI

Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b,c atau d di depan jawaban yang paling benar!

1. Untuk mengisi sebuah kaleng, 5

orang anak masing-masing

menuangkan 1

2 liter air. Berapa liter

air isi kaleng itu?

a. 1 liter

b. 11

2 liter

c. 2 liter

d. 2 1

2 liter

Soal no. 2 dan 3

Sebuah kaleng berisi 18 liter minyak

tanah. Sebanyak 4

9 dari minyak tanah itu

diisikan kedalam kompor.

2.Berapa liter minyak tanah yang telah

diisikan kedalam kompor?

a. 4 liter c. 8 liter

b. 5 liter d. 9 liter

3.Berapa liter sisanya?

a. 10 liter c. 8 liter

b. 9 liter d. 7 liter

4.Tina membeli gula pasir 71

2 kg. gula

pasir tersebut akan dibungkus

dalam kantong-kantong plastik

kecil. Setiap kantong plastik berisi 1

4 kg. jika kalian menjadi tina,

berapa banyak kantong plastik

yang kamu butuhkan?

a. 25

b. 30

c. 35

d. 40

5. Jarak dari kantor kelurahan sampai

ke kantor kecamatan 4,2 km. setiap

50 m akan dipasang bendera merah

putih. Jika kamu menjadi panitia

pemasangan bendera, berapa

banyak bendera yang akan kalian

pasang?

a. 800

b. 840

c. 880

d. 920

6. Ibu menerima gaji ayah sebanyak

Rp 2.400.000,00. Sebanyak 0,75

bagian digunakan untuk keperluan

keluarga sehari-hari, dan 1

6 bagian

dari gaji itu untuk biaya sekolah

anaknya, sisanya ditabung. Berapa

rupiah uang yang ditabung?

a. Rp 200.000,00

b. Rp 300.000,00

c. Rp 400.000,00

d. Rp 500.000,00

7. Jumlah murid kelas 5 ada 49 orang. 5

7 bagian sedang berolahraga di

lapangan. Dari peserta olahraga itu

Nama :

Kelas :

No Absen :

Page 49: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

116

3

5-nya anak laik-laki. Berapa orang

anak perempuan yang berolahraga?

a. 12

b. 21

c. 35

d. 14

8. Suatu persegi panjang, panjangnya

172

5 cm lebarnya 12

1

4 cm. hitunglah

kelilingnya!

a. 59,3 cm

b. 60 cm

c. 17 cm

d. 29 cm

9.Sebuah bak mandi jika diisi penuh

dapat memuat air sebanyak 180

liter. Jika untuk mengisinya

digunakan ember, maka bak itu

memerlukan 25 ember. Berapa liter

isi satu ember?

a. 6 liter

b. 7 liter

c. 7,2 liter

d. 8,5 liter

Soal untuk no. 10-12

Jumlah yang hadir pada sebuah pertemuan

di kantor RW adalah 279 orang. Sebanyak

4

9 dari yang hadir adalah warga RT 1,

3

9

warga RT 2, dan selebihnya warga RT 3.

10. Berapa jumlah hadirin RT 1?

a. 124 c. 62

b. 93 d. 217

11. Berapa jumlah hadirin RT 2?

a. 124 c. 62

b. 93 d. 217

12. Berapa jumlah hadirin RT 3?

a. 124

b. 93

c. 62

d. 217

13. Ada 2

3 bagian dari kelereng

budiman yaitu 12 butir. Berapa

butir kelereng budiman

seluruhnya?

a. 2

b. 4

c. 6

d. 8

14. Jumlah siswa sebuah SD Negeri

Mekargalih 360 siswa. Sebanyak 2

5

dari jumlah siswa itu adalah kelas

lima dan enam. Berapa orang

jumlah siswa kelas satu sampai

kelas empat?

a. 360

b. 216

c. 144

d. 235

15. Seorang tukang las akan

menyambung 5 batang besi.

Panjang setiap besi 0,7 meter.

