0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode...

18
Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan Risalah Rapat Umum Para Pemegang Saham Tahunan Go To English Page Merujuk pada surat Perseroan nomor 0152/VII/DIR/SMRA/20 tanggal 29 Juli 2020, Perseroan menyampaikan hasil penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham yang dilaksanakan pada tanggal 12 Agustus 2020, sebagai berikut: RUPS Tahunan Rapat Umum Pemegang Saham dihadiri oleh pemegang saham yang mewakili 11.644.553.931 saham atau 80,715% dari seluruh saham dengan hak suara yang sah yang telah dikeluarkan oleh Perseroan, sesuai dengan Anggaran Dasar Perseroan dan Peraturan Perundangan yang berlaku. Agenda 1 Kuorum Kehadiran Setuju Hasil Keputusan Tidak Setuju Abstain Hasil RUPS Persetujuan Laporan Tahunan dan Laporan Keuangan Tahunan Ya 80,715% 11.640.0 87.031 99,96% 765.700 0,007% 3.701.20 0 0,032% Setuju a. Menyetujui laporan tahunan Perseroan tahun buku 2019; b. Mengesahkan laporan keuangan Perseroan tahun buku 2019 yang telah diaudit oleh Akuntan Publik Purwantono, Sungkoro & Surja, sebagaimana dimuat dalam Laporan Auditor Independen Nomor 00293/2.1032/AU.1/03/0685-1/1/III/2020, tanggal 26 Maret 2020, dengan pendapat “Wajar Tanpa Pengecualian”; c. Mengesahkan laporan kegiatan Perseroan tahun buku 2019; d. Mengesahkan laporan tugas pengawasan Dewan Komisaris Perseroan tahun buku 2019; e. Memberikan pembebasan dan pelunasan tanggung jawab sepenuhnya (“acquite et décharge”) kepada seluruh anggota Direksi dalam pelaksanaan tugas dan tanggung jawab atas pengurusan serta mewakili Perseroan; dan kepada Dewan Komisaris Perseroan dalam pelaksanaan tugas dan tanggung jawab atas pengawasan serta memberikan nasihat, dan membantu Direksi Perseroan, yang telah mereka jalankan selama tahun buku 2019, sepanjang tindakan-tindakan mereka tercermin dalam Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku 2019 dan memenuhi peraturan perundang-undangan yang berlaku. Agenda 2 Kuorum Kehadiran Setuju Hasil Keputusan X Dividen Tunai Tidak Ada Dividen Tidak Setuju Abstain Hasil RUPS Persetujuan Penggunaan Laba Bersih Ya 80,715% 11.640.8 87.731 99,96% 3.665.70 0 0,031% 500 0% Setuju Menyetujui penggunaan Total Penghasilan Komprehensif Tahun Berjalan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2019, yaitu sebesar Rp634. 224.752.000,00 (enam ratus tiga puluh empat miliar dua ratus dua puluh empat juta tujuh ratus lima puluh dua ribu rupiah), dengan perincian sebagai berikut: a. sebesar Rp6.342.247.520,00 (enam miliar tiga ratus empat puluh dua juta dua ratus empat puluh tujuh ribu lima ratus dua puluh rupiah), akan disisihkan sebagai dana cadangan guna memenuhi ketentuan Pasal 70 Undang-Undang Perseroan Terbatas; b. sisanya sebesar Rp627.882.504.480,00 (enam ratus dua puluh tujuh miliar delapan ratus delapan puluh dua juta lima ratus empat ribu empat ratus delapan puluh rupiah), seluruhnya dimasukan sebagai laba ditahan untuk keperluan modal kerja Perseroan, dengan demikian Perseroan tidak membagikan dividen kepada para pemegang saham.

Transcript of 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode...

