6. METODE_PELAKSANAAN.docx

download 6. METODE_PELAKSANAAN.docx

of 9

Transcript of 6. METODE_PELAKSANAAN.docx

  • 7/25/2019 6. METODE_PELAKSANAAN.docx

    1/9

    METODE PELAKSANAANPekerjaan Pembangunan Pengendalian Banjir Sungai Baliase Kab.

    Luwu Utara

    LN!KUP PEKE"#AAN

    I. Pekerjaan Persiapan

    II. Pekerjaan Pembangunan Tanggul Banjir III. Pekerjaan Perkuatan Tebing

    Semua item-item pekerjaan tersebut di atas akan dilaksanakan sesuaispesifkasi teknis dan menurut volume pekerjaan yang tersedia dalamdatar kuantitas dan harga.

    KETENTUAN $ S%A"AT&S%A"AT

    Pembahasan Metode Pelaksanaan pekerjaan ini mengambil beberapa ketentuan

    antara lain :

    Dalam melaksanakan kegiatan pekerjaan akan dimulai selambat

    lambatnya 7 (tujuh) hari dari tanggal penyerahan lapangan, atau yang diawali dengan melakukan Pre Cost Meeting (PCM)

    !okasi

    Dalam mlaksanakan kegiatan pekerjaan yang akan dilaksanakan

    lokasinya harus sudah diperiksa kondisi tanahnya dan pengukuran di

    lapangan untuk pembuatan gambar ren"ana (shop drawing) yang

    disetujui oleh Direksi lapangan (Pihak Pengguna #asa)

    Peralatan

    $apasitas Peralatan yang digunakan seperti yang terlihat di dalam

    analisa teknis yang merupakan bagian dari analisa harga satuan

    %ahan & Material

    %ahan dan material yang digunakan semua telah memenuhi

    persyaratan teknis yang tertera di dalam spesi'kasi teknis berlaku

    Proses Pelaksanaan Pekerjaan

    Analisa Dam'ak Lingkungan

    (.!eneralen"ana pelakasanaan pekerjaan Pekerjaan PembangunanPengendalian Banjir Sungai Baliase Kab. Luwu Utara akan

    menimbulkan dampak Negati terhadap aspek lingkungan, terutama padasaat pelaksanaan pekerjaan tersebut

    Dam'ak )ang Akan Terjadi

    Dampak yang terjadi dalam aspek lingkungan ini diperkirakan dalam

    tahapan sebelum pekerjaan

    dimulai (Pra pelaksanaan) dan tahapan saat berjalannya pekerjaan

    Pra Pelaksanaan

    %ahagian dari lingkungan pekerjaan yang diperkirakan terkena dampak

    pembangunan jalan saat Pra Pelaksaan adalah : Pengguna Jalan

    Pelaksanaan

    %ahagian dari ligkungan pekerjaan yang mengakibatkan terkena

    dampak

  • 7/25/2019 6. METODE_PELAKSANAAN.docx

    2/9

    lingkungan pada tahap pelaksanaan adalah :

    *kibat +tilitas, pemindahan milik P!, -elkom dan PD*M, akan

    mengganggu akti'tas masyarakat

    $egiatan pengangkutan material untuk pelaksanaan pekerjaan

    Meningkatnya .olume lalu lintas alat pengangkutan dan alat berat

    mengakibatkan polusi debu di sekitar lokasi pekerjaan

    /elain yang tersebut di atas dampak positi0 yang timbul pada sekitar

    daerah lokasi pekerjaan antara lain :

    -erbukanya lapangan kerja

    -erbukanya kesempatan usaha baru untuk berjualan disekitar lokasi

    Pelaksanaan Pekerjaan $edua hal tersebut di atas dapat meningkatkan

    pendapatan ekonomi masyarakat sekitar proyek

    Sistim dan *ara Pengel+laanCara pengelolaan karena adanya dampak lingkungan yang timbul juga ada dua

    bahagian yaitu :

    -ahap sebelum dimulainya pekerjaan (Pra pelaksanaan)