Berapakah panjang besi setelah

disambung?

a. 3,5 meter c. 2.5 meter

b. 3 meter d. 4 meter

16. Berapa luas daerah persegi panjang

yang panjangnya 2 1

2 dm dan

lebarnya 13

4 dm?

a. 4

9

b. 3

8

c. 37

4

d. 43

8

17. Jika p = 22

5, r = 1

3

4, dan t = 2

1

2,

berapa p x (r x t )?

a. 52

40

b. 1020

40

c. 154

40

d. 1010

40

Page 50: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

117

18. Uang ayah Rp 27.500,00, diberikan

kepada kakak 2

5 bagian. Berapa

rupiah lagi sisa uang ayah?

a. Rp 11.000,00

b. Rp 20.000,00

c. Rp 16.500,00

d. Rp 10.500,00

19. Jumlah tabungan budi Rp

120.000,00, untuk keperluan

membeli buku-buku diambilnya 1

4

bagian. Berapa rupiah sisa

tabungan budi?

a. Rp 80.000,00

b. Rp 75.000,00

c. Rp 60.000,00

d. Rp 50.000,00

20. Jumlah siswa sebuah SD Negeri

Maju Jaya 450 orang. Sebanyak 4

5

dari jumlah siswa itu adalah kelas

satu sampe empat. Berapa orang

jumlah siswa kelas lima dan kelas

enam?

a. 90

b. 80

c. 60

d. 50

Page 51: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

118

KUNCI JAWABAN SOAL EVALUASI

SIKLUS 1

1. D 11.B

2. C 12. C

3. A 13. D

4. B 14. B

5. B 15. A

6. A 16. D

7. D 17. B

8. A 18. C

9. C 19. D

10. A 20. A

Page 52: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

119

SOAL EVALUASI

Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b,c atau d di depan jawaban yang paling benar!

1. Dalam kardus terdapat 12 pensil

merah dan 18 pensil biru, berapa

perbandingan banyak pensil biru

dengan seluruhnya?

a. 3 : 5 c. 2 : 4

b. 4 : 6 d. 6 : 4

2.

Tentukan perbandingan banyak

pensil hitam dengan jumlah pensil

seluruhnya?

a. 5 : 3 c. 5 : 8

b. 3 : 8 d. 8 : 5

Soal untuk no 3

Di sekolah ada kegiatan ekstrakurikuler

menari, bulu tangkis, dan pramuka.

Banyak siswa yang ikut menari 18 anak,

bulu tangkis 20 anak, dan pramuka 100

anak.

3. Berapa perbandingan banyak siswa

yang ikut menari dengan yang ikut

bulu tangkis?

a. 9 : 10 c. 10 : 18

b. 18 : 100 d. 18 : 20

Soal untuk no 4 dan 5

Jumlah uang A, B dan C Rp 195.000,00.

Uang A 1 1

3 kali uang B, dan uang B

1

2 dari

uang C.

4. Berapa rupiah uang A ?

a. Rp 30.000,00 c. Rp 60.000,00

b. Rp 45.000,00 d. Rp 90.000,00

5. Berapa rupiah uang C?

a. Rp 30.000,00

b. Rp 45.000,00

c. Rp 60.000,00

d. Rp 90.000,00

6. Keliling sebidang tanah yang

berbentuk persegi panjang 240 m.

Lebar tanah itu 2

3 panjangnya. Hitung

luas tanah itu!

a. 3560 𝑚2 c. 2440 𝑚2

b. 2550 𝑚2 d. 3456 𝑚2

7. Jarak kota Tegal dengan kota

Yogyakarta 175 km. Jika jarak kedua

kota akan kamu gambar 7 cm, berapa

skala yang akan kamu gunakan?

a. 1 : 3.000.000

b. 1 : 2.500.000

c. 1 : 1.500.000

d. 1 : 2.000.000

Soal No 8 dan 9

Siswa kelas lima sebanyak 48 anak. Siswa

laki-laki 25 anak.

8. Berapa banyak siswa perempuan?

a. 23 c. 27

b. 25 d. 30

9. Berapa perbandingan antara banyak

siswa perempuan dengan banyak

siswa seluruhnya?

a. 25 : 48 c. 27 : 48

b. 23 : 48 d. 30 : 48

10. Sekolah Iwan sangat luas dan

berbentuk persegi panjang. Sekolah

Iwan berukuran panjang 100 m dan

lebar 75 m. Tentukan perbandingan

panjang dengan kelilingnya. . .