Page 1: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan

Nomor Surat

Nama Perusahaan

Kode Emiten

Lampiran

Perihal

0183/VIII/DIR/SMRA/20

PT Summarecon Agung Tbk

SMRA

1

Ringkasan Risalah Rapat Umum Para Pemegang Saham Tahunan

Go To English Page

Merujuk pada surat Perseroan nomor 0152/VII/DIR/SMRA/20 tanggal 29 Juli 2020, Perseroan menyampaikan hasil

penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham yang dilaksanakan pada tanggal 12 Agustus 2020, sebagai

berikut:

RUPS Tahunan

Rapat Umum Pemegang Saham dihadiri oleh pemegang saham yang mewakili 11.644.553.931 saham atau

80,715% dari seluruh saham dengan hak suara yang sah yang telah dikeluarkan oleh Perseroan, sesuai dengan

Anggaran Dasar Perseroan dan Peraturan Perundangan yang berlaku.

Agenda 1 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSPersetujuan LaporanTahunan danLaporan KeuanganTahunan

Ya 80,715%11.640.087.031

99,96% 765.700 0,007% 3.701.200

0,032% Setuju

a. Menyetujui laporan tahunan Perseroan tahun buku 2019;b. Mengesahkan laporan keuangan Perseroan tahun buku 2019 yang telah diauditoleh Akuntan Publik Purwantono, Sungkoro & Surja, sebagaimana dimuat dalam LaporanAuditor Independen Nomor 00293/2.1032/AU.1/03/0685-1/1/III/2020, tanggal 26 Maret 2020,dengan pendapat “Wajar Tanpa Pengecualian”;c. Mengesahkan laporan kegiatan Perseroan tahun buku 2019;d. Mengesahkan laporan tugas pengawasan Dewan Komisaris Perseroan tahun buku2019;e. Memberikan pembebasan dan pelunasan tanggung jawab sepenuhnya (“acquite etdécharge”) kepada seluruh anggota Direksi dalam pelaksanaan tugas dan tanggung jawabatas pengurusan serta mewakili Perseroan; dan kepada Dewan Komisaris Perseroan dalampelaksanaan tugas dan tanggung jawab atas pengawasan serta memberikan nasihat, danmembantu Direksi Perseroan, yang telah mereka jalankan selama tahun buku 2019,sepanjang tindakan-tindakan mereka tercermin dalam Laporan Keuangan Perseroan untuktahun buku 2019 dan memenuhi peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Agenda 2 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil KeputusanXDividen Tunai Tidak Ada Dividen

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSPersetujuanPenggunaan LabaBersih Ya 80,715%11.640.8

87.73199,96% 3.665.70

00,031% 500 0% Setuju

Menyetujui penggunaan Total Penghasilan Komprehensif Tahun Berjalan Perseroan untuktahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2019, yaitu sebesar Rp634.224.752.000,00 (enam ratus tiga puluh empat miliar dua ratus dua puluh empat juta tujuhratus lima puluh dua ribu rupiah), dengan perincian sebagai berikut:a. sebesar Rp6.342.247.520,00 (enam miliar tiga ratus empat puluh dua juta duaratus empat puluh tujuh ribu lima ratus dua puluh rupiah), akan disisihkan sebagai danacadangan guna memenuhi ketentuan Pasal 70 Undang-Undang Perseroan Terbatas;b. sisanya sebesar Rp627.882.504.480,00 (enam ratus dua puluh tujuh miliar delapanratus delapan puluh dua juta lima ratus empat ribu empat ratus delapan puluh rupiah),seluruhnya dimasukan sebagai laba ditahan untuk keperluan modal kerja Perseroan,dengan demikian Perseroan tidak membagikan dividen kepada para pemegang saham.

Page 2: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan

Agenda 3 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSPersetujuanPenunjukkan AkuntanPublik dan/atauKantor AkuntanPublik

Ya 80,715%10.269.794.126

88,194%1.374.759.305

11,806% 500 0% Setuju

Menyetujui memberikan wewenang kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk menunjukAkuntan Publik yang telah memperoleh izin untuk memberikan jasa audit sebagaimanadiatur dalam ketentuan perundang-undangan mengenai Akuntan Publik dan yang terdaftar diOJK sebagai Akuntan Publik Perseroan yang akan melakukan audit Laporan KeuanganPerseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 serta memberiwewenang kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk menetapkan jumlah honorarium danpersyaratan lainnya atas penunjukan Akuntan Publik tersebut;serta menunjuk Akuntan Publik pengganti apabila Akuntan Publik yang telah ditunjuk karenaalasan apapun tidak dapat menyelesaikan tugas audit atas Laporan Keuangan Perseroanuntuk tahun buku 2020;dengan ketentuan dalam melakukan penunjukan Akuntan Publik, Dewan Komisaris wajibmemperhatikan rekomendasi dari Komite Audit Perseroan.

