ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing...

35
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Satuan pendidikan : SMK PSM Warujayeng Mata Pelajaran : Kompetensi Keahlian Kelas / Semester : ZII Standar Kompetensi : Pemasaran barang dan jasa A. Kompetensi Dasar Mengidentifikasi segmentasi pasar B. Indikator pencapaian kompetensi 1. Menjelaskan pengertian segmentasi pasar 2. Menjelaskan tujuan, manfaat dan persyaratan segementasi pasar. 3. Menjelaskan dasar pengelompokkan segmentasi pasar. C. Tujuan Pembelajaran 1. Menjelaskan pengertian segmentasi pasar. 2. Mendiskusikan tujuan, manfaat dan persyaratan segementasi pasar. 3. Mendiskusikan dasar- dasar pengelompokkan segmentasi pasar. D. Mater pokok 1. Pengertian segmentasi pasar 2. Tujuan, manfaat dan persyaratan segementasi pasar. 3. Dasar segmentasi pasar. E. Alokasi waktu : F. Pendekatan / strategi model / metode / teknik pembelajaran 1. Pendekatan yang digunakan konstektual 2. Model penugasan kelompok dan individu 3. Motode Ceramah Tanya jawab Penugasan G. Langkah-langkah pembelajaran 1. Kegiatan awal : Pra pembelajaran : Salam diteruskan dengna absensi

Transcript of ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing...

Page 1: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANRPP

Satuan pendidikan : SMK PSM WarujayengMata Pelajaran : Kompetensi KeahlianKelas / Semester : ZIIStandar Kompetensi : Pemasaran barang dan jasa

A. Kompetensi DasarMengidentifikasi segmentasi pasar

B. Indikator pencapaian kompetensi1. Menjelaskan pengertian segmentasi pasar2. Menjelaskan tujuan, manfaat dan persyaratan segementasi pasar.3. Menjelaskan dasar pengelompokkan segmentasi pasar.

C. Tujuan Pembelajaran 1. Menjelaskan pengertian segmentasi pasar.2. Mendiskusikan tujuan, manfaat dan persyaratan segementasi pasar.3. Mendiskusikan dasar- dasar pengelompokkan segmentasi pasar.

D. Mater pokok1. Pengertian segmentasi pasar2. Tujuan, manfaat dan persyaratan segementasi pasar.3. Dasar segmentasi pasar.

E. Alokasi waktu :

F. Pendekatan / strategi model / metode / teknik pembelajaran1. Pendekatan yang digunakan konstektual2. Model penugasan kelompok dan individu3. Motode

CeramahTanya jawabPenugasan

G. Langkah-langkah pembelajaran1. Kegiatan awal :

Pra pembelajaran : Salam diteruskan dengna absensi Apersepsi : guru mengutarakan tujuan pembelajaran Motivasi : guru menjelaskan pentingnya mempelajari materi pemasaran barang dan jasaPretes : guru memberi pertanyaan pada siswa secara umum

PERTEMUAN I2. Kegiatan inti

No Kegiatan guru Kegiatan siswa metode Alokasi waktu

a Menyampaikan materi tentang pengertian segmentasi pasar

a. Siswa memperhatikan

Ceramah

Page 2: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

tujuan dan manfaat segementasi pasar.

materi yang disampaikan.

b Tanya jawab tentang materi yang disampaikan.

b. Menjawab dan bertanya tentang materi.

Tanya jawab

c Memberi tugas soal-soal esai c. Mengerjakan soal soal esai secara individu.

penugasan

d Berkeliling mengamati siswa dalam mengerjakan tugas dan membantu siswa bila mengalami kesulitan dalam mengerjakan tugas.

d. Mengerjakan tugas secara individu bila kurang memahami langsung bertanya pada guru.

Penugasan

e Membahas soal-soal dengan cara salah satu siswa ditunjuk guru.

e. Siswa yang ditunjuk menjawab soal-soal

Penugasan.

3. Kegiatan akhir.1) Guru menyimpulkan materi tentang pengertian segmentasi pasar, tujuan dan

manfaat segmentasi pasar.2) Siswa mengumpulkan tugas esai pada guru.

PERTEMUAN II1. Kegiatan inti

No Kegiatan guru Kegiatan siswa metode Alokasi waktu

a Menyampaikan materi tentang pengertian segmentasi pasar tujuan dan manfaat segementasi pasar.

a. Siswa memperhatikan materi yang disampaikan guru.

Ceramah

b Tanya jawab tentang materi yang disampaikan.

b. Menjawab dan bertanya tentang materi.

Tanya jawab

c Memberi tugas soal-soal esai c. Mengerjakan soal soal esai secara individu.

penugasan

d Berkeliling mengamati siswa dalam mengerjakan tugas dan membantu siswa bila mengalami kesulitan dalam mengerjakan tugas.

d. Mengerjakan tugas secara individu bila kurang memahami langsung bertanya pada guru.

