-. KOMPONEN DISTRIBUSI.

24
KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI 1. 1. DIFINISI : DIFINISI : Semua komponen / material yang terpasang pada Semua komponen / material yang terpasang pada konstruksi Jaringan Distribusi. konstruksi Jaringan Distribusi. 2. Komponen / Material Distribusi 2. Komponen / Material Distribusi terdiri dari : terdiri dari : 1. Material Distribusi Utama ( MDU ) 1. Material Distribusi Utama ( MDU ) : : adalah karena fungsi sangat penting pada adalah karena fungsi sangat penting pada konstruksi konstruksi jardist, sehingga merupakan bagian yang tidak jardist, sehingga merupakan bagian yang tidak dapat dapat digantikan. digantikan. 2. 2. Material Pelengkap : Material Pelengkap : karena merupakan bagian pelengkap untuk karena merupakan bagian pelengkap untuk menunjang pemasangan material distribusi menunjang pemasangan material distribusi utama utama

Transcript of -. KOMPONEN DISTRIBUSI.

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI1. DIFINISI : Semua komponen / material yang terpasang pada konstruksi Jaringan Distribusi.

    2. Komponen / Material Distribusi terdiri dari : 1. Material Distribusi Utama ( MDU ) : adalah karena fungsi sangat penting pada konstruksi jardist, sehingga merupakan bagian yang tidak dapat digantikan.

    2. Material Pelengkap : karena merupakan bagian pelengkap untuk menunjang pemasangan material distribusi utama pada konstruksi.

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI2.1. MATERIAL DISTRIBUSI UTAMA ( MDU )

    2.1.1. TIANG :Fungsi : Sebagai penyangga kawat agar berada di atas tiang dengan jarak aman sesuai dengan ketetentuan

    Menurut bahannya tiang terdiri dari :- Tiang besi : dari bahan baja ( steel ) terdiri dari 2 atau 3 susun pipa dengan ukuran berbeda bagian atas lebih kecil dari bagian di bawahnya, setiap pipa disambung, bagian yang lebih kecil dimasukkan ke dalam bagian yang lebih besar sepanjang 50 cm dipasang pen dan dilas. - Tiang beton : dari bahan campuran semen, pasir dan batu split, dicor dengan kerangka besi baja. Bentuk tiang beton ada 2 ( dua ) macam, yaitu berbentuk profil H dan berbentuk bulat.

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI Tiang kayu : dari kayu yang tahan perubahan cuaca ( panas, hujan ) dan tidak mudah rapuh oleh bahan-bahan lain yang ada didalam tanah, tidak dimakan rayap atau binatang pangerat.

    Ketentuan yang harus dipenuhi pada tiang listrik adalah:

    > Beban kerja Ialah beban yang diijinkan terhadap tiang, sehingga tiang tersebut mampu menahan beban tersebut secara terus menerus. Letak beban kerja 20 cm dibawah puncak tiang, dan tiang dalam keadaan terpasang kuat 1/6 panjang tiang bagian bawah. Beban kerja dinyatakan dalam DaN ( deca newton )

    > Kekuatan puncak tiangkekuatan puncak tiang ditentukan oleh konstruksi dan ukuran tiang sedang gaya yang bekerja ditentukan oleh berat dan gaya tarik hantaran.

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSISpesifikasi Tiang besi

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSIKonstruksi dan Spesifikasi Tiang Beton Bulat

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSIDimensi Tiang Beton Bulat

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSIKeuntungan Dan Kerugian Tiang Berdasarkan Bahannya

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI2.1.2. Travers ( Cross Arm ) :

    Berfungsi untuk tempat pemasangan isolator. Beberapa konstruksi SUTM di Jawa Tengah travers tidak diperlukan dikarenakan isolator langsung dipasang pada tiang. Bahannya dari besi baja dilapisi galvanis berbentuk kanal U berukuran 10 x 5 x 5 cm dengan ketebalan 5 mm atau berbentuk persegi panjang berukuran 7,5 x 7,5 x 7,5 x 7,5 cm dengan , ketebalan 5 mm. Berdasarkan besarnya sudut tarikan kawat ukuran panjangnya dibedakan menjadi 3 yaitu : 1. Panjang 1800 mm untuk sudut tarikan dari 00 s/d 180 2. Panjang 2662 mm untuk sudut tarikan dari 180 s/d 600 3. Panjang 2500 mm untuk sudut tarikan dari 600 s/d 900

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSIPemasangan travers pada tiang diikat dengan klem dan mur-baut, tetapi pada tiang beton tidak diperlukan klem, karena baut langsung bisa menembus tiang dan travers. Untuk menjaga agar travers tidak miring setelah dibebani isolator dan kawat, maka dipasang konstruksi berupa besi penyangga atau berupa plat simpul.

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI2.1.3. ISOLATOR

    Fungsi utamanya adalah sebagai penyekat listrik pada penghantar terhadap penghantar lainnya dan penghantar terhadap tanah. Isolator harus mempunyai kemampuan untuk menahan beban mekanis yang harus dipikulnya

    Bahan isolator untuk SUTM adalah porselin / keramik yang dilapisi glazur dan gelas, tetapi yang paling banyak adalah dari porselin ketimbang dari gelas, dikarenakan udara yang mempunyai kelembaban tinggi pada umumnya di Indonesia isolator dari bahan gelas permukaannya mudah ditempeli embun. Warna isolator pada umumnya coklat untuk bahan porselin dan hijau-bening untuk bahan gelas.