Agenda 4 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSpenetapa gaji atauhonorarium dantunjangan lainnyauntuk anggota DewanKomisaris sertapenetapan gaji, uangjasa, dan tunjanganlainnya untuk anggotaDireksi Perseroantahun buku 2020

Ya 80,715%11.630.651.431

99,881%13.902.000

0,119% 500 0% Setuju

a. Menyetujui pelimpahan wewenang kepada Dewan Komisaris Perseroanuntuk menetapkan besarnya gaji, uang jasa, dan tunjangan dan/atau penghasilan lain darianggota Direksi Perseroan tahun buku 2020;b. 1) Menyetujui total gaji atau honorarium dan tunjangan laindari anggota Dewan Komisaris Perseroan untuk tahun buku 2020 adalah minimal samadengan yang diterima oleh anggota Dewan Komisaris pada tahun buku 2019, kecualiditetapkan lain oleh Dewan Komisaris Perseroan;

2) Memberikan wewenang kepada Dewan Komisaris Perseroanyang menjalankan fungsi remunerasi untuk menetapkan besarnya serta pembagian jumlahgaji atau honorarium dan tunjangan lain dari masing-masing anggota Dewan KomisarisPerseroan untuk tahun buku 2020.

Page 3: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan

Agenda 5 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSPengangkatankembali AnggotaDireksi dan DewanKomisaris Perseroan

Ya 80,715%8.986.501.948

77,173%2.654.226.283

22,794%3.825.700

0,033% Setuju

a. Terhitung sejak ditutupnya Rapat ini:Menyetujui untuk mengangkat kembali seluruh anggota Direksi dan Dewan KomisarisPerseroan, yaitu Bapak Adrianto Pitoyo Adhi selaku Direktur Utama, Ibu Liliawati Rahardjoselaku Direktur, Bapak Soegianto Nagaria selaku Direktur, Bapak Herman Nagaria selakuDirektur, Ibu Lydia Tjio selaku Direktur, Ibu Nanik Widjaja selaku Direktur, Bapak SharifBenyamin selaku Direktur, Bapak Jason Lim selaku Direktur, Bapak Soetjpto Nagaria selakuKomisaris Utama, Bapak Harto Djojo Nagaria selaku Komisaris, Bapak Edi Darnadi selakuKomisaris Independen, Bapak Lexy Arie Tumiwa selaku Komisaris Independen, dan Ibu GeLilies Yamin selaku Komisaris Independen Perseroan untuk masa jabatan sampai denganditutupnya Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Perseroan yang akan diselenggarakanpada tahun 2025.b. Menyetujui untuk memberikan kuasa kepada Direksi Perseroan untukmenyatakan keputusan mata acara kelima Rapat ini dalam akta Pernyataan KeputusanRapat yang dibuat di hadapan Notaris, menyampaikan pemberitahuan perubahan dataPerseroan kepada Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia untukmemperoleh Surat Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan (SPPP-DP),untuk membuat perubahan dan atau tambahan dalam bentuk yang bagaimanapun juga yangdiperlukan untuk maksud tersebut di atas, mengajukan dan menandatangani semuapermohonan dan dokumen lainnya, dan untuk melaksanakan tindakan lain yang mungkindiperlukan.

