49. lampiran 58 59 kuis 1

4
228 KI : 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah KD : 3.6 Mendeskripsikan interaksi antar makhluk hidup dan lingkungannya Nama : Kelas : Jawablah Pertanyaan Berikut Dengan Benar ! 1. Apakah maksud dari kompetisi dan predasi ? berikan contohnya ! 2. Apakah yang akan terjadi pada pohon yang ditumpangi benalu jika sari makanan pohon diambil terus oleh benalu tersebut? KUIS Lampiran

Transcript of 49. lampiran 58 59 kuis 1

Page 1: 49. lampiran 58 59 kuis 1

228

KI : 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual,

konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang

ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan

wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban

terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan

prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat

dan minatnya untuk memecahkan masalah

KD : 3.6 Mendeskripsikan interaksi antar makhluk hidup dan

lingkungannya

Nama :

Kelas :

Jawablah Pertanyaan Berikut Dengan Benar !

1. Apakah maksud dari kompetisi dan predasi ? berikan contohnya !

2. Apakah yang akan terjadi pada pohon yang ditumpangi benalu jika sari makanan

pohon diambil terus oleh benalu tersebut?

3. Berilah tanda ceklis (√) pada kolom tabel di bawah ini yang sesuai dengan gambar

dibawah !

Tabel Pengamatan

GambarHubungan Interaksi

Netralisme Kompetisi PredasiSimbiosis

MutualismeSimbiosis Paristisme

Simbiosis Komensalisme

123456

KUIS

Lampiran 58

Page 2: 49. lampiran 58 59 kuis 1

229

Page 3: 49. lampiran 58 59 kuis 1

230

NO JAWABAN SKOR1 Kompetisi adalah hubungan interaksi makhluk hidup antara dua

populasi yang berbeda dalam dalam lingkungan yang sama dengan jumlah makanan yang terbatas. Contoh : populasi sapi dan kerbau di padang rumput yang sama.

Predasi adalah interaksi antara makhluk hidup yang saling memakan atau proses makan memakan antara predator dan mangsanya dalam suatu lingkungan.Contoh : kijang dimakan harimau.

2

2 Inang / pohon yang ditumpangi benalu akan mati secara perlahan-lahan. Karena sari-sari makanannya akan terus diambil oleh benalu yang bersifat parasit terhadap inangnya.

1

3 a. Kompetisib. Parasitismec. Mutualismed. Netralismee. Komensalismef. Predasi

3

SKOR TOTAL 6

JAWABAN

Lampiran 59