Penugasan

e Membahas soal-soal dengan cara menawarkan pada siswa yang dapat menjawab.

e. Siswa yang ditunjuk menjawab soal-soal

Penugasan.

2. Kegiatan akhir.1) Guru menyimpulkan materi tentang persyaratan dan dasar segmentasi pasar.2) Siswa membetulkan jawaban soal soalnya.

Page 3: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

PERTEMUAN III1. Kegiatan inti

No Kegiatan guru Kegiatan siswa metode Alokasi waktu

a Menyampaikan materi tentang pengertian segmentasi pasar dan marketing mix dan contoh contoh segmentasi pasar.

a. Siswa memperhatikan dan mencatatmateri yang disampaikan.

Ceramah

b Tanya jawab tentang materi yang disampaikan.

b. Menjawab dan bertanya tentang materi.

Tanya jawab

c Memberi tugas soal soal esai dan memcari contoh segmentasi pasar

c. Mengerjakan soal soal dan membuat contoh segmentasi pasar

penugasan

d Berkeliling mengamati siswa dalam mengerjakan tugas dan memberi contoh segmentasi pasar

d. Mengerjakan tugas secara kelompok.

Penugasan

e Membahas soal-soal dengan cara salah satu siswa ditunjuk guru.

e. Kelompok maju kedepan dengan di undi untuk menjawab pertanyaan dan mempresentasikan contoh segmentasi pasar.

Penugasan.

2. Kegiatan akhir.1) Guru menyimpulkan materi tentang materi hubungan segmentasi pasar dan

marketing mix dan contoh contoh segmentasi pasar.2) Siswa mengumpulkan tugas diskusi pada guru.

PERTEMUAN IV1. Kegiatan inti

No Kegiatan guru Kegiatan siswa metode Alokasi waktu

a Menyampaikan materi tentang pengembangan daerah kerja pemasaran.

a. Siswa memperhatikan materi yang disampaikan guru

Ceramah

b Tanya jawab tentang materi yang disampaikan.

b. Menjawab dan bertanya tentang materi.

Tanya jawab

c Memberi tugas soal soal dan soal studi kasus untuk pengadaan penelitian.

c. Siswa membuat kelompok max 4 siswa dan mengerjakan soal soal

penugasan

d Berkeliling mengamati siswa dalam mengerjakan tugas dan meminta daftar kelompok penelitian pasar.

d. Mengerjakan soal secara individu dan mengarahkan atau membuat daftar kelomok

Penugasan

Page 4: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

study kasus.e Membahas soal-soal dengan

tampil ditunjuk guru.e. Maju ke depan

dengan ditunjuk untuk menjawab soal.

Penugasan.

2. Kegiatan akhir.1) Guru menyimpulkan materi tentang pengembangan daerah kerja pemasaran.2) Siswa mengumpulkan tugas soal soal esai dan pertemuan berikut mengumpulkan

tugas study kasus secara kelompok.

H. Sumber belajar dan media pembelajaran1. Sumber belajar

a. Tedjo sutisno Ating, 1996. Pemasaran, Bandung, Armico, SMK Jilid 2, kelompok Bisnis dan Manajemen.

b. Dr Suhana, SM, MA. 1989. Manajemen pemasaran 2 SMEA untuk kelas 3 smt 5-6 rumpun perdagangan Bandung, CV. Armico

2. Media PembelajaranNama Media :1. Bagan Segmentasi Pasar2. Foto pasar dan toko

I. Penilaian1. Penilaian proses : Penugasan2. Penilaian akhir : Tes tulis3. Alat penilaian : Subyektif dan rubrik unjuk kerja

Kepala SMK PSM Warujayeng

Ir. MARNO PURWANTONIP. …………………………

Tanjunganom, ………………………….Guru mata pelajarna

RURUH SETYORINI, S.PdNIP. 19710412 200801 2 008

Page 5: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

Lampiran 2 : Lembar kegiatan siswa

a. Penilaian proses : Penugasan mencari contoh-contoh segmentasi pasar dan penelitian pasar

1. Indikator penilaian : ketepatan, kebenaran, kelengkapan2. Skor penilaian

1. Nilai kurang 2. Nilai cukup3. Nilai baik4. Nilai baik sekali

3. Rubrik penilaian

Kel Nama siswaIndikator penilaian

Nilai NilaiKetepatan Kebenaran Kelengkapan1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

4. Nilai =

b. Penilaian Akhir : Tes tulis1) Indikator penilain

Soal-soal1. Jelaskan pengertian segmentasi pasar!2. Jelaskan secara singkat persyaratan dasar segmentasi pasar!3. Jelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix!4. Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ?