Agenda 6 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSPeriubahan AnggaranDasar perseroan

Ya 80,715%8.986.501.948

77,713%2.654.226.283

22,794%3.825.700

0,033% Setuju

a. Menyetujui perubahan Anggaran Dasar Perseroan diantaranya untuk disesuaikandengan POJK 15/20 dan POJK 16/20;b. Memberikan kuasa kepada Direksi Perseroan untuk:1) Menyusun kembali Anggaran Dasar Perseroan diantaranya untuk disesuaikandengan POJK 15/20 dan POJK 16/20; dan2) menyatakan keputusan mata acara keenam Rapat ini dan rumusan perubahanAnggaran Dasar Perseroan dalam akta Pernyataan Keputusan Rapat yang dibuat dihadapan Notaris, menyampaikan pemberitahuan atas perubahan Anggaran DasarPerseroan kepada Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia untukmemperoleh Surat Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Anggaran Dasar (SPPP-AD)Perseroan, untuk membuat perubahan dan atau tambahan dalam bentuk yangbagaimanapun juga yang diperlukan untuk maksud tersebut di atas, mengajukan danmenandatangani semua permohonan dan dokumen lainnya, dan untuk melaksanakantindakan lain yang mungkin diperlukan.

Page 4: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan

Agenda 7 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSPersetujuanpenjaminan asetPerseroan melebihi50% (lima puluhpersen) darikekayaan bersihPerseroan saat inidan yang akandatang dalam rangkaperolehan pinjamanyang diterima secaraumum olehPerseroan dari bank,perusahaan modalventura, perusahaanpembiayaan, atauperusahaanpembiayaaninfrastruktur baik daridalam negeri maupunluar negeri, sertamemenuhi ketentuandari POJK No42/POJK.04/2020dan POJK No17/POJK.04/2020apabila terdapattransaksi yangbersifat afiliasimaupun material.

Ya 80,715%9.323.589.648

80,068%2.317.138.583

19,899%3.825.700

0,033% Setuju

a. Menyetujui penjaminan aset Perseroan melebihi 50% dari kekayaan bersihPerseroan dalam satu tahun buku, baik dalam satu transaksi atau beberapa transaksisecara kumulatif, baik yang berdiri sendiri ataupun yang berkaitan satu sama lain, dalamrangka perolehan pinjaman yang diterima secara umum oleh Perseroan dari bank,perusahaan modal ventura, perusahaan pembiayaan, atau perusahaan pembiayaaninfrastruktur baik dari dalam negeri maupun luar negeri, serta memenuhi ketentuan dariPOJK 42/20 dan POJK 17/20 apabila terdapat transaksi yang bersifat afiliasi maupunmaterial;b. Memberikan kuasa kepada Direksi Perseroan dengan hak substitusi untukmelakukan segala tindakan yang diperlukan sehubungan dengan penjaminan asetPerseroan melebihi 50% dari kekayaan bersih Perseroan dalam satu tahun buku, baik dalamsatu transaksi atau beberapa transaksi secara kumulatif, baik yang berdiri sendiri ataupunyang berkaitan satu sama lain tersebut, dan menyatakan keputusan Rapat ini dalam aktanotaris (jika diperlukan) serta dengan memperhatikan syarat-syarat dan ketentuan dalamperaturan perundang-undangan yang berlaku khususnya peraturan di bidang Pasar Modal.

Page 5: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan

Agenda 8 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSLaporan Realisasipenggunaan danahasil PenawaranUmum BerkelanjutanObligasiBerkelanjutan IIISummarecon AgungTahap II tahun 2019

Ya 80,715%11.644.553.931

80,715% 0 0% 0 0% Setuju

Laporan atas realisasi penggunaan dana hasil Penawaran Umum Berkelanjutan ObligasiBerkelanjutan III Summarecon Agung Tahap II Tahun 2019.Dimana realisasi serta tujuan penggunaan dana telah sesuai dengan Informasi TambahanPenawaran Umum Berkelanjutan Obligasi Berkelanjutan III Summarecon Agung Tahap IITahun 2019.