Nama :

Kelas :

No Absen :

Page 53: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

120

a. 1 : 25 c. 1 : 35

b. 1 : 30 d. 1 : 40

Soal no. 11-12

11. Tentukan perbandingan banyak

kaleng minuman dengan kaleng

susu!

a. 6 : 8 c. 4 : 3

b. 8 : 6 d. 3 : 4

12. Berapa banyak kaleng susu?

a. 6 c. 8

b. 5 d. 7

13. Tabungan Andi Rp125.000,00.

Mula-mula diambilnya 2

5 nya.

Kemudian, diambil lagi 1

3 dari

sisanya. Berapa rupiah sisa tabungan

Andi sekarang?

a. Rp 100.000,00

b. Rp 50.000,00

c. Rp 75.000,00

d. Rp 25.000,00

14. Jarak sebenarnya kota P dan Q

adalah 75 km. Pada peta jarak kota P

dan Q tersebut 6 cm. Hitunglah skala

peta itu!

a. 1 : 1.250.000

b. 1 : 1.500.000

c. 1 : 2.000.000

d. 1 : 2.500.000

15. Ketika Wati berumur 5 tahun, Narti

dilahirkan. Jumlah umur Wati dan

Narti sekarang 27 tahun. Umur Wati

sekarang . . . tahun.

a. 22 c. 18

b. 20 d. 16

16. Skala sebuah peta 1 : 1.500.000.

Jarak kota A dan B pada peta itu 6

cm. Jarak sebenarnya kota A dan B =

. . . km.

a. 90 km c. 75 km

b. 80 km d. 60 km

17. Jumlah umur Ali dan Badri 27 tahun.

Umur Ali 4

5 umur Badri. Berapa

tahun umur badri?

a. 15 tahun c. 10 tahun

b. 12 tahun d. 17 tahun

Soal No. 18-19

Jumlah uang Umi dibanding uang Santi 7 :

4. Beda uang Umi dan Santi Rp2.250,00.

18. Berapakah jumlah uang umi?

a. Rp 3000,00

b. Rp 4000,00

c. Rp 4250,00

d. Rp 5250,00

19. Berapakah jumlah uang santi?

a. Rp 3000,00

b. Rp 4000,00

c. Rp 4250,00

d. Rp 5250,00

20. Kebun Pak Sanusi sangat luas dan

berbentuk persegi panjang.

Panjangnya 125 m dan lebarnya 60

m. Berapa perbandingan antara

panjang dan keliling kebun Pak

Sanusi?