2) Skor indikator 1. Jawaban salah2. Jawaban kurang lengkap3. Jawaba benar tapi kurang lengkap4. Jawaban lengkap dan benar

c. Kunci jawaban1. Segmentasi pasar yaitu kegiatan membagi bagi pasar yang sifatnya heterogen dan

suatu produk ke dalam satuan – satuan pasar yang sifatnya homogeny2. Persyaratan pasar segmentasi pasar

a. Faktor demograpi dititik beratkan pada umur dan jenis kelamin.b. Faktor penghasilan diutamakan modal dan social ekonomic. Faktor psikologi diutamakan sikap mental dan manfaat produkd. Faktor geografi dititik beratkan pada iklim dan lokasi produk.

Page 6: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

3. Hubungan segmentasi pasar dan marketing masing-masing variable dengan tingkat tertentu uberhubungan dengan dasar segmentasi pasar untuk penetapan pasar.

4. Yang terjadi maka tujuan pemasaran untuk member rasa puas pada konsumen tidak tercapai.

d. Pedoman penilaian Soal 1 skor : 20Soal 2 skor : 30Soal 3 skor : 25Soal 4 skor : 25JUMLAH : 100

e. Rubrik penilaian

No Nama siswa

Penilaian Nilai1 2 3 4

f. Nilai akhir :

Page 7: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

MEDIA PEMBELAJARAN A. Pengelompokan segmentasi pasar

1) Tidak ada pengelompokkan pasar2) Pengleompokan pasar berdasarkan gelongan pendapatan.3) Pengelompokkan pasar yang sempurna4) Pengelompokkan pasar berdasarkan kelompok usia.5) Pengleompokan pasar berdasarkan income dan umur

B. Foto ruang toko pakaian “Sahabat Warujayeng”

Alasan : untuk meningkatkan efektifitas pemahaman siswa dan efisiensi waktu mengajar.Manfaat : menarik perhatian, motivasi belajar dan meningkatkan kreasi siswa.Pertimbangan : dapat digunakan sebagai sumber belajarEvaluasi : meningkatkan hasil belajar dan mempercepat tercapaianya tujuan

tentang segmentasi pasar.

Page 8: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP

Satuan pendidikan : SMK PSM WarujayengMata Pelajaran : Melakukan PemasaranKlas/Semester : XII/IStandar Kompetensi : Melakukan Pemasaran

A. Kompetensi DasarMenyusun rencana pencapaian target pasar dan rencana pemasaran

B. Indikator pencapaian kompetensi1. Mendefinisikan pencapaian kompetensi2. Mendefinisikan prosedur perencanaan pemasaran

C. Tujuan Pembelajaran1. Mendefinisikan pengertian target pasar2. Menguraikan faktor-faktor target pasar3. Menjelaskan strategi target pasar. 4. Menguraikan pemilihan strategi target pasar.5. Menguraikan prosedur perencanaan pemasaran.6. Menjelaskan sumber sumber informasi untuk menyusun rencana pemasaran

D. Materi Pokok1. Pengertian target pasar.2. Faktor-faktor strategis dan pemilihan strategis target pasar.3. Identifikasi prosedur perencanaan pemesanan.4. Sumber sumber informasi untuk menyusun rencana pemasaran

E. Alokasi waktu

F. Pendekatan / strategi model / metode / teknik pembelajaran1. Pendekatan yang digunakan konstektual2. Model penugasan mandiri dan kelompok 3. Motode

CeramahTanya jawabPenugasan

G. Langkah-langkah pembelajaran1. Kegiatan awal :

Pra pembelajaran : Salam pembukaan diteruskan dengan absensi Apersepsi : guru mengutarakan tujuan pembelajaran Motivasi : guru menjelaskan pentingnya mempelajari materi

penyususunan rencana pencapaian target pasar dan rencana pemasaran.

Pretes : guru memberi pertanyaan pada siswa secara umum

Page 9: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

Pertemuan Ia. Kegiatan inti

No Kegiatan guru Kegiatan siswa metode Alokasi waktu

a Menyampaikan materi tentang pengertian target pasar dan faktor faktor target pasar.

a. Siswa memperhatikan materi yang disampaikan.

Ceramah

b Tanya jawab tentang materi yang disampaikan.

b. Bertanya dan menjawab tentang materi.

Tanya jawab

c Memberi tugas soal-soal esai c. Mengerjakan soal soal esai secara individu.

Penugasan

d Berkeliling mengamati siswa dalam mengerjakan tugas dan membantu siswa bila mengalami kesulitan dalam mengerjakan tugas.

d. Mengerjakan tugas secara individu bila kurang memahami langsung bertanya pada guru.

