4. Keterampilan Dasar Mengajar

download 4. Keterampilan Dasar Mengajar

of 28

Transcript of 4. Keterampilan Dasar Mengajar

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    1/28

    KETERAMPILAN DASARMENGAJAR

    Adi Purwanto, M.Pd

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    2/28

    4 KOMPETENSI GURU

    2. KEPRIBADIAN

    1. PEDAGOGI

    4. SOSIAL

    3. PROFESIONAL

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    3/28

    2. PERWUJUDAN :

    PENAMPILAN GURU

    FISIK - FISIOLOGIS MENARIK :

    Gerak. Suara , Kontak, Diam

    Cara Berpakaian

    Cara Bersikap

    Cara Berbicara

    Cara BertindakKeterampilan berkomunikasi

    Penguasaan komponen mengajar

    Penguasaan Kompetensi

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    4/28

    Keterampilan Dasar Mengajar :1. Keterampilan Membuka dan Menutup

    Pelajaran2. Keterampilan Menjelaskan

    3. Keterampilan Bertanya4. e eramp an em er an engua an

    5. Keterampilan Memberikan Variasi6. Keterampilan Memimpin Diskusi Kelompok

    Kecil7. Keterampilan Mengelola Kelas8. Keterampilan Mengajar Kelompok Kecil dan

    Perorangan

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    5/28

    1.Ketrampilan Membuka dan

    Menutup Pelajaran Membuka pelajaran : kegiatan yang

    dilakukan oleh guru untuk memulai

    kegiatan belajar mengajarMenutup pe a aran : eg atan yang

    dilakukan oleh guru untuk

    mengakhiri kegiatan belajar mengajar

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    6/28

    Ada 2 komponen :

    a. Komponen Membuka

    Menarik perhatian siswa

    Menimbulkan motivasi

    Memberikan acuan

    Membuat kaitan

    b. Komponen Menutup

    Meninjau kembali

    Mengevaluasi

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    7/28

    2. Keterampilan Menjelaskan

    Menjelaskan adalah penyajian informasisecara lisan yang diorganisasikan secarasistematik

    Tujuan untuk menunjukkan hubunganantara yang satu engan yang a nnya

    Sangat penting karena berpengaruhterhadap pemahaman siswa

    Dan menentukan keterlibatan siswa dalamkegiatan pembelajaran

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    8/28

    Ada 2 komponen :

    1. Merencanakan materi yangmencakup:

    Menganalisis masalah,

    ,

    Menggunakan hukum, rumus, dangeneralisasi yang sesuai

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    9/28

    2. Menyajikan penjelasan, yang mencakup:

    Kejelasan, keterampilan yang erat kaitannyadengan penggunaan bahasa lisan

    Penggunaan contoh dan ilustrasi, yang bisadilakukan dengan pola induktif atau deduktif

    Pemberian tekanan, yang dapat dilakukan

    dengan berbagai variasi gaya mengajar, danmembuat struktur sajian

    Balikan, yang bertujuan untuk mendapat

    informasi tentang tingkat pemahaman siswamelalui tugas/pertanyaan

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    10/28

    Kapan diberikan ?

    Awal pelajaran

    Tengah pelajaran

    Akhir pelajaran

    diberi penjelasan dan materi/masalah yang dijelaskan

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    11/28

    3. Keterampilan Bertanya

    Bertanya adalah ucapan verbal yang memintarespon dari seseorang

    Kenapa perlu ?

    uru cen erung men om nas e as enganceramah

    Siswa belum terbiasa mengajukan pertanyaan

    Siswa harus dilibatkan secara maksimal Adanya anggapan bahwa pertanyaan hanya

    berfungsi untuk menguji pemahaman siswa

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    12/28

    Pertanyaan yang baik mempunyai

    berbagai fungsi : Mendorong siswa untuk berpikir

    Meningkatkan keterlibatan siswa

    Merangsang siswa untuk mengajukan

    Mendiagnosis kelemahan siswa

    Memusatkan perhatian siswa pada

    satu masalah Membantu siswa mengungkapkan

    pendapat dengan bahasa yang baik

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    13/28

    Komponen-komponennya :

