01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

11
Bahasa Indonesia SMA/MA Program IPA/IPS/Keagamaan 1

description

JAGOOO SEKALIII

Transcript of 01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

Page 1: 01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

Bahasa Indonesia SMA/MA Program IPA/IPS/Keagamaan 1

Page 2: 01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

Kunci Jawaban dan Pembahasan2

1. Jawaban: AKalimat utama merupakan kalimat yangmengandung ide pokok atau gagasanutama. Paragraf tersebut membicarakanmasalah dan tantangan yang mendasar,seperti pemanasan global tidaklah haruskita hindari karena pemahaman dan jawab-an kita menentukan perilaku kita selanjut-nya. Contohnya, ketika kita menemukanmasalah jalan yang becek tentu kita akanmelakukan hal-hal yang akan membuatjalan itu tidak becek. Kalimat-kalimat 2), 3),dan 5) merupakan contoh tindakan yangharus kita lakukan saat menghadapimasalah. Contoh-contoh itu berhubungandengan masalah saat kita menemukan jalanbecek. Jadi, kalimat utama paragraf terletakdalam pilihan jawaban A.

2. Jawaban: DKalimat penjelas harus mendukung kalimatutama. Kalimat utama menjelaskanmasalah dan tantangan yang mendasar,seperti pemanasan global tidaklah haruskita hindari karena pemahaman danjawaban kita menentukan perilaku kitaselanjutnya. Contohnya, ketika kitamenemukan masalah jalan yang becektentu kita akan melakukan hal-hal yangakan membuat jalan itu tidak becek. Kalimat-kalimat 2), 3), dan 5) merupakan contoh-contoh yang harus kita lakukan saatmenghadapi masalah. Contoh-contoh ituberhubungan dengan masalah saat kitamenemukan jalan becek. Kalimat 4)merupakan kalimat yang tidak padu karenakalimat 4) tidak membicarakan caramenghadapi jalan becek, justru mem-bicarakan jalan terendam air yang menujubandara.

3. Jawaban: BMasalah merupakan sesuatu yang harusdicari jalan keluarnya. Masalah yangdbicarakan dalam paragraf adalah masihbanyak guru yang belum mengetahuiadanya buku pelajaran digital sehinggamereka belum menggunakan pada awaltahun ajaran sekarang. Padahal, Peme-rintah sudah menyiapkan 49 judul buku digi-tal kecil dalam internet. Buku pelajaran digi-tal tersebut sangat menguntungkan murid,orang tua, dan guru. Namun, ada pula guruyang belum memahami cara memperolehbuku pelajaran digital. Oleh karena itu, guruharus dibekali pengetahuan tentanginternet. Masalah yang ada dalam paragrafterdapat dalam pilihan jawaban B.

4. Jawaban: EIde pokok merupakan ide yang mendasariterbentuknya suatu paragraf. Paragraftersebut membicarakan banyaknya guruyang belum mengetahui adanya bukupelajaran digital. Bahkan, ada beberapaguru yang belum memahami caramemperoleh buku pelajaran digital tersebut.Keadaan itu membuat buku pelajaran digi-tal belum digunakan dalam proses belajarmengajar. Oleh karena itu, guru harusdibekali pengetahuan dasar internet. Idepokok yang mendasari paragraf tersebutadalah pengetahuan guru tentang bukupelajaran digital belum banyak. Ide pokokparagraf terdapat dalam pilihan jawaban E.

1. Jawaban: DFakta merupakan pernyataan yang benar-benar terjadi. Setiap orang akan mengemuka-kan fakta yang sama terhadap sebuahperistiwa, masalah, atau kejadian. Kalimatfakta biasanya disertai dengan data-data.

Kompetensi 1

Isi ParagrafB

Unsur-Unsur ParagrafA

Page 3: 01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

Bahasa Indonesia SMA/MA Program IPA/IPS/Keagamaan 3

Fakta dalam paragraf tersebut terdapatdalam kalimat 2) dan 5). Kalimat 2) dan 5)disertai data yang akurat.

2. Jawaban: DPendapat merupakan gagasan, ide, ataupemikiran seseorang terhadap suatuperistiwa, hal, atau masalah. Pendapatseseorang bersifat subjektif, artinyapendapat orang tentang suatu hal bolehberbeda dengan pendapat orang lain.Kalimat yang berupa pendapat adalahdalam kalimat nomor 1), 3), dan 4). Kalimat1) merupakan pendapat karena tidaksemua orang akan mengatakan negaraIndonesia merupakan salah satu negaradengan hutan terluas di dunia. Kalimat 3)merupakan pendapat karena berupakalimat harapan. Kalimat 4) berupapendapat karena tidak semua orangmengatakan hal yang sama sepertipernyataan kalimat 4).

