Workshop Guru Nasional 2011

Post on 02-Jul-2015

598 views 1 download

description

Presentasi hasil Karya Ilmiah tanggal 1 Desember 2011 pada acara Workshop Guru Nasional di Ponpes Jawaahirul Hikmah Tulungagung yang diadakan oleh LIPI

Transcript of Workshop Guru Nasional 2011

KELOMPOK IDisampaikan pada : Workshop Guru Nasional 2011

Kerjasama LIPI dan Ponpes Jawaahirul Hikmah - Tulungagung

Karakter Biologi

Berhubungan dengan mahlukhidup dan lingkungan

Pengalaman Belajar Peserta Didikyang bersifat verbalistik

Memanfaatkan lingkungan sebagaimedia pembelajaran

Nyata

Solusi

1. Bagaimana pemanfaatan lingkungansekolah dapat meningkatkan motivasi belajarpada mata pelajaran biologi di SMAN 1 Singgahan Tuban

2. Bagaimana pemanfaatan lingkungan sekolahdapat meningkatkan hasil belajar pada matapelajaran biologi di SMAN 1 Singgahan Tuban

1. Untuk mengetahui bagaimana pemanfaatanlingkungan sekolah dapat memotivasi belajarpada matapelajaran Biologi di SMAN 1 Singgahan Tuban

2. Untuk mengetahui bagaimana pemanfaatanlingkungan sekolah dapat meningkatkan hasilbelajar pada matapelajaran Biologi di SMAN 1 Singgahan Tuban

Bagi Peserta Didik : Memanfaatkan lingkungan sebagai media pembelajaran untuk meningkatkan motivasidan hasil belajar

Bagi Guru : Memanfaatkan kecakapan dalammenentukan media pembelajaran yang sesuai dengan materi untuk memotivasi danmenitkan hasil belajar peserta didik

Bagi Peneliti : Dapat mengetahui tingkat keberhasilan daripemanfaatan lingkungan sekolah sebagaimedia pembelajaran

A. Pengertian Belajar Dan PembelajaranB. Teori-teori BelajarC. LingkunganD. Pemanfaatan lingkungan sebagai Media

pembelajaran

BelajarArti Luas : belajar adalah proses perubahan seseorang dariyang tidak tahu menjadi tahu

Menurut Oemar Hamalik (2004: 194) : Belajar padahakikatnya adalah suatu interaksi antara individu danlingkungan

Menurut Slameto (2003:2) : Belajar ialah suatu proses usahayang dilakukan seseorang untuk memperoleh suatuperubahan tingkah laku yang baru secarakeseluruhan, sebagai hasil pengalamannya sendiri dalaminteraksi dengan lingkungannya

Pembelajaran

Kegiatan belajar mengajar adalah suatu kodisi yang dengan sengaja diciptakan oleh guru gunamembelajarkan anak didiknya, dimana guru sebagaipengajar dan siswa sebagai anak didik

Pembelajaran merupakan aktivitas yang paling utama dalam kegiatan belajar mengajar

Pembelajaran

Menurut Surya (2004: 7) “pembelajaran adalahsuatu proses yang dilakukan oleh individu untukmemperoleh sesuatu perubahan perilaku yang barusecara keseluruhan, sebagai hasil dari pengalamanindividu itu sendiri dalam interaksi denganlingkungannya”

Menurut Sukmadinata (2004 : 167) Teori- teoribelajar bersumber dari teori atau aliran – aliranpsikologi. Secara garis besar dikenal ada tigarumpun besar psikologi yaitu : teori disiplinmental, behaviorisme, dan kognitif- gestalt - field

Pembelajaran tentang biologi sangat berkaitandengan pemakaian media terutama pemanfaatanlingkungan sebagai media pembelajaran karenabiologi tidak lepas dari lingkungan yang ada disekitar kita.

A. Pendekatan Jenis PenelitianB. Kehadiran dan Peran PenelitiC. Lokasi PenelitianD. Subjek PenelitianE. Data dan Sumber DataF. Pengumpulan DataG. Instrumen pengumpulan data

Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitiankualitatif dalam bentuk penelitian tindakan kelas. Penelitian ini memiliki karaktristik yang sesuaidengan permasalahan yang diangkat dan tujuanpenelitian yakni untuk memperbaiki danmeningkatkan mutu kegiatan praktikpembelajaran, khususnya Pemanfaatanlingkungan sekolah sebagai media pembelajaranbiologi di SMAN I Singgahan Tuban.

Diagram Alur Desain Penelitian Tindakan Kelas

Berdasarkan pendekatan dan jenis penelitian, maka kehadiran peneliti dilapangan sangat diperlukan. Dalam penelitian ini, peneliti bertindak sebagai pengelolah instrumen dan perencanaan tindakan

Penelitian sebagai pengelolah instrumen mengandung arti bahwa peneliti sebagai pengajar, pengamat, dan pengumpul data. Penelitian sebagai perancang tindakan, artinya peneliti yang membuat rancangan pembelajaran selama berlangsungnya penelitian.

Penelitian dilakukan di SMA Negeri I SinggahanTuban karena sekolah tersebut merupakan tempatmengajar peneliti.

Waktu penelitian bulan Januari sampai denganbulan Maret tahun pelajaran 2010 – 2011.

Subjek penelitian adalah peserta didik di kelas X SMA Negeri I Singgahan Tuban semester genaptahun pelajaran 2010/2011. Subjek penelitian berjumlah 35 orang peserta didik, terdiri dari 14peserta didik laki-laki dan 21 peserta didikperempuan

Peserta didik yang diambil sebagai sumber data adalah 1 kelas yang berjumlah 35 peserta didik

Guru mitra sebagai guru pengajar mata pelajaran Biologi

Data tersebut dianalisis dengan teknik analisis data kualitatif. Data utama yang dianalisis adalah data verbal dari peneliti dan data penunjang dari hasilobservasi, cacatan lapangan, dokumentasi, danfoto.

Dalam Penelitian mengharapkan dapat mengetahuipeningkatan pemahaman konsep Biologi dengantindakan yang peneliti lakukan.

Sebagai indikator peningkatan pemahaman pesertadidik dapat dilihat dari pertanyaan dibuat pesertadidik, tanggapan atas pertanyaan, pemecahan masalah tingkat tinggi, pembuatan peta konsep, dan tes hasil belajar.

Instrumen yang digunakan :

Lembar Observasi Kegiatan GuruTes TulisAngket

Hasil Angket

Hasil Angket

Ya TidakSiklus 1

Ya TidakSiklus 2

Ya TidakSiklus 3

Hasil Angket