a. 125 : 60 c. 30 : 60

b. 25 : 74 d. 23 : 49

Page 54: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

121

KUNCI JAWABAN SOAL EVALUASI

SIKLUS 2

11. A 11.D

12. C 12. C

13. A 13. D

14. C 14. A

15. D 15. D

16. D 16. A

17. B 17. A

18. A 18. D

19. B 19. A

20. C 20. B

Page 55: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

122

Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas

Page 56: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

123

Hasil Uji Validitas Soal Siklus I

Item-Total Statistics

Scale Mean if

Item Deleted

Scale Variance if

Item Deleted

Corrected Item-

Total Correlation

Cronbach's

Alpha if Item

Deleted

SOAL1 20.14 33.361 .549 .854

SOAL2 20.36 32.719 .489 .854

SOAL3 20.36 31.290 .759 .846

SOAL4 20.41 34.920 .091 .866

SOAL5 20.18 33.965 .346 .858

SOAL6 20.23 31.994 .729 .848

SOAL7 20.36 33.481 .349 .858

SOAL8 20.68 34.227 .226 .862

SOAL9 20.18 32.823 .605 .852

SOAL10 20.14 36.123 -.126 .868

SOAL11 20.36 34.338 .197 .863

SOAL12 20.45 34.260 .200 .863

SOAL13 20.18 34.632 .199 .861

SOAL14 20.32 33.561 .349 .858

SOAL15 20.45 33.117 .399 .857

SOAL16 20.45 34.260 .200 .863

SOAL17 20.27 32.589 .561 .852

SOAL18 20.27 31.922 .696 .848

SOAL19 20.18 33.584 .431 .856

SOAL20 20.36 34.147 .230 .862

SOAL21 20.00 35.714 .000 .862

SOAL22 20.27 32.684 .542 .853

SOAL23 20.50 32.452 .515 .853

SOAL24 20.14 34.314 .310 .859

SOAL25 20.09 34.087 .449 .857

SOAL26 20.32 33.561 .349 .858

SOAL27 20.23 34.470 .211 .861

Page 57: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

124

SOAL28 20.41 32.729 .474 .854

SOAL29 20.32 31.465 .752 .846

SOAL30 20.36 33.195 .401 .857

Valid berarti mengukur apa yang yang hendak diukur (Sugiyono,

2010:348). Untuk menguji tingkat validitas suatu item dapat diketahui dengan

cara mengokorelasikan antara skor butir dengan skor total, hal ini dapat dilihat

dari angka pada corrected item to total correlation menggunakan aplikasi SPSS.

Masrum dalam Sugiyono (2010:188-199) menyatakan bahwa item yang

mempunyai korelasi positif dengan kriterium (skor total) serta korelasi yang tinggi

menunjukkan bahwa item soal tersebut mempunyaivaliditas yang tinggi pula.

Biasanya syarat minimum yang dianggap memenuhi syarat kalau r = 0,3. Jika

korelasi antara butir dengan skor total kurang dari 0,3 maka butir soal dalam

instrumen dinyatakan tidak valid.

Dari hasil validitas berdasarkan rentang koofisien validitas yaitu = 0,3,

menunjukkan bahwa dari 30 soal yang diuji cobakan ada 10 soal yang tidak valid,

yaitu nomor 5, 7, 8, 10, 11, 12, 13, 16, 20, 21.

Reliabilitas adalalah kemantapan alat ukur, maksudnya alat ukur tersebut

memiliki keajegan hasil (Wardani, 2012:344). Uji reliabilitas soal dilakukan

dengan teknik alpha cronbach yang dihitung melalui SPSS. Koefisien reliabilitas

selalu berada dalam rentang 0 sampai 1. Kriteria reabilitas instrumen

menggunakan pedoman yang dikemukakan oleh Wardani, dkk (2012:346) yang

dapat dilihat pada tabel berikut:

Page 58: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

125

Kriteria Tingkat Reliabilitas

No. Indeks Interprestasi

1 0,80 – 1, 00 tinggi reliabel

2 < 0,80 – 0,60 Reliabel

3 < 0,60 - 0,40 Cukup reliabel

4 < 0,40 – 0,20 agak reliabel

5 <0,40 – 0,20 kurang reliabel

Hasil uji reliabilitas instrument yang diolah dengan SPPS 16,0 for

windows yang digunakan dalam pada saat uji instrument tes sebagai berikut.

Hasil Uji Reliabilitas

Reliability Statistics

Cronbach's

Alpha N of Items

.861 30

Page 59: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

126

Hasil dari Uji Validitas Siklus II

Item-Total Statistics

Scale Mean if

Item Deleted

Scale Variance if

Item Deleted

Corrected Item-

Total Correlation

Cronbach's

Alpha if Item

Deleted

Soal1 22.0000 20.667 .656 .825

Soal2 21.9091 22.087 .376 .835

Soal3 21.9545 21.665 .414 .833

Soal4 22.0909 21.515 .298 .836

Soal5 22.7273 21.827 .285 .836

Soal6 22.1364 23.076 -.091 .851

Soal7 21.9091 22.277 .280 .836

Soal8 21.9091 21.896 .473 .833

Soal9 22.6364 22.433 .066 .844

Soal10 21.9545 21.855 .343 .835

Soal11 22.3182 21.275 .287 .838

Soal12 22.0455 21.760 .263 .837

Soal13 22.3182 20.513 .458 .830

Soal14 21.9091 22.277 .280 .836

Soal15 22.1364 22.695 -.004 .848

Soal16 22.0000 21.429 .410 .832

Soal17 21.9545 21.474 .486 .831

Soal18 22.2273 20.946 .377 .834

Soal19 22.0000 20.667 .656 .825

Soal20 22.3182 20.227 .523 .827

Soal21 22.0455 21.093 .451 .831

Soal22 22.0000 21.429 .410 .832

Soal23 22.3636 20.719 .409 .832

Soal24 22.0000 20.667 .656 .825

Soal25 22.0000 21.143 .501 .830

Soal26 21.9091 22.087 .376 .835

Soal27 21.9091 22.277 .280 .836

Page 60: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

127

Soal28 21.9545 21.474 .486 .831

Soal29 22.1818 20.727 .445 .831

Soal30 22.2273 20.946 .377 .834

Valid berarti mengukur apa yang yang hendak diukur (Sugiyono,

2010:348). Untuk menguji tingkat validitas suatu item dapat diketahui dengan

cara mengokorelasikan antara skor butir dengan skor total, hal ini dapat dilihat

dari angka pada corrected item to total correlation menggunakan aplikasi SPSS.