3. Jawaban: CJawaban pertanyaan terdapat dalamkalimat Bukti kesuksesan artis yangmenang di beberapa pemilihan kepaladaerah (pilkada) atau ”aman” menjadianggota DPR mungkin menjadi daya tarikbaru bagi artis. Baik artis maupun partaipolitik sama-sama terlihat saling ”mem-butuhkan” untuk menaikkan popularitasnya.Jawaban yang tepat terdapat dalam pilihanjawaban C.

4. Jawaban: BMenurut KBBI, kata popularitas berarti ke-populeran. Kata populer berarti dikenal.Berarti kata popularitas sama artinyadengan keterkenalan.

5. Jawaban: EBacaan tersebut membahas aktivitasmasyarakat untuk menyambut tahun barumerupakan hura-hura yang tidak memberi-kan keuntungan sedikit pun bagimasyarakat. Bahkan, dalam perayaantahun baru tersebut masyarakat harusmengorbankan harta benda dan justrudirugikan. Dengan membaca bacaantersebut diharapkan masyarakat tidakperlu berpesta pora untuk merayakantahun baru karena tidak ada gunanya dan

berdampak buruk bagi kehidupanmasyarakat sendiri. Jadi, pesan penulisterdapat dalam pilihan jawaban E.

6. Jawaban: CSimpulan merupakan inti sari sebuahparagraf atau bacaan. Simpulan harussesuai dengan isi paragraf atau bacaan.Paragraf tersebut membahas manfaatreboisasi hutan Wonosadi yang dapatmenghidupkan tiga mata air. Tiga mata airtersebut membawa perubahan bagi masya-rakat sekitar hutan Wonosadi. Simpulan yangtepat terdapat dalam pilihan jawaban C.

1. Jawaban: CBiografi tersebut menceritakan keinginanBung Hatta untuk memiliki sepatu Ballysampai-sampai ia menyimpan guntinganiklan sepatu Bally. Untuk memenuhikeinginannya, beliau menabung. Namun,tabungannya tidak pernah cukup untukmembeli sepatu yang ia inginkan. Uangtabungannya selalu terambil untukkeperluan rumah tangga dan membantukerabat dan handai tolan yang memerlukanpertolongan. Bung Hatta selalu mendahulu-kan kepentingan orang lain daripada ke-pentingannya sendiri. Oleh karena itu,sampai akhir hayatnya ia tidak bisa membelisepatu Bally. Sebenarnya jika mau, ia bisamenggunakan kekuasaannya untukmemperoleh sepatu Bally. Namun, ia tidakmau melakukannya. Ia justru menempuhjalan yang sukar dan lama. Inilahkeistimewaan Bung Hatta yang selalumendahulukan kepentingan orang laindaripada kepentingannya sendiri.

2. Jawaban: BPernyataan yang sesuai dengan isi biografiterdapat dalam kalimat pilihan jawaban B.Kalimat dalam pilihan jawaban B sesuaidengan kalimat Hingga akhir hayatnya,sepatu Bally idaman Bung Hatta tidakpernah terbeli karena tabungannya tidakpernah mencukupi. Pernyataan dalampilihan jawaban A dan D tidak sesuaidengan isi biografi. Pernyataan dalam pilihan

Isi BiografiC

Page 4: 01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

Kunci Jawaban dan Pembahasan4

jawaban A seharusnya Wakil PresidenPertama RI ingin membeli sepatu berkualitasdan mahal dengan menabung. Pernyataandalam pilihan jawaban D seharusnya BungHatta sebenarnya dapat dengan mudahmeminta tolong para duta besar ataupengusaha kenalannya untuk mendapatkansepatu Bally. Namun, ia tidak mau memintasesuatu untuk kepentingannya sendiri.Pernyataan dalam pilihan jawaban C dan Etidak terdapat dalam biografi. Pernyataandalam pilihan jawaban E tidak sesuai denganbiografi karena dalam biografi tersebut tidakdisebutkan Bung Hatta orang yang baik hati.Kutipan biografi tersebut hanya menyebut-kan Bung Hatta merupakan orang yangmendahulukan kepentingan orang laindaripada kepentingan dirinya sendiri.

1. Jawaban: DTajuk rencana tersebut membahastransportasi tidak pernah lepas dariaktivitas manusia dalam menjalankanhidup. Semakin lama pengaruh dan kualitastransportasi mulai menjadi perhatian.Bahkan, kini transportasi menjadi salahsatu indikator kemajuan sebuah komunitas,kawasan, atau wilayah. Transportasi jugamenjadi indikator penilaian keberhasilanotonomi daerah. Ini berarti transportasimerupakan penentu kemajuan kehidupanmanusia. Simpulan tajuk rencana terdapatdalam pilihan jawaban D.

2. Jawaban: ATajuk rencana membahas pentingnyatransportasi karena transportasi menjadisalah satu indikator kemajuan sebuahkawasan atau wilayah. Pihak yang ditujuoleh penulis tajuk rencana adalah Peme-rintah, baik pemerintah daerah maupunpemerintah pusat. Dengan adanya tajukrencana ini Pemerintah diharapkan mem-perhatikan sarana transportasi sampai kedaerah.