    -ahap sedang berjalannya pekerjaan lapangan

    1 Pra Pelaksanaan

    %eberapa hal yang perlu dilakukan terhadap dampak lingkungan yang

    mungkin terjadi dalam tahap Pra pelaksanaan ini

    Memberi penyuluhan kepada masyarakat sekitar lokasi proyek yang

    melibatkan penduduk dan perangkat desa disekitar wilayah pelaksanaan

    Penyuluhan menjelaskan mengenai ren"ana kegiatan pelaksanaan danbagaimana hasil pelaksanaan setelah penanganan selesai

    Penyuluhan juga melibatkan pemuka2pemuka daerah setempat seperti,

    $epala Desa, Camat, dll Disini pihak proyek juga harus dapat menerima

    aspirasi masyarakat sekitar yang terkena dampak lingkungan pada saat

    pelaksanaan

    Pelaksanaan

    /istim dan "ara pengelolaan terhadap Dampak ligkungan yang

    mungkin terjadi pada saat pelaksanaan adalah :

    Dampak yang timbul karena adanya pekerjaan utilitas, seperti

    membongkar dan memindahkan tiang listrik, tiang telpon dan pipaPD*M, maka harus dilakukan koordinasi dengan pihak terkait

    Dampak yang timbul akibat pelaksanaan seperti pekerjaan tanah,

    sehingga adanya debu yang mengganggu daerah sekitar hendaklah

    dilakukan penyiraman tanah dan jalan yang sedang dikerjakan

    Dampak yang timbul akibat debu, maka semua armada $egiatan yang

    keluar dan masuk membawa material harus ditutup dengan penutup

    seperti terpal

    Dampak yang timbul akibat kebisingan alat2alat berat yang beroperasi

    dengan memperlambat ke"epatan laju kenderaan yang melewati lokasi

    Pekerjaan

  • 7/25/2019 6. METODE_PELAKSANAAN.docx

    3/9

    Dampak yang timbul akibat kelebihan .olume air tanah akibat hujan

    dan lain2lain perlu di siapkan saluran sementara untuk menghindari

    genangan air pada badan jalan dan daerah pekerjaan

    %eberapa hal yang perlu diperhatikan pada saat pelaksanaan pekerjaan

    agar pengelolaan kemungkinan terjadinya aspek dampak lingkungan maka

    perlu ditempatkan seorang $epala $eamanan !apangan yang selalumemantau pelaksanaan di lapangan $epala $eamananan !apangan betugas

    memantau pelaksanaan se"ara rutin agar tidak terjadi gangguan terhadap

    lingkungan pekerjaan

    PELAKSANAAN PEKE"#AAN Pembuatan , Pemasangan Pa'an Pr+)ek -( Unit

    Pengukuran

    Pengukuran dilakukan untuk mengetahui ketinggian dan keadaan

    topogra' daereah pekerjaan se"ara memanjang (long se"tion) danse"ara melintang ("ross se"tion) sebelumpekerjaan dimulai

    yang disebut MC 34 /etelah pengukuran dilaksanakan maka akan

    dihasilkan gambar yang akan dilengkapi dengan ren"ana letak

    bangunan dan sebagaia"uan pekerjaan di lapangan

    o Pekerjaan ini dimulai dengan memasang patok yang terbuat dari

    balok kayu 5&6 dengan jarak yang telahditentukan

    o Patok patok yang telah dipasang tidak bolah goyang dan berpindah

    tempat karena telah memiliki ele.asi yang didasarkanpada %M

    sekitar setelah dilakukanpengukurano /etelah data pengukuran diperoleh dan diolah maka akan