Penugasan dan Tanya jawab

e Membahas soal-soal dengan cara menuju siswa sesuai absen yang dituju oleh guru.

e. Siswa yang ditunjuk menjawab soal-soal

Penugasan.

b. Kegiatan akhir.1) Guru menyimpulkan materi tentang pengertian target pasar dan faktor – faktor

target pasar.2) Siswa membetulkan jawabannya yang kurang betul.

Pertemuan IIa. Kegiatan inti

No Kegiatan guru Kegiatan siswa metode Alokasi waktu

a Menyampaikan materi tentang pengertian target market pasar dan pemilihan strategi target pasar lanjutan materi pertemuan I

a. Siswa memperhatikan materi dari guru.

Ceramah

b Tanya jawab tentang materi yang disampaikan.

b. Bertanya dan menjawab tentang materi.

Tanya jawab

c Memberi tugas soal-soal esai c. Mengerjakan soal soal dari modul

Penugasan

d mengamati siswa dalam mengerjakan tugas dan membantu siswa memahami pertanyaan.

d. Bertanya bila kurang memahami soal.

Penugasan

e Membahas soal-soal dengan cara menawarkan pada siswa.

e. Siswa angkat tangan sebagai tanda dapat menjawab soal-soal tugas.

Tanya jawab

b. Kegiatan akhir.

Page 10: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

1) Guru menyimpulkan materi tentang strategi target pasar dan pemilihan strategi target pasar.

2) Siswa membetulkan jawabannya yang salah dan mengumpulkan pada guru.

Pertemuan IIIc. Kegiatan inti

No Kegiatan guru Kegiatan siswa metode Alokasi waktu

a Menyampaikan materi tentang prosedur perencanaan pemasaran dan sumber sumber informasi untuk menyusun rencana pemasaran sebagai lanjutan pertemuan II.

a. Siswa memperhatikan materi yang disampaikan.

Ceramah

b Tanya jawab tentang materi yang disampaikan.

b. Bertanya dan menjawab tentang materi.

Tanya jawab

c Memberi tugas soal-soal esai c. Mengerjakan soal soal dan modul yang sesuai materi.

Penugasan

d Mengamati siswa dalam mengerjakan tugas dan membantu siswa memahami pertanyaan.

d. Bertanya bila kurang mampu memahami soal soal.

Penugasan

e Membahas soal-soal dengan cara menuju siswa sesuai absen yang dituju oleh guru.

e. Siswa angkat tangan sebagai tanda akan mengerjakan atau bisa menjawab pertanyaan.

Tanya jawab

d. Kegiatan akhir.3) Guru menyimpulkan materi tentang prosedur perencanaan pemasaran dan sumber

sumber informasi untuk menyusun rencana pemasaran.4) Siswa membetulkan jawabannya yang salah dan mengumpulkan modul pada guru.

H. Sumber belajar dan media pembelajaran1. Sumber belajar

a. Tedjo sutisno Ating, 1996. Pemasaran, Bandung, Armico, SMK Jilid 2, kelompok Bisnis dan Manajemen.

b. Dr Suhana, SM, MA. 1989. Manajemen pemasaran 2 SMEA untuk kelas 3 smt 5-6 rumpun perdagangan Bandung, CV. Armico

2. Media PembelajaranNama Media :1. Bagan konsep perencanaan target pasar

Page 11: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

I. Penilaian1. Penilaian proses : Penugasan2. Penilaian akhir : Tes tulis3. Alat penilaian : Subyektif dan rubrik unjuk kerja

Kepala SMK PSM Warujayeng

Ir. MARNO PURWANTONIP. …………………………

Tanjunganom, ………………………….Guru mata pelajarna

RURUH SETYORINI, S.PdNIP. 19710412 200801 2 008

Page 12: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

Lampiran 2 : Lembar kegiatan siswa

a. Penilaian proses : Penugasan membuat, mencari contoh-contoh perencanaan target pasar

1. Indikator penilaian : ketepatan, kebenaran, kelengkapan2. Skor penilaian

1. Nilai kurang 2. Nilai cukup3. Nilai baik4. Nilai baik sekali

3. Rubrik penilaian

Kel Nama siswaIndikator penilaian

Nilai NilaiKetepatan Kebenaran Kelengkapan1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

4. Nilai =

b. Penilaian Akhir : Tes tulis1) Indikator penilain

Soal-soal1. Jelaskan faktor faktor target pasar.2. Jelaskan strategi target pasar3. Jelaskan faktor faktor dalam pemilihan strategi target pasar4. Jelaskan hal hal yang perlu diperhatikan untuk menyusun perencanaan produksi

2) Skor indikator 1. Jawaban salah2. Jawaban kurang lengkap3. Jawaba benar tapi kurang lengkap4. Jawaban lengkap dan benar

c. Kunci jawaban1. Faktor faktor target pasar

a. Analisis situasi berhubungan dengna masalah lingkungan mikro, pesaing, pelanggan, penyuplai barang dan distributor.

b. Sasaran pemasaran yang mempengaruhi konsumsi pelanggan baru dan keuntungan.c. Sumber daya perusahaan dapat diperoleh dari dalam dan luar perusahaand. Mengembangkan sumber daya dapat dilakukan dengan production sharing atau

joint venture.