1. Jawaban: ADiagram merupakan gambaran untukmemperlihatkan atau menerangkansesuatu. Diagram pada soal merupakandiagram batang. Diagram tersebutmenunjukkan lima negara besar yangdikunjungi banyak wisatawan mancanegarapada tahun 2009. Pernyataan yang sesuaidengan isi diagram terdapat dalam pilihanjawaban A. Pernyataan dalam pilihanjawaban B, C, D, dan E tidak sesuai denganisi diagram. Pernyataan dalam pilihanjawaban B seharusnya negara yang palingsedikit dikunjungi oleh wisatawan manca-negara adalah Inggris. Pernyataan dalampilihan jawaban C seharusnya Cina lebihsedikit dikunjungi oleh wisatawan manca-negara daripada Spanyol. Pernyataan dalampilihan jawaban D seharusnya semuanegara Eropa dikunjungi oleh wisatawanmancanegara lebih dari dua puluh ribuorang. Pernyataan dalam pilihan jawaban Eseharusnya wisatawan mancanegara lebihsering berkunjung ke Spanyol daripada USA.

2. Jawaban: ESimpulan harus sesuai dengan isi diagram.Simpulan yang sesuai dengan isi diagramadalah simpulan dalam pilihan jawaban E.Simpulan dalam pilihan jawaban A dan Ctidak dapat ditemukan dalam isi diagram.Simpulan dalam pilihan jawaban B seharus-nya negara yang paling sedikit dikunjungioleh wisatawan mancanegara adalahInggris. Simpulan dalam pilihan jawaban Dseharusnya negara tujuan bagi wisatawanmancanegara yang kedua adalah Spanyol.

1. Jawaban: CKutipan hikayat tersebut menceritakan duaserigala yang peduli terhadap rajanya yangtidak mau keluar dari sarang. Salah satuserigala tersebut ingin tahu apa yang

Isi dan Simpulan Grafik, Diagram,dan Tabel

E

Unsur Intrinsik dan EkstrinsikSastra Melayu Klasik (Hikayat)

F

Opini dalam Tajuk RencanaD

Page 5: 01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

Bahasa Indonesia SMA/MA Program IPA/IPS/Keagamaan 5

dirasakan raja. Namun, serigala yang lainmelarangnya karena tidak baik mencampuriurusan makhluk lain. Cerita yang terdapatdalam kutipan hikayat tentu mustahil dalamkehidupan sekarang ini karena tidak adaserigala yang bijaksana. Serigala hanyalahbinatang yang tidak punya akal sehinggatidak mungkin bijaksana.

2. Jawaban: AKutipan hikayat tersebut menceritakan duaserigala (Kalilah dan Dimnah) yang bijak-sana. Dimnah ingin tahu mengapa raja tidakmau keluar dari sarangnya. Ia ingin tahu apayang membuat raja sedih. Kalilah menasihatiDimnah untuk tidak melakukan tindakannyakarena mereka sebagai rakyat tidak perlumencampuri urusan makhluk lain. Jadi, sikapKalilah yang mengingatkan temannya agartidak mencampuri urusan makhluk laindapat dijadikan teladan bagi kita semua.

3. Jawaban: DAmanat merupakan pesan yang disampai-kan pengarang kepada pembaca. Amanatharus sesuai dengan isi cerita. Kutipanhikayat tersebut menceritakan dua serigalaKalilah dan Dimnah yang bijaksana. Dimnahingin tahu mengapa raja tidak mau keluardari sarangnya. Ia ingin tahu apa yang mem-buat raja sedih. Kalilah menasihati Dimnahuntuk tidak melakukan tindakannya karenamereka sebagai rakyat tidak perlu men-campuri urusan makhluk lain. Amanat yangsesuai dengan kutipan hikayat terdapatdalam pilihan jawaban D.

1. Jawaban: BSetiap tokoh dalam cerita memiliki watak.Watak tokoh dapat dilihat dari perbuatandan perkataannya. Watak tokoh wanitadalam kutipan cerpen tersebut dapat dilihatdari perbuatan dan perkataannya. Wataktokoh wanita yang sombong dapat dilihatdalam kalimat 3), 4), dan 11). Kalimat 3)menunjukkan perbuatan tokoh wanita yangsombong dengan memperlihatkan kalung

emas yang dikenakannya. Kalimat 4)menunjukkan watak tokoh wanita yangsombong karena ingin menyombongkanperhiasan yang ia kenakan. Kalimat 11)menunjukkan tokoh wanita yang sombongdengan perkataannya yang menyatakania dapat memiliki perhiasan semacam ituhanya dengan uang lima ratus atau seriburupiah.

2. Jawaban: BPara pencari sarang burung sangat beraniberkorban dan pantang menyerah saatmemberi pertolongan. Mereka beraniberkorban dengan melanggar perintah.Mereka pantang menyerah dalam mem-beri pertolongan karena mereka harusturun ke dasar dinding karang melalui jalanterdekat meskipun licin.