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSIKonstruksi Isolator pada umumnya dibuat dengan bentuk lekukan-lekukan yang bertujuan untuk memperjauh jarak rambatan, sehingga pada kondisi hujan maka ada bagian permukaan isolator yang tidak ditempeli air hujan.

    Berdasarkan beban yang dipikulnya isolator dibagi menjadi 2 jenis, yaitu : 1. Isolator tumpu ( pin insulator ) Beban yang dipikul oleh isolator berupa beban berat penghantar, jika penghantar dipasang di bagian atas isolator ( top side ) untuk tarikan dengan sudut maksimal 2 dan beban tarik ringan jika penghantar dipasang di bagian sisi ( leher ) isolator untuk tarikan dengan sudut maksimal 18 . Isolator dipasang tegak-lurus dii atas travers.

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI 2. Isolator tarik ( Strain insulator ) Beban yang dipikul oleh isolator berupa beban berat penghantar ditambah dengan beban akibat pengencangan ( tarikan ) penghantar, seperti pada konstruksi tiang awal / akhir, tiang sudut , tiang percabangan dan tiang penegang. Isolator dipasang di bagian sisi Travers atau searah dengan tarikan penghantar. Penghantar diikat dengan Strain Clamp dengan pengencangan mur - bautnya. Isolator jenis ini pada sebagian konstruksi SUTM di Jawa Barat dipakai juga untuk tarikan lurus atau sudut kecil yang dipasang menggantung di bawah travers dan sebagai pengikat penghantarnya digunakan suspension clamp seperti pada konstruksi SUTT

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI3. Isolator telor Berfungsi untuk menyekat kawat penahan tiang antara kawat bagian atas dan kawat bagian bawah. Selain harus mempunyai tahanan isolasi yang tinggi, isolator ini harus mampu menahan tarikan kawat sebagai penahan tiang dari kemiringan. Kawat diikatkan keisolator menggunakan preformed spiral grip, yaitu bahan jadi yang pemasangannya dengan cara mengaitkan ke lubang isolator dan pada kawat tinggal membelitkannya.

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSIIsolator tarikJenis clevis

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSIJenis Ball & Socket

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSIJenis long rood

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI2.1.4. PENGHANTAR / KONDUKTORBerfungsi untuk menghantarkan arus listrik. Penghantar untuk saluran udara biasanya disebut kawat yaitu peghantar tanpa isolasi ( telanjang ), sedangkan untuk saluran dalam tanah atau saluran udara berisolasi biasanya disebut dengan kabel. Penghantar yang baik harus mempunyai sifat :- Konduktivitas / Daya Hantar Tinggi- Kekuatan Tarik Tinggi- Fleksibilitas Tinggi- Ringan - Tidak Rapuh Untuk mendapatkan penghantar dengan persyaratan di atas dan ditijau dari segi ekonomis masih menguntungkan, maka bahan penghantar yang banyak digunakan sebagai saluran tenaga listrik adalah logam aluminium dan tembaga.

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSILogam Murni - BCC : Bare Copper Conductor- AAC : All Aluminium Conductor

    Logam Campuran - AAAC : All Aluminium Alloy Conductor

    Logam Paduan- Copper Clad Steel : Kawat Baja Berlapis Tembaga- Aluminium Clad Steel : Kawat Baja Berlapis Aluminium.

    Kawat Lilit Campuran- ACSR : Aluminium Cable Steel Reinforced

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSIKABELKabel dan pemasangannya- Kabel tanah dipasang di dalam tanah- Kabel instalasi dipasang di dalam pipa direntang di langit langit- Kabel fleksibel dipasang di panel kontrol dan instrumen

    Konstruksi kabelKabel tanahBerinti satu atau banyak dan berkawat satu atau banyakBerisolasi, berperisai, berselubung untuk kabel TRBerisolasi, berperisai, berselubung, berpenghantar listrik untuk kabel TMKabel instalasi Berinti satu atau banyak dan berkawat satu atau banyakBerisolasiBerisolasi dan berselubung

    Kabel fleksibelBerinti satu atau banyak dan berkawat banyak halus

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSIPenandaan Kabel Menggunakan kode pengenal dari masing-masing bahan pada kabel dimulai dari bagian paling dalam (inti) sampai dengan bagian paling luar (Selubung Luar)Kode pengenalUraianN Inti Terbuat Dari Bahan TembagaNF Kabel udara dengan inti terbuat dari tembagaNA Inti terbuat dari bahan alumuniumNFA Kabel udara dengan inti terbuat dari alumuniumY Isolasi Atau Selubung Dari Pvc (Poly Vynil Chloride) Tegangan Kerja Maksimal 1000 V Titik Lebih 70oc2X Isolasi atau selubung dari xlpe (Cross Link Poly Etheline) Tegangan Kerja Sampai Di Atas 20 Kv Titik Leleh 90oc

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSI Kode pengenalUraian

    S atau SE Pelindung Elektrik,Terbuat Dari Pita Pelat TembagaC atau CE Pelindung Elektrik Terbuat Dari Kawat Tembaga yang dipasang KonsentrisF Pelindung Mekanik Terbuat Dari Fita Baja PipihGb Pelindung Mekanik Terbuat Dari Spiral Pelat Baja B Pelindung Mekanik Terbuat Dari Lapisan Pelat Baja

  • KOMPONEN / MATERIAL JARINGAN DISTRIBUSIKABEL INTI TUNGGAL (SINGLE CORE)KABEL N2XSY . Y ATAU NA 2X SY Y