15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon...

16
www.publication-pyc.org 15-28 December 2018

Transcript of 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon...

Page 1: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

www.publication-pyc.org

15-28 December

2018

Page 2: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Renewable Energy

Page 3: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Pilpres 2019 Diprediksi Bakal Hambat Investasi di Sektor

Energi Terbarukan

Source: https://bisnis.tempo.co/read/1156965/pilpres-2019-diprediksi-bakal-

hambat-investasi-di-sektor-energi-terbarukan19 Desember 2018

• Institute for Essential Services Reform atau IESR memperkirakan investasi di sektor energi terbarukan pada 2019 bakalterhambat terkait Pilpres. Pasalnya kata Direktur Eksekutif IESR Fabby Tumiwa, isu mengenai harga listrik dan bahanbakar minyak atau BBM rendah masih sentral dalam kegiatan kampanye 2019.

• Kepentingan politik ini ditransaksikan dalam kebijakan yang salah satunya berimplikasi pada harga energi terbarukanyang sangat murah dan dipaksa mensubsidi energi fosil.

• Sepanjang 2018 tidak ada kemajuan yang berarti untuk pengembangan energi terbarukan. Salah satunya terlihat darimandeknya pembangunan kapasitas terpasang baru dari pembangkit listrik energi terbarukan dalam tiga tahun terakhir.

• Konsistensi pemerintah sebagai regulator dalam mengimplementasi kebijakan juga menjadi faktor yang ikutmenghambat invetasi. Selama ini banyak regulasi yang hanya menguntungkan PLN dan diarahkan untuk menjaga listriktetap murah.

• Bagi investor yang lebih banyak memiliki akses pemodalan dan asing diperkirakan masih akan melakukan wait and seekondisi paska pemilu termasuk kebijakan dan susunan kabinet pemerintah. Serta diperkirakan investasi baru akanmasuk pada kuartal keempat 2019.

Page 4: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Bahan Bakar Kereta Api Pakai B20, Apa Hasilnya?

Source: https://finance.detik.com/energi/d-4352169/bahan-bakar-kereta-api-pakai-

b20-apa-hasilnya20 Desember 2018

• Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) bersama dengan instansi lain telah melakukan uji coba biodiesel20% atau B20 pada kereta api. Uji coba dilakukan selama 6 bulan dari Februari hingga Agustus 2018.

• Ujicoba ini dilakukan pada 2 unit lokomotif CC205 (PRL/EMD) dan 2 lokomotif CC206 (GE) yang digunakan untukmenarik kereta batu bara dengan rute Tanjung Enim-Tiga Gajah-Tarahan yang berjarak kurang lebih 800 km.

• Untuk konsumsinya, lokomotif PRL/EMD lebih banyak menggunakan bahan bakar sebanyak 2,5% dibandingmenggunakan B0. Sementara, untuk lokomotif GE menggunakan bahan bakar lebih banyak 1,1% dibanding B0.

• Selanjutnya, bahan bakar B20 lebih ramah lingkungan. Hasil uji gas buang PRL/EMD untuk parameter NOx lebih rendah10% dibanding B0. Lalu, untuk CO lebih rendah 10% dibanding B0. Untuk lokomotif GE kadar CO-nya lebih rendah 10%dibanding B0.

Page 5: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Tak Jalankan Aturan B20, 11 Perusahaan Didenda Rp360

Miliar

Source: https://www.wartaekonomi.co.id/read208036/tak-jalankan-aturan-b20-11-

perusahaan-didenda-rp360-miliar.html28 Desember 2018

• Pemerintah menjatuhkan hukuman denda sebesar Rp360 miliar terhadap 11 perusahaan yang tidak mengikuti aturanB20 (pencampuran Bahan Bakar Nabati/BBN) dengan Bahan Bakar Minyak (BBM).

• Dari 11 perusahaan tersebut, 2 perusahaan merupakan badan usaha penyalur BBM, sedangkan 9 badan usaha penyalurbahan bakar nabati (BBN).

• Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. Bagi badan usahayang merasa keberatan atas denda tersebut, pemerintah meminta agar disampaikan dengan data pendukungnya.

• “Sesuai dengan aturan, pemerintah memberikan denda bagi badan usaha yang tidak menyalurkan B20 sebesar Rp6.000per liter,” tambahnya.

Page 6: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Oil and Gas

Page 7: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Tiga Blok Migas Laku dalam Lelang Tahap III 2018

Source: https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20181227192710-85-356869/tiga-

blok-migas-laku-dalam-lelang-tahap-iii-2018 28 Desember 2018

• Terdapat empat WK yang ditawarkan pemerintah pada lelang tahap III 2018 yang telah dilaksanakan pada 5 November -21 Desember 2018. Blok tersebut adalah; WK South Andaman di lepas pantai Laut Andaman, Aceh; WK SouthSakakemang di Sumatera Selatan; WK Anambas di lepas pantai Kepulauan Riau, dan WK Maratua di darat dan lepaspantai Kalimatan Utara dan Kalimantan Timur.