3. Jawaban: APara pencari burung mengarahkanpencarian korban ke laut karena petunjukdari cahaya purnama yang jatuh padatongkat. Baca kembali kalimat pertama dankedua kutipan cerpen.

4. Jawaban: EMasalah utama dapat ditemukan dalamkutipan drama. Kutipan drama tersebutmenceritakan seorang ayah yang me-nasihati anaknya mengenai pertimbanganhidup. Menurut sang ayah, pertimbanganhidup tidak hanya masa depan adik dansisa usia ayah. Pertimbangan hidup yanglain adalah kemerdekaan bangsa dan bumipusaka. Jadi, masalah utama yang terdapatdalam kutipan drama tersebut adalahpertimbangan hidup.

5. Jawaban: BAmanat kutipan drama harus sesuaidengan isi kutipan drama. Kutipan dramatersebut menceritakan seorang ayah yangmenasihati anaknya mengenai per-timbangan hidup. Menurut sang ayah,pertimbangan hidup tidak hanya masadepan adik dan sisa usia ayah. Pertim-bangan hidup yang lain adalah kemer-dekaan bangsa dan bumi pusaka. Jadi,amanat dalam kutipan drama adalah dalamkehidupan saat ini kita harus memikirkanbangsa dan negara, selain keluarga kita.

Unsur Intrinsik Novel/Cerpen/Drama

G

Page 6: 01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

Kunci Jawaban dan Pembahasan6

1. Jawaban: BStasiun kecil dalam puisi melambangkanrumah anak. Di rumah itu ayah dan ibuhanya bisa mendoakan anak-anak mereka.Selanjutnya hidup seorang anak ditentukanoleh perjalanan hidupnya masing-masing.

2. Jawaban: APuisi tersebut menceritakan kasih sayangdan perjuangan seorang ibu dan ayahuntuk anak-anaknya. Kasih sayang itudiwujudkan dalam doa. Selain itu, ayah danibu terus berjuang demi kebahagiaan dankesuksesan anaknya. Perjuangan inidilukiskan dalam larik Berdirilah atas bahukami, ya pijaklah kepala kami.

3. Jawaban: BSuasana dalam puisi berhubungan dengannada dan perasaan puisi. Suasana yangtergambar dalam puisi adalah suasanadamai karena suasana orang tua mendoa-kan anaknya.

1. Jawaban: APantun pada soal mengingatkan kepadakita untuk tidak mencari musuh, tetapiberbuatlah kebaikan. Kata menanam budiberarti berbuat kebaikan.

2. Jawaban: CGurindam tersebut menceritakan orangyang berbuat baik akan mendapat ampunandari Tuhan. Kata jasa pada larik pertamamerupakan simbol dari kebaikan.

Kompetensi 2

1. Jawaban: AParagraf tersebut membahas isu pemanasanglobal. Isu tersebut mendapat reaksi positif.Banyak industri properti yang telah men-canangkan ”properti hijau”. Jawaban yangtepat terdapat dalam pilihan jawaban A.

2. Jawaban: BUntuk mengurutkan kalimat menjadiparagraf padu, Anda harus menentukankalimat utama. Setelah itu, barulahmengurutkan kalimat penjelas, urutankalimat pada soal agar padu adalah2)–1)–4)–3)–5).

1. Jawaban: BParagraf deskripsi tersebut menceritakanalam perdesaan saat musim hujan. Kalimatyang sesuai dengan isi deskripsi dan runtutdengan kalimat sebelumnya adalah kalimatdalam pilihan jawaban B.

2. Jawaban: DParagraf analogi merupakan paragraf yangmembandingkan dua hal atau lebih yangdianggap memiliki kesamaan. Paragrafanalogi pada soal membandingkanmanusia yang disebut sampah masyarakatdengan kotoran ayam. Manusia yangdahulu disebut sampah masyarakat akanberguna jika dibekali dengan keterampilan,begitu pula kotoran ayam yang sudah diolahjuga akan bermanfaat sebagai makananikan dan pupuk. Simpulan paragraf analogiyang sesuai harus membandingkan antaramanusia yang dahulu disebut sampahmasyarakat dengan kotoran ayam yangdahulu juga dibuang-buang manusia.Simpulan yang membandingkan antarasampah masyarakat dan kotoran ayamterdapat dalam pilihan jawaban B, C, dan D.Namun, simpulan dalam pilihan jawaban Btidak sesuai dengan isi paragraf karenaparagraf tidak membicarakan cara men-jadikan kotoran ayam menjadi pupuk dan

Menulis Paragraf PaduA

Menyusun Paragraf PaduB

Unsur Intrinsik PuisiH

Isi Pantun dan GurindamI

Page 7: 01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

Bahasa Indonesia SMA/MA Program IPA/IPS/Keagamaan 7

cara menjadikan sampah masyarakatmenjadi anak yang berguna bagi nusa danbangsa. Simpulan dalam pilihan jawabanC tidak sesuai dengan isi paragraf karenaparagraf tidak menyebutkan sulitnyamenjadikan sampah masyarakat menjadiberguna dan sulitnya menjadikan kotoranayam menjadi pupuk organik. Jadi, sim-pulan yang tepat dan sesuai dengan isiparagraf terdapat dalam pilihan jawaban D.Simpulan dalam pilihan jawaban A dan Etidak membandingkan antara sampahmasyarakat dan kotoran ayam.