Masrum dalam Sugiyono (2010:188-199) menyatakan bahwa item yang

mempunyai korelasi positif dengan kriterium (skor total) serta korelasi yang tinggi

menunjukkan bahwa item soal tersebut mempunyaivaliditas yang tinggi pula.

Biasanya syarat minimum yang dianggap memenuhi syarat kalau r = 0,3. Jika

korelasi antara butir dengan skor total kurang dari 0,3 maka butir soal dalam

instrumen dinyatakan tidak valid.

Dari hasil validitas berdasarkan rentang koofisien validitas yaitu = 0,3,

menunjukkan bahwa dari 30 soal yang diuji cobakan ada 10 soal yang tidak valid,

yaitu nomor 4, 5, 6, 7, 9, 11, 12, 14, 15, 27.

Reliabilitas adalalah kemantapan alat ukur, maksudnya alat ukur tersebut

memiliki keajegan hasil (Wardani, 2012:344). Uji reliabilitas soal dilakukan

dengan teknik alpha cronbach yang dihitung melalui SPSS. Koefisien reliabilitas

selalu berada dalam rentang 0 sampai 1. Kriteria reabilitas instrumen

menggunakan pedoman yang dikemukakan oleh Wardani, dkk (2012:346) yang

dapat dilihat pada tabel berikut:

Page 61: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

128

Kriteria Tingkat Reliabilitas

No. Indeks Interprestasi

1 0,80 – 1, 00 tinggi reliabel

2 < 0,80 – 0,60 Reliabel

3 < 0,60 - 0,40 Cukup reliabel

4 < 0,40 – 0,20 agak reliabel

5 <0,40 – 0,20 kurang reliabel

Hasil uji reliabilitas instrument yang diolah dengan SPPS 16,0 for

windows yang digunakan dalam pada saat uji instrument tes sebagai berikut.