    dihasilkangambar kerja (working drawing) sebagai panduan

    pekerejaan di lapangan yang harus disetujui terlebih dahulu oleh

    direksi

    o /etelah pekerjaan lapngan selesai maka diadakanpenge"ekan dan

    pengukuran ulang di lokasi pekerjaan(MC 1334) untuk

    membuat gambar purna laksana (asbuilt drawing) sebagai tanda

    pekerjaan selesai *sbuilt drawing dinyatakan selesai bila direksi

    telah menyetujui

    Pekerjaan M+bilisasi

    /ebelum memulai pekerjaan, atas persetujuan direksi terlebih dahulu dilakukan

    mobilisasi alat yang digunakan dalam pekerjaan ini, untuk demobilisasi atau

    pemulangan alat ke base"amp /elain itu pada pekerjaan persiapan awal

    yang paling penting adalah mempelajari situasi lapangan dan melengkapi

    persyaratan yang sudah ditentukan dalam bestek, untuk pertama

    pemasangan plang proyek selanjutnya memulai pengukuran pada lokasi

    pekerjaan, yaitu berupa situasi, potongan memanjang, potongan melintang,

    yang dituangkan dalam gambar, termasuk gambar konstruksi, yang

    disesuaikan dengan lapangan, dan disertai dengan 0oto dokumentasi 34, juga

    gambar gambar kerja (shop Drawing) Pada bagian bagian konstruksi

    yang kurang jelas harus diperjelas dengan membuat gambar detailnya, serta

  • 7/25/2019 6. METODE_PELAKSANAAN.docx

    4/9

    menghitung kebutuhan material & bahan yang diperlukan untuk

    penyelesaian pekerjaan tersebut

    %ersamaan dengan ini mobilisasi dilaksanakan, dan tak kalah pentingnya

    adalah membuat MC 0 ( Mutual Chek Nol sehingga penempatan dana

    dapat dikontrol dengan baik dan terukur

    Pembangunan asilitas penunjang akan dilakukan seiring Mobilisasi -enaga

    $erja,dan peralatan yang diperlukan $ebutuhan peralatan sudah terteradidalam lampiran 0orm, mobilisasi peralatan ini dilakukan selama pekerjaan

    dilaksanakan hingga pekerjaan selesai Demobilisasi dilakukan setelah semua

    pekerjaan selesai dilakukan dan disetujui oleh Direksi dan Consultant /uper.isi

    L+kasi untuk Direksi Keet

    Pada paket Pekerjaan Pembangunan Pengendalian Banjir

    Sungai Baliase Kab. Luwu Utara akan menyewa lokasi untuk

    keperluan $egiatan :

    Pembuatan !antor !egiatan, yaitu tempat menyelesaikan pekerjaan

    pekerjaan yang menyangkut kegiatan di lapangan agar tertipadministrasi

    Pembuatan "udang atau gudang #ang ada direno$asi, yaitu tempat

    menyimpan peralatan pekerjaan dan Material 8n /ite

    %okasi &to'kpile material, yaitu untuk penyimpanan sementara material

    pekerjaan

    Pengamanan Arus Lalu Lintas

    Dalam melaksanakan Pekerjaan Pembangunan Pengendalian

    Banjir Sungai Baliase Kab. Luwu Utara/ setiap tahapan pekerjaan

    yang akan dilaksanakan mulai dari awal Pelaksanaan Pekerjaan sampai

    dengan akhir kegiatan di lapangan diusahakan tidak mengganggu arus lalu

    lintas di sekitar lokasi pekerjaan *kti'tas arus lalu lintas yang terhambat

    akibat adanya kegiatan proyek akan merugikan pengguna jalan raya

    *gar dalam pelaksanaan pekerjaan tidak terjadi kerugian dipihak

    pengguna jalan, maka Manajemen lalu lintas dapat dilaksanakan dengan

    "ara sebagai berikut :

    9 Mengatur se"ara tepat jadwal pelaksanaan setiap jenis pekerjaan di

    lapangan

    9 Memasang rambu2rambu di sekitar lokasi pekerjaan, dan

    menempatkannya se"ara tepat dan benar

    9 Menempatkan petugas pengatur lalu lintas untuk mengatur dan

    mengarahkan arus lalu lintas

    Pada saat pekerjaan, rambu2rambu diletakkan sepanjang daerah galian,

    tujuannya agar lalu linatas tidak masuk atau terperosok ke dalam daerah

    galian ambu2rambu yang dipasang haruslah mempunyai "at dengan

    pantulan "ahaya, guna menghindari ke"elakaan di malam hari

    Sistem Pengendalian Mutu -0ualit) *+ntr+l$etentuan2ketentuan lain dari /istim Pengendalian mutu ini adalah :