3. Jawaban: AParagraf generalisasi merupakan paragrafyang dikembangkan dengan pola umum-khusus. Pernyataan dalam paragraf soalmerupakan pernyataan khusus yangmenyajikan nilai-nilai Bahasa Indonesiakelas XII IPA. Simpulan yang sesuai untukmelengkapi paragraf terdapat dalam pilihanjawaban A karena berisi pernyataan umumtentang nilai. Pernyataan dalam pilihanjawaban B, C, D, dan E tidak sesuai denganisi paragraf karena paragraf tidak me-nyebutkan murid yang pintar, kebanggaanguru-guru, dan atau siswa yang rajin-rajin.

4. Jawaban: AParagraf dalam soal merupakan paragrafsebab akibat. Paragraf tersebut didahuluisebab-sebab dan diakhiri akibat. Sebabmenunjukkan Yanti yang rajin dan tekun.Akibat dari sikap Yanti yang rajin dan tekunadalah Yanti menjadi juara 1 di sekolahnya.

5. Jawaban: BKalimat yang digunakan untuk melengkapiparagraf harus sesuai dengan kalimatsesudah dan sebelumnya. Kalimat se-belumnya menyatakan bahwa adaseseorang yang mengetuk pintu. Kalimatsesudahnya menyatakan bahwa adaseorang anak kecil berdiri dengan takutdan waswas. Ini berarti untuk mengetahuiada anak kecil yang takut dan waswastokoh harus membukakan pintu dahulu.Jadi, kalimat yang sesuai untuk melengkapikutipan paragraf adalah kalimat dalampilihan jawaban B.

1. Jawaban: CParagraf tersebut membahas kecerdasanemosional. Kalimat persuasi yang sesuaiuntuk melengkapi kutipan isi pidato terdapatdalam kalimat pilihan jawaban C dan E.Namun, kalimat dalam pilihan jawaban Etidak sesuai dengan kutipan pidato karenakutipan pidato tidak membahas sopansantun dan menghargai orang lain. Kalimatdalam pilihan jawaban A, B, dan D bukankalimat persuasif.

2. Jawaban: CKalimat persuasif disebut juga kalimatajakan. Kalimat persuasif untuk melengkapikutipan pidato harus sesuai dengan isikutipan pidato. Kutipan pidato tersebutmembahas kebersihan sekolah. Kalimatpersuasif atau ajakan yang sesuai denganisi pidato adalah pilihan jawaban C karenamengajak seluruh warga sekolah untukmenanamkan budaya bersih di sekolah.

1. Jawaban: CKata baku yang tepat untuk melengkapiparagraf adalah kata khawatir, hanya,napas. Penulisan kata kawatir, khuwatir,kuatir tidak baku. Penulisan kata tersebutyang baku adalah khawatir. Kata cuma tidakbaku. Penulisan kata nafas tidak baku. Katanafas seharusnya ditulis napas.

2. Jawaban: AKata serapan baku yang sesuai untukmelengkapi paragraf adalah kata inovasi,kualitas, sistem. Penulisan kata inovatordan berkualitas benar, tetapi tidak bisaditerapkan dalam paragraf pada soalkarena maknanya tidak sesuai dalamkalimat. Kata penginovasi, inofasi, kwalitas,berkwalitas, dan sistim tidak baku.Penulisan kata penginovasi seharusnyainovator. Penulisan kata inofasi seharusnyainovasi. Penulisan kata kwalitas seharus-nya kualitas. Penulisan kata berkwalitasseharusnya berkualitas. Penulisan katasistim seharusnya sistem.

Melengkapi Teks PidatoC

Melengkapi ParagrafD

Page 8: 01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

Kunci Jawaban dan Pembahasan8

MenyuntingE3. Jawaban: BKata berimbuhan yang sesuai untuk me-lengkapi kalimat dalam paragraf adalahkata berimbuhan yang mencerminkanmakna kalimat. Kata berimbuhan yang sesuaiuntuk melengkapi paragraf adalah pe-nyelamatan, menghadapi, dan dikembalikan.

4. Jawaban: BKata ulang yang tepat untuk melengkapiparagraf adalah kata berlari-larian karenamenunjukkan makna kalimat. Kata ulangberlari-larian memiliki bentuk dasar lari.Kata berlari-larian memiliki makna berlari-lari sambil bermain. Kata ulang lari-lari danberlari-lari memiliki makna berlari denganlangkah pendek dan perlahan-lahan. Kataulang berlari-lari dan lari berlari tidak baku.