Page 13: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

e. Sumber daya perusahaan dapat diperoleh dan dalam dan luas perusahaan.f. Srategi pemasaran : konsep pemasaran, segmentasi pemasaran dan marketing mix.

2. Strategi target pasar (alternative)a. Undifferensiated marketing: menitikberatkan pada kemasan.b. Differentiated marketing: memusatkan pada kel. Pembeli potensial.

3. Faktor yang mempengaruhi pemilihan strategi target pasar:a. Sumber sumber perusahaan bila terbatas pilih concentrated marketing.b. Homogenitas produk strateginya undifferentiated marketing.c. Tahap tahap siklus kehidupan produk pilih differentiated marketing - concerntrated

marketing d. Homogenitas pasar dipilih undifferentiated marketing.e. Strategi pemasaran pesaing pilih serius mengadakan segmentasi.

4. Hal hal yang perlu diperhatikan dalam perencanaan produk a. Analisis situasib. Analisis pasarc. Diagnosis proses pembeliand. Pemilihan petugase. Pengetahuan karakter pembeli.

d. Pedoman penilaian Soal 1 skor : 20Soal 2 skor : 30Soal 3 skor : 25Soal 4 skor : 25JUMLAH : 100

e. Rubrik penilaian

No Nama siswa

Penilaian Nilai1 2 3 4

f. Nilai akhir :

g. Media pembelajarana. Peta konsep

Alasan : Untuk meningkatkan efektifitas pemahaman siswa dan efisiensi waktu mengajar.

Manfaat : menaruh perhatian, motivasi belajar dan meningkatkan kreasi siswa.

Menyusun rencana pencapaian target pasar dan rencana pemasaran

Target pasar

Perencanaan pemasaran

Page 14: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

Pertimbangan : dapat digunakan sehingga sumber belajarEvaluasi : meningkatkan hasil belajar dan mempercepat tercapainya tujuan

tentang segmentasi pasar.

Page 15: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANRPP

Satuan Pendidikan : SMK PSM WarujayengMata Pelajaran : Melakukan Pemasaran Barang dan JasaKelas/Semester : XII / 5Standar Kompetensi : Melakukan Pemasaran Barang dan Jasa

A. Kompetensi DasarMenerapkan prinsip prinsip Marketing Mix

B. Indikator pencapaian kompetensi1. Mengetahui definisi marketing mix2. Mengetahui kebijakan dan penetapan harga

C. Tujuan Pembelajaran1. Mendefinisikan pengertian marketing mix2. Menguraikan prinsip prinsip marketing mix3. Mengimplementasikan prinsip-prinsip dalam kegiatan penjualan

D. Materi Pokok1. Marketing mix2. Menentukan penetapan harga3. Lokasi kantor penyalur yang strategi.

E. Alokasi Waktu

F. Pendekatan Strateti / metode / model teknik pembelajaran 1. Pendekatan yang digunakan konstektual2. Model penugasan mandiri dan kelompok 3. Motode

CeramahTanya jawabPenugasan

G. Langkah-langkah pembelajaran1. Kegiatan awal :

Pra pembelajaran : Salam pembukaan diteruskan dengan absensi Apersepsi : guru mengutarakan tujuan pembelajaran Motivasi : guru menjelaskan pentingnya mempelajari materi Prinsip

prinsip marketing

Page 16: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

Pertemuan Ia. Kegiatan inti

No Kegiatan guru Kegiatan siswa metode Alokasi waktu

a Menyampaikan materi tentang penerapan prinsip-prinsip marketing mix

a. Siswa memperhatikan dan mencatat materi yang belum ada pada modul

Ceramah

b Bertanya point mana yang kurang paham.

b. Bertanya tentang point yang kurang dipahami

Tanya jawab

c Memberi tugas soal-soal esai dan pilihan ganda

c. Mengerjakan soal soal esay dan pilihan ganda.

Penugasan

d Berkeliling mengamati siswa dalam mengerjakan tugas dan membantu siswa memahami pertanyaan.

d. Mengerjakan soal secara individu pada modulnya.

Penugasan dan Tanya jawab

e Membahas soal-soal dengan cara urutan dari depan ke samping

e. Siswa yang paling depan dekat meja guru menjawab bertanya dilanjutkan sebelahnya.