Susunan DireksiX

Prefix Nama Direksi Jabatan Awal PeriodeJabatan

Akhir periodeJabatan

Periode Ke Independen

Bapak Ir. Adrianto PitoyoAdhi

DIREKTURUTAMA

10 Juni 2015 10 Juni 2025 2

Ibu Liliawati Rahardjo DIREKTUR 10 Juni 2015 10 Juni 2025 2

Bapak Soegianto Nagaria DIREKTUR 10 Juni 2015 10 Juni 2025 2

Bapak Herman Nagaria DIREKTUR 10 Juni 2015 10 Juni 2025 2

Ibu Lydia Tjio DIREKTUR 07 Juni 2018 10 Juni 2025 2

Ibu Nanik Wijaya DIREKTUR 07 Juni 2018 10 Juni 2025 2

Bapak Ir. Sharif Benjamin DIREKTUR 10 Juni 2015 10 Juni 2025 2

Bapak Jason Lim DIREKTUR 07 Juni 2018 10 Juni 2025 2

Susunan Dewan KomisarisX

Prefix Nama Komisaris Jabatan Komisaris Awal PeriodeJabatan

Akhir PeriodeJabatan

Periode Ke KomisarisIndependen

Bapak Soetjipto Nagaria KOMISARISUTAMA

10 Juni 2015 10 Juni 2025 2

Bapak Hartodjojo Nagaria KOMISARIS 10 Juni 2015 10 Juni 2025 2

Bapak Drs. H. EdiDarnadi, M.M

KOMISARIS 10 Juni 2015 10 Juni 2025 2X

Ibu Ge Lilies Yamin KOMISARIS 20 Juni 2019 10 Juni 2025 2 X

Bapak Lexy Arie Tumiwa KOMISARIS 20 Juni 2019 10 Juni 2025 2 X

Hormat Kami,

Demikian untuk diketahui.

Jl. Perintis Kemerdekaan No.42

Corporate Secretary

PT Summarecon Agung Tbk

PT Summarecon Agung Tbk

Jemmy Kusnadi

Page 6: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan

Tanggal dan Waktu

Telepon : 021 - 4714567, Fax : 021 - 4892976, www.summarecon.com

13-08-2020 14:29

1. Hasil RUPST SMRA 2020.pdfLampiran

Dokumen ini merupakan dokumen resmi PT Summarecon Agung Tbk yang tidak memerlukan tanda tangan karenadihasilkan secara elektronik oleh sistem pelaporan elektronik. PT Summarecon Agung Tbk bertanggung jawab

penuh atas informasi yang tertera didalam dokumen ini.

Page 7: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan

Letter / Announcement No.

Issuer Name

Issuer Code

Attachment

Subject

0183/VIII/DIR/SMRA/20

PT Summarecon Agung Tbk

SMRA

1

Treatise Summary General Meeting of Shareholder's Annualnull

Go To Indonesian Page

Reffering the announcement number 0152/VII/DIR/SMRA/20 Date 29 July 2020, Listed companies giving report of

general meeting of shareholder’s result on 12 August 2020, are mentioned below :

Annual General Meeting

Annual General Meeting because has been attended by shareholder on behalf of 11.644.553.931 shares or

80,715% from all the shares with company’s valid authority in accordance with company’s charter and regulations.

Agenda 1 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSPersetujuan LaporanTahunan danLaporan KeuanganTahunan

Ya 80,715%11.640.087.031

99,96% 765.700 0,007% 3.701.200

0,032% Setuju

a. Menyetujui laporan tahunan Perseroan tahun buku 2019;b. Mengesahkan laporan keuangan Perseroan tahun buku 2019 yang telah diauditoleh Akuntan Publik Purwantono, Sungkoro & Surja, sebagaimana dimuat dalam LaporanAuditor Independen Nomor 00293/2.1032/AU.1/03/0685-1/1/III/2020, tanggal 26 Maret 2020,dengan pendapat “Wajar Tanpa Pengecualian”;c. Mengesahkan laporan kegiatan Perseroan tahun buku 2019;d. Mengesahkan laporan tugas pengawasan Dewan Komisaris Perseroan tahun buku2019;e. Memberikan pembebasan dan pelunasan tanggung jawab sepenuhnya (“acquite etdécharge”) kepada seluruh anggota Direksi dalam pelaksanaan tugas dan tanggung jawabatas pengurusan serta mewakili Perseroan; dan kepada Dewan Komisaris Perseroan dalampelaksanaan tugas dan tanggung jawab atas pengawasan serta memberikan nasihat, danmembantu Direksi Perseroan, yang telah mereka jalankan selama tahun buku 2019,sepanjang tindakan-tindakan mereka tercermin dalam Laporan Keuangan Perseroan untuktahun buku 2019 dan memenuhi peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Agenda 2 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil KeputusanXDividen Tunai Tidak Ada Dividen