5. Jawaban: EUngkapan yang sesuai untuk melengkapikalimat adalah mencoreng muka. Ungkapanmencoreng muka berarti membuat malu.Ungkapan mengunci mulut berarti diam sajadan tidak berkata-kata. Ungkapan menepukdada berarti menyombongkan diri. Ungkap-an mencuci tangan berarti tidak mau ikutcampur. Ungkapan menutup hati berartitidak peduli.

6. Jawaban: EParagraf tersebut menggambarkankeinginan Aldi yang tidak mungkin untukdiraih. Peribahasa yang sesuai dengankeadaan Aldi adalah bagai punggukmerindukan bulan. Peribahasa bagaipungguk merindukan bulan berarti meng-inginkan sesuatu yang tidak mungkinkesampaian. Peribahasa tak ada gadingyang tak retak berarti tidak ada orang yangsempurna dan tidak memiliki kelemahan.Peribahasa karena hati mati karena matabuta berarti orang yang menuruti hawanafsu akan binasa. Peribahasa sepertiberumah di tepi pantai berarti selalu diliputirasa takut. Peribahasa lempar batu sembunyitangan berarti melakukan sesuatu, tetapidituduhkan kepada orang lain.

1. Jawaban: BKalimat pada soal tidak efektif karenapenggunaan kata yang berlebihan. Kataakan, mencoba, dan daripada seharusnyatidak perlu digunakan dalam kalimattersebut. Penggunaan kata berbagai didepan kata manfaat seharusnya dihilang-kan. Pembenaran kalimat pada soal adalahDalam karya tulis ini, penulis memaparkanhasil penelitian tentang manfaat tanamanobat.

2. Jawaban: BParagraf deskripsi tersebut menceritakansuasana pagi yang cerah di persawahan.Frasa yang sesuai untuk mangganti frasayang dicetak miring dalam paragraf adalahfrasa yang sesuai dengan konteks kalimatdan runtut dengan kata sebelum sertasesudahnya. Frasa yang sesuai untukmangganti frasa yang dicetak miring dalamparagraf adalah sangat cerah, segar sekali,biru bersih.

3. Jawaban: AKata penghubung yang sesuai untukmangganti kata yang dicetak miring dalamparagraf tersebut adalah dan, karena, danatau. Kata dan, karena, atau digunakankarena sesuai dengan konteks kalimat.

4. Jawaban: APenggunaan kata redaksional tidak tepatkarena makna kata redaksional adalah caradan gaya menyusun kata dalam kalimat.Kata yang dimaksud dalam kalimat adalahorang yang menguasai penyusunan katadalam kalimat. Kata yang tepat untukmenggantikan kata redaksional adalahredaktur.

1. Jawaban: BKalimat pembuka surat lamaran pekerjaanyang tepat terdapat dalam pilihan jawabanB karena menyebutkan media yang me-nampilkan iklan lowongan, memuat tanggaliklan lowongan dimuat, menyebutkanmaksud untuk melamar pekerjaan, dan

Menulis Surat ResmiF

Page 9: 01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

Bahasa Indonesia SMA/MA Program IPA/IPS/Keagamaan 9

jabatan yang akan dilamar. Kalimatpembuka dalam pilihan jawaban A tidaktepat karena tidak menyebutkan tanggalpenerbitan iklan yang memasang lowongandan tidak menyebutkan jabatan yangdilamar. Kalimat pembuka dalam pilihanjawaban C tidak tepat karena jabatan yangharus dilamar adalah administrasipembukuan, bukan tenaga komputer danadministrasi. Kalimat pembuka dalampilihan jawaban D tidak tepat karena jabatanyang disebutkan dalam iklan adalahadministrasi pembukuan, bukan tenagapembukuan. Kalimat pembuka dalam pilihanjawaban E tidak tepat karena iklan tidakmenyebutkan hal tentang bagianadministrasi pembukuan, tetapi jabatanyang dilamar untuk bagian administrasipembukuan.

2. Jawaban: EKalimat pembuka surat resmi langsungmenjelaskan maksud undangan. Kalimatyang digunakan adalah kalimat efektif dantidak bertele-tele. Kalimat pembuka suratundangan yang tepat terdapat dalam pilihanjawaban E. Kalimat pembuka dalam pilihanjawaban A dan B tidak sesuai karenailustrasi menyatakan rapat untuk meng-adakan persiapan pentas seni bukan untukmenyusun acara. Kalimat pembuka dalampilihan jawaban C dan D tidak efektif karenamenggunakan kata yang mana.

3. Jawaban: AKalimat penutup dalam surat merupakanbagian akhir isi surat. Kalimat penutup suratberisi harapan dan ucapan terima kasih.Kalimat penutup surat undangan yang tepatadalah pilihan jawaban A karena berisiharapan kepada pengurus OSIS SMAGanesha agar hadir dalam rapat tepatwaktu. Pilihan jawaban B, C, D, dan E tidaktepat karena kalimatnya tidak efektif.