• Sampai dengan batas akhir penyampaian Dokumen Partisipasi pada 21 Desember 2018, terdapat enam perusahaanyang mengakses dokumen lelang. Dari enam perusahaan tersebut, tiga di antaranya menyampaikan penawaran untukBlok Maratua, Blok South Sakakemang, dan Blok South Andaman.

• Untuk WK Maratua Kementerian ESDM menetapkan PT Pertamina (Persero) sebagai pemenang lelang; Untuk WKAndaman, pemerintah menetapkan Pearloil (Theralite) Limited atau Mubadala Petroleum sebagai pemenang;Sementara untuk WK South Sakakemang, pemenang lelang adalah konsorsium Talisman Java BV dan Mitsui OilExploration Co.Ltd.

Page 8: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Dirjen Migas: Pertamina sudah bayar signature bonus

Blok Rokan Rp 11,3 triliun

Source: https://industri.kontan.co.id/news/dirjen-migas-pertamina-sudah-bayar-

signature-bonus-blok-rokan-rp-113-triliun 26 Desember 2018

• Blok Rokan merupakan salah satu blok migas yang bernilai strategis. Produksi migas Blok Rokan menyumbang 26% daritotal produksi nasional. Blok yang memiliki luas 6.220 kilometer ini memiliki 96 lapangan dimana tiga lapanganberpotensi menghasilkan minyak sangat baik yaitu Duri, Minas dan Bekasap. Tercatat, sejak beroperasi 1971 hingga 31Desember 2017, total di Blok Rokan mencapai 11,5 miliar barel minyak sejak awal operasi.

• PT Pertamina (Persero) telah memenuhi syarat untuk membayar bonus tanda tangan (signature bonus) dan jaminanpelaksanaan (performance bond) untuk Blok Rokan sesuai target.

• Pertamina harus membayar signature bonus sebesar US$ 783 juta atau sekitar Rp. 11,3 triliun dan performance bondsebesar 10% dari komitmen kerja pasti (KKP) sebesar US$ 500 juta sebagai syarat sebelum tanda tangan kontrak.

Page 9: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Impor BBM Setara Pertamax Melonjak 28% Selama

Januari - November 2018

Source: https://katadata.co.id/berita/2018/12/26/impor-bbm-setara-pertamax-

melonjak-28-selama-januari-november-2018 26 Desember 2018

• Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyebut ada lonjakan impor Bahan Bakar Minyak (BBM)beroktan 92 selama 11 bulan terakhir dibandingkan tahun lalu.

• Wakil Menteri ESDM Arcandra Tahar mengatakan impor BBM beroktan 92 selama Januari hingga November 2018,mencapai 8,5 juta kiloliter (KL). Padahal, periode yang sama tahun lalu hanya 6,6 juta KL. Wakil Menteri ESDM ArcandraTahar mengatakan impor BBM beroktan 92 selama Januari hingga November 2018, mencapai 8,5 juta kiloliter (KL).Padahal, periode yang sama tahun lalu hanya 6,6 juta KL.

• Di sisi lain, impor BBM menjadi salah satu faktor yang membuat defisit neraca Migas Indonesia bulan lalu. Data BadanPusat Statistik (BPS) mencatat, nilai ekspor migas Indonesia periode Januari-November 2018 hanya mencapai US$ 15,66miliar sementara nilai impor migas sebesar US$ 27,81 miliar. Alhasil, neraca perdagangan migas nasional defisitUS$ 12,15 miliar.

• Besarnya defisit neraca migas membuat total neraca perdagangan Indonesia tahun ini mengalami defisit US$ 7,52 miliar.Padahal tahun lalu neraca perdangan nasional mencatat surplus US$ 12,08 miliar.

Page 10: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Electrification

Page 11: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

PLTGU Jawa I Resmi Dibangun, PLN Hemat Rp 43 T

Source: https://www.esdm.go.id/id/media-center/arsip-berita/melihat-lebih-dekat-

bangunan-hemat-energi-peraih-penghargaan-subroto-2018-gop-9-sinarmas-land October 13, 2018

• embangunan proyek terintegrasi infrastruktur gas dan pembangkit listrik gas (PLTGU) Jawa 1 resmi dimulai. Proyekpembangkit berkapasitas 1.760 MW ini dapat memberikan potensi penghematan biaya produksi listrik yang bisadidapatkan PT PLN (Persero) selama masa kontrak sebesar Rp 43 triliun.