Hasil Uji Reliabilitas

Reliability Statistics

Cronbach's

Alpha N of Items

.839 30

Page 62: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

129

Hasil Observasi Guru dan Siswa

Page 63: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

130

Page 64: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

131

Page 65: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

132

Page 66: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

133

Page 67: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

134

Page 68: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

135

Page 69: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

136

Page 70: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

137

Page 71: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

138

Hasil Evaluasi Pembelajaran

Page 72: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

139

Daftar Nilai Pra Siklus

No Nama Siswa Nilai Ketuntasan

1. SR 45 Tidak Tuntas

2. M.YS 45 Tidak Tuntas

3. AAI 50 Tidak Tuntas

4. M.LM 52 Tidak Tuntas

5. AAF 100 Tuntas

6. AAA 84 Tuntas

7. ASH 68 Tuntas

8. ACAS 100 Tuntas

9. AK 40 Tidak Tuntas

10. ASA 50 Tidak Tuntas

11. AS 56 Tidak Tuntas

12. BF 64 Tidak Tuntas

13. BS 56 Tidak Tuntas

14. CAA 76 Tuntas

15. DPJ 92 Tuntas

16. FDP 52 Tidak Tuntas

17. GAN 56 Tidak Tuntas

18. JGS 76 Tuntas

19. KM 50 Tidak Tuntas

20. M.AK 92 Tuntas

21. M.GB 88 Tuntas

22. M.ZK 92 Tuntas

23. MR 58 Tidak Tuntas

24. NK 92 Tuntas

25. RH 76 Tuntas

26. RA 92 Tuntas

27. RAI 100 Tuntas

28. SNF 60 Tidak Tuntas

29. SM 45 Tidak Tuntas

30. SRA 52 Tidak Tuntas

31. TSA 92 Tuntas

32. SES 77 Tuntas

33. RRN 45 Tidak Tuntas

34. ASB 45 Tidak Tuntas

Tidak Tuntas 53 %

Tuntas 47 %

Nilai Tertinggi 100

Nilai Terendah 40

Rata-rata 68 %

Page 73: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

140

Daftar Nilai Siklus I

No Nama Siswa Nilai Ketuntasan

1. SR 55 Tidak Tuntas

2. M.YS 65 Tidak Tuntas

3. AAI 55 Tidak Tuntas

4. M.LM 65 Tidak Tuntas

5. AAF 70 Tuntas

6. AAA 80 Tuntas

7. ASH 75 Tuntas

8. ACAS 70 Tuntas

9. AK 70 Tuntas

10. ASA 65 Tidak Tuntas

11. AS 70 Tuntas

12. BF 60 Tidak Tuntas

13. BS 50 Tidak Tuntas

14. CAA 60 Tuntas

15. DPJ 75 Tuntas

16. FDP 55 Tidak Tuntas

17. GAN 80 Tuntas

18. JGS 70 Tuntas

19. KM 65 Tidak Tuntas

20. M.AK 75 Tuntas

21. M.GB 70 Tuntas

22. M.ZK 80 Tuntas

23. MR 60 Tidak Tuntas

24. NK 90 Tuntas

25. RH 75 Tuntas

26. RA 80 Tuntas

27. RAI 75 Tuntas

28. SNF 70 Tuntas

29. SM 75 Tuntas

30. SRA 85 Tuntas

31. TSA 70 Tuntas

32. SES 70 Tuntas

33. RRN 50 Tuntas

34. ASB 70 Tuntas

Tidak Tuntas 32 %

Tuntas 68 %

Nilai Tertinggi 90

Nilai Terendah 50

Rata-rata 69 %

Page 74: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

141

Daftar Nilai Siklus II

No Nama Siswa Nilai Ketuntasan

1. SR 65 Tidak Tuntas

2. M.YS 60 Tidak Tuntas

3. AAI 80 Tuntas

4. M.LM 55 Tidak Tuntas

5. AAF 80 Tuntas

6. AAA 90 Tuntas

7. ASH 65 Tuntas

8. ACAS 70 Tuntas

9. AK 75 Tuntas

10. ASA 90 Tuntas

11. AS 70 Tuntas

12. BF 70 Tuntas

13. BS 60 Tidak Tuntas

14. CAA 70 Tuntas

15. DPJ 75 Tuntas

16. FDP 70 Tuntas

17. GAN 75 Tuntas

18. JGS 75 Tuntas

19. KM 70 Tuntas

20. M.AK 85 Tuntas

21. M.GB 75 Tuntas

22. M.ZK 85 Tuntas

23. MR 70 Tuntas

24. NK 70 Tuntas

25. RH 70 Tuntas

26. RA 80 Tuntas

27. RAI 90 Tuntas

28. SNF 75 Tuntas

29. SM 70 Tuntas

30. SRA 70 Tuntas

31. TSA 70 Tuntas

32. SES 75 Tuntas

33. RRN 70 Tuntas

34. ASB 80 Tuntas

Tidak Tuntas 15 %

Tuntas 85 %

Nilai Tertinggi 90

Nilai Terendah 55

Rata-rata 74 %

Page 75: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

142

Dokumentasi Pembelajaran

Page 76: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

143

DOKUMENTASI

Guru memberikan apersepsi

Membentuk kelompok secara heterogen

Page 77: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

144

Guru memberikan wacana sesuai dengan topik pembelajaran

Siswa bekerjasama saling membacakan dan menemukan ide pokok.

Page 78: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

145

Guru mengamati kerja kelompok

Guru membimbing kelompok yang mengalami kesulitan

Page 79: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

146

Siswa mengerjakan secara berkelompok

Siswa mempresentasikan hasil diskusinya di depan kelas.

Page 80: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

147

Guru membuat kesimpulan bersama.

Siswa mengerjakan soal evaluasi

Page 81: 69 - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/10951/8/T1_292012164...Surat Izin Penelitian di SD Negeri Suruh 02 . 70 . 71

148

Kebersamaan bersama siswa SD Negeri Suruh 02

Kebersamaan bersama siswa SD Negeri Suruh 02