5Ekstraksi Gigi Adalah Proses Pencabutan Gigi Dari Dalam Soket Dari Tulang Alveolar

download 5Ekstraksi Gigi Adalah Proses Pencabutan Gigi Dari Dalam Soket Dari Tulang Alveolar

of 4

Transcript of 5Ekstraksi Gigi Adalah Proses Pencabutan Gigi Dari Dalam Soket Dari Tulang Alveolar

  • 8/16/2019 5Ekstraksi Gigi Adalah Proses Pencabutan Gigi Dari Dalam Soket Dari Tulang Alveolar

    1/4

    Ekstraksi gigi adalah proses pencabutan gigi dari dalam soket dari tulang alveolar.

    Ekstraksi gigi dapat dilakukan dengan dua teknik yaitu teknik sederhana dan teknik 

     pembedahan. Teknik sederhana dilakukan dengan melepaskan gigi dari perlekatan

     jaringan lunak menggunakan elevator kemudian menggoyangkan dan mengeluarkan gigi

    di dalam soket dari tulang alveolar menggunakan tang ekstraksi. Sedangkan teknik 

     pembedahan dilakukan dengan pembuatan flep, pembuangan tulang disekeliling gigi,

    menggoyangkan dan mengeluarkan gigi di dalam soket dari tulang alveolar kemudian

    mengembalikan flep ke tempat semula dengan penjahitan. Teknik sederhana digunakan

    untuk ekstraksi gigi erupsi yang merupakan indikasi, misalnya gigi berjejal. Ekstraksi

    gigi dengan teknik pembedahan dilakukan apabila gigi tidak bisa diekstraksi dengan

    menggunakan teknik sederhana, misalnya gigi ankilosis.

    Dalam prakteknya, ekstraksi gigi harus mengikuti prinsip-prinsip yang akan

    memudahkan dalam proses ekstraksi gigi dan memperkecil terjadinya komplikasi

    ekstraksi gigi.

    EKSTRAKSI GIGI PERMANEN

    Indikasi Ekstraksi Gigi

    Banyak alasan yang menyebabkan gigi perlu diekstraksi dari soketnya. eskipun

     perkembangan kedokteran gigi sekarang ini lebih menekankan untuk sedapatmungkin mempertahankan gigi pada kavitas oral, pada beberapa kasus, ekstraksi

    gigi masih merupakan treatment of choice. !ndikasi pencabutan gigi berdasarkan

    "eterson, #$$% meliputi&

    '. (aries yang meluas

    "ada kasus karies yang meluas sehingga menyebabkan kesulitan dalam

    merestorasi, ekstraksi merupakan pilihan terapi untuk mengurangi

    kemungkinan meluasnya infeksi ke jaringan lain.

    #. )ekrosis pulpa

    *ntuk mempertahankan gigi pada soketnya, gigi yang nekrosis memerlukan

    terapi pera+atan saluran akar yang relatif memakan +aktu lama sehingga

     beberapa pasien menolak dilakukannya pera+atan endodontik. "ada kasus

    demikian, ekstraksi merupakan terapi pilihan. Demikian pula untuk kasus

    kegagalan terapi endodontik, di mana terapi endodontik telah dilakukan

    namun gagal mengurangi rasa sakit atau memberikan drainage.

  • 8/16/2019 5Ekstraksi Gigi Adalah Proses Pencabutan Gigi Dari Dalam Soket Dari Tulang Alveolar

    2/4

    %. "enyakit "eriodontal yang "arah

    "ada kasus periodontitis dengan kehilangan tulang dan mobilitas gigi yang

    irreversible, ekstraksi merupakan indikasi.

    . (eperluan rthodontik 

    "asien yang akan mendapatkan pera+atan orthodontik sering kali dikonsulkan

    untuk dilakukan ekstraksi pada gigi premolar ! atau !! dengan tujuan

    menyediakan ruangan yang cukup untuk gigi.

    . alposisi gigi

    alposisi gigi yang sering menyebabkan trauma jaringan lunak di sekitarnya

    merupakan indikasi ekstraksi. Sebagai contoh, gigi molar % maksila yang

    seringkali tumbuh bukoversi sehingga menyebabkan trauma pada mukosa bukal. alposisi gigi lain yang diindikasikan untuk dilakukan ekstraksi adalah

    gigi yang mengalami ekstrusi akibat kehilangan gigi la+annya dan

    menyebabkan terlalu kecilnya ruangan bagi gigi artificial apabila akan

    dilakukan pembuatan prostetik untuk rahang pada regio la+annya.

    /. 0raktur gigi

    Tidak semua kasus fraktur gigi diindikasikan untuk pencabutan. )amun, untuk 

    kasus fraktur akar terutama kasus fraktur pada '1% apikal merupakan indikasi

    ekstraksi gigi.