Penugasan.

b. Kegiatan akhir.1) Guru menyimpulkan materi yang baru disampaikan tentang prinsip prinsip

marketing mix.2) Siswa menulis kesimpulan yang disampaikan guru.

H. Sumber belajar dan media pembelajaran1. Sumber belajar

a. Tedjo sutisno Ating, 1996. Pemasaran, Bandung, Armico, SMK Jilid 2, kelompok Bisnis dan Manajemen.

b. Dr Suhana, SM, MA. 1989. Manajemen pemasaran 2 SMEA untuk kelas 3 smt 5-6 rumpun perdagangan Bandung, CV. Armico

2. Media PembelajaranNama Media :

- Bagan, analisis rangkaian variabel 4P- Kliping tentang contoh rencana pemasaran suatu produk.

Page 17: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

I. Penilaian1. Penilaian proses : Penugasan2. Penilaian akhir : Tes tulis3. Alat penilaian : Subyektif dan rubrik unjuk kerja

Kepala SMK PSM Warujayeng

Ir. MARNO PURWANTONIP. …………………………

Tanjunganom, ………………………….Guru mata pelajarna

RURUH SETYORINI, S.PdNIP. 19710412 200801 2 008

Page 18: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

Lampiran 2 : Lembar kegiatan siswa

a. Penilaian proses : Penugasan mencari kliping tentang rencana pemasaran suatu produk.

1. Indikator penilaian : ketepatan, kebenaran, kesesuaian2. Skor penilaian

1. Nilai kurang 2. Nilai cukup3. Nilai baik4. Nilai baik sekali

3. Rubrik penilaian

Kel Nama siswaIndikator penilaian

Nilai NilaiKetepatan Kebenaran Kesesuian1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

4. Nilai =

b. Penilaian Akhir : Tes tulis1) Indikator penilain

Soal-soal1. Jelaskan pengertian marketing mix!2. Jelaskan macam-macam kebijakan penetapan harga untuk tujuan kepemimpinan

pasar dan kualitas produk.3. Jelaskan cara mengubah lokasi menjadi strategis!

2) Skor indikator 1. Jawaban salah2. Jawaban kurang lengkap3. Jawaba benar tapi kurang lengkap4. Jawaban lengkap dan benar

c. Kunci jawaban1. Marketing Mix (bauran) : serangkaian variabel pemasaran yang terkendali dipakai

perusahaan untuk mencapai tujuannya dalam pasar sasaran.2. Macam-macam kebijakan penetapan harga untuk tujuan kepemimpinan pasar dan

kualitas produka. Kebijakan penetapan harga untuk tujuan kepemimpinan pasar (market share

leadership)b. Kepemimpinan kualitas produk (product quality leadership)

Page 19: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

c. Kelangsungan hidup dengan membuat kebijakan harga murah, untuk menarik konsumen).

d. Peningkatkan keuntu perusahaan berfokus pada masa sekarang dari prestasi jangka panjang.

3. Cara mengubah lokasi menjadi strategi:1. Merencanakan perubahan sehingga daerah cepat berkembang menjadi lokasi yang

strategis.2. Meningkatkan aktivitas bisnis, mendorong lokasi secara ekonomis.3. Membuat atau menyalurkan produk yang spesifik untuk lokasi secara geografis

kurang strategis.

d. Pedoman penilaian Soal 1 skor : 30Soal 2 skor : 35Soal 3 skor : 35JUMLAH : 100

e. Rubrik penilaian

No Nama siswa

Penilaian Nilai1 2 3 4

f. Nilai akhir :

g. Media pembelajarana. Peta konsep

Alasan : untuk meningkatkan efektifitas pemahaman siswa dan efisiensi waktu mengajar.

Manfaat : menanti perhatian, memotivasi belajar dan meningkatkan kreasi siswa.

Pertimbangan : dapat digunakan sebagai sumber belajar.Evaluasi : meningkatkan hasil belajar dan mempercepat tercapainya tujuan

tentang marketing mix.

Product / produk

Variabel Pemasaran Price / Harga

Place / Tempat

Promotion / Promosi

Page 20: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANRPP

Satuan Pendidikan : SMK PSM WarujayengMata Pelajaran : Melakukan Pemasaran Barang dan JasaKelas/Semester : XII / IIStandar Kompetensi : Melakukan Pemasaran Barang dan Jasa

A. Kompetensi DasarMenerapkan komunikasi pemasaran, aturan pajak dan hukum pertanggungan

B. Indikator pencapaian kompetensi1. Menerapkan sistem informasi dan teknologi penjualan.( disiplin-kerja keras )2. Menghitung PPn PPh PPMBM dan Bea Materai.( tanggungjawab-jujur )3. Menerapkan aturan pokok hukum (pertanggungan (Asuransi) (tanggungjawab-jujur)

