20160217 Notulensi Rf.lap.Reses Mp1 Thn 2016

download 20160217 Notulensi Rf.lap.Reses Mp1 Thn 2016

of 3

Transcript of 20160217 Notulensi Rf.lap.Reses Mp1 Thn 2016

  • 7/24/2019 20160217 Notulensi Rf.lap.Reses Mp1 Thn 2016

    1/3

    DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH

    KABUPATEN INDRAMAYU

    NOTULENSI RAPAT

    FRAKSI PARTAI KEADILAN SEJAHTERATENTANG :

    LAPORAN RESES MASA PERSIDANGAN TAHUN 2016

    JUMAT, 12 FEBRUARI 2016

    FRAKSI PARTAI KEADILAN SEJAHTERAJl. Jendral Sudirman No.159 Gd. 9 Hp. 081 911 444 918 Indramayu

    2016

  • 7/24/2019 20160217 Notulensi Rf.lap.Reses Mp1 Thn 2016

    2/3

    NOTULENSI

    ADAPUN HASIL RESES FRAKSI PARTAI KEADILAN SEJAHTERA TERANGKUM SEBAGAI

    BERIKUT :

    A.

    BIDANG PERATURAN DAERAH

    USULAN AGAR DIBUATKAN PERDA PERSAMPAHAN

    B.

    BIDANG INFRASTRUKTUR

    PADA BIDANG INFRASTRUKSUTR MASYARAKAT MASIH MEMBUTUHKAN

    INTERVENSI PEMERINTAH UNTUK PENGURASAN KALI, NORMALISASI

    BENDUNGAN, HOTMIX JALAN, PEMBUATAN SALURAN IRIGASI, PEMBUATAN

    PINTU AIR, PEMBUATAN TPT (TEMBOK PENAHAN TANAH), PAVINGISASI,

    JEMBATAN, PENGERASAN JALAN, PENGASPALAN, PENGECORAN JALAN DAN

    SEBAGAINYA, ADAPUN DETIL ASPIRASI ADA PADA LAMPIRAN YANG TIDAK

    TERPISAHKAN DARI LAPORAN INI

    C. BIDANG ADMINDUK

    1. MOHON AGAR PEMDA MEMBERI SANKSI KEPADA OKNUM YANG MENARIK BIAYA

    TINGGI UNTUK PEMBUATAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN (KTP, AKTE, KK,

    DAN LAINNYA).

    2. MOHON PERBAIKI PROSEDUR ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN SUPAYA LEBIH

    CEPAT DAN SEDERHANA

    D. BIDANG KESEHATAN DAN LINGKUNGAN

    1.

    MOHON DIADAKAN FOGING DI DESA TEMIYANG SARI BLOK KARANGANYARKARENA POTENSI WABAH DEMAM BERDARAH, DAN DESA-DESA LAINNYA.

    2. MOHON AGAR PEMDA MEMBANTU UNTUK BERKOMUNIKASI DENGAN PIHAK

    PLTU AGAR MASYARAKAT DI DESA MEKARSARI DIBERIKAN KOMPENSASI DAL

    HAL KESEHATAN KARENA DAMPAK POLUSI TERDEKAT ADALAH DESA

    MEKARSARI.

    DAFTAR JARING ASPIRASI HASIL RESES

    H. RUSWA, M.Pd.I / DAPIL I :

    1. USULAN AGAR DIBUATKAN PERDA PERSAMPAHAN

    2.

    AGAR DIAKTIFKAN KEMBALI SALURAN SIPON BANGKIR

    3. AGAR PEMDA MEMBANTU HOTMIX JALAN POROS / LINGKUNGAN DI DESA

    RAMBATAN WETAN

    4.

    AGAR PEMDA BERPERAN DALAM MENEKAN MUNCULNYA PEMBIAYAAN

    YANG TIMBUL DILAPANGAN DALAM PENGURUSAN ADMINDUK (KTP, KK,

    AKTE, DLL)

    5.

    AGAR DIBANTU HOTMIX JALAN POROS DI DESA LEGOK BLOK KOLOT

    6. AGAR DILANJUTKAN NORMALISASI KALI SEMA DI KIAJARAN KULON

    SAMPAI KE PANTAI / CANTIGI

    7.