    Pengungkapan pertanyaan secarajelas

    Pemberian acuan

    Pemindahan giliran

    Penyebaran Pemberian waktu berfikir

    Pemberian tuntunan

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    14/28

    4. Keterampilan Memberi Penguatan

    Penguatan adalah respon yangdiberikan guru terhadap perilakusiswa yang baik

    dalam belajar, mengontrol danmemotivasi perilaku, menumbuhkan

    rasa percaya diri, dan memeliharaiklim kelas

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    15/28

    Penguatan ada 2 macam :

    Penguatan Verbal, berupakata/kalimat pujian

    Penguatan Non Verbal, berupa mimikatau gera an a an, men e at ,memberi sentuhan

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    16/28

    Prinsip-prinsip memberikan

    penguatan : Kehangatan dan keantusiasan

    Kebermaknaan

    Hindari respon negatif Penguatan harus bervariasi

    Sasaran penguatan harus jelas

    Penguatan harus diberikan segera setelahperilaku yang diharapkan muncul

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    17/28

    5. Keterampilan Memberikan Variasi

    Variasi adalah proses perubahandalam pengajaran

    variasi dalam gaya mengajar, variasi dalam menggunakan alat dan

    media pembelajaran, variasi dalam pola interaksi dalam

    kelas

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    18/28

    Komponennya :

    a. Variasi dalam Gaya Mengajar :

    Penggunaan variasi suara

    Pemusatan perhatian

    Mengadakan kontak pandang

    Gerakan badan dan mimik

    Pergantian posisi guru dalam kelas

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    19/28

    b. Penggunaan Media dan Bahan

    Pelajaran

    Variasi alat/ bahan yang dapat dilihat

    Variasi alat yang dapat didengar

    Variasi alat an da at diraba dan

    dimanipulasi

    Variasi alat atau bahan yang dapat

    didengar, dilihat dan diraba

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    20/28

    c. Variasi Pola Interaksi dan

    Kegiatan SiswaPola interaksi guru dengan murid dalam

    kegiatan belajar mengajar sangat

    beraneka ragam coraknyaPenggunaan variasi pola interaksi

    dimaksudkan agar tidak menimbulkankebosanan, kejemuan, serta untukmenghidupkan suasana kelas demikeberhasilan siswa dalam mencapaitujuan

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    21/28

    6. Keterampilan Memimpin Diskusi

    Kelompok Kecil

    Diskusi kelompok adalah salah satustrategi yang memungkinkan siswa

    men uasai suatu konse ataumemecahkan suatu masalah melalui

    suatu proses yang memberi

    kesempatan berfikir, berinteraksisosial serta berlatih bersikap positif

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    22/28

    Komponen-komponen :

    Memusatkan perhatian

    Memperjelas masalah atau urunpendapat

    Meningkatkan urunan siswa

    Menyebarkan kesempatan

    berpartisipasi

    Menutup diskusi

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    23/28

    7. Ketrampilan Mengelola Kelas

    Pengelolaan kelas adalah ketrampilanguru untuk menciptakan dan

    memelihara kondisi belajar yangop ma an mengem a annya aterjadi gangguan dalam proses belajar

    mengajar.

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    24/28

    a. Penciptaan dan pemeliharaankondisi belajar yang optimal :

    Menunjukkan sikap tanggap

    Memba i erhatian

    Meliputi 2 komponen :

    Memusatkan perhatian kelompok

    Memberikan petunjuk-petunjuk yang

    jelas Menegur

    Memberi penguatan

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    25/28

    b. Pengembalian kondisi belajar

    yang optimal meliputi :

    Modifikasi tingkah laku

    Pengelolaan kelompok enemu an an memeca an

    tingkah laku yang menimbulkan

    masalah

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    26/28

    8. Keterampilan Mengajar

    Kelompok Kecil dan Perorangan

    Dalam kelompok kecil (3-8 anak) danperorangan memungkinkan

    yang sehat dan akrab antara guru-siswa, siswa dan siswa

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    27/28

    Komponen :

    Keterampilan untuk mengadakanpendekatan secara pribadi

    Keterampilan mengorganisasikan

    memudahkan belajar siswa

    Keterampilan merencanakan dan

    melaksanakan kegiatan belajarmengajar

  • 7/25/2019 4. Keterampilan Dasar Mengajar

    28/28

    Atas perhatian dan kerja samanya