• Sesuai kontrak, masa hidup PLTGU adalah 25 tahun dan setelah masa kontrak, Pembangkit akan diserahkan kepada PLNdengan skema BOOT. Dalam proyek tersebut juga akan dibangun FSRU, nantinya di akhir masa kontrak, FSRU tersebutakan diambil alih oleh PLN. Selain itu, setelah proyek tersebut mencapai COD, sewaktu-waktu PLN dapat menggunakanFSRU tersebut untuk memasok gas LNG ke pembangkit-pembangkit PLN.

• Proyek yang berlokasi di Cilamaya, Jawa Barat ini menjadi proyek terintegrasi LNG-to-Power pertama di Asia, dan jugasalah satu yang terbesar di kawasan Asia Tenggara.

• Pembangkit ini merupakan bagian dari Program 35,000 MW dengan pasokan listrik 1.760 MW, disalurkan melaluijaringan listrik nasional Jawa-Bali dan ditargetkan selesai pada Septembar 2021.

Page 12: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Coal and Mineral Resources

Page 13: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Analis: Tahun depan bisnis batubara akan stagnan

Source: https://investasi.kontan.co.id/news/analis-tahun-depan-bisnis-batubara-

akan-stagnan25 Desember 2018

• Analis Samuel Sekuritas Indonesia, Arandi Ariantara menilai tahun depan bisnis batubara akan berlangsung stagnan.• Dalam dua tahun belakangan produksi batubara China rata-rata turun 28%. Sehingga kebutuhan impor batubara China

naik. Namun, sebagai salah satu negara importir batubara terbesar akan mengurangin impornya tahun depan.• Turunnya HBA pada tahun ini dipengaruhi oleh turunnya rata-rata indeks bulanan untuk Indonesian Coal Index (ICI)

senilai 0,42%, Newcastle Export Index (NES) 5,14%, GCNC 4,10% dan index Platts yang turun senilai 1,25%.• Tidak semua perusahaan batubara jadi kurang prospektif di tahun depan. Harga batubara kalori tinggi kemungkinan

akan stabil di kisaran US$ 100 per metrik ton di 2019.

Page 14: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Kontraktor tambang batubara optimistis cetak

pertumbuhan tahun depan

Source: https://industri.kontan.co.id/news/kontraktor-tambang-batubara-optimistis-

cetak-pertumbuhan-tahun-depan23 Desember 2018

• Emiten jasa penambangan batubara optimistis dapat mencetak pertumbuhan kinerja untuk tahun depan. Merekaberharap harga batubara kembali stabil setelah beberapa bulan terakhir mengalami tren penurunan.

• Tren penurunan harga batubara berkalori rendah saat ini bersifat sementara.• Belum adanya dampak penurunan harga jual batubara lantaran sebagian besar pelanggan mereka memproduksi

batubara berkalori tinggi. Dalam mengantisipasi adanya penurunan harga batubara yang berkelanjutan, mereka terusmeningkatkan utilisasi alat berat di atas 60%cserta menghemat biaya produksi.

Page 15: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

Regulasi Hilirisasi Batu Bara Mulai Disiapkan

Source: https://bisnis.tempo.co/read/1156602/regulasi-hilirisasi-batu-bara-mulai-

disiapkan/full&view=ok19 Desember 2018

• Indonesia memiliki batubara kalori rendah (low rank coal) hingga 40 persen yang jika dijual, pendapatan dari batubarajenis ini tak terlalu besar. Low rank coal ini akan lebih bermanfaat jika digunakan untuk gasifikasi. Sedangkan LPG imporsaat ini mencapai 70%.

• Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral mulai menggodog regulasi untuk produk hilirisasi untuk memberi nilaitambah bagi batu bara. Untuk langkah awal, pedoman akan dibuat untuk aktifitas gasifikasi batubara menjadidimethylether (DME) sebagai alternatif pengganti gas liquid petroleum gas (LPG).

• Dari pedoman nanti diangkat jadi satu peraturan antar Kementerian atau menjadi PP• Ketua Asosiasi Pertambangan Batubara Indonesia (APBI) Pandu Patria Sjahrir mengatakan hilirisasi tak menjadi masalah

di kalangan pengusaha batubara. Namun ia mengatakan investasi ke arah hilirisasi masih sangat minim. Bagaimanamembangun skala ekonomik yang besar agar investasinya masuk?

• Sebagai tambahan Cina masih menjadi negara paling maju dalam hal hilirasasi batubara ini. Produk hilirisasi mereka takhanya terbatas di gas saja, namun juga ke likuid hingga amonia.

Page 16: 15-28 December 2018 · • Pemerintah memberikan waktu sepekan bagi badan usaha untuk merespon surat denda tersebut. ... • PT Pertamina ... Jawa 1 resmi dimulai.

More information about weekly energy news, please visit:

www.publication-pyc.org