    AGAR DIBANTU HOTMIX JALAN POROS DI DESA PANYINDANGAN KULONBLOK PECUK

    8. AGAR DIBANTU PEMBUATAN DRAINASE DI JALAN SEMPURNA DESA

    TERUSAN DAN DI BLOK BABAR LAYAR

    9. AGAR DIBANTU PEMBUATAN DRAINASE DI DESA BANGKIR BLOK BALONG

    10. AGAR DIBANTU PAVINGISASI JALAN LINGKUNGAN DI BLOK CEBLOK DESA

    SINGAJAYA S/D KARANGMALANG/KARANGANYAR

  • 7/24/2019 20160217 Notulensi Rf.lap.Reses Mp1 Thn 2016

    3/3

    M I S L A M / DAPIL III :

    DESA BANGKALOA ILIR KEC. WIDASARI

    1.

    MINTA PEMBUATAN JEMBATAN DI BLOK KUBURAN DESA BANGKALOA

    DESA CANDANG PINGGAN KEC. KERTASEMAYA

    1.

    PENGERASAN JALAN DI DESA CANDANGPINGGANDESA LUWIH GEDE KEC. WIDASARI

    1. PENGASPALAN JALAN BLOK PENANGGUL

    2.

    SALURAN AIR YANG ADA DI PINGGIR JALAN RAYA PANTURA MINTA DI

    NORMALISASI

    DESA JATIBARANG BARU KEC. JATIBARANG

    1.

    MINTA PENANGGULAN (DITINGGIKAN) DI KALI SINDU PRAJA KARENA

    AIRNYA SERING MELUAP

    DESA BUNDER KEC. WIDASARI

    1. DAN PENGERASAN JALAN BLOK DESA RT 02 RW 01

    IR. H. DIDI MUJAHIRI / DAPIL V :

    DESA PAREAN GIRANG BLOK GANDOK 2

    a.

    PENGURASAN KALI GLODOK SEPANJANG KURANG LEBIH 3 KM

    b.

    MELANJUTKAN PENGURASAN KALI BANDOS SEPANJANG 2 KM

    c. PENGURASAN SALURAN DARI CABANG GROYOK SAMPAI KE BENDUNGAN KARET

    d. PEMBUATAN PINTU AIR GROYOK DAN KAMPAN

    e.

    PEMBUATAN BENDUNGAN PEMBATAS AIR TAWAR DAN AIR ASIN DI KALI

    GLODOK

    DESA PAREAN GIRANG BLOK GANDOK 1

    1.

    PEMBUATAN SALURAN IRIGASI / PEMBUATAN SOLOKAN DI BLOK GANDOK 1DESA TEMIYANGSARI BLOK KARANGANYAR

    1. MINTA DIADAKAN FOGING TERKAIT DENGAN DBD

    2. JALAN LINGKUNGAN DI BLOK KARANGANYAR

    3. JALAN POROS ANTARA TEMIYANGSARI DAN BLOK BUYUT SAMPAI CIPONDANG

    4. PENYENDERAN TPT (TEMBOK PENAHAN TANAH) DARI TEMIYANGSARI BLOK

    BUYUT S/D CIPONDANG

    5. JALAN POROS CIKONDANG S/D TALUN KEMBANG SEPANJANG 8KM DAN MINTA

    ALIH FUNGSI DARI JALAN DESA MENJADI JALAN PU

    6. NORMALISASI IRIGASI BENDUNGAN BRAWIJAYA BLOK KEDUNG KACIP

    DS.TEMIYANGSARI

    DESA DRUNTEN WETAN BLOK KARANGASEM1.

    PENGECORAN JALAN LINGKUNGAN DESA DRUNTEN WETAN BLOK

    KARANGANYAR

    DESA BABAKAN JAYA BLOK KANDANGHAUR

    1.

    NORMALISASI TIANG LISTRIK DESA

    2.

    PAPINGISASI JALAN LINGKUNGAN DI BLOK KANDANGHAUR

    BHISMA PANJI D.,S.Si, Apt / DAPIL VI :

    1.

    ASPIRASI MHN PENGECORAN JALAN SUKRA-JANGGA; SUKRA-BUGIS; DEPAN

    KECAMATAN SUKRA-CILANDAK LOR; PERBAIKAN JALAN GANTAR-KIARAKURUNG.PENGASPALAN JALAN POROS HAURKOLOT-HAURGEULIS(CARIK)

    2.

    DAMPAK KESEHATAN AKIBAT PLTU DIDESA MEKARSARI DAN

    TEGALTAMAN.MOHON ADA KOMPENSASI BUAT KESEHATAN MASYARAKAT DAN

    LINGKUNGAN

    3.

    PERSOALAN ADMINDUK MASIH MENJADI MASALAH, ANTARALAIN PROSEDUR

    DAN KELENGKAPAN.