1. Jawaban: ESurat lamaran pekerjaan merupakan salahsatu surat resmi. Penutup surat lamaranmenyebut langsung siapa penerima surat

atau kata sapaan yang menggantikanpenerima surat dan tidak menggunakankata ganti -nya untuk menyebut penerimasurat. Kata sapaan untuk penerima suratditulis dengan diawali huruf kapital. Kalimatyang digunakan dalam kalimat penutup jugalangsung menyebutkan maksud dan tidakbertele-tele.Kalimat penutup dalam soal tidak langsungmenyampaikan maksud, tetapi bertele-tele.Kalimat penutup surat yang tepat terdapatdalam pilihan jawaban E. Kalimat penutupsurat dalam pilihan jawaban A dan B tidaktepat karena melebih-lebihkan sesuatu.Kalimat penutup surat dalam pilihanjawaban C tidak tepat karena mengguna-kan kata ganti -nya. Kalimat penutup dalampilihan jawaban D tidak tepat karenamenyapa penerima surat dengan Bapak/Ibu padahal dalam kalimat sebelumnya me-nunjukkan penerima surat adalah Saudara.

2. Jawaban: BPenutup surat lamaran menyebut langsungsiapa penerima surat atau kata sapaanyang menggantikan penerima surat dantidak menggunakan kata ganti -nya untukmenyebut penerima surat. Kalimat yangtepat untuk menggantikan kalimat penutupsurat lamaran dalam soal terdapat padapilihan jawaban B. Kalimat pada pilihanjawaban D dan E langsung menyapapenerima surat, tetapi menggunakanbahasa lisan. Kata ucapkan merupakanbahasa lisan akan lebih resmi bila digantidengan mengucapkan. Kalimat pada pilihanjawaban C menggunakan kata ganti -nya.

1. Jawaban: CJudul karya ilmiah atau karya tulis ditulisdengan aturan sebagai berikut.a. Semua huruf dalam judul ditulis

dengan huruf kapital atau hurufpertama setiap kata dalam judul ditulisdengan huruf kapital. Akan tetapi,huruf pertama kata depan dan katapenghubung ditulis dengan hurufkecil, seperti kata di, ke, dari, pada,dalam, terhadap, dengan, sebagai,atau untuk.

Menyunting Kalimat dalam SuratResmi

G

Penulisan Judul yang TepatH

Page 10: 01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

Kunci Jawaban dan Pembahasan10

b. Judul yang berupa kata ulang utuhditulis dengan diawali huruf kapital.

c. Judul yang berupa kata ulang ber-imbuhan diawali dengan huruf kapitaluntuk kata pertama pada kata ulang.Kata keduanya tidak diawali hurufkapital. Sebaliknya, kata ulang yangkedua diawali dengan huruf kecil.

Jadi, penulisan judul yang tepat terdapatdalam pilihan jawaban C.

2. Jawaban: DPenulisan judul yang tepat sesuai EyD yaitupilihan jawaban D. Perhatikan pedomanpenulisan judul dengan saksama.

1. Jawaban: DRumusan masalah merupakan hal-halyang harus diselesaikan dalam karya ilmiah.Rumusan masalah harus sesuai dengantopik karya ilmiah. Topik tersebut mem-bahas pencegahan merokok pada anak-anak. Rumusan masalah yang sesuaidengan topik terdapat dalam pilihanjawaban D.

2. Jawaban: BLatar belakang masalah membahaskeluarga merupakan lingkungan pertamadan utama bagi perkembangan anak.Peranan orang tua sangat penting bagipertumbuhan dan perkembangan anak.Padahal saat ini banyak orang tua yangsibuk bekerja sehingga kurang memper-hatikan anak. Alternatif pemecahan ma-salah yang sesuai dengan latar belakangterletak dalam pilihan jawaban B.

1. Jawaban: CKata bermakna kias yang sesuai untukmelengkapi puisi di atas adalah gelap. Katagelap mengiaskan kehidupan yang tidakmemiliki pengharapan atau kehidupan yangkacau.

Kalimat Latar Belakang dan RumusanMasalah

I

2. Jawaban: BSuatu puisi dapat disusun oleh kata-katakias yang melambangkan suatu maksud.Kata berlambang yang tepat untukmelengkapi puisi adalah kata jalang. Artikata jalang adalah egois. Jadi, binatangjalang memiliki arti orang yang sangat egois.

3. Jawaban: BLarik-larik dalam puisi diakhiri denganbunyi /i/. Oleh karena itu kata yang tepatuntuk melengkapi larik puisi diakhiri denganbunyi /i/. Selain itu, kata yang tepat untukmelengkapi larik puisi juga harus sesuaidengan isi larik atau puisi. Semua jawabandiakhiri bunyi /i/, tetapi kata yang sesuaiuntuk melengkapi kalimat dalam puisiadalah kata sendiri karena sesuai denganisi puisi.