C. Tujuan Pembelajaran1. Mendefinisikan sistem informasi dan teknologi penjualan.2. Memahami perhitungan pajak.3. Menjelaskan program aturan pokok hukum pertanggungan (Asuransi)

D. Materi Pokok1. Sistem informasi dan teknologi penjualan.2. Perhitungan pajak.3. Aturan pokok hukum pertanggungan (asuransi)

E. Alokasi Waktu: 7jam x 45menit

F. Pendekatan Strateti / metode / model teknik pembelajaran 1. Pendekatan yang digunakan konstektual2. Model penugasan mandiri dan kelompok 3. Motode

CeramahTanya jawabPenugasan

G. Langkah-langkah pembelajaran2. Kegiatan awal :

Pra pembelajaran : Salam pembukaan diteruskan dengan absensi Apersepsi : guru mengutarakan tujuan pembelajaran Motivasi : guru menjelaskan pentingnya mempelajari materi sistem

komunikasi pemasaran perhitungan pajak dna asuransi.

Page 21: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

Pertemuan Ic. Kegiatan inti

No Kegiatan guru Kegiatan siswa metode Alokasi waktu

a Menyampaikan materi tentang sistem informasidan teknologi penjualan.

a. Siswa memperhatikan dan mencatat materi yang belum ada pada modul LKS

Ceramah

b Membuka forum tanya jawabtentang point mana yang kurang jelas.

b. Bertanya tentang point yang kurang dipahami

Tanya jawab

c Memberi tugas soal essay dan pilihan ganda.

c. Mengerjakan tugas secara individu dan kelompok

Penugasan

d Berkeliling dan mengamati siswa yang mengerjakan tugas dan membantu bila kurang paham.

d. Bertanya bila kurang memahami pertanyaan.

Penugasan dan Tanya jawab

e Membahas soal-soal dengan cara siswa angkat tangan.

e. Mengangkat tangan untuk menjawab pertanyaan secara bergantian.

Penugasan.

d. Kegiatan akhir.1) Guru menyimpulkan materi tentang sistem informasi dan teknologi penjualan.2) Siswa memperhatikan dan mencatat kesimpulan dari guru.

Pertemuan IIa. Kegiatan inti

No Kegiatan guru Kegiatan siswa metode Alokasi waktu

a Menyampaikan materi tentang berbagai macam pajak.

a. Siswa memperhatikan dan mencatat materi yang belum ada pada modul LKS

Ceramah

b Membuka forum tanya jawabtentang point mana yang kurang jelas.

b. Bertanya tentang point yang kurang dipahami

Tanya jawab

c Memberi tugas soal soal perhitungan pajak.

c. Mengerjakan tugas secara mandiri dan menggunakan kalkulator

Penugasan

d Berkeliling dan mengamati siswa yang mengerjakan tugas dan membantu yang belum paham pertanyaan.

d. Bertanya bila kurang memahami pertanyaan.

Penugasan dan Tanya jawab

e Membahas soal-soal dengan cara dipanggil urut absensi.

e. Mengerjakan dipapan tulis yang

Penugasan.

Page 22: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

ditunjuk.

b. Kegiatan akhir.1) Guru menyimpulkan materi dan membetulkan jawaban soal yang salah.2) Siswa memperhatikan dan mencatat kesimpulan guru serta membentulkan soal soal

yang salah

Pertemuan IIIc. Kegiatan inti

No Kegiatan guru Kegiatan siswa metode Alokasi waktu

a Menyampaikan materi tentang aturan pokokhukum pertanggungan (asuransi)

a. Siswa memperhatikan penjelasan guru.

Ceramah

b Membuka forum tanya jawab tentang materi yang belum dipahami.

b. Bertanya tentang point yang kurang dipahami

Tanya jawab

c Memberi tugas soal soal easy c. Mengerjakan soal secara mandiri.

Penugasan

d Berkeliling dan mengamati siswa yang mengerjakan tugas dan membantu yang belum paham pertanyaan.

d. Bertanya bila kurang memahami pertanyaan.

Penugasan dan Tanya jawab

e Membahas soal-soal dengan cara menawarkan siswa yang dapat menjawab.

e. Angkat tangan untuk penjajakan.

Penugasan.

d. Kegiatan akhir.1) Guru menyimpulkan materi tentang aturan pokok hukum pertanggungan (asuransi)2) Siswa mencatat dan mengumpulkan tugas pada guru.

H. Sumber belajar dan media pembelajaran1. Sumber belajar

a. Tedjo sutisno Ating, 1996. Pemasaran, Bandung, Armico, SMK Jilid 2, kelompok Bisnis dan Manajemen.

b. Dr Suhana, SM, MA. 1989. Manajemen pemasaran 2 SMEA untuk kelas 3 smt 5-6 rumpun perdagangan Bandung, CV. Armico

2. Media PembelajaranNama Media :

- Tabel macam macam media iklan.