    2. Ekstraksi "reprostetik 

    Ekstraksi preprostetik dilakukan apabila gigi mempengaruhi desain dan

     penempatan protesa, baik gigi tiruan lengkap, sebagian, maupun cekat.

    3. 4igi impaksi

    Ekstraksi merupakan indikasi bagi gigi yang impaksi dengan alasan dapat

    mengubah posisi geligi yang lain, melukai jaringan lunak, ataupun mengalami

    inflamasi.

    5. 4igi Supernumerary

    4igi supernumerary yang seringkali impaksi umumnya diekstraksi karena

    mungkin mengganggu erupsi benih gigi lain di sekitarnya dan memiliki

     potensi untuk menyebabkan displacement atau resorpsi gigi sekitarnya

    tersebut.

    '$. Terapi "reradiasi

  • 8/16/2019 5Ekstraksi Gigi Adalah Proses Pencabutan Gigi Dari Dalam Soket Dari Tulang Alveolar

    3/4

    "asien yang akan mendapatkan terapi radiasi untuk tumor di sekitar leher 

    kepala dan memiliki geligi yang mengalami kerusakan perlu mendapatkan

    terapi preradiasi berupa ekstraksi gigi karena dikha+atirkan gigi pasien akan

    mengalami osteoradionekrosis pada saat terapi radiasi.

    ''. 4eligi yang terlibat pada fraktur rahang

    Ekstraksi geligi yang terlibat pada fraktur rahang dengan keadaan trauma dan

    luksasi pada sekitar jaringan tulang perlu diekstraksi untuk mencegah infeksi.

    '#. Estetik 

    "asien dengan staining pada gigi atau fluorosis mungkin menginginkan gigi

    dengan keluhan tersebut diekstraksi.

    '%. Ekonomi

    0aktor ekonomi merupakan faktor terakhir yang cukup mempengaruhi

    indikasi untuk pencabutan. 6pabila pasien tidak mau atau tidak mampu untuk 

    melakukan terapi yang dapat mempertahankan keadaan gigi, maka ekstraksi

    diindikasikan untuk dilakukan pada pasien tersebut.

    Kontraindikasi Pencabutan Gigi

    Secara umum, kontraindikasi pencabutan gigi dibagi atas kontraindikasi sistemik 

    dan kontraindikasi lokal. "encabutan gigi menjadi kontraindikasi bagi pasien-

     pasien dengan kondisi dan situasi yang tidak memungkinkan bagi pasien sehingga

     pecabutan gigi harus ditangguhkan sampai pasien mendapatkan terapi tambahan

    dan dinyatakan terbebas dari kasus lain yang menyebabkan pencabutan tidak 

    dapat dilakukan.

    '. (ontraindikasi Sistemik (ontraindikasi sistemik meliputi kondisi sistemik pasien yang tidak 

    memungkinkan pasien untuk mendapatkan terapi bedah, seperti pasien dengan

    uncontrolled metabolic diseases , seperti diabetes yang tidak terkontrol dan

     penyakit ginjal yang parah. "asien dengan leukemia atau limfoma yang tidak 

    terkontrol juga merupakan kontraindikasi untuk ekstraksi gigi karena

     berpotensi cukup besar untuk mengalami komplikasi infeksi dan perdarahan

     berat. "asien dengan penyakit jantung yang tidak terkontrol pun harus

  • 8/16/2019 5Ekstraksi Gigi Adalah Proses Pencabutan Gigi Dari Dalam Soket Dari Tulang Alveolar

    4/4

    menunda ekstraksi giginya hingga penyakit tersebut terkontrol. Begitu pula

     pada pasien dengan hipertensi yang tidak terkontrol karena dapat

    menyebabkan perdarahan yang persisten, akut myocardial insuffiensi, dan

    cerebrovascular accident .

    (ehamilan relatif merupakan kontraindikasi pencabutan. "encabutan pada

    +anita hamil dapat dilakukan pada akkhir trimester a+al, trimester kedua, dan

    a+al trimester akhir. )amun, tindakan yang lebih ekstensif harus ditunda

    sampai kelahiran.

    "asien hemophilia atau pasien dengan platelet disorder tidak boleh dilakukan

    ekstraksi gigi hingga koagulopati yang diderita dinyatakan sembuh.

    #. (ontraindikasi 7okal

    (ondisi- kondisi yang termasuk dalam kontraindikasi lokal dari pencabutan

    gigi adalah&

    a. Ekstraksi pada area radiasi

     b. 4igi pada area tumor malignan

    c. "erikoronitis maupun radang akut lainnya

    d. 4igi dengan abses dentoalveolar.