4. Jawaban: BLarik bermajas yang tepat untuk me-lengkapi kutipan puisi adalah larik dalampilihan jawaban B. Larik dalam pilihanjawaban B mengunakan majas metafora.Majas metafora adalah majas perbandinganyang membandingkan sesuatu denganperbandingan langsung dan tepat atasdasar sifat yang sama atau hampir sama.Larik dalam pilihan jawaban B membanding-kan bunga kampung dengan seorangperempuan yang cantik. Larik dalam pilihanjawaban A, C, D, dan E tidak mengandungmajas.

1. Jawaban: AKalimat yang sesuai untuk melengkapidrama harus sesuai dengan kalimat se-belumnya. Kalimat sebelumnya meng-ungkapkan tidak boleh serbatransparan,seperti kemerdekaan mengeluarkanpendapat. Jadi, kalimat yang sesuai untukmelengkapi dialog terdapat dalam pilihanjawaban A.

2. Jawaban: AKalimat yang tepat untuk melengkapi dramaharus sesuai dengan isi drama dan runtutdengan kalimat sebelum atau sesudahnya.

Larik PuisiJ

Dialog DramaK

Page 11: 01 Kunci Detik SMA BI Ringkasan Materi 2011-2012

Bahasa Indonesia SMA/MA Program IPA/IPS/Keagamaan 11

Kutipan drama tersebut menceritakanDoyong yang mengaku sakit, tetapi MandorBurik tidak percaya dan menganggapDoyong mencari alasan agar tidak bekerja.Kalimat yang tepat untuk melengkapikutipan drama tersebut adalah kalimatpilihan jawaban A. Dalam pilihan jawaban ASobrat, teman Doyong, meyakinkan MandorBurik kalau Doyong benar-benar sakit.

1. Jawaban: DResensi disertai dengan ulasan cerpen danpenilaian tentang cerpen, baik itu penilaianbaik maupun buruk. Kutipan 1 hanyamenyebutkan judul cerpen, pengarangcerpen, penjelasan mengenai judul cerpen,dan arti cerpen pada umumnya tanpamenyebutkan kisah yang diceritakan dalamcerpen dan keunggulan cerpen. Kutipan 2menjelaskan isi cerpen, inspirasi atau asalkisah yang diceritakan, dan keunggulancerpen. Jadi, jawaban yang tepat adalahpilihan jawaban D.

2. Jawaban: CResensi merupakan penilaian kebaikanatau keunggulan dan kelemahan bukudisertai ulasan. Kalimat yang mengandungkelebihan atau keunggulan novel sesuaidengan kutipan resensi adalah kalimatdalam pilihan jawaban C. Pilihan jawaban Adan D tidak diungkapkan dalam kutipanresensi. Kalimat dalam pilihan jawaban Bbukan keunggulan novel, melainkan ke-lebihan Umar Kayam. Kalimat dalam pilihanjawaban E tidak berisi keunggulan novel.

1. Jawaban: APernyataan menjelaskan cerpen ”Bom”yang sulit dipahami oleh orang awan karenakurang komunikatif dan bentuknya konven-sional. Kalimat yang berisi kritik yang sesuaidengan pernyataan terdapat dalam pilihan

Kalimat ResensiL

Kalimat KritikM

jawaban A. Kalimat dalam pilihan jawabanB, C, D, dan E tidak berisi kritik, tetapipernyataan tentang cerpen ”Bom”.

2. Jawaban: AKalimat kritik yang sesuai dengan kutipancerpen adalah pilihan jawaban A. Pilihanjawaban B, C, D, dan E bukan kalimat kritik,melainkan pernyataan-pernyataan yangtergolong isi kutipan.

1. Jawaban: DSimpulan merupakan inti sari dari sebuahbacaan. Simpulan esai menggambarkankeseluruhan isi esai. Simpulan esai harussesuai dengan isi esai. Esai tersebutmembahas bahasa yang digunakan TaufiqIsmail dalam karya-karyanya. Pada awalkepengarangannya Taufiq Ismail meng-gunakan bahasa figuratif untuk meng-gambarkan pengalaman estetik yangdibentuk oleh pengalaman yang tajamterhadap momen-momen penting peristiwasejarah. Sejak tahun 1970-an hinggaperiode mutakhir kepenyairannya, karya-karyanya cenderung ”prosaik naratif” yangmenggunakan bahasa diskursif. Jadi,simpulan yang sesuai dengan isi esaiterdapat dalam pilihan jawaban D.

2. Jawaban: DParagraf esai tersebut membahas dukunganpenulis wanita terhadap penulis pria dalamrangka kemunculannya. Penulis wanitaperlu didampingi penulis pria karena penuliswanita mengakui kehebatan penulis priadalam sastra. Oleh karena itu, jawabanyang tepat adalah pilihan jawaban D. Pilihanjawaban D berhubungan dengan kalimatyang mendahuluinya.

EsaiN