I. Penilaian1. Penilaian proses : Penugasan2. Penilaian akhir : Tes tulis3. Alat penilaian : Subyektif dan rubrik unjuk kerja

Kepala SMK PSM Warujayeng

SITI SYAMSIYATIN. S.Ag. …………………………

Tanjunganom, ………………………….Guru mata pelajarna

RURUH SETYORINI, S.PdNIP. 19710412 200801 2 008

Page 23: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

Lampiran 2 : Lembar kegiatan siswa

a. Penilaian proses : Penugasan macam macam media iklan dan untung ruginya. 1. Indikator penilaian : keanekaragaman, penjelasan keterangan, jumlah media.2. Skor penilaian

1. Nilai kurang 2. Nilai cukup3. Nilai baik4. Nilai baik sekali

3. Rubrik penilaian

Kel Nama siswaIndikator penilaian

Nilai NilaiKeragaman Keterangan Jumlah 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

4. Nilai =

b. Penilaian Akhir : Tes tulis1) Indikator penilain

Soal-soal1. Jelaskan fungsi personal setting untuk perusahaan.2. Tarif PPN adalah 10%, tarif PPn BM paling rendah 10% tertinggi 75% tarif PPN

dan PPN BM atas ekspor BKP 0%.PKP Surya bulan Januari 2010a. Menjual 80 pasang sepatu @ 150.000 = 120.000.000b. Dipakai sendiri 3 pasal

Hitung PPn terutang3. Jelaskan hal-hal yang mempengaruhi berakhirnya pertanggungan.

2) Skor indikator 1. Jawaban salah2. Jawaban kurang lengkap3. Jawaba benar tapi kurang lengkap4. Jawaban lengkap dan benar

c. Kunci jawaban1. Fungsi-fungsi personal selling bagi perusahaan.

a. Menciptakan kmonukasi dengan pembeli.b. Mempromosikan barang secara langsung pada pembeli.c. Memasukkan barang secara langsung pada pembeli.

Page 24: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

d. Menjual barang secara langsung pada pembeli.e. Menganalisa kebutuhan konsumen terhadap barang. f. Mendekati, mempengaruhi, membujuk konsumen untuk membeli.g. Meningkatkan persahabatan dengan pembeli.

2. PPN tentang P. SuryaDPP : Harga jual tanpa menghitung laba kotor : Rp 75.000Jadi total harga : 375.000PPN tertanga. Atas penjualan 80 pasang sepatu

10% x 120.000.000 = 12.000.000b. Atas pemakaian sendiri

10%x 375.000 = 37.500 JUMLAH PPN tentang : 12.037.500

3. Hal-hal yang mempengaruhi pertanggungan a. Jangka waktu telah habis misal 1 tahun, 5 tahun, 10 tahunb. Perjalanan berakhir perjalan kapal merak – perak c. Terjadi evenemen yang menimbulkan kerugian.d. Pertanggungan berakhir atau dibatalkan berdasarkan persetujuan penanggungan

dan tertanggung.e. Pertanggungan gugur misal pengangkutan tidak jadi.

d. Pedoman penilaian Soal 1 skor : 35Soal 2 skor : 35Soal 3 skor : 30JUMLAH : 100

e. Rubrik penilaian

No Nama siswa Penilaian Nilai1 2 3

f. Nilai akhir :

g. Media pembelajaranb. Peta konsep

No Media iklan (Advertensi) KeteranganKeuntungan Kerugian

1 Surat kabar - Relatif murah- Fleksibel- Dapat dinikmati

lebih lama.

- Cepat besar- Gampang

diabaikan pembaca.

2 Televisi - Menikmati siapa saja

- Waktu penyiaran

- Biaya mahal- Dinikmati

sebentar.

Page 25: ruruhsetyorini.files.wordpress.com · Web viewJelaskan hubungan segmentasi pasar dengan marketing mix! Apa akibat bila pasar atau toko tidak mengadakan segmentasi ? Skor indikator

tak tentu- Kombinasi suara

dan gambar

- Kurang fleksibel.

3 Radio - Biaya murah- Diterima siapa

saja.- Jangkauan luas.

- Penyiaran terbatas.

- Hanya suara.- Pendengar kurang

tertarik

Alasan : untuk meningkatkan efektifitas pemahaman siswa dan efisiensi waktu mengajar.

Manfaat : menanti perhatian, memotivasi belajar dan meningkatkan kreasi siswa.

Pertimbangan : dapat digunakan sebagai sumber belajar.Evaluasi : meningkatkan hasil belajar dan mempercepat tercapainya tujuan

tentang marketing mix.