  • 7/25/2019 6. METODE_PELAKSANAAN.docx

    5/9

    a Pengendalian mutu akan dilakukan sejak pengadaan seluruh bahan

    dasar yang akan digunakan pada pekerjaan $egiatan ini

    b Pengendalian mutu ini dijalankan untuk memeriksa dan menjamin agar

    bahan2bahan yang digunakan pada pekerjaan ini telah memenuhi

    ketentuan yang disyaratkan dalam spesi'kasi teknik

    " Pemeriksaan mutu bahan akan dilaksanakan oleh pelaksana dengan

    personil lapangan sebagai uality ;ngineer dan Material Pa.ement

    ;ngineer

    d alian tanah yang tidak dapat dipakai sebagai bahan timbunan

    harus dibuang ke luar areal kerja

    o Material dari hasil galian yang akan digunakan sebagai

    bahantimbunan harus mendapat persetujuan daridireksi

    o /etiap material yang berlebih untuk kebutuhan bahan timbunan

    tersebut harus dibuang oleh penyedia jasa ke lokasi yang ditentukan

    oleh direksi

    o Penyedia jasa harus bertanggung jawab untuk seluruhpengaturan

    dan biaya pembuangan material yang berlebih tersebut

    termasuk biaya pengangkutan dan memperoleh ijin dari pemilik

    tanah dimana pembuangandilakukan

    o Penyedia jasa dalam melaksanakan pekerjaan galian harus

    diusahakan "ukup aman dari longsoran terlebihpada tempat alat

    berat berpijak

    o *pabila pekerjaan selesai maka penyedia jasa harus

    memberitahukan kepada direksi untuk pemeriksaan

    TMBUNAN TANA1

  • 7/25/2019 6. METODE_PELAKSANAAN.docx

    6/9

    Pekerjaan timbunan tanah dari luar dipadatkan adalah pekerjaanmenimbun pada bagian pekerjaan konstruksi atau tanggul dimanatimbunan diambil dari luar yang kemudian dipadatkan denganmenggunakan alat berat

    o Material timbunan didatangkan dan telah lulus uji laboratorium

    dan disetujui oleh pihak direksi

    o Material timbunan dihampar lapis demi lapis dan apabila

    dibutuhkan disiram air dengan water tanktru"ko Material timbunan yang dihampar setiap lapis dengan ketinggian

    @3 "m kemudian dipadatkan dengan menggunakan

    alat berat .ibrator rollero $epadatan timbunan kemudian ditentukan dari hasiluji lapangan

    yaitu test sand "one dan uji laboraturiumdengan melakukan tes ujistandar Pro"tor Compa"tionguna memperoleh hasil pemadatan yangbaik

    o +kuran dan dimensi tanggul ditentukan berdasarkangambar

    Pekerjaan +rugan -anah dilaksanakan dengan prosedur sebagai berikut

    :Pengangkutan MaterialPengangkutan Material +rugan -anah (timbunan biasa) ke lokasipekerjaan menggunakan dump tru"k dan loadingnya dilakukan denganmenggunakan wheel loader Penge"ekan dan pen"atatan .olumematerial dilakukan pada saat penghamparan agar tidak terjadikelebihan material disatu tempat dan kekurangan material ditempatlain

    Peng2am'ara MaterialPenghamparan material dilakukan dengan menggunakan %uldo=errdalam tahap penghamparan ini harus diperhatikan hal2hal berikut :

    a $ondisi "ua"a yang memungkinkanb Panjang hamparan pada saat setiap se"tion yang didapatkan sesuai

    dengan kondisi lapangan !ebar penghamparan disesuaikan dengan

    kondisi lapangan dan tebal penghamparan sesuai dengan

    spesi'kasi, semua tahapan pekerjaan hamparan dan tebal

    hamparan berdasarkan petunjuk dan persetujuan dari Direksi

    Pekerjaan" Material yang tidak dipakai dipisahkan dan ditempatkan pada lokasi

    yang ditetapkan

    Pemadatan MaterialPemadatan dilakukan dengan menggunakan Aibro oller, dimulai daribagian tepi ke bagian tengah Pemadatan dilakukan berulang jikadimungkinkan untuk mendapat hasil yang maksimal dengan dibantualat water tank untuk membasahi material timbunan pilihan dan

    diselingi dengan pemadatan dengan menggunakan Aibro oller-imbunan pilihan dipadatkan mulai dari tepi luar dan bergerak menujuke arah sumbu jalan sedemikian rupa yang sama %ilamanamemungkinkan, lalu lintas alat2alat konstruksi harus terus menerus

  • 7/25/2019 6. METODE_PELAKSANAAN.docx

    7/9

    di.ariasi agar dapat menyebarkan pengaruh usaha pemadatan darilalu lintas tersebut