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSPersetujuanPenggunaan LabaBersih Ya 80,715%11.640.8

87.73199,96% 3.665.70

00,031% 500 0% Setuju

Menyetujui penggunaan Total Penghasilan Komprehensif Tahun Berjalan Perseroan untuktahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2019, yaitu sebesar Rp634.224.752.000,00 (enam ratus tiga puluh empat miliar dua ratus dua puluh empat juta tujuhratus lima puluh dua ribu rupiah), dengan perincian sebagai berikut:a. sebesar Rp6.342.247.520,00 (enam miliar tiga ratus empat puluh dua juta duaratus empat puluh tujuh ribu lima ratus dua puluh rupiah), akan disisihkan sebagai danacadangan guna memenuhi ketentuan Pasal 70 Undang-Undang Perseroan Terbatas;b. sisanya sebesar Rp627.882.504.480,00 (enam ratus dua puluh tujuh miliar delapanratus delapan puluh dua juta lima ratus empat ribu empat ratus delapan puluh rupiah),seluruhnya dimasukan sebagai laba ditahan untuk keperluan modal kerja Perseroan,dengan demikian Perseroan tidak membagikan dividen kepada para pemegang saham.

Page 8: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan

Agenda 3 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSPersetujuanPenunjukkan AkuntanPublik dan/atauKantor AkuntanPublik

Ya 80,715%10.269.794.126

88,194%1.374.759.305

11,806% 500 0% Setuju

Menyetujui memberikan wewenang kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk menunjukAkuntan Publik yang telah memperoleh izin untuk memberikan jasa audit sebagaimanadiatur dalam ketentuan perundang-undangan mengenai Akuntan Publik dan yang terdaftar diOJK sebagai Akuntan Publik Perseroan yang akan melakukan audit Laporan KeuanganPerseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 serta memberiwewenang kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk menetapkan jumlah honorarium danpersyaratan lainnya atas penunjukan Akuntan Publik tersebut;serta menunjuk Akuntan Publik pengganti apabila Akuntan Publik yang telah ditunjuk karenaalasan apapun tidak dapat menyelesaikan tugas audit atas Laporan Keuangan Perseroanuntuk tahun buku 2020;dengan ketentuan dalam melakukan penunjukan Akuntan Publik, Dewan Komisaris wajibmemperhatikan rekomendasi dari Komite Audit Perseroan.

Agenda 4 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSpenetapa gaji atauhonorarium dantunjangan lainnyauntuk anggota DewanKomisaris sertapenetapan gaji, uangjasa, dan tunjanganlainnya untuk anggotaDireksi Perseroantahun buku 2020

Ya 80,715%11.630.651.431

99,881%13.902.000

0,119% 500 0% Setuju

a. Menyetujui pelimpahan wewenang kepada Dewan Komisaris Perseroanuntuk menetapkan besarnya gaji, uang jasa, dan tunjangan dan/atau penghasilan lain darianggota Direksi Perseroan tahun buku 2020;b. 1) Menyetujui total gaji atau honorarium dan tunjangan laindari anggota Dewan Komisaris Perseroan untuk tahun buku 2020 adalah minimal samadengan yang diterima oleh anggota Dewan Komisaris pada tahun buku 2019, kecualiditetapkan lain oleh Dewan Komisaris Perseroan;

2) Memberikan wewenang kepada Dewan Komisaris Perseroanyang menjalankan fungsi remunerasi untuk menetapkan besarnya serta pembagian jumlahgaji atau honorarium dan tunjangan lain dari masing-masing anggota Dewan KomisarisPerseroan untuk tahun buku 2020.

