2709 100 028-preface

download 2709 100 028-preface

of 2

description

preface

Transcript of 2709 100 028-preface

  • KATA PENGANTAR

    Alhamdullilah atas limpahan rahmat dan karunia Allah SWT,

    sehingga saya dapat menyelesaikan Tugas Akhir serta menyusun

    Laporan Tugas Akhir yang berjudul : Analisa Kegagalan Pada

    Inboard Wheel Hub #4 Pesawat B737-800 PK-GEN Di

    PT. GMF AEROASIA Cengkareng. Pada kesempatan kali ini penyusun mengucapkan banyak

    terima kasih kepada :

    1. Kedua orang tuaku Bapak Mustar dan Ibu Sulistiyaningsih atas semua dukungan moril dan materiil yang selalu dicurahkan.

    2. Dr. Sungging Pintowantoro, ST, MT selaku Ketua Jurusan Teknik Material dan Metalurgi FTI ITS.

    3. Bapak Ir. Rochman Rochiem M.Sc selaku dosen pembimbing tugas akhir yang telah memberikan bekal yang sangat

    bermanfaat.

    4. Bapak Ir. Muchtar Karokaro, M.Sc, Ir. Sadino, MT, dan Sutarsis, ST, M.Sc selaku dosen penguji tugas akhir.

    5. Bapak Dr. Lukman N, ST, M.Sc.Eng yang telah banyak memberikan ilmu dalam bidang permodelan.

    6. Seluruh dosen dan karyawan Jurusan Teknik Material dan Metalurgi FTI-ITS.

    7. Bapak Arif Sugianto dan Nanang Yulian, selaku pembimbing di PT. GMF Aeroasia serta semua pihak dari PT. GMF

    Aeroasia.

    Penyusun menyadari adanya keterbatasan di dalam

    penyusunan laporan ini. Besar harapan penyusun akan saran, dan

    kritik yang sifatnya membangun. Selanjutnya semoga tulisan ini

    dapat selalu bermanfaat. Amin.

    Surabaya, Juli 2013

    Penyusun

  • xii

    (Halaman ini sengaja dikosongkan)