    Dasar perhitungan analisis adalah :o *sumsi :

    o Pekerjaan dilakukan se"ara mekanis

    o lokasi pekerjaan sepanjang jalan yang dikerjakan

    +rutan $erja&Metode kerja :o Material urungan biasanya dimuat ke Dump -ru"k dengan

    menggunakan whell !oadero Pengankutan material urungan biasanya dilakukan dengan Dump

    -ru"k dari Buarry &borrow pit dengan jarak Buarry kelapangano Material urungan biasa dihampar dengan menggunakan %uldo=er

    o

  • 7/25/2019 6. METODE_PELAKSANAAN.docx

    8/9

    !ebar F 1,3 m -inggi F 3,@ m

    o Diameter kawat untuk anyaman bronjong yang dipakai adalah ,33

    mm, dan kawat sisi memakai diameter ,5mm

    /emua bagian tepi dari bronjong termasuk panel dan sekat

    harus terikat rapat pada kawat sisi se"aramekanikal, hal iniuntuk menjaga terlepasnya anyaman, dengan diameter kawat

    pengikat adalah ,, mm

    Pengisian&Pemasangan

    9 %atuyang digunakan untuk pengisian bronjong harus

    "ukup keras dan tahan lama serta tidak lapuk

    9 %atu harus diletakkan dalam bronjong dengan hati2 hati

    untuk men"egah kerusakan kawatnya dan batuyang dipakai

    adalah batu kali atau batu gunung dengan ukuran besar

    antara 1@ 3 "m dan batupengun"i antara 13 2 3 "m9 %ronjong dapat disetujui oleh Direksi untuk dipasang apabila

    sudah memenuhi standar spesi0ikasi tersebutdi atas

    Dem+bilisasi/emua alat kerja yang digunakan pada akhir & 'nishing pelaksanaan pekerjaansegera dilakukan Demobilisasi kembali kepada Pemberi Dukungan *lat

    PEKE"#AAN PENUTUP.*dministrasi &dokumentasi dan lain2lianya Pekerjaan pengukuran kembali untuk

    mendapatkan gambar MC2133 (>ambar Purna Pelaksanaan), dilakukan (dua)minggu menjelang berakhirnya pekerjaan atau pada saat prestasi pekerjaan

    men"apai G34 s&d G@4 dengan tujuan gambar Pelaksanaan akan dihasilkan

    bersamaan dengan pekerjaan kontruksi selesai Dalam hal photo progress,

    pada kondisi 34 , @34, 1334, dan kondisis setelah pemeliharaan akan di

    re"ord dan disajikan dalam album Photo photo juga akan ditampilkan dalam

    laporan bulanan sesuai dengan kondisi pada saat bulan pelaporan

    Pengambilan photo diambil searah pada posisi yang sama dan tempat2tempat

    tertentu, sehingga *lbum photo dapat dijadikan sebagai rekaman kegiatan

    pekerjaan ini Mengakhiri seluruh rangkaian pekerjaan demobilisasi alat

    dan tenaga kerja dilakukan se"ara bertahap +ntuk kebutuhanpemeliharaan sebagian alat dan tenaga tetap berada dilokasi sampai

    berakhirnya masa pemeliharaan Dalam demobilisasi alat akan

    memperhatikan keadaan lingkungan, artinya apabila terjadi kerusakan saran

    dan prasarana desa akibat adanya pekerjaan ini akan diperbaiki&

    dikembalikan seperti semula oleh kontraktor sehingga akan ter"ipta

    pelaksanaan pekerjaan yang ramah lingkungan

  • 7/25/2019 6. METODE_PELAKSANAAN.docx

    9/9

    Demikian methode pelaksanaan ini kami buat sebagai gambaran

    pelaksanaan yang akan kami kerjakan dalam mengelola pekerjaan ini

    gambaran yang dimaksud adalah untuk memperjelas proses pelaksanaan

    pekerjaan dan strategi pelaksanaan dan untuk ter"apainya mutu, waktu

    pelaksanaannya kami tidak tertutup tangan untuk meminta saran dari direksi

    Makassar, G Desember 31@PT. 4"A KA"SA KONST"UKS

    AND"% SETA4AN/ STDirektur +tama