Page 9: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan

Agenda 5 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSPengangkatankembali AnggotaDireksi dan DewanKomisaris Perseroan

Ya 80,715%8.986.501.948

77,173%2.654.226.283

22,794%3.825.700

0,033% Setuju

a. Terhitung sejak ditutupnya Rapat ini:Menyetujui untuk mengangkat kembali seluruh anggota Direksi dan Dewan KomisarisPerseroan, yaitu Bapak Adrianto Pitoyo Adhi selaku Direktur Utama, Ibu Liliawati Rahardjoselaku Direktur, Bapak Soegianto Nagaria selaku Direktur, Bapak Herman Nagaria selakuDirektur, Ibu Lydia Tjio selaku Direktur, Ibu Nanik Widjaja selaku Direktur, Bapak SharifBenyamin selaku Direktur, Bapak Jason Lim selaku Direktur, Bapak Soetjpto Nagaria selakuKomisaris Utama, Bapak Harto Djojo Nagaria selaku Komisaris, Bapak Edi Darnadi selakuKomisaris Independen, Bapak Lexy Arie Tumiwa selaku Komisaris Independen, dan Ibu GeLilies Yamin selaku Komisaris Independen Perseroan untuk masa jabatan sampai denganditutupnya Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Perseroan yang akan diselenggarakanpada tahun 2025.b. Menyetujui untuk memberikan kuasa kepada Direksi Perseroan untukmenyatakan keputusan mata acara kelima Rapat ini dalam akta Pernyataan KeputusanRapat yang dibuat di hadapan Notaris, menyampaikan pemberitahuan perubahan dataPerseroan kepada Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia untukmemperoleh Surat Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan (SPPP-DP),untuk membuat perubahan dan atau tambahan dalam bentuk yang bagaimanapun juga yangdiperlukan untuk maksud tersebut di atas, mengajukan dan menandatangani semuapermohonan dan dokumen lainnya, dan untuk melaksanakan tindakan lain yang mungkindiperlukan.

Agenda 6 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSPeriubahan AnggaranDasar perseroan

Ya 80,715%8.986.501.948

77,713%2.654.226.283

22,794%3.825.700

0,033% Setuju

a. Menyetujui perubahan Anggaran Dasar Perseroan diantaranya untuk disesuaikandengan POJK 15/20 dan POJK 16/20;b. Memberikan kuasa kepada Direksi Perseroan untuk:1) Menyusun kembali Anggaran Dasar Perseroan diantaranya untuk disesuaikandengan POJK 15/20 dan POJK 16/20; dan2) menyatakan keputusan mata acara keenam Rapat ini dan rumusan perubahanAnggaran Dasar Perseroan dalam akta Pernyataan Keputusan Rapat yang dibuat dihadapan Notaris, menyampaikan pemberitahuan atas perubahan Anggaran DasarPerseroan kepada Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia untukmemperoleh Surat Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Anggaran Dasar (SPPP-AD)Perseroan, untuk membuat perubahan dan atau tambahan dalam bentuk yangbagaimanapun juga yang diperlukan untuk maksud tersebut di atas, mengajukan danmenandatangani semua permohonan dan dokumen lainnya, dan untuk melaksanakantindakan lain yang mungkin diperlukan.

Page 10: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan

Agenda 7 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSPersetujuanpenjaminan asetPerseroan melebihi50% (lima puluhpersen) darikekayaan bersihPerseroan saat inidan yang akandatang dalam rangkaperolehan pinjamanyang diterima secaraumum olehPerseroan dari bank,perusahaan modalventura, perusahaanpembiayaan, atauperusahaanpembiayaaninfrastruktur baik daridalam negeri maupunluar negeri, sertamemenuhi ketentuandari POJK No42/POJK.04/2020dan POJK No17/POJK.04/2020apabila terdapattransaksi yangbersifat afiliasimaupun material.

Ya 80,715%9.323.589.648

80,068%2.317.138.583

19,899%3.825.700

0,033% Setuju

a. Menyetujui penjaminan aset Perseroan melebihi 50% dari kekayaan bersihPerseroan dalam satu tahun buku, baik dalam satu transaksi atau beberapa transaksisecara kumulatif, baik yang berdiri sendiri ataupun yang berkaitan satu sama lain, dalamrangka perolehan pinjaman yang diterima secara umum oleh Perseroan dari bank,perusahaan modal ventura, perusahaan pembiayaan, atau perusahaan pembiayaaninfrastruktur baik dari dalam negeri maupun luar negeri, serta memenuhi ketentuan dariPOJK 42/20 dan POJK 17/20 apabila terdapat transaksi yang bersifat afiliasi maupunmaterial;b. Memberikan kuasa kepada Direksi Perseroan dengan hak substitusi untukmelakukan segala tindakan yang diperlukan sehubungan dengan penjaminan asetPerseroan melebihi 50% dari kekayaan bersih Perseroan dalam satu tahun buku, baik dalamsatu transaksi atau beberapa transaksi secara kumulatif, baik yang berdiri sendiri ataupunyang berkaitan satu sama lain tersebut, dan menyatakan keputusan Rapat ini dalam aktanotaris (jika diperlukan) serta dengan memperhatikan syarat-syarat dan ketentuan dalamperaturan perundang-undangan yang berlaku khususnya peraturan di bidang Pasar Modal.

Agenda 8 Kuorum Kehadiran Setuju

Hasil Keputusan

Tidak Setuju Abstain Hasil RUPSLaporan Realisasipenggunaan danahasil PenawaranUmum BerkelanjutanObligasiBerkelanjutan IIISummarecon AgungTahap II tahun 2019

Ya 80,715%11.644.553.931

80,715% 0 0% 0 0% Setuju

Laporan atas realisasi penggunaan dana hasil Penawaran Umum Berkelanjutan ObligasiBerkelanjutan III Summarecon Agung Tahap II Tahun 2019.Dimana realisasi serta tujuan penggunaan dana telah sesuai dengan Informasi TambahanPenawaran Umum Berkelanjutan Obligasi Berkelanjutan III Summarecon Agung Tahap IITahun 2019.

Board of DirectorX

Page 11: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan

Prefix Direction Name Position First Period ofPositon

Last Period ofPositon

Period to Independent

Bapak Ir. Adrianto PitoyoAdhi

PRESIDENTDIRECTOR

10 June 2015 10 June 2025 2

Ibu Liliawati Rahardjo DIRECTOR 10 June 2015 10 June 2025 2

Bapak Soegianto Nagaria DIRECTOR 10 June 2015 10 June 2025 2

Bapak Herman Nagaria DIRECTOR 10 June 2015 10 June 2025 2

Ibu Lydia Tjio DIRECTOR 07 June 2018 10 June 2025 2

Ibu Nanik Wijaya DIRECTOR 07 June 2018 10 June 2025 2

Bapak Ir. Sharif Benjamin DIRECTOR 10 June 2015 10 June 2025 2

Bapak Jason Lim DIRECTOR 07 June 2018 10 June 2025 2

Board of commisionerX

Prefix CommissionerName

CommissionerPosition

First Period ofPositon

Last Period ofPositon

Period to Independent

Bapak Soetjipto Nagaria PRESIDENTCOMMISSIONER

10 June 2015 10 June 2025 2

Bapak Hartodjojo Nagaria COMMISSIONER 10 June 2015 10 June 2025 2

Bapak Drs. H. EdiDarnadi, M.M

COMMISSIONER 10 June 2015 10 June 2025 2X

Ibu Ge Lilies Yamin COMMISSIONER 20 June 2019 10 June 2025 2 X

Bapak Lexy Arie Tumiwa COMMISSIONER 20 June 2019 10 June 2025 2 X

Respectfully,

Thus to be informed accordingly.

PT Summarecon Agung Tbk

Jemmy Kusnadi

Corporate Secretary

13-08-2020 14:29Date and Time

PT Summarecon Agung Tbk

Jl. Perintis Kemerdekaan No.42

Phone : 021 - 4714567, Fax : 021 - 4892976, www.summarecon.com

Attachment 1. Hasil RUPST SMRA 2020.pdf

This is an official document of PT Summarecon Agung Tbk that does not require a signature as it was generatedelectronically by the electronic reporting system. PT Summarecon Agung Tbk is fully responsible for the information

contained within this document.

Page 12: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan
Page 13: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan
Page 14: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan
Page 15: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan
Page 16: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan
Page 17: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan
Page 18: 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk …...2020/08/14  · Nomor Surat Nama Perusahaan Kode Emiten Lampiran Perihal 0183/VIII/DIR/SMRA/20 PT Summarecon Agung Tbk SMRA 1 Ringkasan